Anda di halaman 1dari 2

LK1:PE

LEMBAR KERJA
PEDAGOGICAL ENTREPRENEURSHIP
Nama Lengkap : Kharisma Sofiana Siregar
NIM: 190151602566

1. Carilah informasi tentang tujuan pendidikan tinggi dalam UU Nomor 12 Tahun


2012 tentang Pendidikan Tinggi! Apakah dalam tujuan tersurat atau tersirat tentang
tuntutan untuk menjadikan mahasiswa sebagai wirausahawan? Tunjukkan bagian
tujuan pendidikan tinggi yang mengandung hal tersebut!

Jawaban :
Pada pasal pasal 5 UU Nomor 12 Tahun 2012 dijelaskan bahwa tujuan Pendidikan
Tinggi, yakni:

a. Berkembangnya potensi Mahasiswa agar menjadi manusia yang beriman


dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan berakhlak mulia, sehat,
berilmu, cakap, kreatif, mandiri, terampil, kompeten, dan berbudaya untuk
kepentingan bangsa;
b. Dihasilkannya lulusan yang menguasai cabang Ilmu Pengetahuan dan/atau
Teknologi untuk memenuhi kepentingan nasional dan peningkatan daya
saing bangsa;
c. Dihasilkannya Ilmu Pengetahuan dan Teknologi melalui Penelitian yang
memperhatikan dan menerapkan nilai Humaniora agar bermanfaat bagi
kemajuan bangsa, serta kemajuan peradaban dan kesejahteraan umat
manusia; dan
d. Terwujudnya Pengabdian kepada Masyarakat berbasis penalaran dan karya
Penelitian yang bermanfaat dalam memajukan kesejahteraan umum dan
mencerdaskan kehidupan bangsa.

Bagian tujuan pendidikan tinggi yang mengarah pada kewirausahaan lebih jelasnya
dapat dilihat pada poin 4 : Terwujudnya Pengabdian kepada Masyarakat
berbasis penalaran dan karya Penelitian yang bermanfaat dalam memajukan
kesejahteraan umum dan mencerdaskan kehidupan bangsa.

2. Bacalah secara cermat tentang tuntutan pendidikan abad 21. Apakah ada tuntutan
menjadikan manusia sebagai wirausahawan? Jelaskan dasar pemikiran jawaban
saudara.
Jawaban :
Tuntutan menjadikan manusia sebagai wirausahawan yaitu memiliki
potensi untuk mengolah kreatifitas, terampil, kritis dalam menemukan problem
solving atas permasalahan yang sedang terjadi, dan menjadi seorang wirausahawan
juga harus selalu berinovasi mengembangkan ide-ide yang menarik minat
masyarakat serta kreatif dalam memunculkan sebuah gagasan baru. Kemudian
dapat mengkomunikasi ide-ide yang diperoleh dalam sebuah produk karena di pasar
bisnis sendiri banyak sekali para wirausahawan yang mencoba memiliki terobosan
atau ide yang cemerlang untuk diperjual-belikan, untuk menguasai IPTEK sendiri
karena teknologi saat ini sudah canggih jadi diprlukan untuk menguasai IPTEK
dimana untuk berpromosi produk yang akan diperjual-belikan seperti di media
sosial yaitu instagram, tiktok, twitter, dll. Dan karena menjadi seorang
wirausahawan kita dituntut

3. Adakah kesesuaian atau relevansi antara tujuan pendidikan tinggi dengan tuntutan
pendidikan abad 21? Jelaskan jawaban saudara.
Jawaban :
Menurut saya, dalam tujuan Pendidikan tinggi dengan tuntutan abad 21
terdapat satu kesamaan yaitu mencetak generasi yang kreatif, berpikir kritis,
dan berinovasi. Dan generasi yang mampu mengembangkan sikap kreatif, berpikir
kritis dan berinovasi dianggap dapat menghadapi tantangan abad 21. Dalam
mengahadapi tantangan abad 21 generasi muda dapat berkarir menjadi seorang
wirausahawan agar dapat ikut serta dalam mensejahterakan bangsa sesuai dengan
tujuan Pendidikan.

Anda mungkin juga menyukai