Anda di halaman 1dari 2

CUTANEUS LARVA MIGRANS

No. Dokumen : 440/ /27/04AK-TLP/2016


SOP No.Revisi :
Tanggal terbit : 2016
Halaman : /
UPT PUSKESMAS H.Dedy Heriyanto,SKM.
TALANGPADANG NIP:197307161993021001

1. Pengertian Cutaneus larva migrans adalah kelainan kulit berupa peradangan berbentuk
linear atau berkelok-kelok, menimbul dan progresif, yang disebabkan oleh
invasi larva cacing tambang yang berasal dari anjing dan kucing
2. Tujuan Sebagai acuan / pedoman petugas dalam menentukan diagnosa dan melakukan
penatalaksanaan
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Talangpadang Nomor 440/ /27/ AK-TLP/2016
tentang SOP medis
4. Refrensi Permenkes RI No 5 Tahun 2014 Tentang Panduan Praktik Klinis Bagi Dokter di
Fasilitas Pelayanan Kesehatan Primer
5. Alat dan Alat : rekam medis, ATK, alat pemeriksaan fisik pasien
bahan
6. Langkah – 1. Melakukan anamnesa : pasien datang dengan keluhan rasa gatal dan panas
langkah pada tempat infestasi
2. Melakukan pemeriksaan fisik : Lesi awal berupa papula eritem yang
menjalar dan tersusun linear atau berkelor menyerupai benang. Tempat
predileksi : telapak kaki, bokong, genital dan tangan
3. Menentukan diagnosis berdasarkan anamnesa, pemeriksaan fisik,
4. Melakukan rencana tata laksana :
a. Biasakan menggunakan alas kaki dan sarung tangan saat melakukan
aktivitas yang berkontak dengan
b. Terapi farmakologis : albendazole 400 mg dosis tunggal selama 3 hari
5. Melakukan konseling dan edukasi : Informasi tentang upaya, pencegahan
dan hygiene
6. Rencana tindak lanjut : dilakukan rujukan bila keluhan tidak membaik
dalam 8 minggu setelah diberikan terapi
7. Melakukan dokumentasi dalam rekam medis
7. Bagan Alir
Melakukan anamnesa Melakukan pemeriksaan
fisik

Melakukan rencana Menentukan diagnosis


tata laksana

Melakukan Rencana tindak lanjut


konseling dan
edukasi

Melakukan dokumentasi dalam


rekam medis
8. Unit terkait 1. Pendaftaran dan rekam medis
2. Poli KIA, poli umum
3. IGD
4. Apotek

N Halaman Yang dirubah perubahan Diberlakukan tanggal


O
1
2
3
4
9. Rekaman Histori

Anda mungkin juga menyukai