Anda di halaman 1dari 5

CBIS JOURNAL - VOL. 07 NO.

01 (2019) : MARET P a g e | 18

Computer Based Information System Journal


ISSN (Print): 2337-8794 | E- ISSN : 2621-5292
web jurnal : http://ejournal.upbatam.ac.id/index.php/cbis

PERANCANGAN APLIKASI EASY INVENTORY UNTUK


PENINGKATAN EFISIENSI INVENTORY UMKM KOTA BATAM

Yuli Siyamto
Dosen Program Studi Sistem Informasi
Universitas Putera Batam, Indonesia.

INFORMASI ARTIKEL A B S T R A C T
Diterima Redaksi: Februari 2019 Seiring dengan pertumbuhan bisnis dan organisasi, pengelolaan
Diterbitkan Online: Maret 2019 barang atau inventarisasi dituntut semakin baik. Dengan semakin
banyaknya aset barang yang dimiliki maka suatu bisnis atau organisasi
membutuhkan suatu sistem untuk meningkatkan efektifitas dan efisiensi
pengelolaan barang. Di kota Batam, bisnis usaha mikro kecil
KATA KUNCI menengah (UMKM) dalam pengelolaan barang atau inventarisasi
masih banyak dikelola secara sederhana dan manual. Selain itu, usaha
Android, Inventory mikro kecil menengah memerlukan pengelolaan barang atau
inventarisasi yang fleksibel sesuai mobilitas jaman sekarang yang lebih
dinamis.. Penelitian ini dimaksudkan untuk membangun sebuah
KORESPONDENSI aplikasi untuk pengelolaan barang atau inventarisasi yang simple,
E-mail: ysiyamto46@gmail.com mudah dalam pemakaian dan efisien pada biaya. Dengan aplikasi
inventarisasi, pengguna mendapatkan informasi inventarisasi secara
cepat dan tepat. Tool yang digunakan untuk membangun aplikasi
adalah Android Studio dengan bahasa pemrograman java, database
lokal sqlite, UML sebagai alat bantu analisis dan desain.

I. Latar Belakang memperoleh data yang diperlukan mengenai


Pada era teknologi modern ini, kebutuhan barang-barang yang dimiliki dan diurus, baik
suatu bisnis atau organisasi semakin komplek. yang diadakan melalui anggaran belanja,
Salah satu kebutuhan tersebut adalah adanya sumbangan maupun hibah untuk di
tersedianya informasi terhadap suatu barang. administrasikan sebagaimana mestinya menurut
Ketepatan penyampaian informasi persediaan ketentuan dan cara yang telah ditetapkan. Di kota
barang terhadap pelanggan sangat berpengaruh Batam, bisnis usaha mikro kecil menengah
pada tingkat kepuasan pelanggan. Hal ini (UMKM) tumbuh pesat sebagai dampak
memberikan gambaran pentingnya sebuah berkurangnya lapangan kerja. Seperti dilansir
aplikasi yang mempunyai ketepatan dan dari http://www.batampos.co.id tertanggal 17
kemampuan dalam memberikan informasi November 2017 bahwa saat ini, jumlah UKM di
ketersediaan barang. Inventory adalah kegiatan Batam mencapai 75 ribu. Jumlah ini diperkirakan
melaksanakan pengurusan, penyelenggaraan, akan terus bertambah, seiring banyaknya
pengaturan, pencatatan dan pendaftaran barang masyarakat yang buka usaha imbas dari sulit
inventory atau hak milik. Inventory mengacu mencari lapangan kerja. UMKM di Kota Batam
pada segala persedian barang sumber daya yang banyak berjualan secara online, sehingga
digunakan dalam sebuah organisasi. Inventory pelanggan rata-rata berasal dari luar kota. Usaha
barang adalah semua kegiatan dan usaha untuk mikro kecil menengah juga masih memiliki
http://ejournal.upbatam.ac.id/index.php/cbis
CBIS JOURNAL - VOL. 07 NO. 01 (2019) : MARET P a g e | 19
modal relatif kecil, sehingga banyak usaha mikro berbentuk bahan mentah ataupun barang jadi
kecil menengah (UMKM) dalam pengelolaan yang disediakan perusahaan untuk memenuhi
barang atau inventarisasi masih banyak dikelola permintaan dari konsumen. Sedangkan
secara sederhana dan manual. Inventarisasi pengertian inventory dalam definisi lainnya
biasanya dilakukan dengan buku atau aplikasi adalah suatu teknik untuk manajemen material
Microsoft excell pada komputer atau laptop. yang berkaitan dengan persediaan (Heryanto. A
Kerugian inventarisasi menggunakan buku besar et al, 2014:32).
atau aplikasi Microsoft excell adalah sering
terjadinya redudansi data, kurang efektif, efisien, B. Android
sehingga belum mampu sepenuhnya melayani Android is a software stack for mobile
pertanyaan pelanggan tentang ketersediaan devices that includes an operating system,
barang dengan cepat. Selain itu, usaha mikro middleware and key applications. The Android
kecil menengah di kota Batam juga memerlukan SDK provides the tools and APIs necessary to
pengelolaan barang atau inventarisasi yang begin developing applications on the Android
fleksibel sesuai mobilitas jaman sekarang yang platform using the Java programming language
lebih dinamis. Easy inventory dirancang dengan (Setiawan, Handojo, & Hadi, 2017 : 5). Android
tampilan yang simple, elegan, mudah dalam provides four types of components: 1. Activity
pemakaian, flesibel dan mudah dibawa provides the basis of the Android user interface
kemanapun karena berbasis mobile, efisien pada Google . Each app may have multiple Activities
biaya karena pengguna cukup menggunakan representing different screens of the app to the
handphone tidak perlu menyalakan laptop atau user. 2. Service provides the background
PC, memiliki ketepatan informasi yang up to processing capabilities, and does not provide
date. Pada akhirnya pengguna yaitu usaha mikro any user interface Google. 3. Content provider
kecil menengah (UMKM) mampu berkerja lebih offers data storage and retrieval capabilities to
efisien, lebih efektif serta lebih produktif. other components Google . It can be used to
. share and per- sist data within components of an
app, as well as across apps. 4. Broadcast
II.Kajian Literatur receiver responds asynchronously to system-wide
A. Inventory message broadcasts Google . A Broadcast
Inventory merupakan sebuah konsep Receiver typically acts as a gateway to other
yang mencerminkan sumber daya yang dapat components, and passes messages to Activities or
digunakan tetapi tidak atau belum dipergunakan. Services for handling (Bagheri, Garcia, Sadeghi,
Pengertian inventory dapat diartikan dalam Malek, & Medvidovic, 2016).
beberapa hal yang berbeda, antara lain : stock
yang tersedia pada saat itu juga, daftar perincian C. UML
barang yang tersedia, (untuk keuangan dan Notasi UML merupakan sekumpulan
akunting) jumlah stock barang yang dimiliki oleh bentuk khusus untuk menggambarkan berbagai
suatu organisasi pada suatu waktu. Fungsi pokok diagram sistem perangkat lunak (Kosidin &
dari inventory adalah memenuhi semua Farizah, 2016). Pada UML 2.3 terdiri dari 13
permintaan pelanggan dengan persediaan barang macam diagram yang dikelompokkan dalam 3
yang seminimal mungkin (Rahman & Bagio, kategori. Pembagian kategori dan macam-macam
2016:2). Inventory atau sering disebut persediaan diagram tersebut dapat dilihat pada gambar di
merupakan simpanan barang-barang mentah, bawah (Sukamto & Shalahuddin, 2013).
material atau barang jadi yang disimpan untuk
digunakan dalam masa mendatang atau dalam
kurun waktu tertentu. Persediaan barang sangat
penting dalam suatu perusahaan dalam
menghadapi perubahan pasar produksi serta
mengantisipasi perubahan harga dalam
permintaan barang yang banyak. Pengertian
persediaan atau inventory yaitu sebagai berikut.
Inventory adalah sejumlah sumber daya baik
http://ejournal.upbatam.ac.id/index.php/cbis
CBIS JOURNAL - VOL. 07 NO. 01 (2019) : MARET P a g e | 20

Gambar 3.1 Extreme Programming Model.


Gambar 2.1 Diagram UML .
IV. Pembahasan
III. Metodologi A. Aliran Sistem Informasi
Metode pembangunan sistem aplikasi Easy Berikut adalah aliran sistem informasi dari
inventory adalah SDLC dengan model extreme aplikasi easy inventory.
programming model adalah sebuah metode 1. User masuk ke Main menu.
pengembangan software dimana pengembang 2. Di Main menu terdapat menu Stok barang,
perangkat lunak melakukan perancangan hanya Transaksi, Master barang dan About.
3. User memasukkan data master barang yang
untuk kebutuhan-kebutuhan yang sifatnya
berisi kode barang dan nama barang .
mendesak alih melakukan perancangan 4. User dapat mengelola inventori barang
kebutuhan diperlukan di masa depan. Tujuannya masuk dan keluar di menu transaksi.
adalah untuk menciptakan rancangan yang 5. User melihat informasi stok barang yang
sederhana yang dapat dengan mudah tersedia melalui menu stok barang.
diimplementasikan dalam bentuk kode secara 6. User detail aplikasi dalam fitur about.
cepat. Jika rancangan tersebut selanjutnya harus
B. Desain
ditingkatkan, rancangan yang bersangkutan dapat Class Diagram aplikasi easy inventory,
di refaktorisasi di waktu yang lain (Korowotjeng, dapat digambarkan sebagai berikut:
Sengkey, Paturusi, & Tuturoong, 2014 : 3).

http://ejournal.upbatam.ac.id/index.php/cbis
CBIS JOURNAL - VOL. 07 NO. 01 (2019) : MARET P a g e | 21

Gambar 4.1 Class Diagram

D. Tampilan Program Gambar 4.3 Menu Stok


Tampilan aplikasi easy inventory, dapat
dilihat sebagai berikut:

Gambar 4.4 Menu Transaksi

Gambar 4.2 Main menu


http://ejournal.upbatam.ac.id/index.php/cbis
CBIS JOURNAL - VOL. 07 NO. 01 (2019) : MARET P a g e | 22
V. Kesimpulan 3] Kosidin, & Farizah, R. N. (2016).
Dengan adanya aplikasi easy inventory yang Pemodelan aplikasi mobile reminder
ini, maka dapat disimpulkan manfaat dari berbasis android, 271–280.
aplikasi tersebut diantaranya adalah sebagai 4] Putra, I. G. N. A. C. (2016). Perancangan
berikut : aplikasi keuangan mahasiswa berbasis
1. Pengelolaan barang UMKM dalam mencatat mobile, IX(2), 9–14.
dan mengolah data seluruh barang dapat 5] Rahman, F., & Bagio, T. H. (2016). Sistem
dilakukan dengan semakin mudah, praktis informasi inventory dengan menggunakan
dan efisien. metode first in first sistem informasi
2. Semakin mudah dan cepat dalam melayani inventory dengan menggunakan metode first
pertanyaan customer UMKM tentang in first out ( FIFO ), (October).
ketersediaan barang. 6] Setiawan, A., Handojo, A., & Hadi, R.
(2017). Indonesian Culture Learning
Ucapan Terima Kasih Application based on Android, 7(1), 526–
Penulis mengucapkan terima kasih kepada 535.
LPPM dan pengelola jurnal CBIS Universitas https://doi.org/10.11591/ijece.v7i1.pp526-
Putera Batam yang telah memberikan dukungan 535
penuh terhadap penulisan jurnal ini. 7] Sukamto, R. A., & Shalahuddin, M. (2013).
Rekayasa Perangkat Lunak Terstruktur dan
Daftar Pustaka Berorientasi Objek. Bandung: Informatika.
1] Bagheri, H., Garcia, J., Sadeghi, A., 8] Thamizharasi, R. (2016). Android Mobile
Malek, S., & Medvidovic, N. (2016). Application Build on Android studio, 4(1),
Software architectural principles in 1–4.
contemporary mobile software : from 9] Ubaya, H. (2012). Design of Prototype
Payment Application System With Near
conception to practice. The Journal of
Field Communication ( NFC ) Technology
Systems & Software, 119, 31–44. based on Android, 1(1), 1–12.
https://doi.org/10.1016/j.jss.2016.05.039 10] Yaqin, M. S. A. (2016). Analisis
2] Korowotjeng, I., Sengkey, R., Paturusi, M. perancangan aplikasi layanan laundry
T. S. D. E., & Tuturoong, N. J. (2014). berbasis visual basic 2010 dan sql server
Sistem Informasi Pengarsipan Berbasis Web 2000 pada Gajayana laundry, 6–7.
Di Kantor Jurusan Teknik Elektro Unsrat, 1–
12.

http://ejournal.upbatam.ac.id/index.php/cbis

Anda mungkin juga menyukai