Anda di halaman 1dari 1

Langkah- langkah pembuatan vidio presentasi

1. Menentukan konsep vidio yaitu vidio promosI Museum Pembelajaran UM. Konsep
berisi pembukaan, isi, dan penutup.
2. Take vidio dengan kamera, dalam tahapan ini terdapat anggota kelompok yang
bertugas mengambil sejumlah potongan vidio sesuai dengan latar dan konsep vidio
promosI Museum Pembelajaran UM.
3. Mememindahkan data vidio dari kamera ke komputer agar dapat dilakukan proses
pengeditan vidio.
4. Siapkan aplikasi untuk proses pengeditan vidio. Pada tahapan ini, proses pengeditan
menggunakan aplikasi Wondershare Filmora. Aplikasi ini dipilih dikarenakan banyak
fitur yang memudahkan untuk mengedit vidio.
5. Masuk dalam aplikasi Wonderhare Filmora.
6. Muncul beberapa tampilan dalam layar kemudian pilih Full Feature Mode.
7. Muncul beberapa fitur-fitur yang ada di dalam aplikasi, kemudian plih My Album lalu
klik Import Media Files Here. Fitur ini bertujuan untuk memasukkan data berupa
potongan vidio yang telah tersimpan di komputer.
8. Masukkan potongan vidio ke new track kemudian susun sesuai dengan konsep
9. Siapkan dubbing untuk memberikan penjelasan isi vidio yang akan disampaikan
10. Masukkan dubbing yang disesuaikan dengan vidio.
11. Masukkan musik yang menjadi latar belakang vidio ke dalam track.
12. Kemudian tahap terakhir adalah eksport file ke dalam komputer untuk dapat di lihat
hasilnya vidio dalam komputer.

Anda mungkin juga menyukai