Anda di halaman 1dari 6

DOKUMENTASI BUDAYA PEMBIASAAN

DI SDN SISIR 03
TAHUN AJARAN 2021/2022
PEMERINTAH KOTA BATU
DINAS PENDIDIKAN KOTA BATU
A. SK SEKOLAH DASAR NEGERI SISIR - 03
(STATE ELEMENTARY SCHOOL)
Jalan Imam Bonjol III / 13d Kec. Batu Kota Batu
Kode Pos 65314 Telp. 0341-595733 e-mail : sdnsisir03@gmail.com

KEPUTUSAN
KEPALA SEKOLAH DASAR NEGERI SISIR 03
KECAMATAN BATU KOTA BATU
NOMOR : 871/01/422.101.01.09/2021

Tentang

KEGIATAN PEMBIASAAN
Tahun Pelajaran 2021/2022

MENIMBANG : Bahwa dalam pemenuhan dan pelaksanaan program kegiatan pembiasaan


karakter maka dipandang perlu menetapkan Kepanitiaan Kegiatan Pembiasaan
Karakter.
MENGINGAT : 1. Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan
Nasional.
2. Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 Tentang Standar Nasional
Pendidikan.
3. Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2010 tentang Pengelolaan dan
Penyelenggaraan Pendidikan.
4. Permendikbud Nomor 20 Tahun 2016 Tentang Standar Kompetensi
Lulusan Pendidikan Dasar dan Menengah.
5. Permendikbud Nomor 23 Tahun 2016 Tentang Standar Penilaian
Pendidikan.
6. Hasil keputusan Kepala Sekolah Nomor: 871/87/422.101.01.09/2021
7. Hasil keputusan rapat Dewan Guru SDN Sisir 03.

MENGINGAT PULA : Surat Edaran Direktorat Jendral Pendidikan Dasar dan Menengah Departemen
Pendidikan Nasional No. 3034/C/V/1991 tanggal 02 Mei 1991

MEMUTUSKAN

MENETAPKAN
PERTAMA : Melaksanakan Kegiatan Pembiasaan Karakter dalam rangka membentuk
karakter peserta didik.
KEDUA : Menugaskan guru atau tenaga lain untuk melaksanakan Kegiatan Pembiasaan
Karakter seperti tersebut pada lampiran I keputusan ini.
KETIGA : Masing-masing penanggung jawab kegiatan melaporkan pelaksanaan tugas
secara tertulis dan berkala kepada Kepala Sekolah.
KEEMPAT : Segala biaya yang timbul dari pelaksanaan keputusan ini dibebankan pada
anggaran yang sesuai.
KELIMA : Apabila terdapat kekeliruan dalam Keputusan ini, akan dibetulkan sebagaimana
mestinya.
Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan

Ditetapkan di : Batu
Pada Tanggal : 12 Juli 2021

Dra. SUPRAPTI, M.Pd.


NIP. 19680430 199308 2 001
Lampiran III : Keputusan Kepala Sekolah
Nomor : 871/01/422.101.01.09/2021
Tanggal : 12 Juli 2021

SUSUNAN KEPANITIAAN
KEGIATAN PEMBIASAAN
Tahun Pelajaran 2021/2022

NO NAMA JABATAN

1. Dra. SUPRAPTI, S. Pd PENANGGUNG JAWAB


2. LUCKY HIDAYAT, S.Pd KETUA KEGIATAN

3. Dra. SULISTYANI WAKIL KETUA KEGIATAN

4. IKE FITRI RAKHMAWATI, S.Pd SEKRETARIS

5. KANTI MURTI, S. Pd BENDAHARA

6. KHOLIFAH, S. Ag

7. HALIKAH, S. Pd

8. TITIN NUR FADILAH, S. Pd

9. SITI SAHARA MABRURA, S. Pd

10. KANTI MURTI, S. Pd

11. ABDUL HARIS, S.Pd

12. PUJI SANTOSO

13. WIANTO, S. Pd

14. LANNY EKA, S. Pd

15. RENI SETYOWATI, S. Pd

Batu, 12 Juli 2021


Kepala Sekolah

Dra. SUPRAPTI, M.Pd


NIP. 19680430 199308 2 001

B. Standar Operasional Prosedur


Guru dan murid :
1. Guru dan murid, hadir di sekolah selambat-lambatnya pada pukul 06.30 WIB
2. Semua guru dan murid kelas 1 - 6, memakai seragam sesuai jadwal.

No Hari Guru Murid


1 Senin
2 Selasa
3 Rabu
4 Kamis
5 Jum’at

3. Pada waktu pelaksanaan kegiatan upacara, setiap wali kelas menyiapkan


barisan di masing-masing kelasnya.
4. Setiap guru mengawali aktivitas belajar mengajar
a. Senyum, sapa, salam
b. Mengisi daftar hadir
c. Memulai aktivitas belajar mengajar
5. Setiap hari senin, semua guru dan murid kelas 1 - 6 melaksanakan kegiatan
upacara bendera di halaman sekolah.
6. Setiap hari selasa, semua guru dan murid kelas 1 - 6 melaksanakan cek
kebersihan diri.
7. Semua guru dan murid wajib melaksanakan kegiatan secara tertib.
8. Setiap hari rabu, semua guru dan murid melaksanakan kegiatan senam, tari,
semapor dimodifikasi dengan dance di halaman sekolah.
9. Setiap hari kamis, semua guru dan murid kelas 1 - 6 melaksanakan
10. Setiap hari Jum’at, semua guru dan murid kelas 1 - 6 melaksanakan kegiatan
“Jum’at Bersih”
11.

C. JADWAL DAN PENANGUNG JAWAB KEGIATAN


Penanggung
No Hari Nama Kegiatan
jawab

D. NAMA KEGIATAN
E. MONEV
F. BUKU KENDALI

Anda mungkin juga menyukai