Anda di halaman 1dari 2

PROGRAM TAHUNAN MASA PANDEMIK COVID 19

NAMA SEKOLAH : SMK NEGERI 7 PANGKEP MATA


PELAJARAN : MATEMATIKA
KELAS/PROGRAM : X / AKUNTANSI
KURIKULUM : 2013 Edisi Revisi
TAHUN AJARAN : 2021 - 2022

A. Kompetensi Inti
KI 3 : Memahami ,menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingintahunyatentangilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada
bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk
memecahkanmasalah
KI 4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak
terkaitdenganpengembangandariyang dipelajarinya di sekolah secaramandiri,
bertindak secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metoda sesuai
kaidah keilmuan

ALOKASI
SMTR MATERI POKOK KOMPETENSI DASAR
WAKTU
Persamaan & 3.1. Membandingkan 4 Pekan
Pertidaksamaan Nilai persamaan dan
Mutlak Linear Satu pertidaksamaan nilai
Variabel mutlak dari bentuk linear
satu variable dengan
G persamaan dan
pertidaksamaan linear
A aljabar lainnya.
4.1.
Menyelesaikan masalah
N yang berkaitan dengan
persamaan dan
J pertidaksamaan nilai mutlak
dari bentuk linear satu
variable.
I Sistem Persamaan 3.2. Menentukan nilai variabel 5 Pekan
Linear Dua Variabel pada sistem persamaan
L linear dua variabel dalam
masalah kontekstual
4.2. Menyajikan penyelesaian
masalah sistem persamaan
linier dua variabel
Barisan & Deret 3.3. Menganalisis barisan dan 5 Pekan
Aritmatika deret aritmetika
4.3. Menyelesaikan masalah
kontekstual yang berkaitan
dengan barisan dan deret
aritmatika
Barisan & Deret 3.4. Menganalisis barisan dan 5 Pekan
Geometri deret geometri

4.4. Menyelesaikan masalah


kontekstual yang berkaitan
dengan barisan dan deret
geometri
3.8. Menentukan perbandingan 5 Pekan
trigonometri pada segitiga
siku-siku
G 4.8. Menyajikan penyelesaian
masalah yang berkaitan
dengan perbandingan
E trigonometri pada segitiga
siku-siku
3.9. Menentukan nilai sudut 4 Pekan
N berelasi diberbagai kuadran

Menyajikan penyelesaian
A 4.9. masalah nilai sudut berelasi
diberbagai kuadran
3.10. Menerapkan aturan sinus dan 4 Pekan
P kosinus

4.10. Menyelesaikan permasalah


kontekstual dengan aturan
sinus dan kosinus

3.11. Menentukan luas segitiga 5 Pekan


pada trigonometri

4.11. Menyelesaikan masalah


kontekstual yang berkaitan
dengan luas segitiga pada
trigonometri
JUMLAH 37 Pekan

Pangkajene, Juli 2021


Mengetahui,
Plt. UPT SMKN 7 Pangkep Guru Mata Pelajaran

Drs. Muh. Anas, M.Pd Titik Sulistiawati, S.Pd.


NIP. 19631231 198803 1 174 NIP.

Anda mungkin juga menyukai