Anda di halaman 1dari 2

PENGEMBANGAN KELEMBAGAAN

KELOMPOK LFPP/01/DKP-HS/IX/2019
Penyusun: Widya A. Masawoe, S.Pi
P engertian mengeluarkan Sertifikat Pengukuhan berdasarkan laporan hasil
penilaian tim penilai.
Kelembagaan pelaku utama perikanan mandiri adalah kumpulan c. Tim pengendali penilaian peningkatan kelas kelompok,
para pelaku utama yang terdiri dari nelayan, pembudidaya ikan, pengolah ditetapkan oleh Kepala Pusat penyuluhan KP.
dan pemasar yang terikat secara informal atas dasar keserasian dan Tugas tim pengendali penilaian melakukan pengendalian dan
kebutuhan bersama serta didalam lingkungan pengaruh dan pimpinan pembinaan dengan melakukan pemantauan dan monitoring
seorang ketua kelompok pelaku utama kelautan dan perikanan. perkembangan hasil penilaian kempuan KPUP tingkat Provinsi
Kelembagaan pelaku utama perikanan (KPUP) mandiri dicirikan dan Kabupaten/Kota serta penyampaikan laporan hasil penilaian
dengan ikatan yang terbentuk pada kelompok tumbuh berkembang menuju kepada Kepala Pusat Penyuluhan KP.
kemampuan kelompok untuk mengatur dan mengarahkan diri sendiri d. Sosialisasi penilaian kelas kelompok. Sosialisasi penilaian kelas
dengan memanfaatkan, mengolah dan mengelolah optimalisasi potensi kelompok bagi anggota tim penilai bertujuan meningkatkan
sumberdaya untuk kesejahteraan anggotanya. pengetahuan dan pemahaman, penyamaan presepsi terhadap
instrumen, cara pelaksanaan dan penggunaannya, metode
Karakteristik Kelembagaan Pelaku utama Perikanan (KPUP) pengumpulan data dilapangan dan mekanisme penyampaian
Mandiri. laporan. Sosialisasi dilakukan oleh Pusat penyuluhan KP dan
Badan/Instansi yang menangani penyuluhan di Provinsi dan
Berdasakan Keputusan Menteri Kelautan dan Perikanan RI No 14 Kabupaten/kota.
tahun 2012 bahwa penumbuhan dan pengembangan kelembagaan pelaku 3. Waktu penilaian. Waktu penilaian dilaksanakan 1 tahun sekali
utama perikanan merujuk kepada lima tolak ukur yaitu : 1. Perencanaan, 4. Kreteria penilaian. Kreteria penilaian terdiri dari 3 aspek : 1. Aspek
2. Kemampuan berorganisasi, 3. Akses kelembagaan, 4. Kemampuan teknis dan manajemen, 2. Aspek keuangan, 3. Aspek Sosial
Wirahusaha, 5. Kemandirian. KPUP Mandiri terklasifikasi menjadi 2 kelas ekonomi.
yaitu : A. Kelompok Madya dengan nilai skoring 351 s.d 650, dan B. 5. Aspek penilaian. Aspek penilaian KPUP Mandiri diukur berdasarkan
Kelompok Utama, dengan batas nilai skoring 651 s.d 1.000.
5 jenis kemampuan dan 42 indikator. Standar penailaian kelas
kelompok pemula menjadi madya dan kelompok madya menjadi
KPUP Mandiri mempunyai ciri sebagi berikut:
utama seperti pada tabel berikut:
1. Adanya aturan/norma yang disepakati dan ditaati bersama dalam
BLANKO PENILAIAN KELAS KELOMPOK PELAKU UTAMA PERIKANAN
bentuk AD/ART.
Nama Kelompok :
2. Adanya pertemuan/rapat pengurus yang deselenggarakan secara
Alamat :
berkala dan berkesinambungan dengan tujuan menjalin keakraban
Tanggal Penilaian :
anggota, terjadinya forum diskusi untuk memecahkan masalah dan
langah pemecahan secara gotong royong.
NILAI
3. Tersusunnya rencana kerja kelompok secara bersama dan PRESTASI
dilaksanakan oleh pelaksana sesuai kesepakatan bersama. N KRITERIA, DAN KELOMPO
JENIS/INDIKATOR/KOMPONEN
4. Memilki pencatatan/pengadministrasian yang rapih, baik administrasi O NILAI MAXIMAL K
umum maupun keuangan.
5. Memiliki kegiatan usaha bersama di sektor hulu dan hilir, KPUP
I PERENCANAAN
memberi kemudahan bagi anggota untuk memperoleh sarana A Kemampuan mengidentifikasi
produksi pengolahan dan pemasaran. > 1-
. potensi wilayah dan Sumberdaya 34- 0
6. Memiliki usaha secara komersial dan beroreantasi pasar. 66 33
perikanan yang ada di 66 % %
% %
7. Tersedianya pelayanan informasi dan teknologi usaha para pelaku lingkungannya
utama perikanan pada umumnya dan anggota pada khususnya. 1. Mengetahui Infrastruktur 10 7,5 5 0 .....
2. Kemampuan Melestarikan
8. Terjalinnya antar kelompok dengan pihak lain, seperti pengembangan 10 7,5 5 0 .....
Lingkungan
teknologi, penyediaan sarana produksi dan pemasaran. 3. Kesadaran hukum 10 7,5 5 0 .....
9. Adanya pemupukan modal usaha baik dari anggota atau penyisihan 4. Kondisi tanah dan air 10 7,5 5 0 .....
hasil usaha/kegiatan kelompok. 5. Mengetahui kondisi iklim 10 7,5 5 0 .....
6. Mengetahui kondisi sumber air 10 7,5 5 0 .....
Penilaian Kelas Kelembagaan pelaku Utama Perikanan Mandiri B Kemampuan memilih teknologi > 1-
34- 0
1. Prinsip Penilaian . yang dibutuhkan 66
66 %
33
%
Prinsip penialaian KPUP Mandiri, harus mempertimbangkan beberpa % %
1. Mampu memilih teknologi proses
persyaratan sebagai berikut: 20 15 10 5 .....
produksi
a. Sahih/Valid, yaitu kemampuan yang akan diukur sesuai dengan 2. Memilih teknologi pemanenan 15 10 5 2,5 .....
pelaksanaan fungsi KUP 3. Mampu memilih teknologi pasca
15 10 5 2,5 .....
b. Objektif, yaitu diukur secara transparan dan dapat panen
dipertanggungjawabkan. C Kemampuan dalam menyusun > 1-
34- 0
. RUK 66 33
c. Keterandalan/Reliable, yaitu siapapun, kapanpun, dimanapun 66 % %
% %
dilakukan penilaian akan memberikan hasil yang sama. 1. Pembuatan rencana usaha
d. Efisien, yaitu dapat dilaksanakan dengan tertib dan teratur sesuai melalui musyawarah pengurus 10 7,5 5 2,5 .....
waktu yang ditetapkan. dan anggota
2. Tim Penilai dan Waktu Penilaian 2. Kehadiran anggota dalam
8 6 4 0 .....
musyawarah penyusunan RUK
2.1. Tim Penilai 3. Keterikatan terhadap RUK 6 4 2 0 .....
a. Tim penilai untuk kenaikan kelas kelompok pemula ke madya 4. Penguasaan kelompok Terhadap
ditetapkan dengan keputusan Bupati/Walikota atau Kepala 10 7,5 5 2,5 .....
Materi RUK
instansi yang menangani penyuluhan dan perikanan di 5. Cakupan Materi RUK, meliputi (1)
Kabupaten/Kota. Tim penilai paling banyak terdiri dari 5 orang, pola tanam/pola usaha, (2)
kebutuhan saprokan, (3) pengolahan
yang mewakili unsur penyuluhan, unsur teknis, dan penyuluh hasil, (4) pemasaran, (5) tabungan
6 4 2 0 .....
perikanan PNS. Tugas tim penilai melakukan penyeliaan, kelompok, (6) pengembalian kredit,
kompilasi dan validasi hasil penilaian KPUP serta (7) komoditas utama
menyampaikan laporan hasil penilaian kepada Kepala instansi D Kemampuan dalam penyusunan rencana
75- 51-
26- 0-
penyuluhan di Kabupaten/Kota dan Camat dengan tembusan . kegiatan di bidang produksi, pengolahan 50 25
100 75%
dan pemasaran: % %
Bupati/Walikota, selanjutnya camat mengeluarkan Sertifikat 1. Produksi 10 7,5 5 2,5 .....
Pengukuhan berdasarkan laporan hasil penilaian tim penilai. 2. Pengolahan hasil 10 7,5 5 2,5 .....
b. Tim penilai untuk kenaikan kelas kelompok madya ke utama 3. Pemasaran hasil 10 7,5 5 2,5 .....
ditetapkan dengan keputusan Gubernur atau Kepala instansi E Kemampuan dalam Pembinaan kader
> 66 34- 66
1-
yang menangani penyuluhan perikanan di provinsi. Tugas tim . 33 0%
% %
%
penilai melakukan penyeliaan, kompilasi dan validasi hasil
1. Dasar pembinaan kader kelompok:
penilaian KPUP serta menyampaikan laporan hasil penilaian musyawarah pengurus dan anggota
8 6 4 2 .....
kepada Kepala instansi penyuluhan di Provinsi dan Bupati 2. Kesempatan anggota menjadi
8 6 4 2 .....
dengan tembusan Gubernur, selanjutnya Bupati/Walikota pengurus
LFPP/01/DKP-HS/IX/2019
3. Kesempatan anggota mengikuti
5 3 2 0 ..... 6. Sertifikat Pengukuhan. Pengesahan pengukuhan tertera pada halaman
kursus kepemimpinan depan sertifikat, ditandatangani oleh pejabat yang berwewenang.
II PERJANJIAN 75- 51- 26- 0-
100 75% 50% 25%
Halaman belakang memuat unsu-unsur penilaian dari 5 jenis
1. Mampu mengidentifikasi perjanjian kemampuan dan mencantumkan hasil penilaian.
dengan pihak lain dalam 60 45 30 7,5 ..... 7. Regestrasi kelompok. Regestrasi kelompok merupakan kodefikasi yang
meningkatkan usaha perikanan menunjukkan identitas atau pengenalan kelompok yang telah
2. Kemampuan melibatkan anggota dikukuhkan, dan tercantum pada lembar bagian depan sertifikat.
dalam pembuatan perjanjian 30 22,5 15 5 .....
dengan pihak lain Registrasi memuat beberapa hal sebagai berikut:
I. Klompok berdasaran kelas kelompok, dengan kodefikasi:
NILAI 1. Kelompok pemula :1
KRITERIA, DAN 2. Kelompok madya :2
NO JENIS/INDIKATOR/KOMPONEN PRESTASI
NILAI MAXIMAL
KELOMPOK 3. Kelompok utama :3
3. Kemampuan dalam
melaksanakan perjanjian
60 45 30 7,5 ..... II. Kelompok berdasarkan jenis usaha :
4. Kemampuan dalam 1. POKDAKAN :1
pelaksanaan sanksi terhadap 37, 2. KUB :2
50 25 6,5 .....
anggota yang tidak mentaati 5 3. POKLAHSAR :3
perjanjian
4. KUGAR :4
III PEMUPUKAN MODAL 34- 1-
> 66 % 66 33 0%
5. POKMASWAS : 5
% % 8. Kodefikasi wilayah/provinsi :
A. Kemampuan Pelaku Utama 1 : Aceh 11 : DKI JKT 21 : Kalteng 31 : Maluku utara
menghimpun dana 2 : Sumut 12 : Jabar 22 : kalsel 32 : papua
1. Kemampuan Kelompok 3 : Sumbar 13 : Jateng 23 : Kaltim 33 : papua barat
20 15 10 0 .....
menghimpun dana
2. Jumlah anggota yang
4 : Riau 14 : DIY 24 : Sulut 34 : K. utara
memperoleh dana dari 10 7,5 5 0 ..... 5 : Jambi 15 : Jatim 25 : Sulteng
lembaga Keuangan 6 : Sumsel 16 : Banten 26 : Sulsel
B. Kemampuan dalam pengembangan
30
22,
15 7,5 ..... 7 : Bengkulu 17 : Bali 27 : Sulteng
modal usaha kelompok 5 8 : Lampung 18 : NTB 28 : gorontalo
C. Kemampuan dalam pemanfaatan
modal milik kelompok
20 15 10 5 ..... 9 : Kep.B.Belitung 19 : NTT 29 : Sulbar
D. Kemampuan dalam cara mengatasi 10 : Kep.Riau 20 : Kalbar 30 : Maluku
hambatan pemupukan 40 30 20 10 .....
modal/kekayaan kelompok Contoh : Kode registrasi sebagai berikut:
E. Kemampuan anggota menabung 30 20 10 0 ..... 1.2.31.01.0109.0214
IV. HUBUNGAN KELEMBAGAAN 34- 1-
> 66 % 66 33 0%
% % Ket : 1 : kelompok kelas pemula
A. Hubungan antar kelembagaan 80 60 40 0 ..... 2 : KUB
B. Hubungan dengan
120 90 60 30 .....
31 : Prov. MALUT
pihak/kelembagaan lain 01 : Kota Ternate
V. PRODUKTIVITAS 51- 26- 0-
0109 : Bulan dan tahun terbentuk
75-100 75 50 25
% % % 0214 : Bulan dan tahun dikukuhkan
A. Kemampuan kelembagaan dalam 37, 12,
50 25 .....
mencari informasi 5 5
Referensi:
B. Kemampuan dalam pemanfaatan 22,
30 15 7,5 ..... Pusat Penyuluhan Kelautan dan perikanan
informasi 5
C. Kemampuan kelompok dalam
22,
pembagian tugas dan tanggung 30 15 7,5 .....
5
jawab
D. Kemampuan kelompok dalam
Informasi Lebih Lanjut dapat Menghubungi:
kerjasama
1. Di bidang sarana produksi 22, WIDYA A. MASAWOE, S.Pi
30 15 7,5 .....
2. Di bidang penerapan teknologi
5
22,
DKP-KABUPATEN HALMAHERA SELATAN
30
5
15 7,5 .....
BALAI PELATIHAN DAN PENYULUHAN PERIKANAN
E. Kemampuan kelompok dalam
peningkatan produksi dan mutu
AMBON
hasil Jl. RAYA TOMORI KEC. BACAN. TELP.(0927)……….
1. Peningkatan produksi 20 15 10 5 .....
2. Peningkatan mutu produksi 20 15 10 5 .....
F. Kemampuan Kelompok dalam Contact Person:
pengolahan dan pemasaran
1. Pengolahan hasil 20 15 10 5 ..... WIDYA; HP 081333070163
2. Pemasaran 22,
30 15 7,5 .....
5

TOTAL NILAI : ..........................


KELAS KELOMPOK : ..........................
Ternate, 2014
Penilai,

________________

Anda mungkin juga menyukai