Anda di halaman 1dari 2

SEMINAR, PENDIDIKAN, DAN

PELATIHAN
No. Dokumen SOP/ADM/PAD/KEP/16
No. Revisi 00
SOP
 
Tanggal Terbit 02 Juni 2016
 
Halaman 1 dari 2
BLUD PUSKESMAS Dara Pahlarini
KECAMATAN  
NIP.196511101992022001
PADEMANGAN

1. Pengertian Pelatihan adalah setiap usaha untuk memperbaiki performansi pekerja


pada suatu pekerjaan tertentu yang sedang menjadi tanggung jawabnya
atau satu pekerjaan yang ada kaitannya dengan pekerjaannya.
2. Tujuan Sebagai acuan untuk mengikuti seminar, pendidikan dan pelatihan bagi
karyawan puskesmas di Puskesmas kecamatan Pademangan dalam
rangka meningkatkan kompetensi
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala BLUD Puskesmas Kecamatan Pademangan
Nomor 009 Tahun 2016 Tentang Kewajiban Mengikuti Program
Orientasi bagi Kepala Puskesmas, Penanggung Jawab program dan
Pelaksana Kegiatan yang baru.
4. Referensi 1. Undang-Undang 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan
2. Permenkes tentang Standarisasi Puskesmas
5. Alat dan Bahan 1. Alat:
a. ATK
2. Bahan:
a. Undangan
b. Lembar Disposisi
c. Surat Tugas
6. Langkah-langkah 1. Petugas Tata Usaha menerima surat masuk tentang Undangan,
seminar atau Pelatihan diterima dari Instansi yang terkait.
2. Petugas Tata Usaha memberi lembar disposisi dan memberitahukan
surat tersebut kepada Kepala BLUD Puskesmas
3. Kepala BLUD Puskesmas menelaah surat tersebut dengan
menunjuk nama pegawai dilembar disposisi dan menginstruksikan
kepada Tata Usaha untuk memberitahu pegawai tentang surat
tersebut.
4. Petugas Tata Usaha menyampaikan surat tersebut kepada pegawai
yang ditunjuk dan diberikan surat tugas untuk mengikuti seminar,
pendidikan dan pelatihan.
5. Pegawai yang mengikuti seminar, pendidikan dan pelatihan
mengembalikan surat tugas yang telah di tanda tangani
penyelenggara, notulensi hasil seminar, pendidikan atau pelatihan
dan sertifikat jika ada.
7. Unit Terkait 1. Penyelenggara Seminar, Pendidikan dan Pelatihan
2. Tata Usaha
3. Pegawai yang ditugaskan
8. Dokumen terkait 1. Undangan
2. Lembar Disposisi
3. Surat Tugas
4. Notulen
5. Sertifikat (Jika Ada)
9.
10. Riwayat No Yang diubah Isi Perubahan Tgl diberlakukan
Perubahan        
Dokumen

Seminar, Pendidikan, dan Pelatihan

SOP/ADM/PAD/KEP/16 2

Anda mungkin juga menyukai