Anda di halaman 1dari 2
KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET DAN TEKNOLOGI % UNIVERSITAS BANGKA BELITUNG, @ FAKULTAS HUKUM JURUSAN HUKUM Kampus Terpadu UBB, Gedung Babel II, Desa Balunijuk Kecamatan Merawang, Kabupaten Bangka, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung 33172 ‘Telepon (0717) 4260026, 4260027, Faksimile (0717) 421303 Laman www fhubb ac id JURUSAN HUKUM FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS BAN Hari/ Tanggal Jum’at / 10 Desember 2021 ae eee Matakuliah, Kode, & SKS Hukum Acara Pidana, HK311,B SKS Dosen Pengampu 1. Cipi Perdana, S.H., MH. 2. Hendra Syarbai . 3. Yanuar Utomo, S.H., MH. Waktu 100 Menit (08.00 ~ 09.40 WIB| ener Sifat Ujian Terbuka/ Tertutup oa NASKAH SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER GASAL TAHUN AKADEMIK 2021/2022 Petunjuk Mengerjakan Soal 1, Mulailah mengerjakan soal dengan berdoa terlebih dahulu 2. Kerjakan soal dengan membaca pertanyaan dengan teliti agar jawaban tepat sesuai dengan maksud pertanyaan yang disampaikan. 3. Jawaban disampaikan dengan tulis tangan untuk kemudian di convert ke bentuk Word/Pdf, serta tidak diperkenankan copy paste dari Google/Internet Soal Ujian 1. Anto memiliki dendam amarah kepada Iwan dikarenakan Iwan menjalin hubungan asmara dengan Dewi yang menjadi pacarnya sehingga ia merencanakan pembunuhan terhadap Iwan dengan menggunakan racun sianida yang diperoleh melalui temannya bernama Rudi yang bekerja sebagai staf laboratorium sebuah pabrik kimia, Rencana tersebut diatur bersama teman Anto bernama Joni (mantan Narapidana) dengan janji akan diberikan sejumlah uang. Rencana diatur sedemikian rupa dimana nantinya Anto akan mengajak Iwan untuk ngopi bersama dengan Joni di salah satu café dan pada saat itu Anto akan mencoba mengalihkan perhatian Iwan agar Joni dapat memasukkan racun sianida ke dalam minuan Iwan. Rencana tersebut terlaksana, Iwan mengkonsumsi minuman yang telah dicampur dengan sianida Setelah memastikan Iwan meminum minumannya, Anto dan Joni pergi meninggalkan café dan lebih Kurang 10 menit setelah itu, Iwan mulai merasakan pusing, mual dan tak sadarkan diri dan akhirnya meninggal dunia di lokasi café tersebut Dari kasus posisi diatas, agar Saudara jelaskan a, Tindakan-tindakan apa saja yang dapat dilakukan oleh petugas Kepolisian yang mendapatkan laporan adanya korban meninggal dunia di café tersebut dan apa nama tahapan dari Tindakan-tindakan tersebut? Terangkan, (Poin 20) Alat bukti apa saja yang dapat digunakan oleh Penyidik untuk mengungkap kasus tersebut? Terangkan dimana diatur tentang alat-alat bukti dalam perkara tindak pidana? (Poin 20) : Siapa yang layak untuk dijadikan saksi dalam kasus tersebut? Terangkan alasan saudara (Poin 20) “Unggul, Beradab, & Berkeadilan ” KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET DAN TEKNOLOGI § s UNIVERSITAS BANGKA BELITUNG @ FAKULTAS HUKUM 45 pane JURUSAN HUKUM Kampus Terpadu UBB, Gedung Babel II, Desa Balunijuk Kecamatan Merawang, Kabupaten Bangka, Provinsi Kepulavan Bangka Belitung 33172 ‘Telepon (0717) 4260026, 4260027, Faksimile (0717) 421303 2. Jaksa pada Pengadilan Negeri Pangkalpinang setclah menyatakan lengkap suatu berkas perkara pidana maka akan melimpahkannya ke Pengadilan Negeri Pangkalpinang. Maka Jaksa akan melimpahkan berkas perkara tersebut beserta Surat Dakwaannya, Setelah dilimpahkan, maka Ketua Pengadilan Negeri akan menunjuk Hakim yang akan menyidangkan perkara tersebut serta mengeluarkan Penetapan Hari Sidang Seiring dengan terbitnya Penetapan Hari Sidang tersebut, maka proses persidangan telah masuk tahapan yang disebut dengan Acara Pemeriksaan Biasa persidangan di Pengadilan Negeri Pangkalpinang. Sebutkan dan uraikan secara berurutan tahapan Acara Pemeriksaan Biasa persidangan pada tingkat pertama di Pengadilan Negeri setelah dikeluarkannya Penetapan Hari Sidang tersebut hingga perkara tersebut mendapatkan putusan Pengadilan, (Poin 20) 3. Setelah suatu penanganan perkara pidana mendapatkan putusan Pengadilan pada tingkat pertama, maka berdasarkan KUHAP diberi kesempatan kepada Terdakwa maupun Penuntut ‘Umum untuk mengajukan upaya hukum. Dalam KUHAP dikenal dua bentuk upaya hukum yaitu upaya hukum biasa dan upaya hukum luar biasa. Sebutkan minimal setidaknya 4 (empat) hal pokok perbedaan antara a. Upaya hukum Banding dengan upaya hukum Kasasi. (Poin 20) b upave hukum biasa dengan upaya hukum luar biasa khususnya Peninjauan Kembali. (Poin 4, Perkara Pidana yang telah memiliki kekuatan hukum tetap, maka akan dilakukan pelaksanaan utusan pengadilan (eksekusi) oleh Jaksa. Jelaskan secara sistematis cara Jaksa melaksanakan pee = aes terhadap Pidana Mati, Pidana Penjara, Pidana Denda, Barang Bukti, Biaya *Sclamat Ujian* “Unggul, Beradab, & Berkeadilan”

Anda mungkin juga menyukai