Anda di halaman 1dari 10

PROPOSAL

PERMOHONAN BANTUAN DAN PEMBANGUNAN INFRASTRUKTUR AIR

ATAU IRIGASI PERTANIAN

PEKON : RANTAU TIJANG


KECAMATAN : PARDASUKA
KABUPATEN : PRINGSEWU

DIUSULKAN OLEH :

KELOMPOK TANI SUMBER REZEKI

PEKON RANTAU TIJANG

KECAMATAN PARDASUKA KABUPATEN PRINGSEWU

LAMPUNG

2014
PEMERINTAH KABUPATEN PRINGSEWU
KECAMATAN PARDASUKA
PEKON RANTAU TIJANG

Kepada Yth.
Bapak Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Pringsewu
di-
Pringsewu

SURAT PENGANTAR
Nomor : 140 / / 2009 / I / 2014

No Jenis Surat Yang Dikirim Banyak Keterangan


1. Pengajuan Permohonan Bantuan 1 ( Satu ) Bandel Dikirim dengan hormat untuk
Dana Pembangunan Infrastruktur menjadikan maklum.
Pengairan / Irigasi di Pekon Rantau
Tijang Kecamatan Pardasuka Demikian atas perhatian dan
Kabupaten Pringsewu terkabulnya kami ucapkan
Lampung terima kasih.

Rantau Tijang, 24 Januari 2014

Kepala Pekon Rantau Tijang

ABDULLAH
PEMERINTAH KABUPATEN PRINGSEWU
KECAMATAN PARDASUKA
PEKON RANTAU TIJANG

Rantau Tijang, 24 Januari 2014


Nomor : 140 / / 2009 / I / 2014 Kepada Yth.
Lampiran : 1 ( Satu ) Bendel Kepala Dinas Pertanian Pringsewu
Sifat : Segera di-
Perihal : Permohonan Bantuan Dan Pringsewu
Pembangunan Infrastruktur
Air atau Irigasi Pertanian

Dengan hormat,
Bersama ini kami atas nama Kelompok Tani Sumber Rezeki Pekon Rantau Tijang
Kecamatan Pardasuka Kabupaten Pringsewu Lampung, mengajukan Proposal
Permohonan Bantuan dan Pembangunan Infrastruktur Air atau Irigasi Pertanian.

Sebagai bahan pertimbangan, bersama ini kami lampirkan :


1. Proposal Permohonan,
2. Lampiran Proposal,
Sebagai bahan ferivikasi maupun survey dilapangan dari Dinas terkait.

Demikian Proposal Permohonan ini kami sampaikan, atas bantuan dan perhatian kami
ucapkan terima kasih yang sedalam dalamnya.

Kepala Pekon Rantau Tijang

ABDULLAH
PEMERINTAH KABUPATEN PRINGSEWU
KECAMATAN PARDASUKA
PEKON RANTAU TIJANG

PROPOSAL
PERMOHONAN BANTUAN DAN PEMBANGUNAN INFRASTRUKTUR AIR ATAU IRIGASI PERTANIAN

A. LATAR BELAKANG
Dengan berdasarkan Keputusan Presiden Indonesia Nomor 3 Tahun 1999 tentang
Pembaharuan dan Kebijakan Pengelola Irigasi ( PKPI ) dan UU Nomor 7 Tahun 2004 tentang
Sumber Daya Air, yang menuntut pemberdayaan dan kemandirian Kelompok Tani , maka
Kelompok Tani Sumber Rezeki Pekon Rantau Tijang Kecamatan Pardasuka Kabupaten
Pringsewu Lampung, mempunyai maksud dan tujuan memberdayakan petani diwilayah
Kelompok Tani Sumber Rezeki. Dalam pengelolaan dan pemakaian irigasi guna
memaksimalkan hasil usaha pertanian sekaligus menjaga kelestarian alam sehingga petani
diharapkan mampu mencapai kesejahteraan ekonomi dan kegiatan social lainnya. Dengan
luas wilayah dan anggota perkumpulan yang begitu besar diharapkan Kelompok Tani Sumber
Rezeki, mempunyai potensi yang besar walaupun tentunya dalam mewujudkan maksud dan
tujuan Kelompok Tani Sumber Rezeki mempunyai kendala yang besar.

Perlu diketahui, kondisi fisik irigasi Irigasi di daerah aliran sungai Way Napal yang ada saat ini
perlu di tingkatkan. Potensi fisik irigasi mulai dari bendungan, saluran primer, saluran
skunder, dan tersier untuk lebih di daya guna dan di hasil gunakan. Dan kelamahan dalam
pengelolaan secara fisik irigasi menyebabkan kurang termanfaatkan terhadap pengelola lahan
pertanian. Maka salah satu kegiatan Kelompok Tani Sumber Rezeki adalah membantu
meningkatkan sarana fisik irigasi, pencapaian sasaran pemakaian yang maksimal , serta
memelihara sarana fasik yang ada tersebut.

B. MAKSUD DAN TUJUAN


Mengingat pentingnya peningkatan sarana fisik saluran irigasi yang mendesak untuk
diperbaiki, maka perlu bantuan dari pihak Pemerintah untuk dapat mengetahuinya, karena
jumlahnya cukup besar untuk diperbaiki oleh Kelompok Tani Sumber Rezeki Pekon Rantau
Tijang Kecamatan Pardasuka Kabupaten Pringsewu Lampung.

C. LOKASI
Sarana fisik yang perlu segera diatasi di daerah saluran irigasi , yang berada di saluran primer,
saluran skunder, dan saluran tersier yang mendapat air dari daerah irigasi, dan bangunan
tersebut berada di Pekon Rantau Tijang Kecamatan Pardasuka Kabupaten Pringsewu
Lampung.

D. DAMPAK KERUSAKAN SARANA IRIGASI


Akibat kerusakan tersebut arial sawah yang ada di Pekon Rantau Tijang Kecamatan Pardasuka
Kabupaten Pringsewu Lampung, tidak bisa menampung air dari Sungai .
Bila kondisi jaringan irigasi tidak segera diperbaiki dikawatirkan sawah tidak bisa mendukung
pola tanam.
LAMPIRAN PROPOSAL

KELOMPOK TANI SUMBER REZEKI

PEKON RANTAU TIJANG

KECAMATAN PARDASUKA

KABUPATEN PRINGSEWU

LAMPUNG
PEMERINTAH KABUPATEN PRINGSEWU
KECAMATAN PARDASUKA
PEKON RANTAU TIJANG

KELOMPOK TANI : SUMBER REZEKI


PEKON : RANTAU TIJANG
KECAMATAN : PARDASUKA
KABUPATEN : PRINGSEWU
PROVINSI : LAMPUNG

KETUA : AKHYAR AFI


SEKRETARIS : ARTASA
BENDAHARA : MADJAIDI

ANGGOTA : 1. MAHMUDIN
2. SUHAIMI
3. MAHDI
4. ALIMUDIN
5. ABDULLAH
6. MISTAM
7. DULMIN
8. APRIZAL
9. MADYUTI
10 MADISAN
.
11 UDIN
.
12 S SUBKI
.
13 SARWADI
.
14 MADYANI
.
15 RUDIANTO
.
PEMERINTAH KABUPATEN PRINGSEWU
KECAMATAN PARDASUKA
PEKON RANTAU TIJANG
KEPUTUSAN KEPALA PEKON RANTAU TIJANG
NOMOR : 140 / / 2009 / KPTS / I / 2014

TENTANG
PEMBENTUKAN KELOMPOK TANI
“ SUMBER REZEKI “
KEPALA PEKON RANTAU TIJANG
Menimbang : a. bahwa kegiatan Kelompok Tani sangat diperlukan dalam percepatan
( accelerasi ) pembangunan di segala bidang;
: b. bahwa fungsi strategis Kelompok Tani sebagai pelopor penggerak,
perencana dan sekaligus pelaksana ( ageut ) dari pembangunan
ditengah masyarakat khususnya Pertanian ;

c. bahwa Kelompok Tani tidak saja dituntut memiliki penguasaan teoritis


terhadap aspek Irigasi, tetapi juga harus memiliki keperluan praktikal
sesuai dengan program Pertanian pada masing-masing Pekon yang
spesifik.

Mengingat : 1. Keputusan Presiden Indonesia Nomor 3 Tahun 1999 tentang


Pembaharuan dan Kebijakan Pengelola Irigasi ( PKPI);

2. Undang – Undang UU Nomor 7 Tahun 2004 tentang Sumber Daya Air;

3. Undang – Undang Nomor 48 Tahun 2008 tentang Pembentukan


Kabupaten Pringsewu di Propinsi Lampung ( Lembaran Negara tahun
2008 Nomor 185, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4932 );

4. Undang – Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintah Daerah


( Lembaran Negara tahun 2004 Nomor 125, Tambahan Lembaran
Negara Nomor 4437 ); Sebagaimana telah diubah dengan Peraturan
Pemerintah Penggati Undang – undang Nomor 3 Tahun 2005 ( Lembara
Negara Tahun 2005 Nomor 358 , Tambahan Lembaran Negara Nomor
4993); yang telah ditetapkan dengan Undang – undang Nomor 8 Tahun
2005 ( Lembaran Negara Tahun 2005 Nomor 108, Tambahan
Lembaran Negara Nomor 4548);

5. Peraturan Pemerintah Nomor 72 Tahun 2005 tentang Desa


( Lembaran Negara Tahun 2005 Nomor 158,Tambahan Lembaran
Negara Nomor 4587 );

6. Peraturan Pemerintah Nomor 76 Tahun 2001 tentang Pedoman Umum


Pengaturan Mengenai Desa ( Lembaran Negara Tahun 2001 Nomor
142, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4156 ).

MEMUTUSKAN

Menetapkan :

Pertama : Membentuk Kelompok Tani “ Sumber Rezeki “ dengan susunan


kepengurusan terlampir;

Kedua : Kelompok Tani “ Sumber Rezeki “ sebagai mana dimaksud pada dictum
pertama mempunyai fungsi sebagai berikut :
1. Membagi air ke sawah petani;
2. Menjaga bendungan air ; dan;
3. Menjaga irigasi ke saluran primer, saluran skunder, dan saluran
tersier

Ketiga : Hal-hal yang belum diatur dalam Keputusan ini sepanjang mengenai tekhnis
pelaksanaan diatur oleh Ketua Kelompok Tani “ Sumber Rezeki “ melalui
koordinasi dengan Kepala Pekon;

Keempat : Keputusan ini disampaikan kepada yang bersangkutan untuk dilaksanakan;

Kelima : Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di Rantau Tijang


Pada tanggal, 17 Januari 204

Kepala Pekon Rantau Tijang

ABDULLAH

Tembusan Yth;
1. Bapak Camat Pardasuka,
2. Ketua BHP Rantau Tijang,
3. Arsip.

LAMPIRAN : KEPUTUSAN KEPALA PEKON

NOMOR : 140 / / 2009 / KPTS / I / 2014

TANGGAL : 17 Januari 2014

TENTANG : SUSUNAN PENGURUS KELOMPOK TANI “ SUMBER REZEKI “


PEKON RANTAU TIJANG

KETUA : AKHYAR AFI


SEKRETARIS : ARTASA
MADJAIDI
BENDAHARA :
ANGGOTA : 1. MAHMUDIN
2. SUHAIMI
3. MAHDI
4. ALIMUDIN
5. ABDULLAH
6. MISTAM
7. DULMIN
8. APRIZAL
9. MADYUTI
10. MADISAN
11. UDIN
12. S SUBKI
13. SARWADI
14. MADYANI
15. RUDIANTO

Anda mungkin juga menyukai