Anda di halaman 1dari 22

KATA PENGANTAR

Puji syukur kami ucapkan atas kehadirat Allah SWT, karena berkat
rahmat dan hidayah-Nya kami dapat menyusun proposal kegiatan Economic
Festival pada tahun 2021 ini. Tak lupa sholawat serta salam kami haturkan
kepada Nabi Muhammad SAW.
Sebagai generasi muda yang mengemban tugas untuk mengisi
pembangunan di segala bidang, kami yang tergabung dalam Organisasi
Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Bangka Belitung ikut andil di
dalamnya sebagai pelaku pengembangan bidang Pendidikan dan Seni. Oleh
karena itu, kami diharuskan berperan aktif dan proaktif sebagai pewaris
generasi pengisi pembangunan yang menjadi salah satu tujuan dari kegiatan
yang akan dilaksanakan ini.
Untuk mewujudkan hal tersebut, perlu adanya kegiatan yang nyata dan
menyentuh yang dapat membangkitkan semangat secara aktif, produktif dan
edukatif sehingga akan mewujudkan rasa tanggung jawab dan rasa
kebersamaan. Maka kami berharap dengan adanya acara “Economic Festival
(ECOFEST)” ini, diharapkan dapat menumbuhkan semangat berprestasi di
segala bidang agar dapat mengembangkan jiwa seni, sportivitas, kepedulian
serta kependidikan sehingga mewujudkan rasa tanggung jawab demi
kemajuan Indonesia.
Semoga kegiatan ini dapat membangun semangat generasi muda dalam
mengemban tugas pembangunan di segala bidang sebagai generasi muda
yang aktif dan proaktif. Besar harapan kami, bahwa proposal ini dapat
diterima, sehingga apa yang menjadi tujuan dilaksanakannya kegiatan ini
dapat terwujud.

Balunijuk, 13 Juli 2021

ORMAWA FAKULTAS EKONOMI


UNIVERSITAS BANGKA BELITUNG

FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS BANGKA BELITUNG


I. LATAR BELAKANG

Economic Festival 2021 adalah kegiatan tahunan Fakultas Ekonomi yang


diadakan oleh 4 Organisasi Mahasiswa Fakultas Ekonomi, yaitu Badan
Eksekutif Mahasiswa (BEM), Himpunan Mahasiswa Manajemen
(HIMAMA), Himpunan Mahasiswa Akuntansi (HIMAKSI), dan Himpunan
Mahasiswa Ekonomi (HIMIKO). Kegiatan ini mengusung tema, “Berkarya
dan Berinovasi Ciptakan Kolaborasi Sebagai Penggerak Ekonomi”. Untuk
mewujudkan hal tersebut, Keluarga Mahasiswa Fakultas Ekonomi
Universitas Bangka Belitung yang merupakan bagian dari agen-agen
perubahan bermaksud untuk kembali menyelenggarakan acara Economic
Festival pada tahun 2021. Mengingat sekarang kita dihadapkan dengan
adanya pandemi virus COVID-19 yang tidak memungkinkan untuk
mengadakan kegiatan secara offline sepenuhnya, maka sistem kegiatan ini
dilakukan secara hybrid. Meskipun dilakukan secara hybrid, diharapkan tidak
menjadi penghambat dalam pelaksanaan acara ini yang bertujuan untuk
menumbuhkan semangat berprestasi di segala bidang agar dapat
mengembangkan jiwa seni, sportivitas, dan kependidikan, serta terciptanya
rasa tanggung jawab demi menyongsong kemajuan di Indonesia.

II. DASAR KEGIATAN


1. Tri Dharma Perguruan Tinggi.
2. Program Kerja BEM (Badan Eksekutif Mahasiswa) Tahun 2021
Fakultas Ekonomi Universitas Bangka Belitung.
3. Program Kerja HIMAMA (Himpunan Mahasiswa Manajemen)
Tahun 2021 Fakultas Ekonomi Universitas Bangka Belitung.
4. Program Kerja HIMAKSI (Himpunan Mahasiswa Akuntansi)
Tahun 2021 Fakultas Ekonomi Universitas Bangka Belitung.
5. Program Kerja HIMIKO (Himpunan Mahasiswa Ekonomi) Tahun
2021 Fakultas Ekonomi Universitas Bangka Belitung.
6. Hasil Rapat Koordinasi Badan Eksekutif Mahasiswa, Himpunan
Mahasiswa Manajemen, Himpunan Mahasiswa Akuntansi, Himpunan
Mahasiswa Ekonomi Fakultas Ekonomi Universitas Bangka Belitung.

FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS BANGKA BELITUNG


III. TUJUAN KEGIATAN
Tujuan dari kegiatan ini adalah sebagai berikut:
1. Menjalin silaturahmi antar Mahasiswa Perguruan Tinggi Negeri, pelajar,
serta masyarakat umum di seluruh Indonesia.
2. Menjadikan nama Universitas Bangka Belitung, khususnya Fakultas
Ekonomi agar dikenal lebih luas bukan hanya di Kepulauan Bangka
Belitung, tetapi di Indonesia.
3. Sebagai sarana penyaluran bakat dan minat para Mahasiswa di Perguruan
Tinggi Negeri, dan pelajar, serta masyarakat umum di seluruh Indonesia,
khususnya di Kepulauan Bangka Belitung.
4. Menambah pengetahuan di bidang pendidikan.

IV. NAMA KEGIATAN


1. ECOFEST 2021 (Economic Festival 2021)
Terdiri dari:
a. Lomba Opini Nasional
b. Lomba Tiktok UMKM Nasional
c. Lomba E-Sport
d. Lomba Futsal
e. Lomba Volly
f. Webinar Nasional

2. NBPC 2021 (National Business Plan Competition 2021)

3. NAF 2021 (National Accounting Fair 2021)


Terdiri dari:
a. National Accounting Competition
b. National Accounting Paper Competition
c. Webinar Nasional

4. FESCO 2021 (Festival Economics Competition 2021)


Terdiri dari:
a. Lomba Karya Tulis Ilmiah
b. Lomba Desain Poster

FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS BANGKA BELITUNG


V. TEMA KEGIATAN
Tema kegiatan ini adalah “Berkarya dan Berinovasi Ciptakan Kolaborasi
Sebagai Penggerak Ekonomi”.

VI. PESERTA KEGIATAN


Peserta dari kegiatan ini adalah Seluruh mahasiswa di Universitas
Bangka Belitung dan mahasiswa di Perguruan Tinggi yang ada di Indonesia,
Pelajar SMA/SMK (sederajat), Masyarakat Umum dan seluruh akademisi di
lingkungan Fakultas Ekonomi Universitas Bangka Belitung.

VII. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN


Kegiatan Economic Festival 2021 ini berpusat di Kampus Terpadu
Universitas Bangka Belitung yang akan dilaksanakan pada :
Hari, Tanggal : Senin, 20 September 2021
Tempat Pelaksanaan : Universitas Bangka Belitung

VIII. SUMBER DANA


Sumber dana dalam kegiatan ini diperoleh dari :
a. Dana Kegiatan Kemahasiswaan Universitas Bangka Belitung.
b. Sponsor
c. Kontribusi Peserta

IX. ANGGARAN DANA


“Terlampir”

X. SUSUNAN ACARA
“Terlampir”

XI. RINCIAN SUSUNAN ACARA


“Terlampir”

XII. PENUTUP
Demikianlah proposal ini kami buat. Besar harapan kami agar Bapak/Ibu
dapat berpartisipasi dalam kegiatan ini. Atas perhatian, bantuan, dan
kerjasamanya kami sampaikan terima kasih.

FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS BANGKA BELITUNG


PANITIA PELAKSANA
ECONOMIC FESTIVAL
UNIVERSITAS BANGKA BELITUNG TAHUN 2021

Ketua BEM FE Sekretaris BEM FE

Risqi Hermansyah Deswari Ayu Putri

Ketua Pelaksana BEM FE Ketua Pelaksana HIMAMA

Suraz Dwi Saputra Andre Harzianto

Ketua Pelaksana HIMAKSI Ketua Pelaksana HIMIKO

Vionna Natalia Andrean Lazuardi Abimanyu

Mengetahui,
Dekan Fakultas Ekonomi
Universitas Bangka Belitung

Dr. Reniati, S.E., M.Si


NP 507206007

FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS BANGKA BELITUNG


LAMPIRAN 1. RENCANA ANGGARAN BELANJA

A. BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA (BEM)


RINCIAN
NO URAIAN JUMLAH TOTAL
VOLUME SATUAN HARGA
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
A. BELANJA BAHAN
1 Uang Dekorasi 1 Kegiatan Rp 500.000 Rp 500.000
2 Uang Hiburan 1 Kegiatan Rp 1.000.000 Rp 1.000.000
3 Tali 1 Buah Rp 15.000 Rp 15.000
4 Stop Kontak 2 Buah Rp 15.000 Rp 30.000
5 Double Tape 2 Buah Rp 12.000 Rp 24.000
6 Lakban Hitam 2 Buah Rp 12.000 Rp 24.000
7 Batre Mic 4 Buah Rp 4.000 Rp 16.000
8 Spanduk 43x1x25 Lembar Rp 300.000 Rp 300.000
9 Backdrop 3x2x25 Lembar Rp 150.000 Rp 150.000
10 Backdrop 3x4x25 Lembar Rp 300.000 Rp 600.000
11 Sertifikat lomba 15 Lembar Rp 5.000 Rp 75.000
12 Sertifikat Panitia 80 Lembar Rp 5.000 Rp 400.000
13 Sertifikat Juri 6 Lembar Rp 5.000 Rp 30.000
14 Id card panitia 80 Lembar Rp 4.000 Rp 320.000
15 Tali id card 80 Buah Rp 20.000 Rp 1.600.000
16 Kertas A4 4 Rim Rp 50.000 Rp 200.000
17 Paket Internet 3 Buah Rp 80.000 Rp 240.000
18 Doubel tape 2 Buah Rp 50.000 Rp 100.000
19 Sterofom 8 Buah Rp 10.000 Rp 80.000
20 Map Biola 25 Lembar Rp 2.000 Rp 50.000
21 Transportasi 60 Liter Rp 10.000 Rp 600.000
22 P3K 1 Set Rp 200.000 Rp 200.000
23 Bola 4 Buah Rp 250.000 Rp 1.000.000
24 Rompi 2 Lusin Rp 150.000 Rp 300.000
25 Spanduk Futsal 1 Buah Rp 120.000 Rp 120.000
26 Papan Skor 1 Buah Rp 150.000 Rp 150.000

FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS BANGKA BELITUNG


27 Bola Volly 1 Buah Rp 500.000 Rp 500.000
28 Paket Internet 50 GB Rp 6.000 Rp 300.000
29 Bedak My Baby 1 Buah Rp 20.000 Rp 20.000
Custom Room
30 1 Ruang Rp 200.000 Rp 200.000
PUBG
31 Custom Room FF 1 Ruang Rp 200.000 Rp 200.000
32 Alat Tulis Kantor 2 Paket Rp 50.000 Rp 100.000
Paket Data
33 25 GB Rp 4.000 Rp 100.000
Telkomsel
TOTAL Rp 9.544.000
B. KONSUMSI
1 Nasi Panitia 70 x 5 Porsi Rp. 20.000 Rp 7.000.000
2 Snack Panitia 70 x 5 Porsi Rp 5.000 1.750.000
3 Nasi Wasit/Juri 15 x 5 Porsi Rp 20.000 Rp 1.500.000
4 Snack Wasit/Juri 15 x 5 Porsi Rp 5.000 Rp 375.000
5 Air Bolesa 10 Dus Rp 20.000 Rp 200.000
Konsumsi
6 1 Paket Rp 300.000 Rp 300.000
Gabungan
Keperluan Tak
7 1 Paket Rp 300.000 Rp 300.000
Terduga
TOTAL Rp 11.425.000
C. HONOR DAN HADIAH
1 Wasit Futsal 80 Match Rp 140.000 Rp 11.200.000
2 Wasit Volly 3 Orang Rp 1.000.000 Rp 3.000.000
3 Juri Lomba Opini 2 Orang Rp 500.000 Rp 1.000.000
4 Juri Lomba Tiktok 2 Orang Rp 750.000 Rp 1.500.000
5 Pemateri Webinar 2 Orang Rp 1.000.000 Rp 2.000.000
6 Moderator 1 Orang Rp 500.000 Rp 500.000
7 Juara 1-4 Futsal 1 Kegiatan Rp 6.500.000 Rp 6.500.000

3 Juara 1-3 Volly 1 Kegiatan Rp10.500.000 Rp 10.500.000

4 Juara 1-4 Tiktok 1 Kegiatan Rp 1.150.000 Rp 1.150.000

5 Juara 1-3 Opini 1 Kegiatan Rp 2.500.000 Rp 2.500.000

FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS BANGKA BELITUNG


6 Juara 1-3 FF 1 Kegiatan Rp 3.500.000 Rp 3.500.000
7 Juara 1-3 PUBG 1 Kegiatan Rp 1.500.000 Rp 1.500.000
8 Juara 1-3 ML 1 Kegiatan Rp 2.000.000 Rp 2.000.000
9 Trophy Volly 1 Set Rp 600.000 Rp 600.000
10 Piala Futsal 4 Buah Rp 300.000 Rp 1.200.000
TOTAL Rp 48.650.000
TOTAL RENCANA ANGGARAN BIAYA Rp 69.619.000

B. HIMPUNAN MAHASISWA MANAJEMEN (HIMAMA)


RINCIAN
NO URAIAN JUMLAH TOTAL
VOLUME SATUAN HARGA
HIMPUNAN MAHASISWA MANAJEMEN
A. BELANJA BAHAN
1 Map 6 Pcs Rp 5.000 Rp 30.000

2 Masker 2 Kotak Rp 50.000 Rp 100.000

3 Pena 1 Kotak Rp 20.000 Rp 20.000


4 Hand Sanitizer 6 Pcs Rp 10.000 Rp 60.000
Amplop Kecil dan
3 Kotak Rp 25.000 Rp 75.000
5 Besar
6 Alat Tulis Kantor 1 Paket Rp 500.000 Rp 500.000
7 Baterai 1 Paket Rp 150.000 Rp 150.000
8 Sterofoam 5 Pcs Rp 20.000 Rp 100.000
9 Zoom Premium 1 Akun Rp 500.000 Rp 500.000
10 Face Shield 10 Pcs Rp 10.000 Rp 100.000
11 Tissue 3 Pcs Rp 12.000 Rp 36.000
12 Kertas A4 4 Rim Rp 55.000 Rp 220.000
13 Kertas Jilid 25 lembar Rp 2.000 Rp 50.000
14 Kertas Mika 25 lembar Rp 1.000 Rp 25.000
15 Lakban Hitam 2 Pcs Rp 15.000 Rp 30.000
16 Kertas Sertifikat 3 pcs Rp 45.000 Rp 135.000
17 Id Card 56 orang Rp 3.000 Rp 168.000
18 Spanduk 3X1 Meter Rp 75.000 Rp 75.000

FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS BANGKA BELITUNG


19 Baju 56 orang Rp 65.000 Rp 3.640.000
20 Tote bag 4 Pcs Rp 50.000 Rp 200.000
21 Kuota Internet 20 orang Rp 30.000 Rp 600.000
22 Bingkai 4 Pcs Rp 30.000 Rp 120.000
TOTAL Rp 6.934.000
B. KONSUMSI
1 Makan Panitia 56 Kotak Rp 15.000 Rp 2.520.000

2 Makan Juri 5 Kotak Rp 15.000 Rp 75.000

3 Snack Panitia 56 Orang Rp 5.000 Rp 840.000

4 Snack Juri 5 Orang Rp 5.000 Rp 25.000

5 Buah 2 Kg Rp 35.000 Rp 70.000

6 Air Mineral 3 Dus Rp 20.000 Rp 60.000

7 Air Mineral Botol 5 Botol Rp 3.000 Rp 15.000


Biaya Konsumsi
8 1 Kegiatan Rp 150.000 Rp 150.000
Tak Terduga

9 Sedotan 1 Pack Rp 7.000 Rp 7.000


TOTAL Rp 3.762.000
C. HONOR DAN HADIAH
1 Juri NBPC 3 Orang Rp 500.000 Rp 1.500.000
2 Juara 1 1 Tim Rp 4.500.000 Rp 4.500.000
3 Juara 2 1 Tim Rp 3.500.000 Rp 3.500.000
4 Juara 3 1 Tim Rp 2.000.000 Rp 2.000.000
5 Best presentation 1 Tim Rp 1.000.000 Rp 1.000.000
TOTAL Rp 12.500.000
TOTAL RENCANA ANGGARAN BIAYA Rp 23.196.000

C. HIMPUNAN MAHASISWA AKUNTANSI (HIMAKSI)


RINCIAN
NO URAIAN JUMLAH TOTAL
VOLUME SATUAN HARGA
HIMPUNAN MAHASISWA AKUNTANSI
A. BELANJA BAHAN
1 Pengirim Hadiah 8 Orang Rp 65.000 Rp 520.000

FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS BANGKA BELITUNG


2 Sertifikat Kegiatan 100 Lembar Rp 750 Rp 75.000

3 Baju Panitia 62 Lembar Rp 50.000 Rp 3.100.000


4 ID Card 62 Buah Rp 15.000 Rp 930.000
5 Map Biola 10 Lembar Rp 3.000 Rp 30.000
6 Map Amplop 10 Lembar Rp 5.000 Rp 50.000
7 Plakat 8 Buah Rp 130.000 Rp 1.040.000
Ongkir
8 1 Kegiatan Rp 60.000 Rp 60.000
Pengiriman Plakat
9 Bingkai 6 Buah Rp 35.000 Rp 210.000
Spanduk NAC,
10 NAPC, NAF, 4 Buah Rp 75.000 Rp 300.000
WEBINAR
11 Kertas A4 1 Rim Rp 50.000 Rp 50.000
12 Kertas Foto 2 Rim Rp 30.000 Rp 60.000
13 Tinta Printer 4 Buah Rp 100.000 Rp 400.000
14 ATK 1 Paket Rp 200.000 Rp 200.000
15 Baterai Mic 4 Buah Rp 25.000 Rp 100.000
16 Dekorasi 1 Kegiatan Rp 200.000 Rp 200.000
17 Aqua Botol 1 Dus Rp 60.000 Rp 60.000
18 Buah 5 Kg Rp 20.000 Rp 100.000
Bingkisan
19 2 Orang Rp 200.000 Rp 400.000
Pemateri
20 Biaya Transportasi 6 Orang Rp 20.000 Rp 120.000
TOTAL Rp 8.005.000
B. KONSUMSI
1 Makan Juri 6x2 Orang Rp 20.000 Rp 240.000
2 Makan Panitia 62 x 5 Orang Rp 15.000 Rp 4.650.000
3 Es batu 3X5 Buah Rp 2.000 Rp 30.000
4 Jasjus 1X5 Renceng Rp 3.000 Rp 15.000
5 Air Galon 2X5 Buah Rp 5.000 Rp 50.000
6 Kue 980 Buah Rp 1.000 Rp 980.000
TOTAL Rp 5.965.000

FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS BANGKA BELITUNG


C. HONOR DAN HADIAH
1 Pemateri 2 Orang Rp 500.000 Rp 1.000.000
2 Juri NAC 3 Orang Rp 500.000 Rp 1.500.000
3 Hadiah NAC 1 Kegiatan Rp7.250.000 Rp 7.250.000
4 Juri NAPC 3 Orang Rp 500.000 Rp 1.500.000
5 Hadiah NAPC 1 Kegiatan Rp5.500.000 Rp 5.500.000
TOTAL Rp 16.750.000
TOTAL RENCANA ANGGARAN BIAYA Rp 30.720.000

D. HIMPUNAN MAHASISWA EKONOMI (HIMIKO)


RINCIAN
NO URAIAN JUMLAH TOTAL
VOLUME SATUAN HARGA

HIMPUNAN MAHASISWA EKONOMI


A. BELANJA BAHAN
1 Map 10 Lembar Rp 3.000 Rp 30.000
2 Kertas HVS 2 Rim Rp 50.000 Rp 100.000
3 Kertas Sertifikat 2 Pcs Rp 50.000 Rp 100.000
4 Print Proposal 10 Eksemplar Rp 45.000 Rp 450.000
Kuota Internet
5 1 Pcs Rp 100.000 Rp 100.000
(10GB)
6 Baju 42 Pcs Rp 65.000 Rp 2.730.000
7 Baterai 4 Pcs Rp 15.000 Rp 60.000
8 Double tip 1 Pcs Rp 15.000 Rp 15.000
9 Bingkai Foto 3 Pcs Rp 30.000 Rp 90.000
10 Spanduk 2 Pcs Rp 180.000 Rp 360.000
TOTAL Rp 4.035.000
B. KONSUMSI
1 Makan Juri 3X3 Porsi Rp 25.0000 Rp 225.000
2 Makan Panitia 42 X 3 Porsi Rp 25.0000 Rp 3.150.000
3 Snack Juri 3X3 Kotak Rp 10.000 Rp 90.000
4 Snack Panitia 42 X 3 Kotak Rp 10.000 Rp 1.260.000

FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS BANGKA BELITUNG


TOTAL Rp 4.725.000
C. HONOR DAN HADIAH
1 Juri Lomba 3 Orang Rp 500.000 Rp 1.500.000
Juara 1 Kegiatan Rp 3.000.000 Rp 3.000.000
Juara 2 Kegiatan Rp 2.000.000 Rp 2.000.000
2 Karya Tulis Ilmiah
Juara 3 Kegiatan Rp 1.000.000 Rp 1.000.000
Best Speaker Kegiatan Rp 500.000 Rp 500.000
Juara 1 Kegiatan Rp 1.000.000 Rp 1.000.000
3 Lomba Poster Juara 2 Kegiatan Rp 750.000 Rp 750.000
Juara 3 Kegiatan Rp 500.000 Rp 500.000
TOTAL Rp 10.250.000
TOTAL RENCANA ANGGARAN BIAYA Rp 19.010.000

E. RENCANA ANGGARAN BIAYA KESELURUHAN

NO NAMA ORGANISASI JUMLAH ANGGARAN

1 BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA Rp 69.619.000


2 HIMPUNAN MAHASISWA MANAJEMEN Rp 23.196.000
3 HIMPUNAN MAHASISWA AKUNTANSI Rp 30.720.000
4 HIMPUNAN MAHASISWA EKONOMI Rp 19.010.000
TOTAL RENCANA ANGGARAN BIAYA KESELURUHAN Rp 142.545.000

FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS BANGKA BELITUNG


LAMPIRAN 2. SUSUNAN ACARA
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA (BEM)
ECONOMIC FESTIVAL 2021

HARI, TANGGAL KEGIATAN WAKTU

1. Pembukaan Gabungan

2. Penilaian Lomba TikTok

3. Pertandingan Futsal
Senin, 20 September 2021 08.00 – Selesai
4. Webinar Nasional

5. Pertandingan Volly

6. Lomba E-sport

1. Penilaian Lomba Opini

2. Penilaian Lomba TikTok


Selasa, 21 September 2021 08.00 – Selesai
3. Pertandingan Futsal

4. Pertandingan Volly

1. Pertandingan Futsal

2. Penilaian Lomba Opini


Rabu, 22 September 2021 08.00 – Selesai
3. Penilaian Lomba Tiktok

4. Pertandingan Volly

1. Pertandingan Futsal

2. Pertandingan Volly
Kamis, 23 September 2021 08.00 – Selesai
3. Penilaian Lomba Opini

4. Penilaian Lomba Tiktok

Jum’at, 24 September 2021 Penutupan 13.00 – Selesai


HIMPUNAN MAHASISWA MANAJEMEN (HIMAMA)
NATIONAL BUSINESS PLAN COMPETITION 2021

Senin, 20 September 2021 1. Pembukaan Gabungan 08.00 – Selesai

FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS BANGKA BELITUNG


2. Pembukaan NBPC 2021
14.00 – Selesai
dan Technical Meeting

Selasa, 21 September 2021 Presentasi Finalis 08.00 – Selesai

Rabu, 22 September 2021 Penutupan NBPC (Informal) 08.00 – 11.000

Jum’at, 24 September 2021 Penutupan Gabungan 13.00 – Selesai


HIMPUNAN MAHASISWA AKUNTANSI (HIMAKSI)
NATIONAL ACCOUNTING FAIR 2021
1. Pembukaan Gabungan
2. NAC Semi Final – Pajak

Senin, 20 September 2021 3. NAC Semi Final – TTS 08.00 – Selesai


4. NAC FINAL – Pembagian
Statement Study Case

1. Pembukaan Babak Final


Selasa, 21 September 2021 08.00 – Selesai
2. Final Study Case

1. NAPC Final
Rabu, 22 September 2021 08.00 – Selesai
2. Presentasi

Kamis, 23 September 2021 Webinar Nasional 09.00 – Selesai

Jum’at, 24 September 2021 Penutupan 08.00 – 09.00

HIMPUNAN MAHASISWA EKONOMI (HIMIKO)


FESTIVAL ECONOMICS COMPETITION 2021

1. Pembukaan 08.00 – 10.00


Senin, 20 September 2021
2. Technical Meeting LKTI 13.00 – 14.30

Selasa, 21 September 2021 Pesentasi Finalis LKTI 08.00 – 14.25

Penilaian Lomba Desain


Rabu, 22 September 2021 08.00 – 15.00
Poster

Penetapan Juara LKTI dan


Kamis, 23 September 2021 08.00 – 15.00
Lomba Poster

Penutupan dan Pengumuman


Jum’at 24 September 2021 08.00 – 10.00
Juara LKTI dan Desain Poster

FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS BANGKA BELITUNG


LAMPIRAN 3. RINCIAN SUSUNAN ACARA
A. BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA (BEM)

SUSUNAN ACARA KEGIATAN


ECONOMIC FESTIVAL 2021
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA (BEM)
ECONOMIC FESTIVAL 2021

HARI, TANGGAL KEGIATAN WAKTU

1. Pembukaan Gabungan 08.00 – 09.30

2. Lomba E-sport 09.30 – 12.00

3. Penilaian Lomba TikTok 09.30 – 12.00

4. Pertandingan Futsal 09.30 – 12.30

5. Ishoma 12.00 – 13.00


Senin, 20 September 2021
6. Lomba E-sport 13.00 – 19.00

7. Penilaian Lomba TikTok 13.00 – 16.00

8. Pertandingan Futsal 13.00 – 17.30

9. Webinar Nasional 13.00 – 16.00

10. Pertandingan Volly 14.00 – 18.00


Selasa, 21 September 2021 1. Penilaian Lomba Opini
08.00 – 12.00
2. Penilaian Lomba TikTok

3. Pertandingan Futsal 08.00 – 12.00

4. Ishoma 12.00 – 13.00

5. Penilaian Lomba Opini


13.00 – 16.00
6. Penilaian Lomba TikTok

7. Pertandingan Futsal 13.00 – 17.30

8. Pertandingan Volly 14.00 – 18.00

FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS BANGKA BELITUNG


1. Penilaian Lomba Opini
08.00 – 12.00
2. Penilaian Lomba Tiktok

3. Pertandingan Futsal 08.00 – 12.00

4. Penampilan Lomba TikTok 09.00 – 11.00

5. Ishoma 12.00 – 13.00


Rabu, 22 September 2021
6. Penilaian Lomba Opini
13.00 – 16.00
7. Penilaian Lomba Tiktok

8. Pertandingan Futsal 13.00 – 17.30

9. Pertandingan Volly 14.00 – 18.00

1. Penilaian Lomba Opini


08.00 – 12.00
2. Penilaian Lomba Tiktok

3. Pertandingan Futsal 08.00 – 12.00

4. Ishoma 12.00 – 13.00


Kamis, 23 September 2021
5. Penilaian Lomba Opini
13.00 – 16.00
6. Penilaian Lomba Tiktok

7. Pertandingan Futsal 13.00 – 17.30

8. Pertandingan Volly 14.00 – 18.00

1. Penutupan 13.00 – 14.00

2. Hiburan 14.00 – 15.00


Jum’at, 24 September 2021
3. Ishoma 15.00 – 15.30

4. Pembagian Hadiah 15.30 – 16.00

FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS BANGKA BELITUNG


B. HIMPUNAN MAHASISWA MANAJEMEN

PELAKSANAAN KEGIATAN TEMPAT


NO NAMA KEGIATAN
HARI/TANGGAL WAKTU KEGIATAN
Senin, 20 September
1 08.00 s.d selesai Pembukaan Gabungan Via Zoom
2021
Senin, 20 September Pembukaan NBPC 2021 dan
2 14.00 s.d selesai Via Zoom
2021 Technical Meeting
Selasa, 21 September
3 08.00 s.d Selesai Presentasi Finalis Via Zoom
2021
Rabu, 22 September
4 08.00 – 11.00 Penutupan NBPC (informal) Via Zoom
2021
Jum’at, 24 September
5 13.00 s.d Selesai Penutupan Gabungan Via Zoom
2021

SUSUNAN ACARA PEMBUKAAN DAN TECHNICAL MEETING


NATIONAL BUSINESS PLAN COMPETITION 2021

TAHAPAN PETUGAS WAKTU


Pembukaan Reina 14.00 – 14.05
Pembacaan doa Suhendri 14.05 – 14.15
Menyanyikan lagu Indonesia
Panitia 14.15 – 14.20
Raya dan Mars UBB
Sambutan ketua pelaksana
Andre 14.20 – 14. 30
NBPC 2021
Sambutan ketua jurusan
manajemen FE UBB Bapak Dr. Hamsani, S.E., M.Sc 14.30 – 14.40
(sekaligus membuka acara)
Pengumuman 10 finalis Habib 14.40 – 14.50
ISHOMA - 14.50 – 15.10
Penampilan video wisata dan
video cuplikan presentasi Panitia 15.10 – 15.15
NBPC
Penutup Reina 15.15 – 15.20
Pembacaan petunjuk
Habib 15.20 – 15.50
pelaksanaan NBPC 2021
Sesi Tanya jawab Andre & Rizky 15.50 – 16.25
Pemberitahuan Urutan
Habib 16.25 – 16.30
Tampil Peserta

FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS BANGKA BELITUNG


SUSUNAN ACARA PENUTUPAN
NATIONAL BUSINESS PLAN COMPETITION 2021

TAHAPAN PETUGAS WAKTU

Persiapan Panitia 07.50-08.00


Pembukaan MC (Wendi & Yulinda) 08.00-08.10
Sesi Perkenalan Panitia dan
Panitia 08.10-09.40
Peserta
Penampilan Video NBPC
Panitia 09.40-09.50
2021
Penampilan Musikalisasi
Panitia 09.50-10.05
Puisi
Kesan, Pesan, & Saran Panitia 10.05-10.55
Sayonara - 10.55-11.00

C. HIMPUNAN MAHASISWA AKUNTANSI (HIMAKSI)

SUSUNAN ACARA KEGIATAN


NATIONAL ACCOUNTING FAIR TAHUN 2021

Waktu Senin, 20 September 2021


08.00-09.00 WIB Pembukaan
09.30-10.30 WIB NAC Semi final - Pajak
12.00-13.00 WIB ISHOMA
14.00-15.00 WIB NAC Semi final – TTS
16.00 WIB-Selesai NAC Final – Pembagian Statement Study Case

Waktu Selasa, 21 September 2021


08.00-11.45 WIB NAC Final – Study Case
12.00-13.00 WIB ISHOMA
13.00-14.00 WIB NAC Final – Cepat tepat
14.30-15.30 WIB NAC Grand Final – Betting Poin

Waktu Rabu, 22 September 2021


08.00 WIB-Selesai NAPC Final – Presentasi

Waktu Kamis, 23 September 2021


09.00 WIB-Selesai Webinar Nasional

Waktu Jumat, 24 September 2021


08.00-09.00 WIB Penutupan

FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS BANGKA BELITUNG


D. HIMPUNAN MAHASISWA EKONOMI (HIMIKO)

SUSUNAN ACARA KEGIATAN


FESTIVAL ECONOMY COMPETITION

TANGGAL KEGIATAN KEGIATAN WAKTU KEGIATAN

Pembukaan 08.00 – 10.00


20 September 2021
Technical Meeting LKTI 13.00 – 14.30

21 September 2021 Presentasi Finalis LKTI 08.00 – 14.25


Penilaian Lomba Desain
22 September 2021 08.00 – 15.00
Poster
Penetapan Juara LKTI dan
23 September 2021 08.00 – 15.00
Poster
Penutupan dan Pengumuman
24 September 2021 Juara LKTI dan Desain 08.00 – 10.00
Poster

FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS BANGKA BELITUNG


SPONSORSHIP
I. PENDAHULUAN

Sponsor adalah salah satu faktor yang paling utama dalam aktivitas kegiatan ini.
Dukungan sposor akan sangat menentukan terhadap kesuksesan acara yang akan kami
gelar, tidak hanya dukungan biaya saja tetapi juga dukungan aktivitas lain yang
mendukung acara ini. Tak lupa kami pun mengucapkan terimakasih kepada semua pihak,
terutama sponsor yang bersedia memberikan dukungannya. Semoga Allah SWT,
memberikan balasan yang berlipat ganda. Aamiin.

II. KEUNTUNGAN YANG DIPEROLEH SPONSOR

1. Adlips (Pembacaan perusahaan/instansi oleh moderator pada saat Economic Festival


2021)
2. Pencantuman logo perusahaan/instansi di:

a. Seluruh poster event

b. Background virtual ECOFEST 2021

c. Official account

3. Logo pada booklet yang disebarluaskan ke seluruh peserta

4. Konten promosi melalui akun media partner di Instagram

5. Nama promotor disandingkan dengan nama event ECOFEST 2021.

III. BENTUK SPONSORSHIP

1. Sponsor Tunggal
Adalah sponsor yang membiayai 100% dari total kebutuhan biaya, baik dalam
bentuk uang tunai maupun barang atau produk yang disepakati bersama.

2. Sponsor Utama
 TipeI
Adalah sponsor yang membiayai 75% dari total kebutuhan biaya, baik
dalam bentuk uang tunai maupun barang atau produk yang disepakati bersama.

FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS BANGKA BELITUNG


 Tipe II
Adalah sponsor yang membiayai 60% dari total kebutuhan biaya, baik
dalam bentuk uang tunai maupun barang atau produk yang disepakati bersama.
 Tipe III
Adalah sponsor yang membiayai 50% dari total kebutuhan biaya, baik
dalam bentuk uang tunai maupun barang atau produk yang disepakati bersama.

3. Sponsor Pendukung
Adalah sponsor yang ikut membiayai 35% dari total kebutuhan biaya, baik
dalam bentuk uang tunai maupun barang atau produk yang disepakati bersama.

4. Donatur
Adalah orang/lembaga yang memberikan sumbangan sebesar 1% - 5% dari
total kebutuhan dana atau fasilitas secara sukarela tanpa ada ikatan apapun.

FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS BANGKA BELITUNG

Anda mungkin juga menyukai