Anda di halaman 1dari 1

TUGAS

ANALISA KASUS

1. Seorang perawat di RS. X, kota Y, diketahui positf COVID 19 pasca menangani pasien yang
menderita penyakit yang sama. Y – seorang perawat di RS. X, kota Y, diketahui positif COVID
19 pasca menangani pasien covid 19. Berdasarkan informasi, perawat tersebut diduga
tertular pasca menangani dan melakukan tindakan awal pada pasien positif COVID 19
tersebut, perawat terkena COVID 19 berinisal Z dan bertugas di ruang Instalasi Gawat
Darurat (IGD) RS. X. Z diketahui merupakan perawat pertama COVID 19 yang masuk rumah
sakit tersebut.
2. Seorang perawat yang bertugas di ruang IGD kedatangan 2 orang pasien yaitu Tn. Munir
dengan umur 42 tahun dan Ny. Sakdiah umur 40 tahun yang mengalami tabrakan dengan
mobil lainnya saat mengendarai mobilnya di jalan tol. Pada saat kejadian Tn. Munir dalam
keadaan sadar, saat dikeluarkan dari mobil Tn. Munir menjerit kesakitan ternyata ditemukan
tungkai sinistra tibia fibula tampak bengkok, bengkak, dan terdapat luka robek yang
mengeluarkan darah. Sedangkan Ny. Sakdiah saat kejadian dalam keadaan tidak sadar dan
ditemukan adanya jejas pada dada dekstra dan diduga mengalami henti nafas. Pada kasus
diatas, menurut triage kegawat daruratan perawat langsung menangani Ny. Sakdiah terlebih
dahulu. Kemudian keluarga dari Tn. Munir marah dan langsung memukul perawat tersebut.

Anda mungkin juga menyukai