Anda di halaman 1dari 13

KONFIGURASI VOIP

I. KONFIGURASI PADA SISI SERVER


Server VoIP yang akan dibuat berbasiskan sistem operasi linux. Oleh karena itu, berikut
merupakan langkah-langkah mengkonfigurasi server VoIP, diantaranya yaitu:
1. Instalasi Server (Briker) pada virtual box
a. Buat mesin baru terlebih dahulu di virtual box, seperti dibawah ini

b. Tentukan jumlah RAM dan ukuran memori yang akan digunakan oleh mesin virtual, disini
kami menggunakan RAM 256 MB dan ukuran memori 2 GB
c. Setelah membuat mesin virtual, langkah selanjutnya adalah Menginstall Briker, klik “mulai”
pada virtual box
d. Pilih iso Briker yang akan diinstal seperti dibawah ini, setelah itu tekan “right ctrl+r” untuk
merestart

e. Tunggu sebentar sampai ada tampilan seperti dibawah ini, Jika sudah Ketik “install”

f. Tunggu sampai proses penginstalan selesai


Jika Proses penginstalan selesai, akan ada tampilan seperti berikut

h. Selanjutnya adalah login ke dalam server dengan username login dan password dibawah ini
Login : support
Password : Briker

i. Setelah masuk sebagai support, selanjutnya masuk root interface dengan cara seperti berikut,
masukan password yaitu “Briker”
j. Lalu Konfigurasi Network Ubuntu server, dengan cara seperti berikut :

k. Maka akan ada tampilan seperti berikut. Disini kita bisa mengkonfigurasi Network seperti
address, netmask, network,broadcast, dan gateway

l. Jika sudah selesai mengkonfigurasi IP, ketik “Esc” lalu ketik “:wq” untuk menyimpan dan
keluar dari file tersebut
Lalu restart konfigurasi network dengan cara seperti dibawah ini

n. Setelah mengkonfigurasi IP address maka kemudian konfigurasi VoIP Server lewat Web
base
2. PENAMBAHAN CLIENT
VoIP server Briker berperan sebagai semua pusat registrasi serta menangani panggilan dari
seluruh client VoIP. Dua buah client memiliki ID dan nama client, setiap client dapat saling
melakukan panggilan dengan memasukkan nomor account dari masing-masing client yang akan
dihubungi.
Penambahan client pada sisi server dapat dilakukan dengan langkah-langkah seperti berikut:
1. Remote Briker server dengan komputer client yang telah terhubung dengan komputer
server, kemudian konfigurasi secara remote menggunakan tampilan web base. Karena server
menggunakan virtual box maka virtual box harus terpasang terlebih dahulu dengan laptop.
2. Buka virtual Box, lalu pilih pengaturan
3. Selanjutnya pilih jaringan lalu ubah pengaturannya seperti dibawah ini

Setelah terhubung, atur IP client terlebih dahulu dengan cara membuka control panel=>Network
and Sharing Center=>change adapter setting => klik kanan pada VirtualBox Host-only Network
=> pilih properties
5. Lalu pilih TCP/Ipv4 lalu klik properties

6. Selanjutnya atur IP client seperti dibawah ini, lalu klik ok


Lalu buka web browser anda, masukan IP server yaitu “192.168.2.2” pada address bar seperti
berikut :

8. Maka akan ada tampilan login, masukan username “administrator” Password “Briker”,Lalu
klik login

9. Akan muncul tampilan seperti dibawah ini


10. Masuk ke tab “IPPBX Administration”

11. Lalu pilih “Extension”

12. Jika sudah masuk ke dalam extension, klik submit untuk menambah client seperti
dibawah ini

13. Lalu masukan user extension, display name, account code, dan secret
14. Jika sudah diisi, klik submit

15. Agar semua pengaturan tadi berjalan, klik “Apply Configure Changes”
16. Klik pada “Continue with reload

17. Lakukan hal yang sama untuk membuat client yang kedua
18. Supaya client dapat terhubung dengan server client, keduanya harus dalam satu jaringan
yang sama, contoh nya jaringan wireless
19. Hubungkan pc/laptop dengan access point
20. Jika sudah terhubung, sharingkan jaringan server yang ada di virtual box. Caranya buka
“Control Panel” => “internet and sharing center” => “change adapter setting” => klik kanan
pada “Virtualbox-host only network” => “properties” => klik “sharing” lalu atur seperti
dibawah ini
II. Konfigurasi pada sisi client
1. Instal X-Lite

2. Setelah diinstal, buka X-Lite

Pilih “SoftPhone” => “Account Setting


3. Isikan Account seperti yang dibuat tadi di web base, jika selesai klik ok
III. Pengujian pada server-client
1. Click Here to retry, sampai ada tulisan available

Pengujian pada Client, salah satu client memanggil client yang lain, jika ada panggilan maka
akan ada notifikasi seperti dibawah

3. Dibawah ini merupakan tampilan saat sedang melakukan panggilan

Anda mungkin juga menyukai