Anda di halaman 1dari 3

RANCANGAN PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP) berbasis Daring/Luring

Nama Satuan Pendidikan : SMAN 1 Tegaldlimo


Mata Pelajaran : Fisika
Kelas/Semester : X/1
Materi Pokok : Gerak Parabola
Alokasi Waktu : 35 menit

Kompetensi Dasar Tujuan Pembelajaran


3.3 Menganalisis gerak parabola Siswa dapat menyimpulkan karakteristik parabola,
dengan menggunakan vektor, berikut menganalisis gerak parabola menggunakan vector,
makna fisisnya dan penerapannya merumuskan persamaan tinggi maksimum dan jarak
dalam kehidupan sehari-hari maksimum pada gerak parabola
3.4 Mempresentasikan data hasil
percobaan gerak parabola dan makna
fisisnya

Langkah-langkah Kegiatan (Pembelajaran)


Tahapan Kegiatan Waktu
Apersepsi dan Motivasi
 Pendidik mengkondisikan peserta didik agar siap untuk
belajar melalui WA Group/Kelas/Google meet sekaligus
Pendahuluan
melakukan presensi pada Google Form/Manual
 Pendidik membuka pembelajaran di Google Meet/Google
Classroom/Ruang kelas/ WA Group dengan salam dan
meminta peserta didik untuk berdoa sebelum memulai
kegiatan pembelajaran
 Memberikan apersepsi dengan menggunakan demonstrasi 3 menit
video
Tahapan Kegiatan Waktu
 Menyampaikan tujuan pembelajaran

Eksplorasi:
 Mengajukan beberapa pertanyaan :
setelah kalian menonton cuplikan video, menurut kalian
mengapa fenomena yang kalian liat itu termasuk ke dalam
gerak parabola? Apakah ada faktor yang mempengaruhi
fenomena itu dikatakan gerak parabola?
 Terkait dengan pertanyaan di atas , guru menceritakan 27 menit
fenomena dalam kehidupan sehari-hari dengan
mengilustrasikan cerita seorang anak bermain sepak bola dan
memasukkan bola ke dalam gawang
Kegiatan
 Peserta didik mengkomunikasikan hasil diskusi.
Inti
Konfirmasi
Penutup  Bersama peserta didik menyimpulkan pembelajaran hari ini.
Apabila terdapat kesalahan atau kurang dapat dilengkapi.
 Memberikan kuis untuk mengevaluasi pemahaman siswa 5 menit
terhadap materi yang telah didiskusikan
 Mengkonfirmasi apresepsi yang telah di demonstrasikan
 Peserta didik diberikan informasi kegiatan pembelajaran yang
akan datang.
 Peserta didik diberikan pekerjaan rumah

Model Pembelajaran
1. Model : discovery learning
2. Metode : tanya jawab dan diskusi

Media, Alat dan Sumber Pembelajaran


1. Media : Power Point, Google Meet, Google Classroom, LKPD,
Proyektor, WA Group
2. Alat dan Bahan
Alat : Laptop, Handphone, Koneksi Internet, Papan Tulis, Spidol,
Penghapus
Bahan : Latihan Soal
3. Sumber Belajar : Buku pegangan untuk kelas X dan Internet
Penilaian
Dimensi Teknik Penilaian Bentuk Penilaian
Sikap Observasi Lembar Observasi
Pengetahuan Tes Tertulisa Essay/LKS/google form
Keterampilan Portofolio Skala Penilaiandalam diskusi
pertemuan

Banyuwangi, 24 September 2021

Mengetahui,
Guru Pamong Mahasiswa Praktik

Suwardi, S.Pd Hildawati Wulandari


NIP. 196510022005011005 NIM. 1813021030

Mengetahui,
Dosen Pembimbing,

Prof. Dr. I Wayan Santyasa, M.Si


NIP. 19611219198702100

Anda mungkin juga menyukai