Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN JOMBANG

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 1 KUDU
Jalan Raya Sumberteguh 108n Kudu Kode Pos : 61454
e-mail : smpnkudu@yahoo.co.id
Website :http://smpnkudu.sch.id

KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR


PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN (PPKn)
KELAS IX

KOMPETENSI INTI

KOMPETENSI DASAR

MATERI
SEMESTER GANJIL
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya

2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleran, gotong royong),
santun, dan percaya diri dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan
alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya

3. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural)


berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait
fenomena dan kejadian tampak mata
3.1 Membandingkan antara peristiwa dan dinamika yang terjadi di masyarakat dengan
praktik ideal Pancasila sebagai dasar negara dan pandangan hidup bangsa
3.2. Memahami ketentuan tentang bentuk dan kedaualatan negara sesuai Undang- Undang
Dasar Negara Republik Indonesia tahun 1945 sesuai dengan makna pokok-pokok
pikiran dalam Pembukaan UUD negara Republik Indonesia Tahun 1945
A. Penerapan Pancasila dari Masa ke masa

B. Dinamika Nilai-nilai Pancasila sesuai dengan Perkembangan Zaman

C. Perwujudan Nilai-nilai dalam berbagai Kehidupan.

D. Sikap Positif terhadap Pokok – pokok Pikiran dalam Pembukaan UUD 1945 sebagai
wujud Pengamalan Nilai-nilai Pancasila
4. Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret(menggunakan
mengurai, merangkai,
memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung,
menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain
yang sama dalam sudut pandang/teori
4.1. Merancang dan melakukan penelitian sederhana tentang peristiwa dan dinamika yang
Sterjadi di masyarakat terkait penerapan Pancasila sebagai dasar negara dan
pandangan hidup bangsa
4.2. Memaparkan penerapan tentang bentuk dan kedaualatan negara sesuai Undang- Undang
Dasar Negara Republik Indonesia tahun 1945 sesuaidengan makna pokok- pokok
pikiran dalam Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945.

A. Hakekat dan teori Kedaulatan


B. Bentuk dan Prinsip Kedaulatan NRI
C. Melaksanakan Prinsip- prinsip Kedaulatan sesuai dengan UUD NRI 1945.

SEMESTER GENAP

1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya


2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleran, gotong royong),
santun, dan percaya diri dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan
alamdalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya

3. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi,seni, budayaterkait fenomena dan kejadian tampak mata
3.3 Menganalisis prinsip persatuan dalam keberagaman suku, agama, ras, dan antargolongan (SARA), sosial,
budaya, ekonomi, dan gender dalam bingkai Bhinneka Tunggal Ika
3.4 Mengkreasikan konsep cinta tanah air/bela negara dalam konteks Negara Kesatuan Republik
Indonesia
1. Makna persatuan dalam kebangsaan
2. Prinsip persatuan dalam keberagaman suku, agama, ras, dan antargolongan
3. Permasalahan beragam masyarakat Indonesia
a. Bentuk Keberagaman Masyarakat Indonesia
b. Pengaruh Keberagaman Masyarakat Indonesia
c. Permasalahan yang mungkin muncul dalam Keberagaman Masyarakat Indonesia
4. Upaya pencegahan konflik yang bersifat SARA Upaya penyelesaian konflik yang bersifat SARA

4. Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai,
memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan
mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut
pandang/teori

4.3 Mendemonstrasikan hasil analisis prinsip persatuan dalam keberagaman suku, agama, ras, dan
antargolongan (SARA) dalam bingkai Bhinneka Tunggal Ika

4.4 Mengorganisakan kegiatan lingkungan yang mencerminkan konsep cinta tanah air dalam konteks
kehidupan sehari- hari
1. Makna bela negara
2. Peraturan perundang- undangan yang mengatur tentang bela negara
3. Perjuangan mempertahankan NKRI
a. Perjuangan fisik mempertahank an NKRI
b. Perjuangan mempertahank an NKRI melalui jalur diplomasi
c. Ancaman terhadap NKRI
4. Semangat dan komitmen persatuan dan kesatuan nasional dalam mengisi dan mempertahankan NKRI
a. Upaya mengisi dan mempertahanka n NKRI
b. Perwujudan bela negara dalam berbagai aspek kehidupan.

Mengetahui,
Kepala SMP Negeri1 Kudu

HERI SUKAMTO, S.Pd.M.MPd.


NIP. 19650102 200501 1 003

Kudu, 03 Januari 2022


Guru Mata Pelajaran

ETIK ZAENAH IRIANINGSIH,S.Pd.


NIP : 19630502 200701 2008

Anda mungkin juga menyukai