Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAHAN KABUPATEN BANDUNG

BARAT DINAS PENDIDIKAN


KECAMATAN CIPEUNDEUY
SEKOLAH DASAR NEGERI BUDIKARYA
Alamat : Jln. SMPN 1 Cipeundeuy Kec. Cipeundeuy

SURAT KEPUTUSAN
KEPALA SD NEGERI BUDIKARYA
Nomor : 420/27/SDNBDKY/2021

Tentang

PANITIA DAN PESERTA KEGIATAN


UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN GURU DALAM
PEMBUATAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS ANIMASI
MELALUI IN HOUSE TRAINING (IHT)

Menimbang : Bahwa Dalam Rangka Upaya Meningkatkan Kemampuan Guru


Dalam Pembuatan Media Pembelajaran Berbasis Animasi Melalui In
House Training (IHT) Di SD Negeri Budikarya

Mengingat : 1. Peraturan Pemerintah Nomor 101 tahun 2000 tentang pendidikan


dan Pelatihan Jabatan Pegawai Negeri Sipil
2. Peraturan Pemerintah Nomor 19 tahun 2005 tentang Undang-
Undang Nomor 20 tahun 2003 tentang Sisten Pendidikan Nasional
3. Undang-Undang Nomor 32 tahun 2004 tentang Pemerintahan
Daerah
4. Undang-Undang Nomor 14 tahun 2005 tentang Guru dan Dosen
5. Peraturan Pemerintah Nomor 38 tahun 1992 tentang Tenaga
Kependidikan sebagaimana telah diubah dengan Peraturan
Pemerintah Nomor 39 tahun 2000
6. Standar Nasional Pendidikan
7. Peraturan Pemerintah Nomor 74 tahun 2008 tentang Guru
8. Peraturan Pemerintah Nomor 17 tahun 2010 tentang Pengelolaan
dan Penyelenggaraan Pendidikan.
9. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 13 tahun 2007
tentang Standar Kepala Sekolah/Madrasah.
10. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 28 tahun 2010
tentang Penugasan Guru sebagai Kepala Sekolah.
11. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional No. 21 Tahun 2016,
tentang Standar Isi
12. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional No. 22 Tahun 2016,
tentang Standar Peroses.
13. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional No. 23 Tahun 2016,
tentang Standar Penilaian.
Memperhatikan:; : 1. Hasil rapat Kepala Sekolah, Dewan guru dan Tenaga Pendidikan
SD Negeri Budikarya

MEMUTUSKAN

Pertama : Menetapkan terhadap nama-nama yang terdapat pada lampiran surat


keputusan ini sebagai panitia dan peserta kegiatan upaya
meningkatkan kemampuan guru dalam Pembuatan Media
Pembelajaran Berbasis Animasi melalui In House Training (IHT) di
SD Negeri BUDIKARYA tahun 2018.
Kedua : Semua anggota Panitia diharap dapat melaksanakan tugas sesuai
dengan ketentuan dan jadwal yang ada serta melaporkan hasilnya
kepada penanggung jawab.
Ketiga : Segala biaya yang timbul akibat kegiatan ini dibebankan pada
anggaran yang ada.
Keempat : Apabila ada kekeliruan dalam penetapan Surat Keputusan ini, maka
akan diadakan perbaikan dan penyempurnaan sebagaimana mestinya.
Kelima : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan

Ditetapkan : di Budikarya
Pada Tanggal : 18 Nop 2021
Kepala SD Negeri Budikarya

TINTIN ROHAYATIN, S.Pd


NIP. 196910132000032003

Tembusan disampaikan kepada Yth.


1. Pengawas Bina
2. Komite SD Negeri Budikarya
3. arsip
Lampiran I
SURAT KEPUTUSAN KEPALA SD NEGERI BUDIKARYA
Nomor : 420/27/SDbdky/2021
Tanggal : 18 nop 2021

PANITIA KEGIATAN
UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN GURU DALAM
PEMBUATAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS ANIMASI
MELALUI IN HOUSE TRAINING (IHT)

PENASEHAT : AGUS SARIPULLOH, S.Pd MM

PENANGGUNG JAWAB : TINTIN ROHAYATIN, S.Pd


NIP. 196910132000032003
KETUA PANITIA : IDA ROHATI, M.Pd
NIP. 198306012009012008
SEKRETARIS : NURDIN, S.Pdi
NARASUMBER : DEWANDI FADILAH,S,Pd

ANGGOTA : 1. EMA PURNAMA,S.Pd

2. RIKI GUMELAR,S.Pd
3. JAJA
4. FANY

Budikarya, 18 nop 2021


Kepala Sekolah

TINTIN ROHAYATIN, S.Pd


NIP. 196910132000032003
Lampiran II
SURAT KEPUTUSAN KEPALA SD NEGERI BUDIKARYA
Nomor : 420/27/SDNBDKY/2021
Tanggal : 18Nop 2021

PESERTA KEGIATAN
UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN GURU DALAM
PEMBUATAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS ANIMASI
MELALUI IN HOUSE TRAINING (IHT)

NAMA
1. Fani Nur, S.Pd
2. Ginajar sutrisna, S.Pd
3. Dedeh julaeha, S.Pd
4. Jaja
5. Nurdin , S.Pd
6. Riki Gumelar , S.Pd

Budikarya, 18 nop 2021


Kepala Sekolah

TINTIN ROHAYATIN, S.Pd


NIP. 196910132000032003

Anda mungkin juga menyukai