Anda di halaman 1dari 1

JUDUL INDIKATOR

1 : Dilakukan screening kasus pada suspect TB di wilayah kerja Puskesmas Japah


(2021)
DASAR
Angka Penemuan kasus TB baru di Puskesmas Japah rendah dibandingkan
2 PEMIKIRAN/ALASAN :
program yang lain
PEMILIHAN

3 DIMENSI MUTU : Efektif, Efisien, keselamatan pasien, berorientasi pada pasien.

1. Untuk meningkatkan penemuan kasus TB


2. Untuk mengurangi angka semua kasus TB
4 TUJUAN : 3. Untuk menigkatkan SDM pelayanan kasus TB
4. Meningkatkan sarana prasarana dalam mendukung pelayanan TB
5. Terselenggaranya pelayanan yang efektif
Screening TB adalah : pemeriksaan pada suspect TB
Suspect TB adalah : orang yang kontak erat dengan pasien TB maupun yang
5 DEFINISI OPERASIONAL :
tidak kontak erat dan mengalami tanda gejala, batuk 2 minggu, sesak nafas,
nyeri dada, berkeringat di malam hari, tanpa aktifitas, batuk bercampur darah

6 TIPE INDIKATOR : Output

7 SATUAN PENGUKURAN : % (presentase)


Jumlah semua suspect TB yang dilakukan screening di wilayah Puskesmas
8 NUMERATOR :
Japah
9 DENOMINATOR : Jumlah semua suspect TB di wilayah Puskesmas Japah

10 TARGET PENCAPAIAN : 70% (SPM Dinas Kesehatan)

: Seluruh masyarakat yang mengalami gejala suspect TB


KRITERIA INKLUSI DAN eksklusi :
11
EKSKLUSI - Masyarakat yang kontak erat dengan pasien TB di luar wilayah
 
Puskesmas Japah
- Suspect yang tinggal di luar wilayah Puskesmas Japah
FORMULA Jumlah kasus TB yang dilakukan screening di wilayah Puskesmas Japah dibagi
12 :
PENGUKURAN jumlah semua suspect TB di wilayah Puskesmas Japah X 100 %
DESAIN PENGUMPULAN
13 : retrospektif
DATA
14 SUMBER DATA : Data sekunder (Form TB 01)
POPULASI ATAU
15 : Populasi TB di wilayah Puskesmas Japah
SAMPEL
FREKUENSI
16 : Setiap hari
PENGUMPULAN DATA
PERIODE WAKTU
17 : Setiap bulan (kurun waktu yang ditetapkan untuk melaporkan data)
PELAPORAN DATA
18 PERIODE ANALISA DATA : 3 bulan (kurun waktu yang ditetapkan untuk melakukan analis)

19 PENYAJIAN DATA : Laporan indicator mutu P3


INSTRUMEN
20 : Form laporan TB 06
PENGAMBILAN DATA
PENANGGUNG JAWAB
21 : Penanggung Jawab P3
INDIKATOR

Anda mungkin juga menyukai