Anda di halaman 1dari 8

PROPOSAL

MUSYAWARAH BESAR MAHASISWA


STMIK YMI TEGAL
Tahun 2020

BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA

YAYASAN MANAJEMEN INDONESIA


SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA & KOMPUTER
Jl. Pendidikan No. 1 Tegal Pesurungan lor. Kota Tegal Jawa Tengah
Email : bemstmikymitegal@gmail.com 2020
PROPOSAL MUSYAWARAH BESAR MAHASISWA 2020
(MUBEMA) STMIK YMI Tegal

I. Latar Belakang
Setiap organisasi yang telah habis masa kepengurusan selalu diwajibkan untuk
dapat memberikan Laporan Pertanggung jawabannya. Musyawarah Besar Mahasiswa
(MUBEMA) STMIK YMI TEGAL merupakan suatu lembaga independent yang
ditugaskan untuk menyelenggarakan Sidang Pembahasan Laporan Pertanggung Jawaban
Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) di lingkungan kampus STMIK YMI TEGAL.
Selain itu MUBEMA juga bertugas membentuk Panitia Pemilihan BEM periode
mendatang atau disebut dengan (P2BEM).
Dalam MUBEMA ini juga akan dibahas Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah
Tangga (AD/ART) yang merupakan kebutuhan dan aspirasi dari seluruh mahasiswa
STMIK YMI TEGAL. Bahasan ini akan dipimpin oleh pimpinan sidang.

II. Nama Kegiatan


MUSYAWARAH BESAR MAHASISWA (MUBEMA) STMIK YMI TEGAL
TAHUN 2020.

III. LANDASAN KEGIATAN


- SK MENDIKBUD RI No. 155 / U / 1998 tentang Pedoman Umum Organisasi
Kemahasiswaan.
- SK Ketua STMIK YMI Tegal No 09 / STMIK YMI / 08 / 2008
- Anggaran Dasar BEM BAB IV pasal 5.

IV. Tujuan
- Pertanggungjawaban Kepengurusan BEM STMIK YMI TEGAL periode 2019 -
2020.
- Mengamandemen Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga (AD/ART).
- Membentuk Panitia Pemilihan BEM (P2 BEM) dan BPM.

V. PELAKSANAAN
MUBEMA STMIK YMI TEGAL 2020 ini akan dilaksanakan pada :
Hari : Rabu
Tanggal : 2 September 2020
Waktu : Pukul 08.30 WIB s.d. Selesai.
Tempat : Kampus STMIK YMI Tegal
PROPOSAL MUSYAWARAH BESAR MAHASISWA 2020
(MUBEMA) STMIK YMI Tegal

VI. PESERTA
Peserta MUBEMA terdiri dari :
1. Pengurus BEM STMIK YMI Tegal
2. Utusan Penuh dan Peninjau
3. BPM
4. Panitia MUBEMA

VII. KEPANITIAAN
TERLAMPIR

VIII. RENCANA ANGGARAN


TERLAMPIR

IX. AGENDA KEGIATAN


TERLAMPIR

X. PENUTUP
Demikian proposal kegiatan Musyawarah Besar Mahasiswa (MUBEMA)
STMIK YMI TEGAL 2020. Panitia mengharap dukungan, doa serta bantuan dana dari
semua pihak. Besar harapan kami acara tersebut dapat terlaksana dengan baik.
PROPOSAL MUSYAWARAH BESAR MAHASISWA 2020
(MUBEMA) STMIK YMI Tegal

Tegal, 28 Agustus 2020

PANITIA MUSYAWARAH BESAR MAHASISWA


STMIK YMI TEGAL TAHUN 2020

Ketua Sekretaris

M. ATIQUL MUTAQIN HALIM AFRIDAR

Mengetahui,

Ka. Bag. Kemahasiswaan Ketua BEM STMIK YMI Tegal


STMIK YMI Tegal

Drs. ABDUL HAYYI MUHLIS RIYANTO

DAFTAR LAMPIRAN
PROPOSAL MUSYAWARAH BESAR MAHASISWA 2020
(MUBEMA) STMIK YMI Tegal

1. KEPANITIAAN
2. RENCANA ANGGARAN
3. AGENDA KEGIATAN
KEPANITIAAN
Susunan Panitia MUBEMA STMIK YMI TEGAL 2020
PENANGGUNG JAWAB : Muhlis Riyanto
PANITIA PENGARAH (SC) : Nadin Habib
Nurul Hamid
Fitri Afiati
PANITIA PELAKSANA (OC) :
Ketua : M. Atiqul Mutaqin
Sekretaris : Halim Afridhar
Bendahara : Sifa Melina S
Seksi – Seksi :
• Sie Acara : Alfi Nuralizah
Nia Uli Nadia
Intan Mayla F
• Sie Konsumsi : Maezun Nafis M
Milkhatunisya
• Sie Dekdok : Siti Nur Syiva
Muhamad Irfan Syuluchi
Tezya Sekar A
• Sie Perlengkapan : Dimas Eka P
Syahrul Maulana
Didi Haryadi
JUMLAH PANITIA : 14 Orang
PROPOSAL MUSYAWARAH BESAR MAHASISWA 2020
(MUBEMA) STMIK YMI Tegal
RENCANA ANGGARAN
Rencana Anggaran MUBEMA STMIK YMI Tegal 2020
1. PEMASUKAN
- Yayasan STMIK YMI TEGAL = Rp 3.485.000
2. PENGELUARAN
NO KETERANGAN VOLUME SATUAN JUMLAH
1. Keseketariatan
a. Cetak dan
Penggandaan
AD/ART 20 Jilid Rp 15.000 Rp 300.000
DRAF 20 Jilid Rp 15.000 Rp 300.000
Undangan 20 Lembar Rp 500 Rp 10.000
Proposal & LPJ 3 Jilid Rp 25.000 Rp 75.000
Pamflet 10 Buah Rp 2.000 Rp 20.000
2. Konsumsi
a. Snack 100 Dus Rp 6.000 Rp 600.000
b. Makan Siang 100 Dus Rp 10.000 Rp 1.000.000
c. Minum 3 Dus Rp 17.000 Rp 51.000
3. Banner
3*1,5 meter 1 Buah Rp 150.000 Rp 150.000
X-banner 2 Buah Rp 30.000 Rp 60.000
4. Dokumentasi Rp 100.000 Rp 100.000
5. Kepanitiaan
Insentif 1 kegiatan Rp 500.000
6. P2BEM
Kotak Suara 3 buah Rp 20.000 Rp 60.000
Kertas Suara 518 buah Rp 500 Rp 259.000

TOTAL JUMLAH Rp 3.485.000

Tegal, September 2020


PROPOSAL MUSYAWARAH BESAR MAHASISWA 2020
(MUBEMA) STMIK YMI Tegal

Ketua Bendahara

M. ATIQUL MUTAQIN SIFA MELINA S


PROPOSAL MUSYAWARAH BESAR MAHASISWA 2020
(MUBEMA) STMIK YMI Tegal
AGENDA KEGIATAN
Waktu Acara
08.30 – 09.30 Registrasi Peserta Mubema
09.30 – 10.30 Seremonial Pembukaan MUBEMA :
1. Menyanyikan lagu Indonesia Raya
2. Laporan Ketua Panitia
3. Sambutan – Sambutan
- Ketua BEM
- Ketua STMIK YMI Tegal

10.30 – 11.30
Sidang Pleno I
- Pembahasan Agenda acara MUBEMA
- Pembahasan Tatib Sidang MUBEMA
- Pemilihan Presidium Sidang Tetap
11.30 – 12.30
Ishoma
12.30 – 14.45
Sidang Pleno II
1. Laporan LPJ BEM
2. Pandangan Umum peserta tentang LPJ BEM
14.45 – 15.15 3. Pengesahan LPJ BEM .
15.15 – 15.45 Ishoma
Sidang Pleno III
1. Pembagian Sidang Komisi
2. Sidang Komisi
15.45 – 16.45
3. Sidang Paripurna.
Sidang Pleno IV
1. Pemilihan ketua P2BEM

16.45 – 17.15 2. Pemilihan ketua BPM


3. Pemilihan calon ketua BEM
Seremonial Penutupan MUBEMA.

Anda mungkin juga menyukai