Anda di halaman 1dari 2

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

POLITEKNIK NEGERI BALI


JURUSAN TEKNIK SIPIL
Jalan Kampus Bukit Jimbaran, Kuta Selatan, Kabupaten Badung, Bali-80364
Telp. (0361) 701981 (hunting) Fax. 701128
Laman : www.pnb.ac.id. Email : poltek@pnb.ac.id

Mata Kuliah : MSDM


Semester & Kelas : V / D (MANAJEMEN PROYEK KONSTRUKSI)
Hari & Tanggal : Rabu 27/1/2021
Jam : 10.00 – 11.30
Dosen Pengampu : I Nyoman Anom Purwa Winaya ST, M.Si.
Sifat Ujian : DARING Buka Buku

UJIAN AKHIR SEMESTER

1. Dalam menjalankan tugas di suatu organisasi kerja, sangat diharapkan untuk memahami dan mematuhi Struktur
Organisasi Kerja yang sudah disepakati. Garis perintah dan koordinasi merupakan salah satu yang sangat ditekankan
untuk dipahami. Berikanlah sebuah penjelasan dan dilengkapi dengan contoh komunikasi (perintah kepada siapa dan
koordinasi kepada siapa) pada SOK tugas yang sudah kalian kerjakan sesuai dengan posisi yang sudah anda tempati.
2. Suatu kasus dalam pengecoran beton plat dan balok lantai 2, mutu beton yang diharapkan K300 kg/cm2. Tetapi yang
terjadi diluar dari harapan, bahkan beberapa perancah juga terlihat tidak baik terpasang sehingga terjadi perbaikan
pada saat pengecoran. Nah bagaimana pendapat anda dalam Struktur Organisasi Kerja di kelompok kalian, berikanlah
pendapat anda sesuai dengan posisi anda (apa yang harus dilakukan, berikanlah konsep berfikir yang jelas).
3. Pada suatu proyek konstruksi jalan akan dibangun Jalan Tol dengan panjang 250 kilometer. Pekerjaan akan dimulai
dari pematangan lahan dan pengukuran topografi untuk rencana jalan tol tersebut. Jalan itu sendiri dibangundengan
jalanbeton mutuK300 dengan pembesian dan lapisan atas di finishing dengan aspal hotmix. Berikanlah sebuah contoh
komunikasi garis perintah mulai dari atas sampai bawah apa saja yang harus dilakukan. Kalian bisa memakai acuan
dari kualitas mutu (waktu,biaya dan mutu). (dikerjakan berkelompok sesuai SOK)
4. Menurut anda apabila anda sebagai satu kesatuan team di jasa konstruksi dan konsultansi bagaimana tanggapan
anda mengenai pentingnya RMK (Rencana Mutu Kontrak). Pada kasus di atas apa yang perlu anda pahami mengenai
RMK. (jelaskan sesuai dengan posisi anda di SOK)
5. Visi adalah sebuah proyeksi pencapaian kedepan dan sangat terukur, di samping itu juga anda memahami misi dan
sasaran dalam mewujudkan visi tersebut. Dalam era pandemic covid-19 apakah visi anda masih bisa terwujud, apakah
visi anda dan bagaimana anda merancang misi dan sasaran apabila anda sudah tamat dan menjadi seorang sarjana
terapan.

Waktu Pengerjaan 120 menit

Paling lambat hari ini jam 18.00

Kirim via email (anompurwawinaya@yahoo.com)


Nama : mhs
NIP :
No absen :
Nama Kelompok SOK : (A,B,C,D,……)
Posisi :

Anda mungkin juga menyukai