Anda di halaman 1dari 3

NAMA : WAHYU TRI CAHYONO

NO : 28
KELAS : XII TKJ 2
MAPEL : TEKNIK LAYANAN JARINGAN (TLJ)

A. Soal Pilihan ganda


Menerapkan Prosedur Instalasi Server Softswitch Berbasis Session Initial Protocol (SIP)
1. Beberapa hal yang wajib harus didaftarkan dalam membuat account VolP, yaitu...
a. user ektensions
b. display name
c. secret
d. tidak ada yang benar
e. jawaban a, b, dan c benar
2. Softswitch lebih dikenal sebagai ....
a. IP-PBX
b. IP-PCX
c. IP-PDDX
d. IP-NDX
e. IP-PDN
3. Kepanjangan dari MOS adalah.
a. man other socore
b. mean opition sOcore
c. mean opinion score
d. mean other socore
e. main opition socore
4. Kode awal untuk menghubungi ke server lain disebut juga..
a. rute name
b. trunk sequence
c. dial patterns
d. outbound routes
e. trunking
5. Badan tekstual individu yang dipertukarkan antarserver dan klien disebut...
a. transaction
b. message
c. dialog
d. requests
e. response
6. Berikut yang bukan fungsionalitas kontrol pemanggilan adalah ...
a. menjaga kondisi panggilan
b. menyediakan layanan yang akan mengubah panggilan fitur
c. menyederhanakan upgrade infrastruktur dengan terbuka dan memusatkan
layanan
d. permintaan layanan dari fungsi dalam layer fungsionalitas service control
e. permintaan penentuan, alokasi, dan pelepasan sumber dari kontrol pembawa fungsi e.
7. Softswitch mempunyai arsitektur utama, kecuali ..
a. feature server
b. perangkat akses
c. application server
d. media gateway
e. call control dan signaling plane
8. Bagian jaringan yang menyediakan dan mengeksekusi satu atau beberapa aplikasi layanan di
dalam jaringan softswitch, yaitu..
a. service/application plane
b. transport plane
c. IP transport domain
d. interworking domain
e. manajemen plane
9. Elemen-elemen fungsi jaringan adalah
a. feature server
b. application server
c. media gateway
d. signaling gateway
e. semua jawaban benar
10. Elemen jaringan yang menyediakan aplikasi tambahan di luar fitur telepon DAN
membutuhkan server tersendiri disebut…
a. feature server
b. application server
c. media gateway
d. signaling gateway
e. media server
11. Elemen jaringan yang bertungsi sebagai interface pensinyalan dari jaringan sofswitch
ke SS7 PSTN atau PLMN adalah ...
a. feature server
b. application server
c. media gateway
d. signaling gateway
e. media server
12. Elemen jaringan berfungsi membantu softswitch untuk melakukan pemprosesan panggilan
yang terjadi pada media stream, seperti penyediaan dial-tone, sarana conference, dan
announcement adalah .
a. feature server
b. application server
c. media gateway
d. signaling gateway
e. media server
13. Elemen jaringan yang berfungsi sebagai penyedia aplikasi fitur telepon adalah...
a. feature server
b. application server
c. media gateway
d. signaling gateway
e. media server
14. Bagian jaringan yang berfungsi memberikan fungsi-fungsi dari Operation System Support
(OSS), yaitu fungsi sistem operasi dan pemeliharaan jaringan, provisioning layanan dan
pelanggan, network management, serta sistem billing adalah....
a. call control dan signaling plane
b. service/application plane
c. transport plane
d. manajemen plane
e. jawaban semua benar
15. Perintah yang perlu dijalankan untuk menginstalasi Asterisk 1.2.15 adalah ...
a. #cd /usr/local/src
b. # tar zxvf asterisk-1.2.15.tar.gz
c. #cd asterisk-1.2.15
d. #cp asterisk-1.2.15.tar.gz /usr/local/src/
e. # make

B. Soal Essay
1. Fungsi dari session initiation protoCol adalah....
Jawaban :
SIP atau Session Initation Protocol merupakan suatu signalling atau pensinyalan protokol dan
pengontrolan pada layer aplikasi yang berfungsi untuk membangun, memodifikasi, dan
mengakhiri suatu sesi multimedia yang melibatkan satu atau beberapa pengguna

2. Pertukaran data antarpengguna pada sesi multimedia, meliputi..


3. Protokol yang digunakan untuk mendiskripsikan sesi multimedia adalah
Jawaban :
Session Initiation Protocol (SIP) adalah suatu signalling atau pensinyalan protokol dan
pengontrolan pada layer aplikasi yang berfungsi untuk membangun, memodifikasi, dan
mengakhiri suatu sesi multimedia yang melibatkan satu atau beberapa pengguna.

4. MGCP lebih sering digunakan untuk mengontrol.


Jawaban :
Protokol ini lebih sering digunakan untuk mengontrol titik komunikasi di
VoIP. MGCP memiliki feature tambahan yang unik, yakni Call Waiting. VoIP Server VoIP
Server adalah bagian utama dalam jaringan VoIP.

5. Adapun yang bertugas mengodekan data dari sumber video untuk dikirimkan dan
mendekodekan sinyal kode yang diterima untuk ditampilkan di layar penerima adalah
6. Komponen yang bertugas mengodekan data dari sumber suara untuk dikirimkan dan
mendekodekan sinyal kode yang diterima untuk didengarkan oleh penerima adalah…
7. Layer yang bertugas melakukan error detection, error correction, dan frame sequencing
adalah…
8. Aplikasi yang digunakan untuk membuat server VolP adalah....
9. Perintah yang digunakan untuk membuat direktori adalah..
10. Library yang dibutuhkan untuk untuk mengatasi error pada saat menginstal software server
VolP adalah ....

C. Soal Essay
1. Jelaskan perbedaan dari arsitektur fungsi dan arsitektur jaringan softswitch.
2. Jelaskan konsep konfigurasi dial plan di server softswitch.
3. Jelaskan relasi firewall dengan jaringan VolP
4. Jelaskan perbedaan SIP request dan SIP server
5. Gambarkan topologi instalasi subscriber pada jaringan speedy.

Anda mungkin juga menyukai