Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

MATA KULIAH PENDIDIKAN DAN PELATIHAN DALAM


PEMBELAJARAN MIKRO ASUHAN KEBIDANAN

Nama Perguruan Tinggi : STIKES TMS Bengkulu


Mata Pembelajaran : Pendidikan Dan Pelatihan dalam
pembelajaran mikro asuhan kebidanan
Kelas / Semester : Sarjana Terapan Kebidanan Ahli jenjang /
I (Satu)
Kode MK : 1143MKB
Jumlah Kredit ( T – P ) : 3(2:1)
Penempatan : Semester I
Nama Dosen / Tim : Mika Oktarina,SST.M.Kes
Alokasi Waktu : 2 x 50 (1× Pertemuan )

PROGRAM STUDI KEBIDANAN


PROGRAM SARJANA TERAPAN KEBIDANAN
STIKES TRI MANDIRI SAKTI BENGKULU
2020
RPP
(RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN)
PENDIDIKAN DAN PELATIHAN DALAM PEMBELAJARAN
MIKRO ASUHAN KEBIDANAN
A. IDENTITAS
Mata kuliah : Pendidikan Dan Pelatihan dalam pembelajaran
mikro asuhan kebidanan
Kode mata kuliah : 1143MKB
Pokok bahasan : konsep dasar pembelajaran diklat
Sub pokok bahasan : Konsep dasar diklat pengertian , Tujuan , Ruang
lingkup, Fungsi , Manfaat , Fokus sasaran
Waktu pertemuan : 100 menit
Pertemuan ke : I
Hari / tanggal :

B. TUJUAN INSTRUKSIONAL
1. Tujuan Umum Instruksional
Setelah mengikuti Pembelajaran ini mahasiswa diharapkan mampu
Menjelaskan konsep dasar pembelajaran diklat
2. Tujuan Khusus Instruksional
Setelah mengikuti perkuliahan ini mahasiswa mampu
Menjelaskan Konsep dasar diklat
a. pengertian
b. Tujuan
c. Ruang lingkup
d. Fungsi
e. Manfaat
f. Fokus sasaran
C. TUJUAN KETRAMPILAN DASAR MENGAJAR
Pada proses pembelajaran pokok bahasan ini, diharapkan Mahasisw mampu
menjelaskan tentang konsep dasar pembelajaran diklat
D. POKOK-POKOK MATERI
Konsep dasar diklat
1. pengertian
2. Tujuan
3. Ruang lingkup
4. Fungsi
5. Manfaat
6. Fokus sasaran
E. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan
Menit ke Kegiatan Dosen Media/alat Metode
mahasiswa
Pembukaan 1. Mengucapkan salam Menjawab - Ceramah
1-3 menit salam
2. Menginformasikan Memperhatikan - Ceramah
pokok materi yang akan
dibahas
3. Menjelaskan relevansi Memperhatikan - Ceramah
sub pokok bahasan
dengan profesi bidan
4. Menyampaikan tujuan Memperhatikan - Ceramah
pembelajaran
5. Melakukan apersepsi Memperhatikan - Ceramah
berkaitan dengan materi
yang akan disampaikan
Penyajian 6. Menjelaskan kepada Memperhatikan - Ceramah
4-12 menit mahasiswa tentang
konsep dasar
pembelajaran diklat
dengan cara :
a. Menggali Sumbang saran - Tanya
pengetahuan jawab
mahasiswa tentang
konsep dasar
pembelajaran
diklat
b. Memberi Memperhatikan - Ceramah
penguatan jawaban
mahasiswa
c. Menyimpulkan Memperhatikan OHP/OHT Ceramah
jawaban
7. Mendemostrasikan Memperhatikan - Ceramah
kepada mahasiswa
konsep dasar
pembelajaran diklat
tentang cara:
a. Menggali Sumbang saran - Tanya
pengetahuan jawab
mahasiswa tentang
konsep dasar
pembelajaran diklat
b. Memberi Memperhatikan - Ceramah
penguatan jawaban
mahasiswa
c. Menyimpulkan Memperhatikan OHP/OHT Ceramah
jawaban
8. Mempraktekkan Memperhatikan - Praktek
kepada mahasiswa
tentang konsep dasar
pembelajaran diklat
9. Memberi kesempatan Bertanya - Tanya
kepada mahasiswa jawab
untuk bertanya bila
kurang jelas
10. Memberikan Sumbang saran - Tanya
kesempatan kepada jawab
mahasiswa lain untuk
memberikan pendapat
11. Memberikan reward/ Memperhatikan - Ceramah
penguatan terhadap
jawaban mahasiswa Memperhatika
12. Menjawab dan n - Ceramah
menjelaskan tentang
pertanyaan mahasiswa
13. Memberi kesempatan Memperhatikan - ceramah
kepada mahasiswa
untuk menjelaskan
kehamilan dan
persalinan dengan
penyulit obstetri
14. Memberikan reward/ Memperhatikan - Ceramah

penguatan terhadap
mahasiswa

Penutup 15. Menanyakan kembali Menjawab - Ceramah


3 menit materi yang telah
diberikan
16. Menyimpulkan materi Memperhatikan - Ceramah
yang sudah dijelaskan
kepada mahasiswa
17. Memberi informasi Memperhatikan - Ceramah
materi yang akan
datang
18. Memberikan Tugas memperhatikan - ceramah
terstruktur kepada
Mahasiswa untuk
minggu depan
19. Menutup pertemuan Menjawab - Ceramah
dengan mengucapkan salam
salam

F. Evaluasi
1. Prosedur : Test pada akhir proses pembelajaran
2. Jenis : Lisan
3. Alat : Tes Buatan Dosen
4. Bentuk : Tes subjektif
5. Soal : Terlampir
G. Referensi
1. Buku Sumber Utama Bahan Belajar Mandiri Pembelajaran
2. Mikro (2006).
3. Abimanyu S. 1984. Keterampilan Membuka dan Menutup
4. Pelajaran. Jakarta.
5. Hasibuan, JJ Ibrahim. 1988. Proses Belajar Mengajar
6. Keterampilan Dasar Mikro. Bandung: Remaja Karya.
7. Dimyati, dkk. 1994. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Dirjen Dikti.
8. Wardani IGAK. 1985. Keterampilan Membimbing
9. Kelompok Kecil. Jakarta: P2LPTK Ditjen Dikti

Anda mungkin juga menyukai