Anda di halaman 1dari 2

Ujian Tengah Semester

Sejarah Sosial Ekonomi

NAMA : Ardiansyah Nor Hidayah


NIM : 200731638147
OFF :A

1. 1.Menurut pendapat saya mengenai pengertian dari sejarah sosial ekonomi, Sejarah
sosial merupakan kajian sejarah tentang masalah masalah yang muncul dalam
kehidupan masyarakat, yang mencoba untuk melihat bukti bukti sejarah dari sudut
pandang mengembangkan tren sosial sedangkan pengertian Ekonomi adalah ilmu
sosial yang mempelajari perilaku manusia dalam mengelola sumber daya yang
terbatas dan menyalurkannya kedalam berbagai individu atau kelompok yang ada
dalam suatu masyarakat, jadi penegertian dari sejarah sosial ekonomi adalah kajian
sejarah tentang masalah masalah yang muncul dalam kehidupan masyarakat serta
mempelajari perilaku manusia dalam mengelola sumber daya.
Mengenai pengertian Dinamika sosial ekonomi yang ada di indonesia menurut
pendapat saya adalah perubahan sosial ekonomi yang terjadi akibat adanya interaksi
dalam dua atau lebih individu dalam suatu masyarakat di indonesia yang memiliki
hubungan psikologis secara jelas dalam situasi yang dialami.

2. Menurut pendapat saya mengenai corak new economic history Corak new history
dikenal dengan nama sejarah ekonomi baru atau sejarah ekonometri dan merupakan
aplikasi sistematis terhadap teori teori ekonomi, teknik ekonometri, dan bentuk formal
maupun metode matematis untuk mempelajari sejarah terutama dalam mempelajari
sejarah sosial dan sejarah ekonomi,metode ini sangat bermanfaat san sangat
membantu bagi kita semua karena dengan metode ini dapat membantu kita dalam
mempelajari sejarah sosial dan sejarah ekonomi.

3. Karakteristik emporium masa hindu budha, menurut pendapat saya mengenai


karakteristik emporium masa hindu budha, Disini saya akan menjelaskan mengenai
masa emporium hindhu budha beserta karakteristiknya. Pada masa itu masa hindhu
budha jalur sungai memiliki peranan yang sangat besar terutama dalam
perdagangan,pada saat itu ada beberapa sungai yang cukup terkenal dengan
perdagangannya adalah di Daerah Aliran Sungai atau disingkat DAS. Pada masa itu
juga tambangan sangat mungkin sekali untuk dijadikan tempat perdagangan.para
pedagang yang membawa barang dagangan dari satu desa ke desa yang lain memakin
jasa tambangan Selain untuk tempat tambangan, kota begawan solo juga digunakan
sebagai alat transportasi desa desa yang berada tepat di pinggiransungai. Jika dilihat
dari lebarnya sungai Bengawan Solo dan anak-anak sungai Benagwan solo sangat
dimungkinakan dijadikan sebagai jalur jalur perdagangan yang membawa barang
barang komoditi dari satu tempat ke tempat lainnya. Sementara itu,di wilayah DAS
Barumun menunjukkan bahwa keramik di bagian hulu lebih tua dengan bagian hilir
lebih muda.Hal ini sangat menarik mengingat semestinya bagian hilir lebih awal
dijangkau perdagangan inter-regional.Mengingat keramik berasal dari luar Nusantara
maka seharusnya ditemukan di bagian hilir sebagai pintu masuk barang-barang
komoditi impor. Kronologis situs beserta temuannya yang lebih tua di wilayah hulu
memberikan asumsi bahwa masuknya pengaruh luar bukan masik dari daerah pantai
melalui sungai,melainkan melalui jalur daratan.

Anda mungkin juga menyukai