Anda di halaman 1dari 1

NOTA PENDAPAT KLASIFIKASI

1. Nama Barang: Fan Outdoor


2. Spesifikasi Barang:
mesin pengatur suhu udara yang diimpor hanya outdoor unitnya saja dengan kapasitas
pendinginan 1.7 Kw
3. Tentukan Bagian dan Bab yang mungkin:
Bagian XVI Bab 84 (Reaktor nuklir, ketel, mesin dan peralatan mekanis; bagian daripadanya)
4. Pos-subpos yang mungkin:
- Pos 84.14 subpos 8414.30.90 Lain-lain
- Pos 84.15 subpos 8415.10.10 Dengan kapasitas pendinginan tidak melebihi 26,38 kW
5. Deskripsi Klasifikasi
- Catatan 2 Bab 84 yaitu Berdasarkan ketentuan dari Catatan 3 pada Bagian XVI dan
berdasarkan Catatan 9 Bab ini, mesin atau peralatan yang memenuhi uraian dalam satu pos
atau lebih dari pos 84.01 sampai dengan 84.24, atau pos 84.86 dan pada saat yang sama
memenuhi uraian dalam satu pos atau pos lainnya dari pos 84.25 sampai dengan 84.80,
harus diklasifikasikan dalam pos yang sesuai dengan kelompok pos awal atau ke dalam pos
84.86, sesuai dengan kasusnya, dan bukan dari kelompok pos yang disebut belakangan.
- Kerucutkan deskripsi pada pos dan subpos yang paling sesuai 8415.10.10
6. Kesimpulan:
7. mesin pengatur suhu udara yang diimpor hanya outdoor unitnya saja dengan kapasitas
pendinginan 1.7 Kw diklasifikasikan pada subpos 8415.10.10 dengan dasar KUMHS 1 dan 6.
Perlu KUMHS 2 ga?

Anda mungkin juga menyukai