Anda di halaman 1dari 1

Kerangka teori

A. Kerangka teori
Kerangka teori pada dasarnya adalah garis besar atau ringkasan dari berbagai konsep,
teori, dan literatur yang digunakan oleh peneliti.1
Faktor diposisi/penguat
a. Infeksi
b. Serviks yang inkompeten
c. Kelainan letak janin
d. Paritas
e. Usia
f. Ketegangan Rahim
g. Overdistensi Uterus2

Faktor pendukung
a. Trauma
b. Hubungan seks
c. Masa Interval
d. Kelainan posisi Janin

Faktor pendorong
a. Merokok
b. Jarak antar persalinan yang
terlalu dekat
c. Faktos Sosio Ekonomi

1
Dalam pedoman penyusun skripsi prodi kesmas Univeristas Esa Unggul, Sub bab kerangka Teori
ditempatkan pada Bab II
2
Faktor-faktor yang berhubungan dengan ketuban pesach dini di kutai Kartanegara ditempatkan di Bab II

Anda mungkin juga menyukai