Anda di halaman 1dari 2

UBI KAYU

Varietas dan kegunaan ubi kayu :


Adira 1
Memiliki rasa yang enak dan daging umbi kuning. KADAR HCL rendah dibawah 30 dn
rasanya manis
Adira 2
Memiliki rasa pahit karena kadar hcl tinggi diatas 124 cocok untuk tapioka atau tepung
Adira 3
Kadar hcl diatas 50 ppm memiliki rasa pahit yang cocok untuk industri tepung
Adidaya
Cocok untuk konsumsi rasa enak daging umbinya putih
Malang 1
Enak dikonsumsi secara langsung daging buah warna kuningan hcl dibawah 30
Malang 2
Daging warna putih hcl dibawah 30
Uj 1
Daging buah berwarna putih rasa pahit dan kadar hcl diatas 100 cocok untuk tapioka
Uj 5
Daging buah berwarna putih dan rasanya pahit,kadar hcl diatas 100 cocok untuk tapioka
Malang 4
Cocok untuk tapioka karena hcl diatas 100
Malang 6
Cocok untuk tapioka hcl diatas 100 daging berwarna putih
UTBANK UK 2
Rasa tidak pahit daging buah berwarna putih dan cocok untuk dimanfaatkan bahan baku
bioetanol kadar hcl 31
Uk 1 Agritan
Rasa umbi tidak pahit kadar hcl dibawah 30 cocok untuk tapoika
Konsumsi ubikayu vs kesenjangan rumah tangga
 Rt miskin : makanan pokok berselang seling dengan nasi
 Rt mampu : makanan selingan
Dapat digunakan untuk mengurangi pengonsumsian nasi berlebihan
Produk olahan ubi kayu
 Segar : direbus, digoreng, tape, beragam kue basah, mie, kripik, krupuk, puhong
keju
 Pasta : 50-100% roti, cake, mie, kue basah
Kriteria yang sesuai yaitu memiliki kadar HCL kurang dari 50 mg/kg tekstur renyah kering
dan tidak berserat.

Anda mungkin juga menyukai