Anda di halaman 1dari 52

1

KATA PENGANTAR

Dengan mengucapkan puji dan syukur ke hadirat Allah SWT atas izin-Nya
saya telah dapat menyusun laporan hasil supervisi pengawas sekolah di
lingkungan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Padang Panjang semester
1 tahun pelajaran 2020/2021

Laporan ini merupakan pertanggungjawaban atas Surat Keputusan yang


diberikan kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Padang Panjang
Nomor Kpts 420/800 Disdikbud-PP/I08.I-2021

Dalam laporan ini terdapat data tentang hasil pengamatan, penilaian dan
pembinaan yang dilakukan di sekolah sesuai dengan jumlah sekolah binaan.
Laporan ini terdiri dari 5 Bab yaitu, Pendahuluan, kerangka pemecahan
masalah, pendekatan dan metode, hasil kepengawasan dan penutup.

Saya menyadari laporan ini jauh dari kesempurnaan, masih terdapat


kekurangan-kekurangan dan kejanggan-kejanggalan. Untuk itu dengan segala
kerendahan hati , kritik dan saran yang membangun sangat diharapkan dari
semua pihak.

Ucapan terima kasih saya kepada semua pihak yang telah membantu dalam
melaksanaan tugas dan penyusunan laporan ini. Semoga Allah SWT tetap
memberikan rahmat dan hidayah-Nya kepada kita semua.

Padang Panjang, 6 Juli 2021


Penyusun Laporan,

Jon Firman, S.Pd. MM


NIP 296406292987082002

Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 1


2

BAB l

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Berdasarkan Kepmen Dikbud 020/22/2998 tanggal 6 Februari tahun 1998


dan permendikbud No 25 tabun 2028 yang menyatakan bahwa pengawas sekolah
adalah pegawai negeri sipil yang diberi tugas , tanggung jawab dan wewenang
secara penuh untuk melakukan pengawasan pendidikan di sekolah dengan
melaksanakan penelitian dan pembinaan dari segi teknis pendidikan dan
administrasi pada satuan pendidikan pra sekolah, dasar dan menengah.

Mengacu kepada kepmen tersebut, tugas pengawas sekolah adalah


melakukan pengawasan pendidikan sekolah. Operasional kegiatannya adalah
melakukan penilaian dan pembinaan dari segi teknis akademik dan teknis
manejerial.

Selanjutnya dalam Peraturan Menteri Pendidikan Nasional nomor 12 tahun


2007 tentang tentang Standar Kompetensi Pengawas Sekolah dinyatakan bahwa,
dimensi kompetensi pengawas sekolah meliputi : 1) kompetensi kepribadian,
2) kompetensi supervise manajerial, 3) kompetensi supervise akademik,
4) kompetensi evaluasi pendidikan, 5) kompetensi penelitian dan pengembangan
dan 6) kompetensi social.

Pengawasan satuan pendidikan meliputi pengawasan akademik dan


pengawasan manajerial. Pengawasan akademik bertujuan membantu atau
membina guru dalam meningkatkan mutu proses pembelajaran agar diperoleh
hasil siswa yang lebih optimal. Sedangkan pengawasan manajerial bertujuan
membantu dan membina kepala sekolah dalam upaya meningkatkan mutu
pendidikan melalui optimalisasi kinerja sekolah.
Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 2
3

Berdasarkan uraian di atas dapat disimpulkan bahwa peranan pengawas


sesungguhnya sangat strategis dan menjadi factor yang mempengaruhi mutu
pendidikan secara keseluruhan.

Dalam melaksanakan tugasnya untuk melakukan penilaian dan pembinaan


dengan baik, pengawas sekolah perlu mengumpulkan , mengidentifikasi,
mengolah dan menganalisis data sekolah binaannya yang meliputi sumber daya
pendidikan, proses dan hasil belajar, sarana dan lingkungan, serta yang tidak
kalah pentingnya, pengawas harus mengetahui dan menginventarisasi
permasalahan-permaslahan yang dihadapi sekolah.

Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Padang Panjang melalui


surat tugasnya Nomor: 063A/Disdikpora-PP/I/2021 telah menetapkan sekolah
binaan untuk masing-masing pengawas SD. Untuk merealisasikan surat tugas
tersebut pengawas sekolah telah mempersiapkan program kerja tahunan, program
semester, dan laporan hasil kepengawasan.

Laporan hasil kepengawasan ini dibuat oleh masing-masing pengawas,


kemudian disampaikan kepada koordinator pengawas (korwas). Koordinator
pengawas membuat rekapitulasi hasil kepengawasan yang akan menjadi bahan
pertimbangan dalam menyusun program selanjutnya.

B. Fokus Masalah

Untuk semester ganab ini permasalahan difokuskan pada:

1. Apakah sekolah sudah mempersiapkan dan melaksanakan kegiatan akhir


tahun ajaran serta merekap dan mendokumenkan data kehadiran guru, siswa
dan pegawai?

2. Apakah sekolah sudah memiliki dokumen kurikulum dan mendata guru-


guru yang memiliki perangkat KBM?

Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 3


4

3. Apakah setiap guru sudah memahami tentang penyusunan dan pelaksanaan


RPP?

4. Apakah sekolah sudah melengkapi dan memanfaatkan perpustakaan sebagai


sumber belajar?

5. Apakah sekolah sudah melengkapi dan memanfaatkan laboratorium sebagai


sumber belajar?

6. Apakah sekolah sudah mempersiapkan dan melaksanaan ujian semester?

C. Tujuan dan Sasaran


1. Tujuan
Secara umum tujuan supervisi ini adalah untuk melakukan penilaian
dan pembinaan secara akademik dan manajerial. Secara khusus supervise
bertujuan untuk:
a. Menilai pelaksanaan tugas pengelola pendidikan yang berpengaruh terhadap
perkembangan hasilbelajar antara lain: kepala sekolah, guru, pengelola
laboratorium, pustakawan sekolah, pengelola administrasi kurikulum,
pengelola administrasi kesikesiswaan, guru bimbingan konseling, pengelola
K 7 di sekolah.
b. Menginventarisasi faktor-faktor yang mempengaruhi mempengaruhi tugas
para pengelola pendidikan.

c. Menginventarisasi masalah yang dihadapi para pengelola pendidikan


masing-masing bidang.

d. Melakukan pembinaan terhadap masing-masing bidang berupa arahan-


arahan dan contoh

2. Sasaran
Sasaran supervisi meliputi bidang berikut:

Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 4


5

a. Kegiatan akhir tahun ajaran


b. Perangkat kurikulum
c. Pelaksanaan kurikulum
d. Administrasi pengelolaan laboratorium
e. Adminisrasi pengelolaan perpustakaan
f. Administrasi dan pelaksanaan ujian semester
D. Ruang Lingkup
Ruang lingkup kepengawasan yang menjadi tanggung jawab penulis adalah:
1. SDN 1 Padang Panjang Barat
2. SDN 2 Padang Panjang Barat
3. SDN 3 Padang Panjang Barat
4. SDN 4 Padang Panjang Barat
5. SDN 5 Padang Panjang Barat
6. SDN 6 Padang Panjang Barat
7. SDN 7 Padang Panjang Barat
8. SDN 8 Padang Panjang Barat
9. SDN 9 Padang Panjang Barat
10. SDN 10 Padang Panjang Barat
11. SDN 11 Padang Panjang Barat
12. SDN 12 Padang Panjang Barat
13. SDN 13 Padang Panjang Barat
14. SDN 14 Padang Panjang Barat
15. SDN 15 Padang Panjang Barat
16. SDN 16 Padang Panjang Barat

17. SDN 17 Padang Panjang Bara


Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 5
6

18. SD Merapi

19. SD IT Juara

Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 6


7

BAB II

KERANGKA PIKIR PEMECAHAN MASALAH

Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional


Pendidikan. Pasal 49 ayat (1) menyatakan: “Pengelolaan satuan pendidikan pada jenjang
pendidikan dasar dan menengah menerapkan manajemen berbasis sekolah yang
ditunjukkan dengan kemandirian, kemitraan, partisipasi, keterbukaan, dan akuntabilitas.”
Dalam menerapkan manajemen berbasis sekolah, pihak sekolah harus menyusun sendiri
program strategis pengembangan sekolah dengan melibatkan stakeholders lainnya.
Karena sekolah belum memiliki renstra yang operasional, maka dilakukan pembimbingan
kepada kepala sekolah dalam menyusun renstra sekolah tersebut. Visi dan misi sekolah
tentu harus diterjemahkan ke dalam bentuk rencana strategis.

Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 7


8

BAB III
PENDEKATAN DAN METODE

A. Pendekatan

Pendekatan yang digunakan dalam supervisi ini adalah pendekatan holistik


dengan skala prioritas sembilan aspek yang tersebut di atas. Kesembilan aspek
yang menjadi objek supervisi berpengaruh langsung terhadap pelaksanaan proses
belajar mengajar. Oleh karena itu kesembilan aspek tersebut ditetapkan untuk
disupervisi.

B. Metode

Metode yang digunakan dalam kegiatan ini adalah observasi, studi dokumen,
pengamatan langsung dan wawancara. Observasi digunakan untuk melihat
keberhasilan dan ketidak berhasilan pengelola masing-masing bidang objek
supervise dalam melaksanakan tugasnya.

Studi dokumen digunakan untuk melihat bukti fisik administrasi tentang


kebenaran dan ketidak benaran pengerjaan administrasi dan bukti keberhasilan
dan ketidak berhasilan dalam kengelolaannya.

Pengamatan langsung digunakan untuk melihat proses kegiatan belajar


mengajar yang berlangsung dalam kelas. Apakah kegiatan pembelajaran masih
didominasi oleh guru atau siswa. Sedangkan wawancara digunakan untuk
mengetahui hambatan dan masalah yang dihadapi dalam pengelolaan setiap
bidang.
Dengan menggunakan keempat metode ini diharapkan tujuan supervisi
manajerial dan akademik ini bisa tercapai. Adapaun instrumen yang digunakan
dalam supervise adalah :

Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 8


9

1. Format persiapan dan kegiatan awal tahun ajaran


2. Format kepemilikan perangkat kurikulum
3. Format supervisi kelas
4. Format administrasi pengelolaan UKS/GLS
5. Format administrasi pengelolaan perpustakaan
6. Format persiapan dan pelaksanaan ujian semester
Selain instrumen pengumpul data di atas, disediakan juga instrumen lain yang
merupakan catatan pembinaan. Catatan pembinaan ini merupakan hal yang
akan ditindaklanjuti oleh kepala sekolah bersama pengawas pada kunjungan
berikutnya.

C. Jadwal Kegiatan

Kegiatan supervisi ini berlangsung secara berkesinambungan setiap bulan


sepanjang tahun 2020/2021. Kegiatan ini dibagi tiga tahap yaitu tahap persiapan,
tahap pelaksanaan, tahap analisis data dan tahap pelaporan.

D. Indikator Keberhasilan

Kegiatan ini dianggap berhasil apabila :

1. Terkumpulnya data tentang pelaksanaan dan administrasi bidang-bidang


yang menjadi objek supervisi

2. Terinventarisasinya faktor yang mempengaruhi pekerjaan pengelola masing-


masing bidang

3. Terinventarisasinya pembinaan berupa arahan, bimbingan dan pemberian


contoh oleh pengawas terhadap penanggung jawab /pengelola masing-
masing bidang

Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 9


10

4. Terpenuhinya jadwal kegiatan sesuai target supervisi dan tersusunnya


laporan yang dapat dipertanggungjawabkan.

Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 10


11

BAB IV

Hasil dan Pembahasan

A. Pencapaian Target

Dari 19 sekolah binaan, kegiatan supervisi dapat terlaksana dengan baik. Data
yang diperoleh dari hasil supervisi sudah memenuhi target yang ingin dicapai.

B. Deskripsi Analisis Data

1. SDN 1 Padang Panjang Barat

Kepala sekolahnya bernama Risma Elita S.Pd. Guru berjumlah 12 orang


termasuk 2 THL . Tenaga tata usaha berjumlah 2 orang.

Objek Supervisi

a. Persiapan memasuki awal tahun pelajaran 2020/2021

Dalam menghadapi awal tahun ajaran sekolah sudah mempersiapkan


dokumen-dokumen, namun masih ada yang belum lengkap. Misalnya
rapat kerja belum terlaksana dengan baik. Program yang disusun belum
berdasarkan hasil analisis program tahun lalu. Penerimaan siswa baru dan
masa orientasi siswa sudah terlaksanan dengan baik.

Data Kehadiran guru, pegawai dan siswa

No Kondisi Guru Pegawai Siswa


1. Semester 2 2019/2020 96,60% 83,7% 95,0%
2. Hari pertama semester 1 92,3% 97,6 % 78,4%

Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 11


12

b. Kurikulum dan pembelajaran

Dokumen kurikulum belum lengkap. Standar isi, SKL, Standar kompetnsi


setiap mata pelajaran sudah ada, namun KTSP yang diusun oleh sekolah
belum lengkap terutama dokumen dua. Kurikulum muatan local dan
pengembangan diri perlu disempurnakan

Kegiatan pembelajaran sudah terlaksana dengan baik sesuai dengan aturan


yang berlaku.

Kepemilikan perangkat KBM dan Admunistrasi PBM


Kondidsi semester 2 TP 2020/2021
Lengkap : 87,58%
Tidak Lengkap : 2,22%
Tidak Ada : 22,30%
c. Pelaksanaan kegiatan pembelajaran

Dari hasil supervisi kelas yang di laksanakan terdapat beberapa hal yang
membutuhkan pembinaan. Di antaranya guru belum bisa menciptakan
pendekatan kontektual dan PAKEM. Kegiatan pembelajaran masih
didominasi oleh guru dengan metode ceramahnya.

Begitu juga dengan program tindak lanjut. Hasil ulangan belum dianalisis
sehingga ketuntasan setiap indikator belum terlihat. Kalau hasil ulangan
belum dianalisis tentu dengan sendirinya program remedial belum dibuat.
Untuk itu perlu pembinaan. Mengenai perencanaan pengajaran pada
umumnya sudah ada mskipun yangdibuat bersama di KKG

d. Administrasi Pengelolaan Laboratorium

Pengelola labor khusus belum ada. Labor dikelola oleh guru mata
pelajaran IPA. Pengelola labor ini merupakan tugas tambahan bagi guru
Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 12
13

IPA, sehingga administrasi labor belum sempurna. Diantaranya daftar alat,


pencatatan hasil pratikum termasuk program dan struktur program. Alat
P3K dan tabung pemadam kebakaran diragukan keadaannya karena sudah
lama.

e. Administrasi Pengelolaan perpustakaan

Perpustakaan dikelola oleh tenaga honor yang sudah berlatar belakang


pustakawan. Ruangan perpustakaan belum memenuhi persyaratan pustaka
yang standar. Administrasi perpustakaan belum lengkap seperti proram
kerja, prosesing buku dan klasifikasi buku.

2. SDN 2 Padang Panjang Barat

Kepala sekolahnya bernama Muhklis, S.Pd. Guru berjumlah 12 orang


termasuk 2 THL . Tenaga tata usaha berjumlah 2 orang.

Objek Supervisi

a. Persiapan memasuki awal tahun pelajaran 2020/2021

Dalam menghadapi awal tahun ajaran sekolah sudah mempersiapkan


dokumen-dokumen, namun masih ada yang belum lengkap. Misalnya
rapat kerja belum terlaksana dengan baik. Program yang disusun belum
berdasarkan hasil analisis program tahun lalu. Penerimaan siswa baru dan
masa orientasi siswa sudah terlaksanan dengan baik.

Data Kehadiran guru, pegawai dan siswa

No Kondisi Guru Pegawai Siswa


1. Semester 2 TP 2019/2020 96,60% 83,7% 95,0%
2. Hari pertama semester 1 92,3% 97,6 % 78,4%

Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 13


14

b. Kurikulum dan pembelajaran

Dokumen kurikulum belum lengkap. Standar isi, SKL, Standar kompetnsi


setiap mata pelajaran sudah ada, namun KTSP yang diusun oleh sekolah
belum lengkap terutama dokumen dua. Kurikulum muatan local dan
pengembangan diri perlu disempurnakan

Kegiatan pembelajaran sudah terlaksana dengan baik sesuai dengan aturan


yang berlaku.

Kepemilikan perangkat KBM dan Admunistrasi PBM


Kondidsi semester 1 TP 2020/2021
Lengkap : 87,58%
Tidak Lengkap : 2,22%
Tidak Ada : 22,30%
c. Pelaksanaan kegiatan pembelajaran

Dari hasil supervisi kelas yang di laksanakan terdapat beberapa hal yang
membutuhkan pembinaan. Di antaranya guru belum bisa menciptakan
pendekatan kontektual dan PAKEM. Kegiatan pembelajaran masih
didominasi oleh guru dengan metode ceramahnya.

Begitu juga dengan program tindak lanjut. Hasil ulangan belum dianalisis
sehingga ketuntasan setiap indikator belum terlihat. Kalau hasil ulangan
belum dianalisis tentu dengan sendirinya program remedial belum dibuat.
Untuk itu perlu pembinaan. Mengenai perencanaan pengajaran pada
umumnya sudah ada mskipun yangdibuat bersama di KKG

d. Administrasi Pengelolaan Laboratorium

Pengelola labor khusus belum ada. Labor dikelola oleh guru mata
pelajaran IPA. Pengelola labor ini merupakan tugas tambahan bagi guru
Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 14
15

IPA, sehingga administrasi labor belum sempurna. Diantaranya daftar alat,


pencatatan hasil pratikum termasuk program dan struktur program. Alat
P3K dan tabung pemadam kebakaran diragukan keadaannya karena sudah
lama.

e. Administrasi Pengelolaan perpustakaan

Perpustakaan dikelola oleh tenaga honor yang sudah berlatar belakang


pustakawan. Ruangan perpustakaan belum memenuhi persyaratan pustaka
yang standar. Administrasi perpustakaan belum lengkap seperti proram
kerja, prosesing buku dan klasifikasi buku.

3. kerja, prosesing buku dan klasifikasi buku.

3. SDN 3 Padang Panjang Barat

Kepala sekolahnya bernama Era Susanti, S.Pd. Guru berjumlah 13 orang


termasuk 2 THL . Tenaga tata usaha berjumlah 2 orang.

Objek Supervisi

a. Persiapan memasuki awal tahun pelajaran 2020/2021

Dalam menghadapi awal tahun ajaran sekolah sudah mempersiapkan


dokumen-dokumen, namun masih ada yang belum lengkap. Misalnya
rapat kerja belum terlaksana dengan baik. Program yang disusun belum
berdasarkan hasil analisis program tahun lalu. Penerimaan siswa baru dan
masa orientasi siswa sudah terlaksanan dengan baik.

Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 15


16

Data Kehadiran guru, pegawai dan siswa

No Kondisi Guru Pegawai Siswa


2. Semester 2 TP 2019/2020 97,60% 93,7% 95,0%
2. Hari pertama semester 1 92,3% 97,6 % 78,4%

b. Kurikulum dan pembelajaran

Dokumen kurikulum belum lengkap. Standar isi, SKL, Standar kompetnsi


setiap mata pelajaran sudah ada, namun KTSP yang diusun oleh sekolah
belum lengkap terutama dokumen dua. Kurikulum muatan local dan
pengembangan diri perlu disempurnakan

Kegiatan pembelajaran sudah terlaksana dengan baik sesuai dengan aturan


yang berlaku.

Kepemilikan perangkat KBM dan Admunistrasi PBM


Kondidsi semester 1 TP 2020/2021
Lengkap : 87,58%
Tidak Lengkap : 2,22%
Tidak Ada : 20,30%
c. Pelaksanaan kegiatan pembelajaran

Dari hasil supervisi kelas yang di laksanakan terdapat beberapa hal yang
membutuhkan pembinaan. Di antaranya guru belum bisa menciptakan
pendekatan kontektual dan PAKEM. Kegiatan pembelajaran masih
didominasi oleh guru dengan metode ceramahnya.

Begitu juga dengan program tindak lanjut. Hasil ulangan belum dianalisis
sehingga ketuntasan setiap indikator belum terlihat. Kalau hasil ulangan
belum dianalisis tentu dengan sendirinya program remedial belum dibuat.
Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 16
17

Untuk itu perlu pembinaan. Mengenai perencanaan pengajaran pada


umumnya sudah ada mskipun yangdibuat bersama di KKG

d. Administrasi Pengelolaan Laboratorium

Pengelola labor khusus belum ada. Labor dikelola oleh guru mata
pelajaran IPA. Pengelola labor ini merupakan tugas tambahan bagi guru
IPA, sehingga administrasi labor belum sempurna. Diantaranya daftar alat,
pencatatan hasil pratikum termasuk program dan struktur program. Alat
P3K dan tabung pemadam kebakaran diragukan keadaannya karena sudah
lama.

e. Administrasi Pengelolaan perpustakaan

Perpustakaan dikelola oleh tenaga honor yang sudah berlatar belakang


pustakawan. Ruangan perpustakaan belum memenuhi persyaratan pustaka
yang standar. Administrasi perpustakaan belum lengkap seperti proram
kerja, prosesing buku dan klasifikasi buku.

4. kerja, prosesing buku dan klasifikasi buku.

4. SDN 4 Padang Panjang Barat

Kepala sekolahnya bernama Asnetti, S.Pd,. Guru berjumlah 11 orang


termasuk 2 THL . Tenaga tata usaha berjumlah 1 orang.

Objek Supervisi

a. Persiapan memasuki awal tahun pelajaran 2020/2021

Dalam menghadapi awal tahun ajaran sekolah sudah mempersiapkan


dokumen-dokumen, namun masih ada yang belum lengkap. Misalnya
rapat kerja belum terlaksana dengan baik. Program yang disusun belum

Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 17


18

berdasarkan hasil analisis program tahun lalu. Penerimaan siswa baru dan
masa orientasi siswa sudah terlaksanan dengan baik.

Data Kehadiran guru, pegawai dan siswa

No Kondisi Guru Pegawai Siswa


2. Semester 2 TP 2019/2020 98,60% 83,7% 95,0%
2. Hari pertama semester 1 98,3% 97,6 % 78,4%

b. Kurikulum dan pembelajaran

Dokumen kurikulum belum lengkap. Standar isi, SKL, Standar kompetnsi


setiap mata pelajaran sudah ada, namun KTSP yang diusun oleh sekolah
belum lengkap terutama dokumen dua. Kurikulum muatan local dan
pengembangan diri perlu disempurnakan

Kegiatan pembelajaran sudah terlaksana dengan baik sesuai dengan aturan


yang berlaku.

Kepemilikan perangkat KBM dan Admunistrasi PBM


Kondidsi semester 1 TP 2020/2021
Lengkap : 87,58%
Tidak Lengkap : 2,22%
Tidak Ada : 9,30%
c. Pelaksanaan kegiatan pembelajaran

Dari hasil supervisi kelas yang di laksanakan terdapat beberapa hal yang
membutuhkan pembinaan. Di antaranya guru belum bisa menciptakan
pendekatan kontektual dan PAKEM. Kegiatan pembelajaran masih
didominasi oleh guru dengan metode ceramahnya.

Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 18


19

Begitu juga dengan program tindak lanjut. Hasil ulangan belum dianalisis
sehingga ketuntasan setiap indikator belum terlihat. Kalau hasil ulangan
belum dianalisis tentu dengan sendirinya program remedial belum dibuat.
Untuk itu perlu pembinaan. Mengenai perencanaan pengajaran pada
umumnya sudah ada mskipun yangdibuat bersama di KKG

d. Administrasi Pengelolaan Laboratorium

Pengelola labor khusus belum ada. Labor dikelola oleh guru mata
pelajaran IPA. Pengelola labor ini merupakan tugas tambahan bagi guru
IPA, sehingga administrasi labor belum sempurna. Diantaranya daftar alat,
pencatatan hasil pratikum termasuk program dan struktur program. Alat
P3K dan tabung pemadam kebakaran diragukan keadaannya karena sudah
lama.

e. Administrasi Pengelolaan perpustakaan

Perpustakaan dikelola oleh tenaga honor yang sudah berlatar belakang


pustakawan. Ruangan perpustakaan belum memenuhi persyaratan pustaka
yang standar. Administrasi perpustakaan belum lengkap seperti proram
kerja, prosesing buku dan klasifikasi buku.

5. kerja, prosesing buku dan klasifikasi buku.

5. SDN 5 Padang Panjang Barat

Kepala sekolahnya bernama Dra. Hayatul Masna. Guru berjumlah 10 orang


termasuk 2 THL . Tenaga tata usaha berjumlah 2 orang.

Objek Supervisi

a. Persiapan memasuki awal tahun pelajaran 2020/2021

Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 19


20

Dalam menghadapi awal tahun ajaran sekolah sudah mempersiapkan


dokumen-dokumen, namun masih ada yang belum lengkap. Misalnya
rapat kerja belum terlaksana dengan baik. Program yang disusun belum
berdasarkan hasil analisis program tahun lalu. Penerimaan siswa baru dan
masa orientasi siswa sudah terlaksanan dengan baik.

Data Kehadiran guru, pegawai dan siswa

No Kondisi Guru Pegawai Siswa


1. Semester 2 TP 2019/2020 96,60% 83,7% 95,0%
2. Hari pertama semester 1 92,3% 97,6 % 78,4%

b. Kurikulum dan pembelajaran

Dokumen kurikulum belum lengkap. Standar isi, SKL, Standar kompetnsi


setiap mata pelajaran sudah ada, namun KTSP yang diusun oleh sekolah
belum lengkap terutama dokumen dua. Kurikulum muatan local dan
pengembangan diri perlu disempurnakan

Kegiatan pembelajaran sudah terlaksana dengan baik sesuai dengan aturan


yang berlaku.

Kepemilikan perangkat KBM dan Admunistrasi PBM


Kondidsi semester 1 TP 2020/2021
Lengkap : 87,58%
Tidak Lengkap : 1,22%
Tidak Ada : 12,30%
c. Pelaksanaan kegiatan pembelajaran

Dari hasil supervisi kelas yang di laksanakan terdapat beberapa hal yang
membutuhkan pembinaan. Di antaranya guru belum bisa menciptakan
Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 20
21

pendekatan kontektual dan PAKEM. Kegiatan pembelajaran masih


didominasi oleh guru dengan metode ceramahnya.

Begitu juga dengan program tindak lanjut. Hasil ulangan belum dianalisis
sehingga ketuntasan setiap indikator belum terlihat. Kalau hasil ulangan
belum dianalisis tentu dengan sendirinya program remedial belum dibuat.
Untuk itu perlu pembinaan. Mengenai perencanaan pengajaran pada
umumnya sudah ada mskipun yangdibuat bersama di KKG

d. Administrasi Pengelolaan Laboratorium

Pengelola labor khusus belum ada. Labor dikelola oleh guru mata
pelajaran IPA. Pengelola labor ini merupakan tugas tambahan bagi guru
IPA, sehingga administrasi labor belum sempurna. Diantaranya daftar alat,
pencatatan hasil pratikum termasuk program dan struktur program. Alat
P3K dan tabung pemadam kebakaran diragukan keadaannya karena sudah
lama.

e. Administrasi Pengelolaan perpustakaan

Perpustakaan dikelola oleh tenaga honor yang sudah berlatar belakang


pustakawan. Ruangan perpustakaan belum memenuhi persyaratan pustaka
yang standar. Administrasi perpustakaan belum lengkap seperti proram
kerja, prosesing buku dan klasifikasi buku.

6. kerja, prosesing buku dan klasifikasi buku.

6. SDN 6 Padang Panjang Barat

Kepala sekolahnya bernama Linda Farida, S.Pd. Guru berjumlah 12 orang


termasuk 2 THL . Tenaga tata usaha berjumlah 2 orang.

Objek Supervisi

Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 21


22

a. Persiapan memasuki awal tahun pelajaran 2020/2021

Dalam menghadapi awal tahun ajaran sekolah sudah mempersiapkan


dokumen-dokumen, namun masih ada yang belum lengkap. Misalnya
rapat kerja belum terlaksana dengan baik. Program yang disusun belum
berdasarkan hasil analisis program tahun lalu. Penerimaan siswa baru dan
masa orientasi siswa sudah terlaksanan dengan baik.

Data Kehadiran guru, pegawai dan siswa

No Kondisi Guru Pegawai Siswa


1. Semester 2 TP 2019/2020 96,60% 83,7% 95,0%
2. Hari pertama semester 1 92,3% 97,6 % 78,4%

b. Kurikulum dan pembelajaran

Dokumen kurikulum belum lengkap. Standar isi, SKL, Standar kompetnsi


setiap mata pelajaran sudah ada, namun KTSP yang dusun oleh sekolah
belum lengkap terutama dokumen dua. Kurikulum muatan local dan
pengembangan diri perlu disempurnakan

Kegiatan pembelajaran sudah terlaksana dengan baik sesuai dengan aturan


yang berlaku.

Kepemilikan perangkat KBM dan Admunistrasi PBM


Kondidsi semester 1 TP 2020/2021
Lengkap : 87,58%
Tidak Lengkap : 1,22%
Tidak Ada : 12,30%
b. Pelaksanaan kegiatan pembelajaran

Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 22


23

Dari hasil supervisi kelas yang di laksanakan terdapat beberapa hal yang
membutuhkan pembinaan. Di antaranya guru belum bisa menciptakan
pendekatan kontektual dan PAKEM. Kegiatan pembelajaran masih
didominasi oleh guru dengan metode ceramahnya.

Begitu juga dengan program tindak lanjut. Hasil ulangan belum dianalisis
sehingga ketuntasan setiap indikator belum terlihat. Kalau hasil ulangan
belum dianalisis tentu dengan sendirinya program remedial belum dibuat.
Untuk itu perlu pembinaan. Mengenai perencanaan pengajaran pada
umumnya sudah ada mskipun yangdibuat bersama di KKG

d. Administrasi Pengelolaan Laboratorium

Pengelola labor khusus belum ada. Labor dikelola oleh guru mata
pelajaran IPA. Pengelola labor ini merupakan tugas tambahan bagi guru
IPA, sehingga administrasi labor belum sempurna. Diantaranya daftar alat,
pencatatan hasil pratikum termasuk program dan struktur program. Alat
P3K dan tabung pemadam kebakaran diragukan keadaannya karena sudah
lama.

e. Administrasi Pengelolaan perpustakaan

Perpustakaan dikelola oleh tenaga honor yang sudah berlatar belakang


pustakawan. Ruangan perpustakaan belum memenuhi persyaratan pustaka
yang standar. Administrasi perpustakaan belum lengkap seperti proram
kerja, prosesing buku dan klasifikasi buku..

7. SDN 7 Padang Panjang Barat

Kepala sekolahnya bernama Zainab, S.Pd. Guru berjumlah 22 orang


termasuk 2 THL . Tenaga tata usaha berjumlah 2 orang.

Objek Supervisi

Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 23


24

a. Persiapan memasuki awal tahun pelajaran 2020/2021

Dalam menghadapi awal tahun ajaran sekolah sudah mempersiapkan


dokumen-dokumen, namun masih ada yang belum lengkap. Misalnya
rapat kerja belum terlaksana dengan baik. Program yang disusun belum
berdasarkan hasil analisis program tahun lalu. Penerimaan siswa baru dan
masa orientasi siswa sudah terlaksanan dengan baik.

Data Kehadiran guru, pegawai dan siswa

No Kondisi Guru Pegawai Siswa


1. Semester 2 TP 2019/2020 96,60% 83,7% 95,0%
2. Hari pertama semester 1 92,3% 97,6 % 78,4%

b. Kurikulum dan pembelajaran

Dokumen kurikulum belum lengkap. Standar isi, SKL, Standar kompetnsi


setiap mata pelajaran sudah ada, namun KTSP yang diusun oleh sekolah
belum lengkap terutama dokumen dua. Kurikulum muatan local dan
pengembangan diri perlu disempurnakan

Kegiatan pembelajaran sudah terlaksana dengan baik sesuai dengan aturan


yang berlaku.

Kepemilikan perangkat KBM dan Admunistrasi PBM


Kondidsi semester 1 TP 2020/2021
Lengkap : 77,58%
Tidak Lengkap : 1,22%
Tidak Ada : 12,30%
c. Pelaksanaan kegiatan pembelajaran

Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 24


25

Dari hasil supervisi kelas yang di laksanakan terdapat beberapa hal yang
membutuhkan pembinaan. Di antaranya guru belum bisa menciptakan
pendekatan kontektual dan PAKEM. Kegiatan pembelajaran masih
didominasi oleh guru dengan metode ceramahnya.

Begitu juga dengan program tindak lanjut. Hasil ulangan belum dianalisis
sehingga ketuntasan setiap indikator belum terlihat. Kalau hasil ulangan
belum dianalisis tentu dengan sendirinya program remedial belum dibuat.
Untuk itu perlu pembinaan. Mengenai perencanaan pengajaran pada
umumnya sudah ada mskipun yangdibuat bersama di KKG

d. Administrasi Pengelolaan Laboratorium

Pengelola labor khusus belum ada. Labor dikelola oleh guru mata
pelajaran IPA. Pengelola labor ini merupakan tugas tambahan bagi guru
IPA, sehingga administrasi labor belum sempurna. Diantaranya daftar alat,
pencatatan hasil pratikum termasuk program dan struktur program. Alat
P3K dan tabung pemadam kebakaran diragukan keadaannya karena sudah
lama.

e. Administrasi Pengelolaan perpustakaan

Perpustakaan dikelola oleh tenaga honor yang sudah berlatar belakang


pustakawan. Ruangan perpustakaan belum memenuhi persyaratan pustaka
yang standar. Administrasi perpustakaan belum lengkap seperti proram
kerja, prosesing buku dan klasifikasi buku.

8. kerja, prosesing buku dan klasifikasi buku.

8. SDN 8 Padang Panjang Barat

Kepala sekolahnya bernama Ratni Husnita, S.Pd. Guru berjumlah 22 orang


termasuk 2 THL . Tenaga tata usaha berjumlah 2 orang.

Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 25


26

Objek Supervisi

a. Persiapan memasuki awal tahun pelajaran 2020/2021

Dalam menghadapi awal tahun ajaran sekolah sudah mempersiapkan


dokumen-dokumen, namun masih ada yang belum lengkap. Misalnya
rapat kerja belum terlaksana dengan baik. Program yang disusun belum
berdasarkan hasil analisis program tahun lalu. Penerimaan siswa baru dan
masa orientasi siswa sudah terlaksanan dengan baik.

Data Kehadiran guru, pegawai dan siswa

No Kondisi Guru Pegawai Siswa


1. Semester 2 TP 2019/2020 96,60% 87,7% 95,0%
2. Hari pertama semester 1 95,3% 97,6 % 78,4%

b. Kurikulum dan pembelajaran

Dokumen kurikulum belum lengkap. Standar isi, SKL, Standar kompetnsi


setiap mata pelajaran sudah ada, namun KTSP yang diusun oleh sekolah
belum lengkap terutama dokumen dua. Kurikulum muatan local dan
pengembangan diri perlu disempurnakan

Kegiatan pembelajaran sudah terlaksana dengan baik sesuai dengan aturan


yang berlaku.

Kepemilikan perangkat KBM dan Admunistrasi PBM


Kondidsi semester 1 TP 2020/2021
Lengkap : 86,008%
Tidak Lengkap : 2,00%
Tidak Ada : 1,00,%

Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 26


27

c. Pelaksanaan kegiatan pembelajaran

Dari hasil supervisi kelas yang di laksanakan terdapat beberapa hal yang
membutuhkan pembinaan. Di antaranya guru belum bisa menciptakan
pendekatan kontektual dan PAKEM. Kegiatan pembelajaran masih
didominasi oleh guru dengan metode ceramahnya.

Begitu juga dengan program tindak lanjut. Hasil ulangan belum dianalisis
sehingga ketuntasan setiap indikator belum terlihat. Kalau hasil ulangan
belum dianalisis tentu dengan sendirinya program remedial belum dibuat.
Untuk itu perlu pembinaan. Mengenai perencanaan pengajaran pada
umumnya sudah ada mskipun yangdibuat bersama di KKG

d. Administrasi Pengelolaan Laboratorium

Pengelola labor khusus belum ada. Labor dikelola oleh guru mata
pelajaran IPA. Pengelola labor ini merupakan tugas tambahan bagi guru
IPA, sehingga administrasi labor belum sempurna. Diantaranya daftar alat,
pencatatan hasil pratikum termasuk program dan struktur program. Alat
P3K dan tabung pemadam kebakaran diragukan keadaannya karena sudah
lama.

e. Administrasi Pengelolaan perpustakaan

Perpustakaan dikelola oleh tenaga honor yang sudah berlatar belakang


pustakawan. Ruangan perpustakaan belum memenuhi persyaratan pustaka
yang standar. Administrasi perpustakaan belum lengkap seperti proram
kerja, prosesing buku dan klasifikasi buku.

Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 27


28

9. SDN 9 Padang Panjang Barat

Kepala sekolahnya bernama Karnelis, S.Pd. Guru berjumlah 12 orang


termasuk 1 THL . Tenaga tata usaha berjumlah 2 orang.

Objek Supervisi

a. Persiapan memasuki awal tahun pelajaran 2020/2021

Dalam menghadapi awal tahun ajaran sekolah sudah mempersiapkan


dokumen-dokumen, namun masih ada yang belum lengkap. Misalnya
rapat kerja belum terlaksana dengan baik. Program yang disusun belum
berdasarkan hasil analisis program tahun lalu. Penerimaan siswa baru dan
masa orientasi siswa sudah terlaksanan dengan baik.

Data Kehadiran guru, pegawai dan siswa

No Kondisi Guru Pegawai Siswa


1. Semester 2 TP 2019/2020 96,60% 83,7% 95,0%
2. Hari pertama semester 1 93,3% 96,6 % 79,4%

b. Kurikulum dan pembelajaran

Dokumen kurikulum belum lengkap. Standar isi, SKL, Standar kompetnsi


setiap mata pelajaran sudah ada, namun KTSP yang diusun oleh sekolah
belum lengkap terutama dokumen dua. Kurikulum muatan local dan
pengembangan diri perlu disempurnakan

Kegiatan pembelajaran sudah terlaksana dengan baik sesuai dengan aturan


yang berlaku.

Kepemilikan perangkat KBM dan Admunistrasi PBM


Kondidsi semester 1 TP 2020/2021
Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 28
29

Lengkap : 80%
Tidak Lengkap : 15%
Tidak Ada : 5%
c. Pelaksanaan kegiatan pembelajaran

Dari hasil supervisi kelas yang di laksanakan terdapat beberapa hal yang
membutuhkan pembinaan. Di antaranya guru belum bisa menciptakan
pendekatan kontektual dan PAKEM. Kegiatan pembelajaran masih
didominasi oleh guru dengan metode ceramahnya.

Begitu juga dengan program tindak lanjut. Hasil ulangan belum dianalisis
sehingga ketuntasan setiap indikator belum terlihat. Kalau hasil ulangan
belum dianalisis tentu dengan sendirinya program remedial belum dibuat.
Untuk itu perlu pembinaan. Mengenai perencanaan pengajaran pada
umumnya sudah ada mskipun yangdibuat bersama di KKG

d. Administrasi Pengelolaan Laboratorium

Pengelola labor khusus belum ada. Labor dikelola oleh guru mata
pelajaran IPA. Pengelola labor ini merupakan tugas tambahan bagi guru
IPA, sehingga administrasi labor belum sempurna. Diantaranya daftar alat,
pencatatan hasil pratikum termasuk program dan struktur program. Alat
P3K dan tabung pemadam kebakaran diragukan keadaannya karena sudah
lama.

e. Administrasi Pengelolaan perpustakaan

Perpustakaan dikelola oleh tenaga honor yang sudah berlatar belakang


pustakawan. Ruangan perpustakaan belum memenuhi persyaratan pustaka
yang standar. Administrasi perpustakaan belum lengkap seperti proram
kerja, prosesing buku dan klasifikasi buku.

Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 29


30

10. SDN 10 Padang Panjang Barat

Kepala sekolahnya bernama Dafrial, S.Pd.I. Guru berjumlah 12 orang


termasuk 1 THL . Tenaga tata usaha berjumlah 1 orang.

Objek Supervisi

a. Persiapan memasuki awal tahun pelajaran 2020/2021

Dalam menghadapi awal tahun ajaran sekolah sudah mempersiapkan


dokumen-dokumen, namun masih ada yang belum lengkap. Misalnya
rapat kerja belum terlaksana dengan baik. Program yang disusun belum
berdasarkan hasil analisis program tahun lalu. Penerimaan siswa baru dan
masa orientasi siswa sudah terlaksanan dengan baik.

Data Kehadiran guru, pegawai dan siswa

No Kondisi Guru Pegawai Siswa


1. Semester 2 TP 2019/2020 96,60% 83,7% 95,0%
2. Hari pertama semester 1 94,3% 96,6 % 79,4%

b. Kurikulum dan pembelajaran

Dokumen kurikulum belum lengkap. Standar isi, SKL, Standar kompetnsi


setiap mata pelajaran sudah ada, namun KTSP yang diusun oleh sekolah
belum lengkap terutama dokumen dua. Kurikulum muatan local dan
pengembangan diri perlu disempurnakan

Kegiatan pembelajaran sudah terlaksana dengan baik sesuai dengan aturan


yang berlaku.

Kepemilikan perangkat KBM dan Admunistrasi PBM


Kondidsi semester 1 TP 2020/2021
Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 30
31

Lengkap : 85,%
Tidak Lengkap : 2,00%
Tidak Ada : 23,%
c. Pelaksanaan kegiatan pembelajaran

Dari hasil supervisi kelas yang di laksanakan terdapat beberapa hal yang
membutuhkan pembinaan. Di antaranya guru belum bisa menciptakan
pendekatan kontektual dan PAKEM. Kegiatan pembelajaran masih
didominasi oleh guru dengan metode ceramahnya.

Begitu juga dengan program tindak lanjut. Hasil ulangan belum dianalisis
sehingga ketuntasan setiap indikator belum terlihat. Kalau hasil ulangan
belum dianalisis tentu dengan sendirinya program remedial belum dibuat.
Untuk itu perlu pembinaan. Mengenai perencanaan pengajaran pada
umumnya sudah ada mskipun yangdibuat bersama di KKG

d. Administrasi Pengelolaan Laboratorium

Pengelola labor khusus belum ada. Labor dikelola oleh guru mata
pelajaran IPA. Pengelola labor ini merupakan tugas tambahan bagi guru
IPA, sehingga administrasi labor belum sempurna. Diantaranya daftar alat,
pencatatan hasil pratikum termasuk program dan struktur program. Alat
P3K dan tabung pemadam kebakaran diragukan keadaannya karena sudah
lama.

e. Administrasi Pengelolaan perpustakaan

Perpustakaan dikelola oleh tenaga honor yang sudah berlatar belakang


pustakawan. Ruangan perpustakaan belum memenuhi persyaratan pustaka
yang standar. Administrasi perpustakaan belum lengkap seperti proram
kerja, prosesing buku dan klasifikasi buku.

Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 31


32

11. SDN 11 Padang Panjang Barat

Kepala sekolahnya bernama Tirta Liswel, S.Pd. Guru berjumlah 12 orang


termasuk 1 THL . Tenaga tata usaha berjumlah 1 orang.

Objek Supervisi

a. Persiapan memasuki awal tahun pelajaran 2020/2021

Dalam menghadapi awal tahun ajaran sekolah sudah mempersiapkan


dokumen-dokumen, namun masih ada yang belum lengkap. Misalnya
rapat kerja belum terlaksana dengan baik. Program yang disusun belum
berdasarkan hasil analisis program tahun lalu. Penerimaan siswa baru dan
masa orientasi siswa sudah terlaksanan dengan baik.

Data Kehadiran guru, pegawai dan siswa

No Kondisi Guru Pegawai Siswa


1. Semester 2 TP 2019/2020 96,60% 83,7% 95,0%
2. Hari pertama semester 1 92,3% 98,6 % 79,4%

b. Kurikulum dan pembelajaran

Dokumen kurikulum belum lengkap. Standar isi, SKL, Standar kompetnsi


setiap mata pelajaran sudah ada, namun KTSP yang diusun oleh sekolah
belum lengkap terutama dokumen dua. Kurikulum muatan local dan
pengembangan diri perlu disempurnakan

Kegiatan pembelajaran sudah terlaksana dengan baik sesuai dengan aturan


yang berlaku.

Kepemilikan perangkat KBM dan Admunistrasi PBM


Kondidsi semester 1 TP 2020/2021
Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 32
33

Lengkap : 87,%
Tidak Lengkap : 2,%
Tidak Ada : 11%
c. Pelaksanaan kegiatan pembelajaran

Dari hasil supervisi kelas yang di laksanakan terdapat beberapa hal yang
membutuhkan pembinaan. Di antaranya guru belum bisa menciptakan
pendekatan kontektual dan PAKEM. Kegiatan pembelajaran masih
didominasi oleh guru dengan metode ceramahnya.

Begitu juga dengan program tindak lanjut. Hasil ulangan belum dianalisis
sehingga ketuntasan setiap indikator belum terlihat. Kalau hasil ulangan
belum dianalisis tentu dengan sendirinya program remedial belum dibuat.
Untuk itu perlu pembinaan. Mengenai perencanaan pengajaran pada
umumnya sudah ada mskipun yangdibuat bersama di KKG

d. Administrasi Pengelolaan Laboratorium

Pengelola labor khusus belum ada. Labor dikelola oleh guru mata
pelajaran IPA. Pengelola labor ini merupakan tugas tambahan bagi guru
IPA, sehingga administrasi labor belum sempurna. Diantaranya daftar alat,
pencatatan hasil pratikum termasuk program dan struktur program. Alat
P3K dan tabung pemadam kebakaran diragukan keadaannya karena sudah
lama.

e. Administrasi Pengelolaan perpustakaan

Perpustakaan dikelola oleh tenaga honor yang sudah berlatar belakang


pustakawan. Ruangan perpustakaan belum memenuhi persyaratan pustaka
yang standar. Administrasi perpustakaan belum lengkap seperti proram
kerja, prosesing buku dan klasifikasi buku.

Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 33


34

12. SDN 12 Padang Panjang Barat

Kepala sekolahnya bernama Mulfi Yasni, S.Pd.I. Guru berjumlah 12 orang


termasuk 1 THL . Tenaga tata usaha berjumlah 1 orang.

Objek Supervisi

a. Persiapan memasuki awal tahun pelajaran 2020/2021

Dalam menghadapi awal tahun ajaran sekolah sudah mempersiapkan


dokumen-dokumen, namun masih ada yang belum lengkap. Misalnya
rapat kerja belum terlaksana dengan baik. Program yang disusun belum
berdasarkan hasil analisis program tahun lalu. Penerimaan siswa baru dan
masa orientasi siswa sudah terlaksanan dengan baik.

Data Kehadiran guru, pegawai dan siswa

No Kondisi Guru Pegawai Siswa


1. Semester 2 TP 2019/2020 96,60% 83,7% 95,0%
2. Hari pertama semester 1 98,3% 98,6 % 77,4%

b. Kurikulum dan pembelajaran

Dokumen kurikulum belum lengkap. Standar isi, SKL, Standar kompetnsi


setiap mata pelajaran sudah ada, namun KTSP yang diusun oleh sekolah
belum lengkap terutama dokumen dua. Kurikulum muatan local dan
pengembangan diri perlu disempurnakan

Kegiatan pembelajaran sudah terlaksana dengan baik sesuai dengan aturan


yang berlaku.

Kepemilikan perangkat KBM dan Admunistrasi PBM


Kondidsi semester 1 TP 2020/2021
Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 34
35

Lengkap : 88,%
Tidak Lengkap : 1,%
Tidak Ada : 11%
c. Pelaksanaan kegiatan pembelajaran

Dari hasil supervisi kelas yang di laksanakan terdapat beberapa hal yang
membutuhkan pembinaan. Di antaranya guru belum bisa menciptakan
pendekatan kontektual dan PAKEM. Kegiatan pembelajaran masih
didominasi oleh guru dengan metode ceramahnya.

Begitu juga dengan program tindak lanjut. Hasil ulangan belum dianalisis
sehingga ketuntasan setiap indikator belum terlihat. Kalau hasil ulangan
belum dianalisis tentu dengan sendirinya program remedial belum dibuat.
Untuk itu perlu pembinaan. Mengenai perencanaan pengajaran pada
umumnya sudah ada mskipun yangdibuat bersama di KKG

d. Administrasi Pengelolaan Laboratorium

Pengelola labor khusus belum ada. Labor dikelola oleh guru mata
pelajaran IPA. Pengelola labor ini merupakan tugas tambahan bagi guru
IPA, sehingga administrasi labor belum sempurna. Diantaranya daftar alat,
pencatatan hasil pratikum termasuk program dan struktur program. Alat
P3K dan tabung pemadam kebakaran diragukan keadaannya karena sudah
lama.

e. Administrasi Pengelolaan perpustakaan

Perpustakaan dikelola oleh tenaga honor yang sudah berlatar belakang


pustakawan. Ruangan perpustakaan belum memenuhi persyaratan pustaka
yang standar. Administrasi perpustakaan belum lengkap seperti proram
kerja, prosesing buku dan klasifikasi buku.

Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 35


36

23. SDN 13 Padang Panjang Barat

Kepala sekolahnya bernama Isra Novitai, S.Pd. Guru berjumlah 12 orang


termasuk 2 THL . Tenaga tata usaha berjumlah 1 orang.

Objek Supervisi

a. Persiapan memasuki awal tahun pelajaran 2020/2021

Dalam menghadapi awal tahun ajaran sekolah sudah mempersiapkan


dokumen-dokumen, namun masih ada yang belum lengkap. Misalnya
rapat kerja belum terlaksana dengan baik. Program yang disusun belum
berdasarkan hasil analisis program tahun lalu. Penerimaan siswa baru dan
masa orientasi siswa sudah terlaksanan dengan baik.

Data Kehadiran guru, pegawai dan siswa

No Kondisi Guru Pegawai Siswa


2. Semester 2 TP 2019/2020 96,60% 83,7% 95,0%
2. Hari pertama semester 1 93,3% 98,6 % 79,4%

b. Kurikulum dan pembelajaran

Dokumen kurikulum belum lengkap. Standar isi, SKL, Standar kompetnsi


setiap mata pelajaran sudah ada, namun KTSP yang diusun oleh sekolah
belum lengkap terutama dokumen dua. Kurikulum muatan local dan
pengembangan diri perlu disempurnakan

Kegiatan pembelajaran sudah terlaksana dengan baik sesuai dengan aturan


yang berlaku.

Kepemilikan perangkat KBM dan Admunistrasi PBM


Kondidsi semester 1 TP 2020/2021
Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 36
37

Lengkap : 89%
Tidak Lengkap : 2%
Tidak Ada : 9%
c. Pelaksanaan kegiatan pembelajaran

Dari hasil supervisi kelas yang di laksanakan terdapat beberapa hal yang
membutuhkan pembinaan. Di antaranya guru belum bisa menciptakan
pendekatan kontektual dan PAKEM. Kegiatan pembelajaran masih
didominasi oleh guru dengan metode ceramahnya.

Begitu juga dengan program tindak lanjut. Hasil ulangan belum dianalisis
sehingga ketuntasan setiap indikator belum terlihat. Kalau hasil ulangan
belum dianalisis tentu dengan sendirinya program remedial belum dibuat.
Untuk itu perlu pembinaan. Mengenai perencanaan pengajaran pada
umumnya sudah ada mskipun yangdibuat bersama di KKG

d. Administrasi Pengelolaan Laboratorium

Pengelola labor khusus belum ada. Labor dikelola oleh guru mata
pelajaran IPA. Pengelola labor ini merupakan tugas tambahan bagi guru
IPA, sehingga administrasi labor belum sempurna. Diantaranya daftar alat,
pencatatan hasil pratikum termasuk program dan struktur program. Alat
P3K dan tabung pemadam kebakaran diragukan keadaannya karena sudah
lama.

e. Administrasi Pengelolaan perpustakaan

Perpustakaan dikelola oleh tenaga honor yang sudah berlatar belakang


pustakawan. Ruangan perpustakaan belum memenuhi persyaratan pustaka
yang standar. Administrasi perpustakaan belum lengkap seperti proram
kerja, prosesing buku dan klasifikasi buku.

Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 37


38

14. SDN 14 Padang Panjang Barat

Kepala sekolahnya bernama Yusriati BS, S.Pd. Guru berjumlah 22 orang


termasuk 2 THL . Tenaga tata usaha berjumlah 1 orang.

Objek Supervisi

a. Persiapan memasuki awal tahun pelajaran 2020/2021

Dalam menghadapi awal tahun ajaran sekolah sudah mempersiapkan


dokumen-dokumen, namun masih ada yang belum lengkap. Misalnya
rapat kerja belum terlaksana dengan baik. Program yang disusun belum
berdasarkan hasil analisis program tahun lalu. Penerimaan siswa baru dan
masa orientasi siswa sudah terlaksanan dengan baik.

Data Kehadiran guru, pegawai dan siswa

No Kondisi Guru Pegawai Siswa


1. Semester 2 TP 2019/2020 96,60% 83,7% 95,0%
2. Hari pertama semester 1 93,3% 98,6 % 79,4%

b. Kurikulum dan pembelajaran

Dokumen kurikulum belum lengkap. Standar isi, SKL, Standar kompetnsi


setiap mata pelajaran sudah ada, namun KTSP yang diusun oleh sekolah
belum lengkap terutama dokumen dua. Kurikulum muatan local dan
pengembangan diri perlu disempurnakan

Kegiatan pembelajaran sudah terlaksana dengan baik sesuai dengan aturan


yang berlaku.

Kepemilikan perangkat KBM dan Admunistrasi PBM


Kondidsi semester 1 TP 2020/2021
Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 38
39

Lengkap : 87%
Tidak Lengkap : 2,%
Tidak Ada : 11%
c. Pelaksanaan kegiatan pembelajaran

Dari hasil supervisi kelas yang di laksanakan terdapat beberapa hal yang
membutuhkan pembinaan. Di antaranya guru belum bisa menciptakan
pendekatan kontektual dan PAKEM. Kegiatan pembelajaran masih
didominasi oleh guru dengan metode ceramahnya.

Begitu juga dengan program tindak lanjut. Hasil ulangan belum dianalisis
sehingga ketuntasan setiap indikator belum terlihat. Kalau hasil ulangan
belum dianalisis tentu dengan sendirinya program remedial belum dibuat.
Untuk itu perlu pembinaan. Mengenai perencanaan pengajaran pada
umumnya sudah ada mskipun yangdibuat bersama di KKG

d. Administrasi Pengelolaan Laboratorium

Pengelola labor khusus belum ada. Labor dikelola oleh guru mata
pelajaran IPA. Pengelola labor ini merupakan tugas tambahan bagi guru
IPA, sehingga administrasi labor belum sempurna. Diantaranya daftar alat,
pencatatan hasil pratikum termasuk program dan struktur program. Alat
P3K dan tabung pemadam kebakaran diragukan keadaannya karena sudah
lama.

e. Administrasi Pengelolaan perpustakaan

Perpustakaan dikelola oleh tenaga honor yang sudah berlatar belakang


pustakawan. Ruangan perpustakaan belum memenuhi persyaratan pustaka
yang standar. Administrasi perpustakaan belum lengkap seperti proram
kerja, prosesing buku dan klasifikasi buku.

Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 39


40

15. SDN 15 Padang Panjang Barat

Kepala sekolahnya bernama Sukriati, S.Pd. Guru berjumlah 12 orang


termasuk 2 THL . Tenaga tata usaha berjumlah 1 orang.

Objek Supervisi

a. Persiapan memasuki awal tahun pelajaran


2020/2021

Dalam menghadapi awal tahun ajaran sekolah sudah mempersiapkan


dokumen-dokumen, namun masih ada yang belum lengkap. Misalnya
rapat kerja belum terlaksana dengan baik. Program yang disusun belum
berdasarkan hasil analisis program tahun lalu. Penerimaan siswa baru dan
masa orientasi siswa sudah terlaksanan dengan baik.

Data Kehadiran guru, pegawai dan siswa

No Kondisi Guru Pegawai Siswa


1. Semester 2 TP 2019/2020 96,60% 83,7% 95,0%
2. Hari pertama semester 1 95,3% 98,6 % 77,4%

b. Kurikulum dan pembelajaran

Dokumen kurikulum belum lengkap. Standar isi, SKL, Standar kompetnsi


setiap mata pelajaran sudah ada, namun KTSP yang diusun oleh sekolah
belum lengkap terutama dokumen dua. Kurikulum muatan local dan
pengembangan diri perlu disempurnakan

Kegiatan pembelajaran sudah terlaksana dengan baik sesuai dengan aturan


yang berlaku.

Kepemilikan perangkat KBM dan Admunistrasi PBM

Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 40


41

Kondidsi semester 1 TP 2020/2021


Lengkap : 89%
Tidak Lengkap : 3%
Tidak Ada : 8%
c. Pelaksanaan kegiatan pembelajaran

Dari hasil supervisi kelas yang di laksanakan terdapat beberapa hal yang
membutuhkan pembinaan. Di antaranya guru belum bisa menciptakan
pendekatan kontektual dan PAKEM. Kegiatan pembelajaran masih
didominasi oleh guru dengan metode ceramahnya.

Begitu juga dengan program tindak lanjut. Hasil ulangan belum dianalisis
sehingga ketuntasan setiap indikator belum terlihat. Kalau hasil ulangan
belum dianalisis tentu dengan sendirinya program remedial belum dibuat.
Untuk itu perlu pembinaan. Mengenai perencanaan pengajaran pada
umumnya sudah ada mskipun yangdibuat bersama di KKG

d. Administrasi Pengelolaan Laboratorium

Pengelola labor khusus belum ada. Labor dikelola oleh guru mata
pelajaran IPA. Pengelola labor ini merupakan tugas tambahan bagi guru
IPA, sehingga administrasi labor belum sempurna. Diantaranya daftar alat,
pencatatan hasil pratikum termasuk program dan struktur program. Alat
P3K dan tabung pemadam kebakaran diragukan keadaannya karena sudah
lama.

e. Administrasi Pengelolaan perpustakaan

Perpustakaan dikelola oleh tenaga honor yang sudah berlatar belakang


pustakawan. Ruangan perpustakaan belum memenuhi persyaratan pustaka
yang standar. Administrasi perpustakaan belum lengkap seperti proram
kerja, prosesing buku dan klasifikasi buku.
Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 41
42

16. SDN 16 Padang Panjang Barat

Kepala sekolahnya bernama Zurnita, S.Pd. Guru berjumlah 10 orang


termasuk Tenaga tata usaha berjumlah 1 orang.

Objek Supervisi

a. Persiapan memasuki awal tahun pelajaran 2020/2021

Dalam menghadapi awal tahun ajaran sekolah sudah mempersiapkan


dokumen-dokumen, namun masih ada yang belum lengkap. Misalnya
rapat kerja belum terlaksana dengan baik. Program yang disusun belum
berdasarkan hasil analisis program tahun lalu. Penerimaan siswa baru dan
masa orientasi siswa sudah terlaksanan dengan baik.

Data Kehadiran guru, pegawai dan siswa

No Kondisi Guru Pegawai Siswa


1. Semester 2 TP 2019/2020 96,60% 83,7% 95,0%
2. Hari pertama semester 1 92% 97 % 78%

b. Kurikulum dan pembelajaran

Dokumen kurikulum belum lengkap. Standar isi, SKL, Standar kompetnsi


setiap mata pelajaran sudah ada, namun KTSP yang diusun oleh sekolah
belum lengkap terutama dokumen dua. Kurikulum muatan local dan
pengembangan diri perlu disempurnakan

Kegiatan pembelajaran sudah terlaksana dengan baik sesuai dengan aturan


yang berlaku.

Kepemilikan perangkat KBM dan Admunistrasi PBM


Kondidsi semester 1 TP 2020/2021
Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 42
43

Lengkap : 87%
Tidak Lengkap : 2%
Tidak Ada : 11%
c. Pelaksanaan kegiatan pembelajaran

Dari hasil supervisi kelas yang di laksanakan terdapat beberapa hal yang
membutuhkan pembinaan. Di antaranya guru belum bisa menciptakan
pendekatan kontektual dan PAKEM. Kegiatan pembelajaran masih
didominasi oleh guru dengan metode ceramahnya.

Begitu juga dengan program tindak lanjut. Hasil ulangan belum dianalisis
sehingga ketuntasan setiap indikator belum terlihat. Kalau hasil ulangan
belum dianalisis tentu dengan sendirinya program remedial belum dibuat.
Untuk itu perlu pembinaan. Mengenai perencanaan pengajaran pada
umumnya sudah ada mskipun yangdibuat bersama di KKG

d. Administrasi Pengelolaan Laboratorium

Pengelola labor khusus belum ada. Labor dikelola oleh guru mata
pelajaran IPA. Pengelola labor ini merupakan tugas tambahan bagi guru
IPA, sehingga administrasi labor belum sempurna. Diantaranya daftar alat,
pencatatan hasil pratikum termasuk program dan struktur program. Alat
P3K dan tabung pemadam kebakaran diragukan keadaannya karena sudah
lama.

e. Administrasi Pengelolaan perpustakaan

Perpustakaan dikelola oleh tenaga honor yang sudah berlatar belakang


pustakawan. Ruangan perpustakaan belum memenuhi persyaratan pustaka
yang standar. Administrasi perpustakaan belum lengkap seperti proram
kerja, prosesing buku dan klasifikasi buku.

Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 43


44

17. SDN 17 Padang Panjang Barat

Kepala sekolahnya bernama Afridawati, S.Pd. Guru berjumlah 12 orang


termasuk Tenaga tata usaha berjumlah 1 orang.

Objek Supervisi

a. Persiapan memasuki awal tahun pelajaran


2020/2021

Dalam menghadapi awal tahun ajaran sekolah sudah mempersiapkan


dokumen-dokumen, namun masih ada yang belum lengkap. Misalnya
rapat kerja belum terlaksana dengan baik. Program yang disusun belum
berdasarkan hasil analisis program tahun lalu. Penerimaan siswa baru dan
masa orientasi siswa sudah terlaksanan dengan baik.

Data Kehadiran guru, pegawai dan siswa

No Kondisi Guru Pegawai Siswa


1. Semester 2 TP 2019/2020 96,60% 83,7% 95,0%
2. Hari pertama semester 1 95% 96 % 88,4%

b. Kurikulum dan pembelajaran

Dokumen kurikulum belum lengkap. Standar isi, SKL, Standar kompetnsi


setiap mata pelajaran sudah ada, namun KTSP yang diusun oleh sekolah
belum lengkap terutama dokumen dua. Kurikulum muatan local dan
pengembangan diri perlu disempurnakan

Kegiatan pembelajaran sudah terlaksana dengan baik sesuai dengan aturan


yang berlaku.

Kepemilikan perangkat KBM dan Admunistrasi PBM

Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 44


45

Kondidsi semester 1 TP 2020/2021


Lengkap : 90%
Tidak Lengkap : 3%
Tidak Ada : 7%
c. Pelaksanaan kegiatan pembelajaran

Dari hasil supervisi kelas yang di laksanakan terdapat beberapa hal yang
membutuhkan pembinaan. Di antaranya guru belum bisa menciptakan
pendekatan kontektual dan PAKEM. Kegiatan pembelajaran masih
didominasi oleh guru dengan metode ceramahnya.

Begitu juga dengan program tindak lanjut. Hasil ulangan belum dianalisis
sehingga ketuntasan setiap indikator belum terlihat. Kalau hasil ulangan
belum dianalisis tentu dengan sendirinya program remedial belum dibuat.
Untuk itu perlu pembinaan. Mengenai perencanaan pengajaran pada
umumnya sudah ada mskipun yangdibuat bersama di KKG

d. Administrasi Pengelolaan Laboratorium

Pengelola labor khusus belum ada. Labor dikelola oleh guru mata
pelajaran IPA. Pengelola labor ini merupakan tugas tambahan bagi guru
IPA, sehingga administrasi labor belum sempurna. Diantaranya daftar alat,
pencatatan hasil pratikum termasuk program dan struktur program. Alat
P3K dan tabung pemadam kebakaran diragukan keadaannya karena sudah
lama.

e. Administrasi Pengelolaan perpustakaan

Perpustakaan dikelola oleh tenaga honor yang sudah berlatar belakang


pustakawan. Ruangan perpustakaan belum memenuhi persyaratan pustaka
yang standar. Administrasi perpustakaan belum lengkap seperti proram
kerja, prosesing buku dan klasifikasi buku.
Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 45
46

18. SD IT Juara

Kepala sekolahnya bernama Edi Syofya, S.Pd. Guru berjumlah 16 orang


termasuk Tenaga tata usaha berjumlah 2 orang.

Objek Supervisi

a. Persiapan memasuki awal tahun pelajaran


2020/2021

Dalam menghadapi awal tahun ajaran sekolah sudah mempersiapkan


dokumen-dokumen, namun masih ada yang belum lengkap. Misalnya
rapat kerja belum terlaksana dengan baik. Program yang disusun belum
berdasarkan hasil analisis program tahun lalu. Penerimaan siswa baru dan
masa orientasi siswa sudah terlaksanan dengan baik.

Data Kehadiran guru, pegawai dan siswa

No Kondisi Guru Pegawai Siswa


2. Semester 2 TP 2019/2020 96,60% 83,7% 95,0%
2. Hari pertama semester 1 98,3% 99,6 % 98,4%

b. Kurikulum dan pembelajaran

Dokumen kurikulum belum lengkap. Standar isi, SKL, Standar kompetnsi


setiap mata pelajaran sudah ada, namun KTSP yang diusun oleh sekolah
belum lengkap terutama dokumen dua. Kurikulum muatan local dan
pengembangan diri perlu disempurnakan

Kegiatan pembelajaran sudah terlaksana dengan baik sesuai dengan aturan


yang berlaku.

Kepemilikan perangkat KBM dan Admunistrasi PBM

Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 46


47

Kondidsi semester 1 TP 2020/2021


Lengkap : 88%
Tidak Lengkap : 2%
Tidak Ada : 10%
c. Pelaksanaan kegiatan pembelajaran

Dari hasil supervisi kelas yang di laksanakan terdapat beberapa hal yang
membutuhkan pembinaan. Di antaranya guru belum bisa menciptakan
pendekatan kontektual dan PAKEM. Kegiatan pembelajaran masih
didominasi oleh guru dengan metode ceramahnya.

Begitu juga dengan program tindak lanjut. Hasil ulangan belum dianalisis
sehingga ketuntasan setiap indikator belum terlihat. Kalau hasil ulangan
belum dianalisis tentu dengan sendirinya program remedial belum dibuat.
Untuk itu perlu pembinaan. Mengenai perencanaan pengajaran pada
umumnya sudah ada mskipun yangdibuat bersama di KKG

d. Administrasi Pengelolaan Laboratorium

Pengelola labor khusus belum ada. Labor dikelola oleh guru mata
pelajaran IPA. Pengelola labor ini merupakan tugas tambahan bagi guru
IPA, sehingga administrasi labor belum sempurna. Diantaranya daftar alat,
pencatatan hasil pratikum termasuk program dan struktur program. Alat
P3K dan tabung pemadam kebakaran diragukan keadaannya karena sudah
lama.

e. Administrasi Pengelolaan perpustakaan

Perpustakaan dikelola oleh tenaga honor yang sudah berlatar belakang


pustakawan. Ruangan perpustakaan belum memenuhi persyaratan pustaka
yang standar. Administrasi perpustakaan belum lengkap seperti proram
kerja, prosesing buku dan klasifikasi buku.
Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 47
48

19. SD Merapi

Kepala sekolahnya bernama Nela Fatma, S.Pd, Guru berjumlah 13 orang


Tenaga tata usaha berjumlah 1 orang.

Objek Supervisi

a. Persiapan memasuki awal tahun pelajaran


2020/2021

Dalam menghadapi awal tahun ajaran sekolah sudah mempersiapkan


dokumen-dokumen, namun masih ada yang belum lengkap. Misalnya
rapat kerja belum terlaksana dengan baik. Program yang disusun belum
berdasarkan hasil analisis program tahun lalu. Penerimaan siswa baru dan
masa orientasi siswa sudah terlaksanan dengan baik.

Data Kehadiran guru, pegawai dan siswa

No Kondisi Guru Pegawai Siswa


1. Semester 2 TP 2019/2020 96,60% 83,7% 95,0%
2. Hari pertama semester 1 98,3% 98,6 % 88,4%

b. Kurikulum dan pembelajaran

Dokumen kurikulum belum lengkap. Standar isi, SKL, Standar kompetnsi


setiap mata pelajaran sudah ada, namun KTSP yang diusun oleh sekolah
belum lengkap terutama dokumen dua. Kurikulum muatan local dan
pengembangan diri perlu disempurnakan

Kegiatan pembelajaran sudah terlaksana dengan baik sesuai dengan aturan


yang berlaku.

Kepemilikan perangkat KBM dan Admunistrasi PBM

Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 48


49

Kondidsi semester 2 TP 2028/2029


Lengkap : 90%
Tidak Lengkap : 8%
Tidak Ada : 2%
c. Pelaksanaan kegiatan pembelajaran

Dari hasil supervisi kelas yang di laksanakan terdapat beberapa hal yang
membutuhkan pembinaan. Di antaranya guru belum bisa menciptakan
pendekatan kontektual dan PAKEM. Kegiatan pembelajaran masih
didominasi oleh guru dengan metode ceramahnya.

Begitu juga dengan program tindak lanjut. Hasil ulangan belum dianalisis
sehingga ketuntasan setiap indikator belum terlihat. Kalau hasil ulangan
belum dianalisis tentu dengan sendirinya program remedial belum dibuat.
Untuk itu perlu pembinaan. Mengenai perencanaan pengajaran pada
umumnya sudah ada mskipun yangdibuat bersama di KKG

d. Administrasi Pengelolaan Laboratorium

Pengelola labor khusus belum ada. Labor dikelola oleh guru mata
pelajaran IPA. Pengelola labor ini merupakan tugas tambahan bagi guru
IPA, sehingga administrasi labor belum sempurna. Diantaranya daftar alat,
pencatatan hasil pratikum termasuk program dan struktur program. Alat
P3K dan tabung pemadam kebakaran diragukan keadaannya karena sudah
lama.

e. Administrasi Pengelolaan perpustakaan

Perpustakaan dikelola oleh tenaga honor yang sudah berlatar belakang


pustakawan. Ruangan perpustakaan belum memenuhi persyaratan pustaka
yang standar. Administrasi perpustakaan belum lengkap seperti proram
kerja, prosesing buku dan klasifikasi buku.
Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 49
50

BAB V
PENUTUP
A. Simpulan

2. Rencana Kegaiatan Sekolah (RKS)

a. Pada umumnya sekolah telah memiliki RKS, tetapi RKS yang ada kelihatannya
b. “hanya sebagai pelengkap” dokumen sekolah, belum sesuai kondisi sekolah.
c. Belum banyak sekolah yang menjalankan programnya berdasarkan RPS yang
ada.
d. RPS sekolah yang disusun dari “copy-paste” RPS sekolah lain.
e. Belum ada usaha nyata dari Kepala sekolah untuk merevisi RPS sekolahnya.

2. Kurikulum (KTSP)
a. Pada umumnya semua sekolah telah memiliki dokumen KTSP, tetapi KTSP
yang ada kelihatannya “baru sebagai pelengkap” dokumen sekolah.
b. Dokumen KTSP yang ada belum dijadikan sepenuhnya sebagai pedoman
pelaksanaan kurikulum disekolah.
c. Aturan-aturan (regulasi) akademik yang berlaku di sekolah pada umumnya
belum tercantum utuh dalam dokumen KTSP.
d. Komponen KTSP yang ada pada umumnya belum memenuhi persyaratan,
terutama dalam hal penetapan KKM, pengembangan diri, Muatan lokal dan
pendidikan berbasis keunggulan lokal dan global.
e. Ditemukan nilai KKM pada tahun ke-dua lebih rendah dari tahun pertama.
f. Sejauh ini sekolah belum mengarah kepada revisi dokumen KTSP yang ada
untuk pelaksanaan tahun ke-II di sekolah.
20. Pengelolan Perpustakaan
a. Keberadaan ruang perpustakaan sekolah sudah memadai.
b. Pada umumnya perpustakaan sekolah kekurangan sarana/koleksi.

Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 50


51

c. Perpustakaan sekolah belum dikelola dan difungsikan bagaimana


harusnya.
d. Pengetahuan petugas tentang pengelolaan perpustakaan sangat kurang

B. Rekomendasi

Dinas Pendidikan Pemuda Kota Pemuda Kota Padang Panjang diharapkan :

2) Melalui Bidang TK/SD melaksanakan Diklat atau bimbingan teknis


penyusunan RPS untuk semua Kepala Sekolah

2) Melaksanakan Diklat atau bimbingan teknis Penyusunan dan pengelolaan KTSP


untuk Kepala Sekolah bersama wakil kepala urusan kurikulum.

4) melaksanakan bimbingan teknis bagi petugas perpustakaan sekolah dan

mengajak sekolah agar membuka perpustakaan minimal 5 jam tiap hari.

Padang Panjang, Juli 2021

Penyusun,

Mengetahui:
Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan
Kota Padang Panjang,

Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 51


52

Laporan Kepengawasan Jon Firman, S.Pd.MM 52

Anda mungkin juga menyukai