Anda di halaman 1dari 1

1.

(Survito) Bagaimana cara menyadarkan masyarakat Indonesia akan kondisi


perekonomian negara apabila karakteristik bangsa kita sendiri adalah yang cenderung
‘nerimo’?
= Tolak ukurnya sama seperti pertanyaan-pertanyaan tadi, yaitu harus terlebih dahulu
dilakukan pembangunan sosial dari masyarakat, agar masyarakat dapat lebih mengerti
dan berjuang, tidak apa-apa tidak tahu dan asal ‘nerimo sajo’.
2. (Fathia) Bagaimana tanggapan kelompok terhadap kebijakan pemerintah mengenai
rencana pembangunan ekonomi Online Single Sumbission, dan apa saja akibat yang
ditimbulkan?
= Rencana ini sangat baik karena investor bisa hanya satu kali saja untuk submisi
pertama kali, tapi negatifnya adalah mengesampingkan AMDAL.
3. (Nabitha) Pendidikan adalah proses jangka panjang, sedangkan tidak cocok dengan
kondisi masyarakat yang misalnya berada di pesisir karena dengan bersekolah mereka
tidak punya pendapatan saat itu. Apakah benar pendidikan yang paling efektif?
= Apabila menggunakan analogi yang anda bilang tadi yaitu seorang pelaut, namun
apa yang bisa didapatkan nanti setelah sekolah menruut kelompok kami pantas untuk
diperjuangkan. Tapi memang selain pendidikan harus ada usaha pembangunan
masyarakat.
4. (Zidan) Indikator mengapa negara dikatakan menjadi negara berkembang atau negara
maju itu apa saja?
= Menurut Bank Dunia, klasifikasi negara berdasarkan tingkat pendapatan nasional
(GNI), Low-income economies yaitu <US $765, middle-income economies US $766
< x < 9,385, high-income economies > US $ 9,385.

Anda mungkin juga menyukai