Anda di halaman 1dari 2

Luaran utama: Keseimbangan Cairan

Luaran tambahan : Keseimbangan Elektrolit, Status Cairan,

Status Nutrisi, Tingkat Mual/Muntah.

Keseimbangan Cairan (L.05020)

Ekspektasi : meningkat

Kriteria Hasil

 Tekanan darah
 Denyut nadi radial Tekanan arteri rata-rata
 Membran mukosa
 Mata cekung
 Turgor kulit Berat badan

Intervensi

Observasi

 Monitor status hidrasi (mis. frekuensi nadi, kekuatan nadi, akral, pengisian kapiler; kelembapan
mukosa, turgor kulit, tekanan darah)
 Monitor berat badan sebelum dan sesudah dialisis
 Monitor hasil pemeriksaan laboratorium (mis. hematokrit, Na, K, Cl, berat jenis urine, BUN)

Terapeutik

 Catat intake-output dan hitung balans cairan 24 jam


 Berikan asupan cairan, sesuai kebutuhan
 Berikan cairan intravena, jika perlu

Keseimbangan Elektrolit (L.03021)

Luaran utama : Keseimbangan Elektrolit

Luaran tambahan : Keseimbangan Cairan, Status Nutrisi, Tingkat Mual/Muntah

Ekspetasi : meningkat

Kriteria hasil

 Serum natrium
 Serum kalium
 Serum kalsium
 Serum magnesium
Intervensi

Observasi

 Identifikasi tanda dan gejala ketidakseimbangan kadar elektrolit


 Identifikasi penyebab ketidakseimbangan elektrolit

Terapeutik

 Berikan diet yang tepat (mis, tinggi kallum, rendah natrium)


 Anjurkan pasien dan keluarga untuk modifikasi diet, jika perlu
 Pasang akses intravena, jika perlu

Edukasi

 Jelaskan jenis, penyebab dan penanganan ketidakseimbangan elektrolit

Kolaborasi

 Kolaborasikan pemberian suplemen elektrolit (misal. Oral.NGT,Iv), sesuai indikasi

Anda mungkin juga menyukai