Anda di halaman 1dari 2

LAPORAN PENGEMBANGAN DIRI

A. Jenis Kegiatan
“Workshop Implementasi Kurikulum 2013”.
B. Waktu Pelaksanaan
-. Waktu Pelaksanaan : 14 s.d 17 Juli 2020.
C. Tempat Pelaksanaan
-. SMAN 1 Karangnunggal
D. Tujuan Penyelengaraan
-. Memahami kebijakan dan dinamika perkembangan kurikulum, strategi
pembelajaran di masa pendemi covid-19, pembelajaran jarak jauh,
penyusunan KTSP, kenaikan pangkat guru.
E. Penyelenggara
-. SMAN 1 Karangnunggal
F. Uraian Materi
1. Kebijakan dan dinamika perkembangan kurikulum.
2. Strategi pembelajaran di masa pendemi covid-19.
3. Konsep dan regulasi pembelajaran jarak jauh.
4. Penguatan pendidikan karakter dalam pembelajaran jarak jauh.
5. Penerapan literasi dalam kegiatan pembelajaran jarak jauh.
6. Penyusunan kompetensi inti dan kompetensi dasar dalam reformulasi.
7. Penyusunan dokumen KTSP.
8. Merancang pembelajaran jarak jauh melalui daring.
9. PKG dan PKB.
10. Penggunaan paltform daring dalam melaksanakan pembelajaran jarak
jauh
G. Tindak Lanjut
1. Melaksakan pengembangan kurikulum.
2. Menyusun strategi model pembelajaran jarak jauh atau daring/luring
3. Menyusun KI-KD dalam pembelajaran jarak jauh.
4. Membuat paltform yang digunakan untuk pembelajaran jarak jauh.
H. Dampak Pengembangan Diri
1. Menambah wawasan bagaimana cara penyusunan KTSP.
2. Menambah wawasan bagaimana cara pembuatan model pembelajaran
jarak jauh.
3. Menambah wawasan bagaimana cara membuat dan menggunakan
paltform.
I. Matrik Ringkasan
a. Kompetensi untuk kurikulum 2013 dirancang sebagai berikut:
- Isi kompetensi dinyatakan dalam bentuk Kompetensi Inti (KI)
- Kompetensi Inti (KI) merupakan gambaran mengenai
kompetensi dalam aspek sikap, pengetahuan dan keterampilan.
- Kompetensi Dasar (KD) merupakan kompetensi yang dipelajari
untuk semua tema.
b. Proses Pembelajaran

Proses pembelajaran kurikulum 2013 di masa pendemi covid-19 terdiri


atas pembelajaran yang mencakup diujuankan dan untuk kelompol yang
tidak diujiankan dimasukan kedalam pengembangan diri.

c. Model Pembelajaran
Dalam melaksanakan pembelajaran harus menggunakan model
pembelajaran yang disesuaikan dengan materi pembelajaran dan kondisi
siswa terutama sinyal jaringan yang paltform yang digunakan oleh guru
mata pelajaran atau sekolah.

Anda mungkin juga menyukai