Anda di halaman 1dari 2

MENERIMA KELUHAN DAN UMPAN BALIK

DARI MASYARAKAT DAN PENGGUNA


LAYANAN.
No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman :
Puskesmas
Drg. Florida Masniari Sitinjak
Kecamatan TTD Kepala Puskesmas :
NIP. 197202072000122001
Penjaringan

1. Pengertian Menerima umpan balik pembahasan dan tindak lanjut terhadap umpan
balik masyarakat tentang mutu dan kepuasan adalah Puskesmas
melakukan pembahasan bersama masyarakat untuk mengetahui dan
menanggapi mutu pelayanan meningkatkan kepuasan masyarakat
terhadap pelayanan, pelaksanaan program maupun terhadap sarana dan
prasarana pelayanan di Puskesmas.
Kritik adalah masalah penganalisaan dan pengevaluasian sesuatu dengan
tujuan untuk meningkatkan pemahaman, memperluas apresiasi atau
membantu memperbaiki pekerjaan.
Saran adalah pendapat, usul, anjuran yang dikemukakan untuk
dipertimbangkan.
2. Tujuan Untuk mengikutsertakan secara aktif pengguna pelayanan dalam
memberikan umpan balik pelayanan Puskesmas.

3. Kebijakan

4. Referensi -

5. Prosedur 1. Petugas menyiapkan sarana seperti website, kotak saran maupun sms
pengaduan sebagai sarana untuk menyalurkan keluhan masyarakat.
2. Petugas mengecek website, kotak saran maupun sms pengaduan
seminggu sekali.
3. Petugas membaca keluhan, saran, kritik yang disampaikan melalui
media tersebut.
4. Petugas melaporkan hasil rekapan keluhan, saran, kritik masyarakat
kepada Kepala Puskesmas.
5. Kepala Puskesmas menindaklanjuti laporan dari petugas.
6. Petugas memberi tanggapan atas keluhan, saran maupun kritik
melalui website, kotak saran maupun sms pengaduan.
7. Petugas mencatat semua isi saran yang telah masuk pada buku rekap
saran.
6. Dokumen
Terkait
7. Riwayat Tanggal
Perubahan No Yang Diubah Isi Perubahan Mulai
Dokumen Diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai