Anda di halaman 1dari 4

Universitas Esa Unggul

UNIVERSITAS ESA UNGGUL

PENGARUH CITRA MEREK, KUALITAS PRODUK DAN HARGA TERHADAP


MINAT BELI SMARTPHONE SAMSUNG

SKRIPSI
DIAJUKAN SEBAGAI SALAH SATU SYARAT UNTUK MEMPEROLEH
SARJANA MANAJEMEN

Nama :
Nim :
KATA PENGANTAR

Puji syukur senantiasa saya panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena atas rahmat dan
kehendak-Nya, saya dapat menyelesaikan jurnal dengan judul “Pengaruh Citra Merek, Kualitas
Produk Dan Harga Terhadap Minat Beli Smartphone Samsung” sebagai syarat untuk
menyelesaikan Program Sarjana (S1) pada Program Sarjana Fakultas Ekonomi dan Bisnis jurusan
Akuntansi Universitas Esa Unggul.

Dalam penyusunan skripsi ini banyak hambatan serta rintangan yang penulis hadapi namun pada
akhirnya dapat melaluinya berkat adanya bimbingan dan bantuan dari berbagai pihak baik secara
moral maupun spiritual. Untuk itu pada kesempatan ini penulis menyampaikan ucapan terimakasih
kepada:

1. Bapak Dr. Ir. Arief Kusuma Among Praja, MBA, selaku Rektor Universitas Esa Unggul
2. Bapak Dr. Tantri Yanuar Rahmat Syah, SE., MSM selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan
Bisnis Universitas Esa Unggul
3. Bapak Ickhsanto Wahyudi, S.E., M.Ak, selaku Ketua Jurusan/Program Studi Akuntansi, yang
telah memberikan arahan dan bimbingan dalam penyusunan skripsi ini.
4. Ibu Novera Kristianti Maharani, SE, M.Ak, CA selaku Dosen Pembimbing Skripsi. yang telah
bersedia meluangkan waktu, tenaga, dan pikiran dalam memberikan pengarahan selama
penyusunan skripsi ini.
5. Seluruh dosen di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Esa Unggul yang selama ini sudah
banyak membimbing dan memberikan ilmu yang bermanfaat.
6. Kedua orang tuaku yang menjadi semangat terbesarku selama ini, Bapak Eko Moyo dan Ibu
Muanah.
7. Rafly Haryadi. Terimakasih karena selama ini sudah sabar dan setia menemani di masa
tersulit dalam hidup. Semoga kita bisa sukses bersama.
8. Sahabatku, Wiwik Widiawati, Ni Luh Ratna Puspa Dewi, Delima Ramdani, Roro Mustika,
Ibnu Darwisy, Apni Suryani, Ferdi Prasetya, Rissa, Alfani, Weni yang berjuang dari awal
kuliah sampai akhir masa perkuliahan.
9. Teman-teman satu bimbingan saya yaitu Salsa, Sita, Putri, Pricil yang telah membantu dan
memberikan masukan selama proses bimbingan.
Penulis menyadari masih banyak kekurangan. Semoga skripsi ini dapat bermanfaat. Oleh karena itu
penulis mengharapkan adanya saran dan kritik dari pembaca, sehingga penyusunan skripsi ini menjadi
lebih baik lagi.
HALAMAN PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI
UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS
ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Citra Merek, Kualitas Produk Dan Harga
Terhadap Minat Beli Smartphone Samsung Jenis penelitian ini adalah kuantitatif. Populasi
dari penelitian ini adalah mahasiswa Universitas Sanata Dharma Yogyakarta. Jumlah sampel
sebanyak 100 responden. Teknik pemilihan sampel yang digunakan adalah purposive
sampling. Uji instrumen menggunakan uji validitas dan reliabillitas. Teknik analisis yang
digunakan adalah regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Inovasi,
harga dan citra merek secara simultan berpengaruh terhadap keputusan pembelian, (2) Secara
parsial, inovasi, harga dan citra merek berpengaruh terhadap keputusan pembelian.

Kata kunci: Inovasi, Harga, Citra Merek, Keputusan Pembelian

Anda mungkin juga menyukai