Anda di halaman 1dari 2

POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES BANDUNG

REFLECTIVE LEARNING PBL KDKK


PROGRAM STUDI D III KEBIDANAN
JURUSAN KEBIDANAN BANDUNG

REFLECTIVE LEARNING
MEMBERIKAN OBAT MELALUI INTRAMUSKULAR

Komponen Refleksi Uraian


Deskripsi: Saya melakukan praktik memberikan obat melalui
Gambaran situasi pada saat intramuskular, saat melakukan praktik saya sangat
melaksanakan Praktik Keterampilan antusias dalam melakukannya sehingga praktik
Dasar Klinik Kebidanan berjalan dengan baik, namun saat memberikan obat
saya kesulitan saat mengambil kapas DTT yang
digunakan untuk menahan bekas menyuntik.

Perasaan: Ketika saya akan memulai memberikan obat kepada


Gambaran Pikiran dan perasaan pasien, saya merasa tegang dan khawatir jika obat
pada saat melaksanakan Praktik yang dimasukan tidak tepat masuk kedalam otot
keterampilan Dasar Klinik deltoid, namun saya berusaha untuk tenang agar
Kebidanan pasien tetap nyaman.

Evaluasi: Hal yang sudah baik menurut saya yaitu saat


Hal-hal yang sudah baik dan masih memulai tindakan terjalin komunikasi yang baik
perlu perbaikan pada pada saat dengan pasien, menghargai privasi klien sehingga
melaksanakan Praktik Keterampilan klien merasa nyaman. Namun saya perlu sering
Dasar Klinik Kebidanan berlatih agar ketika melakukan menyuntikkan obat,
kami terbiasa dan tidak gugup.

Analisis: Pada situasi ini, sebagai mahasiswa bidan saya


Apa arti dari situasi yang terjadi harus bisa terampil untuk melakukan tindakan
pada saat melakukan Praktik penyuntikan karena setiap pasien memiliki
Keterampilan Dasar Klinis karakteristik yang berbeda. Sehingga saya perlu
Kebidanan banyak berlatih agar timbul sikap percaya diri untuk
melakukan tindakan.
Kesimpulan: Saya perlu banyak berlatih dalam melakukan
Apa kesimpulan dari pengalaman keterampilan pemberian obat melalui intramuskular
dan analisis yang telah dilakukan agar menjadi lebih baik lagi kedepannya.

Rencana Tindakan: Untuk kedepannya, saya perlu banyak berlatih


Jika hal tersebut terjadi lagi, apa menyuntik dengan pasien yang berbeda dan
yang akan dilakukan menggali pengetahuan mengenai teknik menyuntik
melalui intramuskular untuk menghilangkan
keraguan saat melakukan penyuntikan.

Bandung, 09 Juli 2021


PEMBIMBING PRAKTIK MAHASISWA

Kelompok 4
Farhati, S.ST., M.Keb.
NIP. 198107222003122003

Anda mungkin juga menyukai