Anda di halaman 1dari 13

Pemrograman Web I

(Web Statis)
Jimmi Hendrik P. Sitorus, M. Kom
Internet
• Internet(Interconnected Networking)
• Networking  merupakan 2 buah atau
lebih perangkat computer yang saling
terhubung dan dapat berkomunikasi /
berinteraksi satu dengan lainnya.
• Internet (Interconnected Networking)
Jaringan Komputer global (dunia) yang
menghubungkan berbagai jaringan
computer yang ada di seluruh dunia.
Sejarah Internet
• Tahun 1969 DARPA (Defense Advanced Research
Agency) membentuk sebuah jaringan computer yang
diberi nama ARPANET dengan tujuan kebutuhan
militer.
• Proyek ARPANET mengembangkan komunikasi jarak
jauh menggunakan Saluran Telepon.
• Tahun 1970 Sekitar 10 Unit Komputer dapat
berkomunikasi jarak jauh dan membentuk sebuah
jaringan
• Tahun 1972 Roy Tomlinson berhasil menyempurnakan
program surat elektronik (Email) yang digunakan untuk
ARPANET, dan memperkenalkan icon @ sebagai
lambang penting yang menyatakan “at” atau “pada”
Sejarah Internet
• Tahun 1973, Jaringan ARPANET dikembangkan ke luar Amerika Serikat
dengan menghubungkan computer yang ada di London University
College dengan jaringan ARPANET di Amerika.
• Tahun 1977 sekitar 100 Unit lebih computer sudah tergabung pada
jaringan ARPANET
• Tahun 1979, Tom Truscott, Jim Elis dan Steve Bellovin menciptakan
newsgroup pertama yang diberi nama USENET
• Awal Tahun 1980 an jaringan ARPANET dihentikan dan diubah menjadi
TCP/IP (Transmissioin Control Protocol/Internet Protocol)
• Tahun 1981 France Telecom menciptakan telepon televisi pertama
dimana orang dapat bertelepon sambil berhubungan dengan Video Link
Sejarah Internet
• Tahun 1982, dibentuk TCP/IP
• Tahun 1984 diperkenalkan system nama domain yang
dikenal dengan nama DNS (Domain Name System)
• Tahun 1990 Tim Berners Lee menciptakan browser dan
Program Editor yang dapat menjelajah antara satu
computer dengan computer lainnya. Inilah awal
digunakan nya istilah www (World Wide Web).
Sistem Kerja Internet
• User/Pengguna akan mengakses website tertentu melalui web browser
dengan mengetikkan alamat URL nya.
• Web Browser akan mengirimkan permintaan/Request berupa HTTP
REQUEST kepada WEB SERVER melalui layer TCP/IP
• WEB SERVER akan merespon dan memberika File yang diminta jika ada
• File yang direquest oleh User tadi tidak langsung ditampilkan kepada
user, namun WEB SERVER akan memberikan respon kembali ke WEB
BROWSER melalui HTTP RESPONSE melalui layer pada TCP/IP
• Kemudian file akan diterima oleh BROWSER dan di Tampilkan ke USER
Layanan Internet
• World Wide Web (WWW)
• Dapat mengakses informasi berupa gambar, teks, suara, video, dll
• Dikenal dengan istilah web, website, situs web
• Membutuhkan Browser untuk mengakses web, seperti Google Chrome, Mozilla
Firefox, Opera, Microsoft Edge, Microsoft Internet Explorer, dll
• Email (Electronic Mail)  Surat Elektronik
• Email  Pesan yang di kirimkan/diterima secara elektronik menggunakan
jaringan computer / Internet.
• Jenis Email
• Gratis, biasanya menyertakan nama penyedia layanan email (Misal, yahoo.com, gmail.com,
live.com, dll)  jimmisitorus83@yahoo.com, jimmisitorus83@gmail.com, dll
• Berbayar (Berlangganan), biasanya menggunakan nama sendiri (Misal,
jimmisitorus@amikparbinanusantara.ac.id, dll)
Layanan Internet
• Telnet
• Layanan internet yang memungkinkan untuk terhubung dengan computer lainnya
dan mencari atau mengambil informasi yang ada di computer tersebut
• Untuk menggunakan telnet harus memiliki hak akses sebagi administrator, serta
penggunaannya juga harus diatur untuk menjaga kemanan data
• FTP (File Transfer Protocol)
• Layanan internet yang khusus digunakan untuk melakukan proses transfer
(Upload/Download) file
• Untuk menggunakan FTP, maka terlebih dahulu harus membuat akun
• Harus menggunakan software khusus untuk melakukan Upload/Download pada
layanan FTP seperti, Filezilla, WSFTP, Cute FTP, dll
Layanan Internet
• Gopher
• Layanan internet yang digunakan untuk Akses informasi dalam bentuk teks
• Chat
• Layanan internet yang digunakan untuk berkomunikasi antar pengguna internet
secara langsung.
• Newsgroup
• Layanan komunikasi antar pengguna di group yang sama
Jenis Website
• Web Statis • Web Dinamis
• Merupakan website yang • Konten pada website dinamis akan
berubah secara otomatis sesuai
dikembangkan pada awal dengan data yang dimasukkan ke
perkembangan internet dalam database
• Isi/Konten web statis harus di • Proses loading lebih lambat
ubah secara manual dengan dikarenakan ada proses yang harus
di kerjakan di sisi server terlebih
mengubah kode program nya. dahulu sebelum di tampilkan ke
• Proses loading website lebih pengguna
cepat. • Interaksi antara pengguna dan
• Menggunakan kode HTML biasa. pemilik system dapat terjadi secara
langsung.
• Gabungan dari beberapa bahasa
pemrograman
Jenis Website
Pengguna Internet

Sumber : databoks.katadata.co.id
Tugas
• Tuliskan dan jelaskan Peranan Internet dalam berbagai bidang kehidupan
manusia dan berikan contoh masing-masing minimal 5
• Politik
• Ekonomi
• Pemerintahan
• Pendidikan
• Pertahanan

Anda mungkin juga menyukai