Anda di halaman 1dari 51

LAPORAN KULIAH KERJA PRAKTEK

SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN

BERBASIS WEB PADA SMKN 1 CIKARANG SELATAN

Oleh:

NAMA : Rocky Markiano Siagian Siregar

NIM : 311510334

PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA

SEKOLAH TINGGI TEKNOLOGI PELITA BANGSA

CIKARANG, BEKASI

2019

i
KATA PENGANTAR

Segala puji bagi ALLAH SWT, yang telah memberikan rahmat dan hidayah-
Nya kepada penulis, sehingga penulis dapat melaksanakan kegiatan Kuliah Kerja
Praktek (KKP) beserta pembuatan Laporan KKP ini dapat diselesaikan sesuai
dengan yang penulis harapkan
Dalam pelaksanaan KKP dan penyusunan laporan, penulis mendapat banyak
bantuan, dukungan dan bimbingan dari berbagai pihak. Oleh karena itu dalam
kesempatan ini penulis ingin menyampaikan ucapan terimakasih yang sebesar-
besarnya kepada :
1. Dr. Ir. Supriyanto, M.P., selaku Ketua STT Pelita Bangsa
2. Aswan S. Sunge, SE., M.Kom , selaku ketua Program Studi Teknik
Informatika
3. Bapak Yudi Permana, S.Kom., M.Kom.selaku dosen pembimbing
4. Rekan-rekan jurusan teknik informatika yang sama-sama melaksanakan
kuliah kerja praktek.
Penulis juga menyadari bahwa di dalam pelaksanaan KKP maupun penyusunan
laporan ini terdapat banyak kekurangan dan kesalahan. Akhir kata semoga laporan
ini dapat memberi manfaat bagi pembaca umumnya dan bagi penulis pada
khususnya.
Bekasi, 16 November 2018
Penyusun

Rocky Markiano S.S


311510334

ii
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR .......................................................................................... i

DAFTAR ISI ...................................................................................................... iv

DAFTAR TABEL ............................................................................................... v

DAFTAR GAMBAR ......................................................................................... vii

BAB I PENDAHULUAN .................................................................................... 1

1.1. Latar Belakang ........................................................................................... 2

1.2. dentifikasi masalah ..................................................................................... 2

1.3. Batasan Masalah ......................................................................................... 2

1.4. Rumusan Masalah ....................................................................................... 3

1.5. Tujuan dan manfaat Penelitian .................................................................... 3

1.6. Sistematikas Penulisan ................................................................................ 4

BAB II LANDASAN TEORI .............................................................................. 5

2.1 Pengertian Perpustakaan ............................................................................. 5

2.1.1 Definisi Perpustakaan ............................................................................. 5

2.1.2 Tujuan Perpustakaan .............................................................................. 6

2.1.3 Kelebihan dan kekurangan Perpustakaan ................................................ 6

2.2 Pengertian sistem informasi ........................................................................ 7

2.2.1 Pengertian informasi .............................................................................. 7

2.2.2 Pengertian perancangan sistem informasi ............................................... 7

2.3 Pengertian bahasa pemrograman PHP ......................................................... 8

iii
2.3.1 Definisi PHP .......................................................................................... 8

2.3.2 Sejarah PHP ........................................................................................... 8

2.3.3 Tipe data ................................................................................................ 9

2.3.4 PhpMyAdmin......................................................................................... 9

2.4 Pengertian Database MySQL .................................................................... 10

2.4.1 Definisi MySQL ................................................................................... 10

2.4.2 Sejarah MySQL.................................................................................... 10

2.4.3 Keistimewaan MySQL ......................................................................... 11

2.5 Aliran sistem informasi flowchart ............................................................. 11

2.5.1 DFD(Data Flow Diagram) .................................................................... 12

2.5.2 ERD(Entity Relational Diagram) .......................................................... 13

2.5.3 Diagram Konteks ................................................................................. 14

2.6 Waterfall model ........................................................................................ 15

BAB III METODOLOGI PENELITIAN.......................................................... 16

3.1 Obyek Penelitian....................................................................................... 16

3.1.1 Tinjauan perusahaan ............................................................................. 16

3.1.2 Sejarah perusahaan ............................................................................... 16

3.1.3 Visi dan misi persusahaan .................................................................... 17

3.1.4 Struktur organisasi ............................................................................... 18

3.2 Analisa Sistem yang sedang Berjalan ........................................................ 21

3.3 Flowmap yang sedang berjalan ................................................................. 23

3.4 Diagram Konteks ...................................................................................... 24

3.4.1 Data Flow Diagram .............................................................................. 28

iv
3.4.2 Evaluasi sistem yang sedang berjalan ................................................... 29

3.5 Perancangan sistem ................................................................................... 29

3.5.1 Tujuan Perancangan sistem .................................................................. 30

3.5.2 Gambaran umum sistem yang diusulkan............................................... 30

3.5.3 Perancangan Prosedur yang diusulkan .................................................. 31

3.6 Flowmap yang diusulkan .......................................................................... 34

3.7 Diagram Konteks yang diusulkan.............................................................. 35

3.8 Data flow diagram yang diusulkan ............................................................ 38

3.9 Entity Relationship diagram(ERD)............................................................ 39

3.10 Kamus data ............................................................................................... 43

3.11 Metodologi perancangan sistem perpustakaan ........................................... 44

3.12 Desain User interface ................................................................................ 47

3.13 Spesifikasi software dan hardware ............................................................ 48

BAB IV PENUTUP ........................................................................................... 49

4.1 Kesimpulan............................................................................................... 49

4.2 Saran ....................................................................................................... 49

DAFTAR PUSTAKA ........................................................................................ 50

v
DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Simbol-Simbol yang terdapat dalam Flowchart................................... 12

Tabel 2.2 Simbol-Simbol yang terdapat dalam DFD .......................................... 13

Tabel 2.3 Simbol-Simbol yang terdapat dalam ER ............................................. 14

Tabel 1 kamus data pelajar ................................................................................. 39

Tabel 2 kamus data-data anggota ....................................................................... 40

Tabel 3 kamus data kartu anggota ...................................................................... 40

Tabel 4 kamus data laporan anggota................................................................... 40

Tabel 5 kamus data buku.................................................................................... 41

Tabel 6 kamus data data peminjam..................................................................... 41

Tabel 7 kamus data laporan peminjam ............................................................... 41

Tabel 8 kamus data data pengembalian .............................................................. 42

Tabel 9 kamus data laporan pengembalian ......................................................... 42

Tabel 10 kamus data biaya denda ...................................................................... 42

Tabel 11 kamus data laporan denda ................................................................... 43

Tabel 12 kamus data usulan pengadaan buku ..................................................... 43

vi
DAFTAR GAMBAR

Gambar 3.1 Struktur Organisasi SMK Negeri 1 Cikarang Selatan ...................... 18

Gambar 3.2. Flow map pendaftaran anggota yang sedang berjalan ..................... 22

Gambar 3.3. Flow map peminjaman, pengembalian yang sedang berjalan .......... 23

Gambar3. 4. Diagram konteks yang sedang berjalan .......................................... 24

Gambar 3.5. DFD level 1 yang sedang berjalan .................................................. 25

Gambar 3.6 DFD level 2 proses 1 yang sedang berjalan .................................... 26

Gambar 3.7 DFD level 2 proses 2 yang sedang berjalan ..................................... 27

Gambar 3.8 DFD level 2 proses 3 yang sedang berjalan ..................................... 28

Gambar 3.9 Flow map pendaftaran anggota perpustakaan yang diusulkan .......... 32

Gambar 4.0 Flow map peminjaman buku perpustakan yang diusulkan ............... 33

Gambar 4.1 Flow map pengembalian buku perpustakan yang diusulkan............. 33

Gambar 4.2 Flow map pengadaan buku yang diusulkan ..................................... 34

Gambar 4.3 Diagram konteks yang diusulkan .................................................... 35

Gambar 4.4 DFD level 1 yang diusulkan ............................................................ 36

Gambar 4.5 DFD level 2 proses 1 pendaftaran anggota yang diusulkan .............. 37

Gambar 4.6 DFD level 2 Proses 2 Peminjaman Buku Yang Diusulkan ............... 37

Gambar 4.7 DFD level 2 proses 4 Pengadaan Buku Yang Diusulkan ................. 38

Gambar 4.8 Entity Relationship Diagram (ERD) ................................................ 39

Gambar 4.9 Metode Waterfall ........................................................................... 44

Gambar 5.0. User Interface login sistem ............................................................. 45

vii
Gambar 5.1. User Interface register sistem ......................................................... 45

Gambar 5.2. User Interface Menu Utama sistem ................................................ 45

Gambar 5.3. User Interface Menu Anggota sistem ............................................. 46

Gambar 5.4.user Interface input Anggota sistem ................................................ 46

Gambar 5.5. User Interface menu buku sistem ................................................... 46

Gambar 5.6. User Interface input buku sistem .................................................... 47

Gambar 5.7. User Interface peminjam sistem ..................................................... 47

Gambar 5.8. User Interface input peminjam sistem ............................................ 47

viii
BAB 1

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Perkembangan teknologi informasi dan komunikasi seharusnya memberikan


dampak dalam pengolahan perpustakaan. Tujuan perpustakaan adalah untuk
menyediakan fasilitas dan sumber informasi dan menjadi pusat
pembelajaran(Sutarno NS, 2005:34). Perkembangan teknologi informasi harus
terus diikuti pelajar dan pengajar, untuk itu perlu proses pengenalan dan penerapan
teknologi informasi dari perpustakaan.

Dengan adanya perkembangan teknologi membuat manusia berfikir untuk


dapat bekerja lebih efektif dan efisien. Salah satunya yaitu membuat sistem
konvensional menjadi sistem yang terkomputerisasi. Dengan menggunakan sistem
yang terkomputerisasi dapat membuat pekerjaan menjadi lebih mudah karena
hampir semua sistem terkomputerisasi adalah suatu sistem yang siap untuk
digunakan.
Perpustakaan sebagai pengelola informasi dan pengetahuan harus bisa
menggunakan dan memanfaatkan teknologi informasi dengan optimal untuk
memenuhi berbagai kebutuhannya. Beberapa pertimbangan tentang alasan
perpustakaan memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi antaralain: (1)
tuntutan terhadap kuantitas dan pelayanan perpustakaan, (2) tuntutan terhadap
penggunan koleksi secara bersama, (3) kebutuhan untuk mengefektifkan sumber
daya manusia, (4) tuntutan terhadap efesien waktu, dan (5) keragaman infromasi
yang dikelola (saleh, 2006:1).

SMK Negeri 1 Cikarang Selatan merupakan salah satu sekolah negeri yang
berada di jalan ciantra, desa sukadami cikarang selatan dengan jumlah siswa 1163
siswa. Saat ini perpustakaan SMK Negeri 1 Cikarang Selatan khususnya dalam
transaksi peminjaman buku masih menggunakan sistem yang konvensional,
sehingga rentan terjadi kesalahan dalam hal sirkulasi peminjaman buku yang
disebabkan oleh data-data yang belum terdokumentasi dengan baik.

1
Hal ini seharusnya dapat diatasi dengan sistem informasi berbasis website,
karena dengan sistem informasi berbasis website pengolahan data perpustakaan
lebih efektif sehingga sirkulasi peminjaman buku dapat terdokumentasi dengan
baik dan lebih efektif dalam pengoptimalan waktu.

1.2 Identifikasi Masalah

Berdasarkan uraian latar belakang diatas, maka ada beberapa permasalah yang
dapat di identifikasikan adalah sebagai berikut:

1. Belum ada media atau sistem infomasi didalam perpustakaan yang bisa
diakses setiap saat oleh siswa dan siswi SMK sebagai fasilitor dalam
menyampaikan informasi mengenai perpustakaan sekolah.
2. Masih rawannya kerusakan atau kehilangan data dalam pengolahan data
perpustakaan sekolah.
3. Sistem laporan data peminjaman dan inventaris buku yang belum terkelola
dengan baik karena belum terkomputerisasi.
1.3 Batasan Masalah

Berdasarkan beberapa pokok permasalahan yang telah diuraikan pada


identifikasi masalah di atas, maka untuk lebih memfokuskan permasalahan yang
akan diteliti, maka permasalahannya dibatasi sebagai berikut:

1. Proses pengolahan transaksi peminjaman dan pengembalian buku yang


masih dilakukan secara manual.
2. Proses pengolahan data buku dan data siswa anggota perpustakaan yang
masih dilakukan secara manual.
3. Sistem laporan data peminjam dan pengembalian buku yang dilakukan belum
efesien karena masih dilakukan secara manual.
4. Kualitas sistem informasi perpustakaan yang belum sesuai dengan standar
kualitas software.

2
1.4 Rumusan Masalah

Permasalah yang akan dikaji dalam penelitian ini dapat dirumuskan sebagai
berikut: Bagaimana membuat perancangan sistem informasi perpustakaan berbasis
web pada SMK Negeri 1 Cikarang Selatan?

1.5 Tujuan dan Manfaat

Adapun tujuan dari penelitian ini adalah:

1. Penulisan ini untuk mengembangkan dan menerapkan ilmu pengetahuan


yang penulis terima selama belajar di bangku kuliah pada akademi Teknologi
Informatika, dengan melakukan riset pada perputstakaan SMK Negeri 1
Cikarang.
2. Memberikan sumbangan pikiran dalam rangka memperbaharui sistem yang
lama menjadi sistem yang baru yang lebih baik dengan menggunakan
sumberdaya yang ada.
3. Untuk menghasilkan sistem baru yang diharapkan mampu membantu
mempermudah dan memperlancar proses informasi pelayanan pada
perpustakaan SMK Negeri 1 Cikarang Selatan agar semakin baik dan efektif,
dimana penulis mengharapkan dengan sistem yang baru ini perpustakaan
SMK Negeri 1 Cikarang Selatan dapat semakin berkembang dan maju
sebagaimana mestinya.
Adapun Manfaat penelitian ini adalah:

1. Dengan adanya sistem komputerisasi perpustakaan diharapkan dapat


membantu pengolahan data perpustakaan khususnya transaksi yang terjadi
serta pembuatan laporan.
2. Menjadikan perpustakaan lebih efektif dalam melayani pemakai khususnya
siswa dan siswi SMK Negeri 1 Cikarang Selatan
3. Mempermudah akses informasi bagi semua pihak khususnya yang
berhubungan dengan informasi perpustakaan.
4. Mempermudah untuk pencarian, peminjaman, dan pemeliharaan data di
perpustakaan.

3
1.6 Sistematika Penulisan

Penulisan perancangan ini terdiri dari beberapa bab. Keseluruhan bab ini
berisi uraian tentang usulan pemecahan masalah secara berurutan. Uraian berikut
ini adalah uraian singkat mengenai bab-bab tersebut :

BAB I PENDAHULUAN

Berisi tentang latar belakang penelitian, Identifkasi dan Rumusan Masalah, Maksud
dan Tujuan Penelitian, Kegunaan Penelitian, Kegunaan Praktis, Kegunaan
Akademis, Batasan Masalah, Lokasi dan Waktu Penelitian, dan Sistematika
Penulisan.

BAB II LANDASAN TEORI

Bab ini berisikan pengertian dan penjelasan mengenai sejarah singkat, visi dan misi
dan perancangtan sistem serta teori pendukung lainnya yang berkaitan dengan
masalah yang akan dibahas.

BAB III HASIL DAN PEMBAHASAN


Bab ini berisikan hasil pengembangan dan pembahasan dari pengumpulan Data
Kabupaten Bekasi.

BAB IV PENUTUP
Berisi beberapa kesimpulan yang dapat diambil dari pembahasan pada bab-bab
sebelumnya dan saran yang diharapkan bermanfaat sebagai bahan pertimbangan
selanjutnya.

4
BAB II
LANDASAN TEORI

2.1 Definisi judul


2.1.1 Definisi Perpustakaan

Perpustakaan dapat diartikan kumpulan informasi yang bersifat ilmu


pengetahuan , hiburan, rekreasi yang merupakan kebutuhan yang hakiki manusia
saat ini. Menurut UU Perpustakaan pada bab 1 pasal 1 menyatakan Perpustakaan
adalah institusi yang mengumpulkan pengetahuan tercetak dan terekam,
mengelolanya dengan cara khusus guna memenuhi kebutuhan intelektualitas para
penggunanya melalui beragam cara interaksi pengetahuan.

2.2 Definisi Sistem Informasi

Pengertian sistem menurut Romney dan Steinbart (2015:3), Sistem adalah


rangkaian dari dua atau lebih komponen-komponen yang saling berhubungan, yang
berinteraksi untuk mencapai suatu tujuan. Sebagian besar sistem terdiridari
subsistem yang lebih kecil yang mendukung sistem yang lebih besar.

Definisi sistem menurut Mulyadi (2016:5), Sistem adalah suatu jaringan


prosedur yang dibuat menurut pola yang terpadu untuk melaksanakan kegiatan
pokok perusahaan. Berdasarkan pengertian yang dapat disimpulkan bahwa sistem
adalah kumpulan dari komponen-komponen yang saling berkaitan satu dengan
yang lain untuk mencapai tujuan dalam melaksanakan suatu kegiatan pokok
perusahaan.

2.2.1 Definisi Informasi


Pengertian menurut Krismaji (2015:14), Informasi adalah data yang telah
diorganisasi dan telah memiliki kegunaan dan manfaat.Sebagaimana perannya,
pengguna membuat keputusan yang lebih baik sebagai kuantitas dan kualitas dari
peningkatan informasi. Berdasarkan pengertian yang dapat disimpulkan bahwa
pengertian informasi adalah data yang diolah agar bermanfaat dalam pengambilan
keputusan bagi penggunanya.

5
2.2.2 Definisi Website

Menurut Bekti (2015:35), “Website merupakan kumpulan halaman-halaman


yang digunakan untuk menampilkan informasi teks, gambar diam atau gerak,
animasi, suara, dan atau gabungan dari semuanya, baik yang bersifat statis maupun
dinamis yang membentuk satu rangkaian bangunan yang saling terkait, yang
masing- masing masing dihubungkan dengan jaringan-jaringan halaman”.

2.2.3 Definisi phpMyAdmin


PhpMyAdmin adalah sebuah free software yang ditulis dengan PHP yang
digunakan untuk menangani administrasi MySQL di World Wide Web seperti yang
dituliskan dalam website resminya www.phpmyadmin.net. Aplikasi phpMyAdmin
dapat mengatur sebuah server MySQL (membutuhkan sebuah super-user) sama
sepeti sebuah database tunggal. Untuk menjalankan script MySQL, pengguna perlu
mengatur privilege bagi user yang menggunakan aplikasi ini, agar user tersebut
dapat membaca/mengubah hanya database tertentu. Pengguna PhpMyAdmin dapat
melakukan kegiatan berikut:
a. Membuat dan menghapus database
b. Membuat, mengkopi, menghapus, menganti nama, dan mengubah tabel
c. Melakukan pemeliharaan tabel
d. Menghapus, mengubah, dan menambahkan field
e. Mengeksekusi berbagai SQL-statement, bahkan batch-queries
f. Mengatur key pada field
g. Memproses file teks ke dalam tabel
h. Membuat dan membaca tabel
i. Mengeksport data menjadi format CSV, XML, dan Latex
j. Mengatur kemungkinan penggunaan multipel server
k. Mengatur user dan privilege MySQL

6
2.5 Aliran Sistem Informasi flowchart

Aliran Sistem Informasi merupakan alat yang digunakan dalam perancangan


yang mana berguna untuk menunjukkan urutan dari prosedur-prosedur yang ada
pada system. Bagan aliran sistem ini digambarkan dengan menggunakan simbol-
simbol yang terdapat pada tabel berikut :

Tabel 2.1 Simbol-simbol yang Terdapat dalam flowchart

No Simbol Arti / Tujuan

1 Proses
Komputerisasi

2 Proses
Manual

3 Dokumen

4 Penyimpanan

5 Harddisk

6 Penghubung

7 Arus Data

7
2.5.1 DFD (Data Flow Diagram )

Pada tahap analisa, penggunaan notasi ini sangat membantu dalam


komunikasi dengan pemakai sistem untuk memahami sistem untuk memahami
sistem secara logika. Data Flow diagram merupakan alat yang digunakan pada
metodologi pengembangan sistem yang terstruktur.

Tabel 2.2 Simbol-simbol yang Terdapat dalam DFD

No Simbol Keterangan

1 Entity, kesatuan lingkungan luar sistem yang berupa


orang, organisasi atau sistem lainnya yang berada
pada lingkungan luarnya yang akan memberikan
input

2 Proses, kegiatan atau kerja yang dilakukan oleh


orang (mesin) dari hasil suatu arus data yang masuk
kadalam proses untuk dihasilkan arus data yang akan
keluar dari proses,

3 Arus data, arus data yang dapat berupa masukan


untuk sistem atau hasil dari proses sistem.

4 Simpanan data yang dapat berupa database disistem


komputer

8
2.5.2 ERD (Entity Relational Diagram)

Entity Relational Diagram menggunakan sejumlah notasi atau simbol untuk


menggambarkan struktur dan hubungan antara data yang terdapat pada Entity
Relational Diagram.

Tabel 2.3 Simbol-simbol yang Terdapat dalam ERD

No Simbol Keterangan

Entity, suatu objek yang dapat di


definisikan dalm lingkungan
1 pemakai di dalam konteks
sistem yang dibuat.

Atribut, adalah entity yang


milik elemen dengan entity dan
2 berfungsi untuk menjelaskan
karakter dari entity.

3
Atribut dari entity dengan key

Relasi antar entity

9
2.5.3 Diagram Konteks ( Context Diagram )

Diagram konteks (context diagram) adalah sebuah diagram sederhana yang


menggambarkan hubungan antara entity luar, masukan, dan keluaran dari sistem.
Diagram Konteks dipersentasikan dengan lingkaran tunggal yang mewakili
keseluruhan sistem.

2.6 Waterfall Model


Pengembangan perangkat lunak sistem informasi perpustakaan menggunakan
model waterfall. Terdapat beberapa kelebihan dari model waterfall yaitu: 1)
struktur tahap pengembangan sistem jelas, 2) dokumentasi dihasilkan di setiap
tahap pengembangan, 3) sebuah tahap dijalankan setelah tahap sebelumnya selesai
dijalankan (tidak ada tumpang tindih pelaksanaan tahap) (Rosa-Salahudin,
2011:29). Model waterfall sangat cocok digunakan oleh kebutuhan yang sudah
sangat dipahami dan kemungkinan terjadinya perubahan kebutuhan selama
pengembangan perangkat lunak kecil. Lebih lanjut Rosa dan Salahuddin
menjelaskan kelebihan dari waterfall merupakan model proses yang paling
sederhana dan cocok untuk pengembangan perangkat lunak dengan spesfikasi yang
tidak berubah-ubah. Model SDLC air terjun (waterfall) sering juga disebut model
sekuensial linier (sequential linear) atau alur hidup klasik (classic life cycle).
Uraian masing-masing tahapan model pengembangan waterfall adalah sebagai
berikut: 1) Analisis kebutuhan, proses pengumpulan kebutuhan dilakukan secara
intensif untuk mespesifikasikan kebutuhan perangkat lunak agar dapat dipahami
perangkat lunak seperti apa yang dibutuhkan oleh user, 2) desain, adalah proses
multi langkah yang fokus pada desain pembuatan program termasuk struktur data,
arsitektur perangkat lunak, representasi antarmuka, dan prosedur pengodean, 3)
pembuatan kode program, desain harus ditranslasikan ke dalam program, 4)
pengujian, proses pengujian fokus pada perangkat lunak secara segi lojik dan
fungsional dan memastikan bahwa semua bagian sudah diuji untuk meminimalisir
kesalahan (error) dan memastikan keluaran yang dihasilkan sesuai dengan yang
diinginkan. (Rosa- Salahudin, 2011:27).

10
BAB III

METODOLOGI PENELITIAN

3.1 Obyek Penelitian

3.1.1 Tinjauan Perusahaan

Dalam rangka pengumpulan data yang diperlukan penulis, penulis melakukan


penilitian ke sekolah SMK Negeri 1 Cikarang Selatan yang beralamatkan di jalan
ciantra, desa sukadami cikarang selatan.

3.1.2 Sejarah perusahaan

SMK Negeri 1 Cikarang Selatan berasal dari SMK Kecil di Cikarang Selatan
yang berdiri pada tahun 2004 dengan SK (Surat Keputusan) Bupati Bekasi Nomor
: 421.5/Kep.28/2004 tanggal 24 Februari 2004, pada saat itu ada 3 proyek SMK
Kecil pemerintah kabupaten bekasi diantaranya yaitu wilayah kecamatan
Tarumajaya, Setu dan Cikarang Selatan. SMK Kecil Cikarang Selatan masih
bertempat di SMPN 1 Cikarang Selatan dikarenakan belum adanya bantuan
bangunan. Adapun program jurusan yang ada pada SMK Kecil Cikarang Selatan
hanya Teknik Elektronika Industri dan Rekayasa Perangkat Lunak.

Pada tahun 2005 SMK kecil cikarang selatan mendapat bantuan bangunan
blok grand dari pemerintah sehingga SMK Kecil Cikarang selatan tidak lagi
melakukan kegiatan pembelajaran di SMPN 1 Cikarang Selatan dan pada tanggal
20 April 2005 dikeluarkan SK Bupati Bekasi Nomor : 421/Kep.112.Disdik/2005
untuk penegerian SMK Kecil Cikarang Selatan sehingga berubah menjadi SMK
Negeri 1 Cikarang Selatan.

Pada tanggal 28 Oktober 2011 SK Akreditasi terakhir dengan Nomor :


02.00/694/BAP-SM/X/2011, SMK Negeri 1 Cikarang Selatan mendapat nilai
jenjang Akreditasi “A” untuk semua program keahlian, yaitu : Teknik Elektronika
Industri, Teknik Pemesinan, Teknik Komputer dan Jaringan dan Akuntansi.

11
3.1.3 Visi dan Misi Perusahaan

Visi :

Terwujudnya SMK Berstandar Nasional pada tahun 2017 yang


menghasilkan Sumber Daya Manusia (SDM) dengan penguasaan ilmu pengetahuan
dan teknologi, disiplin serta berlandaskan Iman dan Taqwa.

Misi :

✓ Mengembangkan Sistem Pembelajaran yang agamis, fleksibel dan profesional.

✓ Meningkatkan penguasaan bahasa inggris dan bahasa asing lainnya.

✓ Menjalin kerjasama antara sekolah dengan masyarakat dan dunia usaha/ dunia
industri serta lembaga lain dalam bidang pengelolaan pendidikan serta
penyaluran tamatan.

✓ Meletakan prinsip-prinsip manajemen mutu dalam pengelolaan pendidikan.

✓ Mengembangkan dan melengkapi sarana dan prasarana pendidikan.

12
3.1.4 Struktur Organisasi

Gambar 3.1 Struktur organisasi SMK Negeri 1 Cikarang Selatan

13
3.2 Analisis Sistem yang sedang berjalan
Analisis prosedur yang sedang berjalan bertujuan untuk menjelaskan jalannya
dokumen yang terlibat dalam proses pengolahan data pada perpustakaan SMK
Negeri 1 Cikarang Selatan.
1. Analisis Prosedur Pendaftaran Anggota Perpustakaa
Setiap siswa yang ingin meminjam buku di perpustakaan SMK Negeri 1
Cikarang Selatan harus menjadi anggota perpustakaan terlebih dahulu. Ada
beberapa tahapan atau prosedur yang harus dilakukan oleh calon anggota untuk
dapat menjadi anggota di perpustakaan SMK Negeri 1 Cikarang Selatan. Prosedur
pendaftaran anggota adalah sebagai berikut :
a) Siswa datang ke perpustakaan dengan membawa kartu pelajar, yang
kemudian akan diperiksa oleh petugas untuk memastikan masa berlaku kartu
pelajar tersebut.
b) Petugas akan memberikan formulir pendaftaran kepada siswa jika memang
benar kartu pelajar tersebut milik siswa SMK Negeri 1 Cikarang Selatan dan
masih berlaku.
c) Siswa akan mengisi formulir pendaftaran yang kemudian formulir tersebut di
kembalikan lagi kepada petugas perpustakaan untuk segera di proses.
d) Petugas melakukan proses pencatatan data anggota perpustakaan kedalam
buku induk anggota.
e) Petugas akan membuat kartu anggota perpustakaan berdasarkan data anggota
pada buku induk anggota.
f) Setelah kartu anggota selesai dibuat maka petugas langsung memberikan
kartu tersebut kepada siswa, kartu anggota tersebut berlaku selama siswa
tersebut terdaftar sebagai siswa SMA Negeri 1 Cikarang Selatan.
g) Petugas akan membuat laporan keanggotaan berdasarkan dari formulir
pendafaran yang sudah di proses, laporan tersebut dibuat menjadi 2 rangkap
laporan keanggotaan per-tahun masing-masing diberikan kepada koordinator
perpustakaan dan untuk kepala sekolah.
1 Flowmap alur pendaftaran menjadi anggota di perpustakaan SMK Negeri 1
Cikarang Selatan yang sedang berjalan :

14
Gambar 3.2.Flow map pendaftaran anggota yang sedang berjalan

Keterangan :
# : Memasukan data Calon Anggota kedalam Komputer(proses pengisian data)
P : Tanda tangan dan valdasi data

2. Analisis Prosedur Peminjaman Pada Perpustakaan SMK Negeri 1 Cikarang


Selatan.
Siswa yang sudah terdaftar sebagai anggota perpustakaan SMK Negeri 1
Cikarang Selatan diperbolehkan untuk meminjam buku. Bahan pustaka yang dapat
dipinjamkan adalah bahan pustaka yang sudah selesai diproses antara lain:
a) Siswa dating ke perpustakaan dengan membawa kartu anggota.
b) Siswa diwajibkan mengisi daftar hadir.
c) Siswa menyerahkan buku dan kartu anggota kepada petugas pelaksana.

15
d) Petugas perpustakaan akan mencatat data buku yang di pinjam data yang
terdapat pada kartu anggota, itu semua dicatat pada buku induk peminjaman
pengembalian.
e) Setelah petugas melakukan pencatatan pada buku induk peminjaman
pengembalian maka petugas menyerahkan kartu anggota dan buku tersebut
pada anggota.
f) Petugas menggunakan data peminjaman dari buku peminjaman
pengembalian untuk membuat 2 rangkap laporan peminjaman yang
diserahkan kepada koordinator dan kepala sekolah dalam periode perbulan.
Setelah melakukan peminjaman, anggota harus mengembalikan buku
tersebut ke perpustakaan. Selain ada ketentuan dalam prosedur peminjaman buku,
ada juga beberapa ketentuan dalam proses pengmbalian buku, berikut
ketentuanketentuan dalam pengembalian buku :
a) Siswa membawa buku yang akan dikembalikan ke perpustakaan disertai
dengan membawa kartu anggota perpustakaan,
b) Petugas kemudian akan mencatat data pengembalian buku dan
mengembalikan kartu anggota kepada siswa.
c) Namun apabila terjadi keterlambatan waktu dalam pengembalian buku, maka
petugas perpusatakaan akan mengenakan denda kepada siswa tersebut sesuai
dengan ketentuan peraturan yang berlaku.
d) Berdasarkan dari data pengembalian buku maka petugas perpustakaan akan
membuat laporan mengenai pengembalian buku, laporan tersebut diolah
menjadi dua rangkap masing-masing untuk perpusatakaan dan satu lagi
diserahkan kepada kordinator perpustakaan.
e) Petugas juga akan membuat laporan denda jika tedapat data-data menganai
keterlambatan pengembalian buku, laporan tersebut diolah menjadi dua
rangkap yang akan diserahkan masing-masing kepada koordinator
perpustakaan dan satu lagi diserahkan kepada kepala sekolah.

16
2. Flowmap alur peminjaman, di perpustakaan SMK Negeri 1 Cikarang Selatan
yang sedang berjalan :

Gambar 3.3 Flow map peminjaman yang sedang berjalan

2.3 Flow Map yang sedang berjalan


Bagan alir dokumen menggambarkan aliran dokumen dan informasi antar
area pertanggung jawaban didalam sebuah organisasi. Bagan alir ini menelusuri
sebuah dokumen dari asalnya sampai tujuannya. Secara rinci bagan alir ini
menunjukkan dari mana dokumen tersebut berasal, distribusinya, tujuan
digunakannya dokumen tersebut dan lainlain. Flowmap akan memberikan
gambaran tentang sistem yang saat ini sedang berjalan. Dari sistem lama maka akan
ditemukan beberapa data dan fakta yang akan dijadikan bahan untuk
pengembangan dan penerapan sebuah sistem informasi yang diusulkan.

17
Flowmap secara garis besar akan memberikan gambaran kepada kita
mengenai suatu alur informasi serta entitas-entitas yang terlibat langsung dalam
alur informasi tersebut, sehingga secara kasat mata kita akan mengetahui sutau alur
prosedur dari suatu informasi.
Berikut ini adalah flowmap yang berjalan di bagian perpustakaan SMK
Negeri 1 Cikarang Selatan :

18
2.4 Diagram konteks
Diagram konteks menggambarkan hubungan aliran data kedalam atau keluar
sistem atau entitas – entitas yang terletak diluar sistem (output) atau menerima data
dari sistem tersebut (input). Salah satu yang harus diperhatikan, diagram konteks
hanya menggunakan satu lingkaran proses yang mewakili proses dari semua sistem.
Diagram konteks memberi gambaran seperti apa hubungan interaksi antara entitas
luar dengan sistem, hubungan tersebut digambarkan dengan aliran data yang
mengalir dan lingkungan luar sistem (entitas luar) kedalam sistem atau sebaliknya,
berikut ini adalah diagram konteks yang sedang berjalan pada Perpustakaan SMK
Negeri 1 Cikarang Selatan:

Gambar 3.4 Diagram konteks yang sedang berjalan


2.4.1 Data Flow Diagram
DFD biasanya digunakan untuk membuat sebuah model sistem informasi
dalam bentuk jaringan proses yang saling berhubungan satu sama lainnya oleh
aliran data. Gambar ini menjelaskan Data Flow Diagran level 1 sistem informasi
perpustakaan SMK Negeri 1 Cikarang Selatan yang sedang berjalan.

Fungsi dari DFD atau Data Flow Diagram adalah untuk memperjelas
gambaran mengenai system tersebut terutama aliran data dalam sistem tersebut.
Pada tahapan DFD level 1 menggambarkan sistem secara global namun disertai
gambaran data base yang akan menampung dari aliran data.
Pada DFD level 1 diatas menggambarkan proses pendaftaran menjadi
anggota, proses peminjaman dan proses pengembalian buku yang sedang berjalan,
setiap proses yang terjadi disertai dengan aliran data.

19
Gambar 3.5 DFD Level 0 Sistem informasi perpustakaan
Proses DFD level 0 menggambarkan suatu proses Sistem informasi
perpustakaan untuk menjadi anggota perpustakaan dan pinjam buku, pada proses
tersebut dilengkapi dengan aliran data yang menunjukan suatu tahapan-tahapan
dalam prosesnya dimulai dari siswa menyerahkan kartu pelajar serta mengisi
formulir pendaftaran sampai petugas membuat laporan keanggotaan, berikut
gambar DFD Level 1 Pendataan
1) Pendataan Anggota:

Gambar 3.6 DFD Level 1 Sistem Pendataan Anggota

DFD Level 1 Sistem Pendataan Anggota, dimana pada proses tersebut


didalamnya meliputi proses pencatatan data Anggota, update data Anggota yang
dilakukan oleh petugas perpustakaan,

20
Gambar 3.7 DFD level 2 proses 2 yang sedang berjalan

DFD level 2 proses 3 adalah proses pengembalian buku dan dalam proses
tersebut termasuk didalamnya proses pencarian data peminjaman, penyimpanan
data peminjaman serta pembuatan laporan peminjaman yang dilakukan oleh
petugas perpustakaan. Perincian dari proses 3 yaitu pengembalian buku
digambarkan pada gambar DFD level 2 proses 3 berikut :

21
Gambar 3.8 DFD level 2 proses 3 yang sedang berjalan

2.4.2 Evaluasi Sistem Yang Sedang Berjalan


Pembahasan analisis sistem diatas menjelaskan bahwa aktivitas pengolahan
data pada sistem yang berjalan di Perpustakaan SMK Negeri 1Cikarang Selatan
masih menggunakan cara yang masih manual, seperti :
1. Proses pendaftaran anggota masih menggunakan cara manual yaitu pada saat
penginputan data anggota pada buku induk anggota.
2. Proses pembuatan kartu anggota memerlukan waktu yang cukup lama karena
petugas harus mencatat ulang identitas anggota.

22
3. Masih mengalami kesulitan dalam melakukan pencarian data anggota yang
akan melakukan peminjaman dan pengembalian buku karena harus
melakukan pengecekan terlebih dahulu pada buku peminjaman dan
pengembalian.
4. Proses pembuatan laporan masih dilakukan secara manual sehingga
membutuhkan waktu yang lama dalam pembuatannya serta laporan yang
dihasilkan kurang akurat.
Penggunaan dengan cara manual dalam suatu sistem tentunya banyak memiliki
kekurangan antara lain informasi yang dihasilkan dari pengolahan data secara
manual kurang akurat karena kemungkinan kesalahan yang terjadi pada proses
pencatatan data. Media penyimpanan data secara manual biasanya menggunakan
dokumen berupa kertas yang di arsipkan sehingga membutuhkan lebih banyak
ruang dan dari segi keamanan pun kurang terjamin.
2.5 Perancangan Sistem
Proses analisis sistem yang telah dilakukan sebelumnya memberikan
informasi-informasi mengenai sistem yang sedang berjalan, termasuk kelemahan
pada sistem tersebut. Berdasarkan hasil evaluasi sistem yang sedang berjalan, maka
sistem yang telah ada perlu dikembangkan. Pengembangan sistem dilakukan
dengan mengubah atau memperbaiki sisten yang masih manual kedalam sistem
yang terkomputerisasi. Setelah memahami sistem yang sedang berjalan dan
kriteria-kriteria sistem yang akan dibangun, maka tahap selanjutnya adalah
membuat perancangan sistem informasi terlebih dahulu. Pada tahap ini akan
dilakukan perancangan perangkat lunak untuk sistem informasi perpustakaan.
Perancangan perangkat lunak ini akan dikembangkan berdasarkan hasil analisis
sistem yang telah dilakukan.

23
2.5.1 Gambaran Umum Sistem Yang Diusulkan
Pada dasarnya usulan perancangan proses yang dibuat adalah perubahan dari
sistem yang berjalan secara manual menjadi sistem yang terkomputerisasi.
Perancangan proses pengolahan data perpustakaan yaitu untuk memberikan
alternative dengan membuat sistem pelayanan terhadap anggota perpustakaan. Agar
dapat menyelesaikan pada permasalahan yang terdapat pada sistem yang lama, dan
permasalahan tersebut dapat diselesaikan dengan perubahan cara proses
pengolahan data yang ada pada sistem yang lama, yang menyimpan data pada
bentuk arsip dokumen, sedangkan sistem yang baru dilakukan dengan cara
terkomputerisasi dimana penyimpanan data dilakukan pada suatu wadah yang di
sebut data base.

2.5.2 Perancangan Prosedur Yang Diusulkan


Prosedur merupakan tahapan-tahapan instruksi yang harus dilakukan untuk
mencapai tujuan. Perancangan prosedur merupakan hasil dari perubahan dan
evaluasi dari sistem yang sedang berjalan, dimana sistem yang diusulkan
diharapkan dapat memperbaiki kekurangan dari sistem yang sedang berjalan.
1. Prosedur pendaftaran anggota perpustakaan yang diusulkan :
a) Calon anggota mengisi formulir pendaftaran kemudian diberikan kepada
petugas pelaksana perpustakaan.
b) Petugas pelaksana perpustakaan akan mencatat data siswa tersebut pada data
base perpustakaan.
c) Setelah data base sudah tersimpan, maka petugas akan mencetak kartu
anggota berdasarkan data anggota yang sudah tersimpan pada data base.

2. Prosedur peminjaman buku yang diusulkan :


a) Anggota menyerahkan buku dan kartu anggota kepada petugas perpustakaan
bagian pelaksana.
b) Petugas yang menerima kartu dan buku tersebut,kemudian akan mencatat
data buku dan data anggota yang meminjam buku pada data base
perpustakaan.

24
c) Setelah data anggota dan data buku tersimpan pada data base makapetugas
akan memberikan buku dan kartu anggota tersebut kepada anggota.
d) Petugas pelaksana akan membuat laporan peminjaman buku yang akan
diserahkan kepada koordinator perpustakaan dan kepala sekolah.

3. Prosedur pengembalian buku perpustakaan yang diusulkan :


a) Anggota akan menyerahkan buku disertai kartu anggota perpustakaan kepada
petugas pelaksana.
b) Setelah petugas pelaksana menerima buku dan kartu anggota, maka
c) petugas akan memeriksa data peminjaman buku tersebut pada database
perpustakaan.
d) Jika waktu pengembalian tepat waktu maka petugas hanya akan menginput
data pengembalian buku pada data base perpustakaan dan menyerahkan kartu
pada anggota.
e) Namun apabila waktu pengembalian terlambat dari waktu yang telah
ditetapkan maka petugas pelaksana akan mengenakan biaya denda kepada
anggota tersebut sesuai dengan ketentuan yang berlaku di perpustakaan.
f) Petugas akan memberikan biaya denda disertai kartu anggota kepada anggota
yang terlambat ketika pengembalian buku.
g) Petugas pelaksana akan membuat laporan mengenai biaya denda yang akan
diberikan kepada koordinator perpustakaan dan kepala sekolah.

2.6 Flow Map yang diusulkan


Flowmap adalah diagram yang menunjukan aliran data berupa dokumentasi
yang mengalir pada suatu sistem. Pada tahap perancangan akan dibuat flowmap
yang akan menggambarkan prosedur meliputi pendaftaran, peminjaman dan
pengembalian buku serta pengadaan buku pada sistem yang diusulkan. Berdasarkan
perancangan prosedur diatas maka dapat digambarkan bagan alir dokumen atau
flowmap pada gambar dibawah ini :

25
Gambar 3.9 Flow map pendaftaran anggota perpustakaan yang diusulkan

Gambar 4.0 Flow map peminjaman buku perpustakan yang diusulkan

26
Gambar 4.1.Flow map pengembalian buku perpustakan yang diusulkan

Gambar 4.2. Flow map pengadaan buku yang diusulkan

27
2.7 Diagram Konteks Yang Diusulkan
Berikut ini merupakan bentuk diagram konteks yang dari sistem informasi
perpustakaan yang diusulkan disertai dengan aliran-aliran data yang masuk dan
keluar dari sistem informasi perpustakaan tersebut.

Gambar 4.3 Diagram konteks yang diusulkan

2.8 Data Flow Diagram Yang Diusulkan


Data Flow Diagram merupakan suatu media yang di gunakan untuk
menggambarkan suatu alairan data yang mengalir pada suatu sistem informasi. pada
sistem informasi perpustakaan yang diusulkan terdiri dari beberapa DFD. Berikut
ini merupakan suatu bentuk DFD level 1 dari sistem informasi perpustakaan yang
diusulkan :

28
Gambar 4.4. DFD level 1 yang diusulkan
Gambar dibawah ini menjelaskan data flow diagram level 2 proses 1 sistem
informasi perpustakaan yang meliputi prosedure pendaftaran anggota perpustakaan
:

29
Gambar 4.5 DFD level 1 pendaftaran anggota yang diusulkan

Data Flow Diagram level 2 proses 2 yang diusulkan menggambarkan aliran


proses peminjaman buku di perpustakaan pada sistem informasi perpustakaan,
berikut gambar dari DFD level 2 proses 1 yang diusulkan :

Gambar 4.6 DFD level 2 Proses 2 Peminjaman Buku Yang Diusulkan

30
DFD level 2 proses 3 adalah proses pengembalian buku perpustakaan pada
informasi perpustakaan yang diusulkan, berikut gambar DFD level 2 proses 3 yang
di usulkan :

Gambar 4.7 DFD level 2 proses 4 Pengadaan Buku Yang Diusulkan

2.9 Entity Relationship Diagram (ERD)


Entity Relationship Diagram (ERD) berfungsi untuk menggambarkan relasi
dari dua field atau dua table yang dapat digolongkan dalam tiga macambentuk
relasi, yaitu satu-satu, satu-banyak, dan banyak-banyak.

31
Gambar 4.8 Entity Relationship Diagram (ERD)

2.10 Kamus Data


Kamus data atau data dictionary adalah katalog data tentang fakta dan
kebutuhan-kebutuhan informasi dari suatu sistem informasi. Dengan menggunakan
kamus data, analisis sistem dapat mengidentifikasikan data yang mengalir dalam
sistem dengan lengkap.
Kamus data dibuat berdasarkan arus data yang ada di data flow diagram. Arus
data yang ada di data flow diagram sifatnya adalah global, hanya ditujukan arus
datanya saja. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat di bawah ini :
3.1 Tabel Kamus data kartu pelajar
Nama arus Alias Bentuk Aliran data Elemen data
data

Identitas Data anggota dokumen Anggota- nama_anggota,


Anggota perpustakaan Proses1.1 jenis_kelamin,
alamat, no_telp.

32
3.2 Tabel Kamus data data anggota
Nama arus Alias Bentuk Aliran data Elemen data
data

Data Data anggota Dokumen Proses1.1-File tahun_masuk,


Anggota perpustakaan anggota,File no_anggota,
anggotaproses1. nama_anggota,ala
2,File anggota- mat,no_telp,kelas,
Proses 1.3 jenis_kelamin.

3.3 Tabel Kamus data kartu anggota


Nama arus Alias Bentuk Aliran data Elemen data
data

Kartu Kartu Dokumen File anggota- no._anggota,


anggota identitas Proses 1.2, nama_anggota,
Proses 1.2- jenis_kelamin,ala
Anggota mat,no_telp,kelas.

3.4 Tabel Kamus data laporan anggota


Nama arus Alias Bentuk Aliran data Elemen data
data

Lap. Lap.Anggota Dokumen File anggota-Proses no_anggota,


Anggota Per tahun 1.3, Proses 1.3 nama_anggota,
Per tahun Koordinatorperpust jenis_kelamin,
akaan, Proses 1.3- alamat,no_telp,
Koordinatorperpust kelas.
akaan, Proses 1.3-
Kepala Sekolah

33
3.5 Tabel Kamus data buku
Nama Alias Bentuk Aliran data Elemen data
arus data

Buku Data buku Dokumen Anggota- No_indukbuku,judul_


perpustakaan Proses2.1, pustaka,nama_pengara
Proses2.1- ng,penerbit,tahun_pen
File erbit,klasifikasi_buku,
peminjaman edisi_buku,
tahun_penerbit,
sumber_buku,penyim
panan.

3.6 Tabel Kamus data data peminjaman


Nama arus Alias Bentuk Aliran data Elemen data
data

Data Data dokumen A Proses no_pinjam,no_anggota,


peminjaman peminjaman 2.1-File tgl_pinjam,tgl_kembali,
buku peminjaman no_indukbuku,judul_pus
taka,pengarang,jml_pinj
am.

3.7 Tabel Kamus data laporan peminjaman


Nama arus Alias Bentuk Aliran data Elemen data
data

Laporan Laporan Dokumen File peminjaman- tgl_periode,


peminjaman peminjaman Proses 2.2, Proses no_indukbuku,
buku 2.2-Koordinator nama_peminjam
perpustakaan, ,judul_pustaka,
Proses 2.2-Kepala pengarang,
Sekolah penerbit,
tanggal_pinjam,t
anggal_kembali

34
3.8 Tabel Kamus data data pengembalian
Nama arus data Alias Bentuk Aliran data Elemen data

Data Data Dokumen Filepeminjama no_pinjam,


pengembalian pengembalian - no_anggota,
buku Proses3.1,Pros nama_anggot
es3.1Proses3.2 a,buku_dipinj
, Proses3.2-File am,
pengembalian buku_dikemb
alikan.

3.9 Tabel Kamus data laporan pengembalian


Nama arus Alias Bentuk Aliran data Elemen data
data

Laporan Laporan Dokumen File no_indukbuku,


pengembalian pengembalian pengembalian- nama_peminjam
buku Proses3.5,Prose ,judul_pustaka,p
s3.5Koordinator engarang,penerb
perpustakaan, it, tgl_pinjam,
Proses3.5 tgl_kembali,stat
Kepalasekolah us_buku

3.10 Tabel Kamus data biaya denda


Nama arus Alias Bentuk Aliran data Elemen data
data
biaya denda - Dokumen File pengembalian- no_anggota,
Proses 3.3, Proses 3.3- nama_anggota,
Anggota jumlah_buku,
keterlambatan,
jml_denda.

35
3.11 Tabel Kamus data laporan denda
Nama arus Alias Bentuk Aliran data Elemen data
data

laporan - Dokumen File pengembalian-Proses tgl_periode,


denda 3.5, Proses 3.5- no_indukbuku,
Koordinator nama_anggota,
perpustakaan, Proses3.5-
Kepala sekolah jumlah_buku,
keterlambatan,
jml_denda

3.12 Tabel Kamus data usulan pengadaan buku


Nama arus Alias Bentuk Aliran data Elemen data
data

usulan laporan Dokumen File buku- judul_pustaka,


pengadaaan usulan Proses 4.3, kelas, eksemplar
buku pengadaan Proses 4.3-
buku Koordinator

perpustakaan

36
2.11 Metodologi Perancangan Sistem Perpustakaan Berbasis Web

Gambar 4.9. Metode Waterfall Dalam Perancangan Sistem Informasi


Perpustakaan berbasis Web.

37
2.12 Desain User Interface

Gambar 1. User Interface login sistem

Gambar 2. User Interface daftar sistem

Gambar 3.User Interface Menu Utama sistem

38
Gambar 4. User Interface Menu Anggota sistem

Gambar 5.user Interface input Anggota sistem

Gambar 6. User Interface menu buku sistem

39
Gambar 7. User Interface input buku sistem

Gambar 8. User Interface peminjam sistem

Gambar 9. User Interface input peminjam sistem

40
2.13 Spesifikasi Software dan Hardware
1. Kebutuhan Sofware

Bahasa pemograman yang digunakan untuk Penerepan Perancangan Sistem ini


adalah dengan bahasa pemograman PHP, dengan database MySQL dan dengan
sistem operasi Windows 7.

2. Kebutuhan Hardware

Spesifikasi minimal hardware/komputer yang diusulkan untuk mengoperasikan


program ini adalah sebagai berikut :

• Procesor AMD Quad-Core Processor A4-5000(1.5Ghz)

• Harddisk 500GB atau lebih

• Memory RAM 4GB

• Perangkat pendukung keluaran (monitor, printer, dll)

• Perangkat masukan (keyboard, mouse)

41
BAB IV

KESIMPULAN DAN SARAN

4.1 Kesimpulan

Berdasarkan hasil pengujian dan pembahasan yang telah diperoleh selama


penelitian, maka dapat ditarik beberapa kesimpulan sebagai berikut:

1. Sistem yang dirancang diharapkan memberikan informasi tentang data buku


perpustakaan baik yang tersedia maupun yang masih dalam peminjaman.

2. Sistem perpustakaan SMK Negeri 1 Cikarang selatan diharapkan untuk


memudahkan user/ siswa-siswi dalam dalam pencarian dan peminjaman
buku.

3. Sistem perpustakaan ini juga diharapkan admin untuk memanajemen data


buku dan memudahkan pembuatan laporan perpustakaan.

4.2 Saran

Beberapa saran yang diberikan sebagai berikut:

1. Sistem informasi perpustakaan berbasis website pada SMK Negeri 1


Cikarang selatan yang dibuat penulis belum memiliki fitur atau menu yang
lengkap contohnya sistem untuk pengelolaan data buku pelajaran, untuk
penelitian selanjutnya diharapkan dapat memenuhi kekurangan dalam sistem
yang dibuat penulis yaitu sistem untuk mengelola transaksi peminjaman dan
pengembalian buku pelajaran.

2. Untuk meningkatkan pelayanan perpustakaan untuk menjadi lebih baik maka


perlu adanya fitur menu yang lebih lengkap contohnya adanya poling untuk
pengisian pendapat kritik dan saran mengenai pelayanan perpustakaan.

42
DAFTAR PUSTAKA

Kadir, Abdul. 2013. Pengenalan SISTEM INFORMASI edisi Revisi. Yogyakarta:


Andi.

Pratidina, Ika Nur. 2013. Sitem Informasi Perpustakaan Sekolah Menengah Atas
Pertama Negeri Dua Karang Anyar. Seruni-Seminar Riset Unggulan
Nasional Informastika dan Komputer FTI UNSA.

Rosman, Firdaus. 2013. “Rancang Bangun Sistem Informasi Perpustakaan Berbasis


Web”. Skripsi. Lampung: Fakultas Matematika Dan Pengetahuan Alam,
Universitas Lampung.

Saputra, Agus. “Sistem Informasi Nilai Akademik untuk Panduan Skripsi” , PT


Elex Media Komputindo, 2012, Jakarta.

Sukmawati, Maya. July 2014.”Pengembangan Pengelolaan Perpustakaan Digital di


Jurusan Teknologi Pendidikan”. Skripsi. Malang: Fakultas Teknologi
Pendidikan, Universitas Negeri Malang.

Sukri, Hamdan. 2014.”Sistem Informasi Sekolah Menengah Atas (SMA) Berbasi


Web (Studi Kasus Pada SMA Negeri 1 Negara Batin Way Kanan)”.
Skripsi. Lampung: Fakultas Matematika Dan Pengetahuan Alam,
Universitas Lampung.

43

Anda mungkin juga menyukai