Anda di halaman 1dari 4

Tugas membuat pertanyaan objektif beserta jawabannya

Kelompok : 13

Anggota : 1. 1904117 Fevi Wahyuni

2. 1904128 Siski Mutiara Nabila

3. 1904155 Laras Ika Putri

4. 1904161 Salsabilla Maghfira

1. Resep yang harus memenuhi beberapa persyaratan kelengkapan dalam administratif dan
kelengkapan farmasetik disebut resep...
a. Resep rasional
b. Resep irrasional
c. Resep lrreversible
d. Resep reversible
e. Copy resep
2. Kegiatan mengkaji pelaksaan kegiatan tanpa membandingkan dengan standar dalam
evaluasi mutu pelayanan kefarmasian adala maksud dari...
a. Audit
b. Review
c. Skrinning
d. Observasi
e. Survey
3. Sebuah prosedur operasional harusnya mencakup...
a. Tujuan, ruang lingkup, skrinning, persyaratan, hasil
b. Tujuan, proses, hasil, proses, audit
c. Tujuan, ruang lingkup, hasil, persyaratan, proses
d. Tujuan, copy resep, skrinning, proses, hasil
e. Tujuan, ruang lingkup, hasil, proses, copy resep
4. Apotek merupakan suatu tempat atau terminal distribusi obat perbekalan farmasi yang
dikelola oleh apoteker sesuai standar dan etika kefarmasian, merupakan defenisi apotek
menurut PP no dan tahun?
a. 51 tahun 2005
b. 55 tahun 2009
c. 55 tahun 2001
d. 51 tahun 2009
e. 51 tahun 2003
5. Proses pemberian obat yang menyangkut kegiatan penyiapan obat kepada pasien
berdasarkan resep yang ditulis oleh dokter, disebut dengan...
a. Survey
b. Review
c. P3
d. Skrinning
e. Dispensing
6. Nyeri yang berlangsung selama lebih dari 6 bulan. Nyeri kronik berlangsung di luarwaktu
penyembuhan yang diperkirakan, Jadi nyeri ini biasanya dikaitkan dengan kerusakan
jaringan...
a. Nyeri
b. Nyeri kronis
c. Nyeri akut
d. Nyeri Akut-Kronis
e. Nyeri subkronis
7. Apa penyebab gagal ginjal kronik?
a. Tekanan darah rendah
b. Glomerulunefritis
c. Saluran kemih
d. Tidaak kelaianan autoimun
e. Kelainan hati
8. Beberapa keadaan prarenal yang paling sering dengan peningkatan resiko gagal ginjal
akut,kecuali...
a. Pembedahan aorta abdominalis
b. Operasi jantung terbuka
c. Luka bakar ringan
d. Luka bakar berat
e. Syok kardiogenik
9. Stadium diuresis gagal ginjal akut dimulai bila keluaran urine meningkat sampai lebih dari
400ml/hari. Berapa lama waktu berlangsung stadium diuresis...
a. 3 hari – 1 minggu
b. 1 – 2 minggu
c. 1 – 3 minggu
d. 2 – 3 minggu
e. 2 – 4 minggu
10. Suatu kegiatan pembuatan termasuk pengendalian mutu Sediaan Farmasi,pengamanan,
pengadaan, penyimpanan dan pendistribusi atau penyaluranan obat,pengelolaan obat,
pelayanan obat atas resep dokter, pelayanan informasi obat, serta
pengembangan obat, bahan obat dan obat tradisional disebut...
a. Pekerjaan kefarmassian
b. Pelayanan kefarmasian
c. Praktek kedokteran
d. Praktek apoteker
e. Produksi obat
11. Yang termasuk kedalam tahap perencanaan adalah?
a. Tahap persiapan dan pemilihan obat
b. Tahap persiapam dan perhitungan obat
c. Tahap pemilihan obat dan perhitungan kebutuhan obat
d. Tahap perhitungan obat dan persiapan obat
e. Tahap perencanaan sediaan
12. Tujuan dalam pengadaan, kecuali?
a. Memerlukan biaya yang besar dalam pengadaan
b. Mutu baik
c. Harga yang layak
d. Proses berjalan lancar
e. Pengiriman terjamin tepat
13. Cara penyimpanan obat di apotek, kecuali?
a. Berdasarkan golongan
b. FEFO
c. Berdasarkan abjad
d. VIVO
e. FIFO
14. Berapa lama penyimpanan resep sebelum di musnahkan?
a. 4 tahun
b. 5 tahun
c. 8 tahun
d. 15 tahun
e. 25 tahun
15. Yang termasuk sarana dan prasarana apotek, kecuali?
a. Ruang konseling
b. Ruang penyerahan obat
c. Ruang penerimaan resep
d. Ruang arsip
e. Ruang pemeriksaan pasien
16. Yang bukan Termasuk fungsi dari apotek adalah...
a.Tempat pengabdian profesi seorang Apoteker yang telah mengucapkan sumpah jabatan.

b. Sarana farmasi untuk melaksanakan peracikan, pengubahan bentuk, pencampuran dan


penyerahan obat atau bahan obat.
c. Sarana penyaluran perbekalan farmasi dalam menyebarkan obat
d.Tempat pengabdian profesi seorang Apoteker yang belum mengucapkan sumpah jabatan.
e. Tempat menyalurkan obat tradisional, kosmetik.
17. Ruang lingkup pelayanan apotek adalah... Kecuali,
a. Pengadaan obat
b. Penerimaan resep
c. Pembuangan obat
d penyimpan obat
e. Pemusnahan
18. Yang termasuk tenaga teknis kefarmasian, kecuali
a. Sarjana gizi
b. D3 farmasi
c. Analis farmasi
d. Asisten apoteker
e. Ahli madya farmasi
19. Informasi apa saja yang perlu disampaikan apoteker terkait penyerahan obat bebas
terbatas.... Kecuali,
a. Khasiat obat
b. Kontraindikasi
c. Efek samping
d. Cara pakai
e. Perusahaan produksi
20. kegiatan pelayanan yang dilakukan oleh Apoteker untuk memberi informasi secara akurat,
tidak biasa dan terkini kepada Dokter, Apoteker, Perawat, Profesi Kesehatan dan Pasien agar
dapat menggunakan obat dengan baik dan mencegah terjadinya efek samping dari obat.
Merupakan pengertian dari...
a.pelayanan obat bebas
b. Konseling
c. Pelayanan informasi obat
d. Pelayanan obat generik
e. Pelayanan resep

Anda mungkin juga menyukai