Anda di halaman 1dari 3

BUKU JAWABAN TUGAS MATA KULIAH

TUGAS 3

Nama Mahasiswa : FATIMATU SOLIKHA


………………………………………………………………………………………..

Nomor Induk Mahasiswa/ NIM : 836586095


………………………………………………………………………………………..

Kode/Nama Mata Kuliah : PDGK4204 / PENDIDIKAN BAHASA INDONESIA DI SD


………………………………………………………………………………………..

Kode/Nama UPBJJ : 41 / PURWOKERTO


………………………………………………………………………………………..

Masa Ujian : 2021/22.1 (2021.2)

KEMENTERIAN PENDIDIKAN
DAN
KEBUDAYAAN UNIVERSITAS TERBUKA
1. Cara melatih siswa dalam menulis agar percaya diri :
- Memberikan motivasi kepada siswa tentang manfaat dan tujuan
menulis
- Hargai dan dukung selalu hasil tulisan siswa
- Hasil tulisan siswa dapat dibacakan di depan kelas atau bisa juga
di masukan ke dalam majalah dinding
- Beri apresiasi lebih kepada siswa terhadap hasil tulisannya
bagus ataupun tidak.
- Memberikan semangat untuk terus belajar dalam menulis
- Memberikan motivasi untuk gemar membaca sebagai referensi
siswa saat menulis
2. Menyimak sosial di lakukan oleh masyarakat dalam kehidupan
sosial. Kegiatan menyimak ini lebih menekankan pada faktor status
sosial, sopan santun dan tingkatan dalam masyarakat. Misalnya,
seseorang anak yang sedang menyimak dan menanggapi nasihat
seorang nenek dengan sikap santun. Implikasinya dalam dunia
pendidikan bahwa guru harus tetap berusaha memberikan arahan
kepada siswa-siswanya agar dapat bertindak santun kepada orang
lain terutama utamanya. Dalam dunia pendidikan contohnya sikap
siswa kepada guru. Saat guru sedang memberikan nasihat kepada
siswa guru dapat melihat anak-anak yang memperhatikan guru dan
anak-anak yang tidak memperhatikan. Itu dapat dijadikan penilaian
dalam kegiatan menyimak sosial ini. Kalo dalam memperhatikan
guru saat menasehatinya saja tidak apa lagi orang lain yang
menasehati. Bukan hanya itu guru juga dapat nilai siswa sikap
sopan santunnya di sekolah saat bersama guru atau temannya.
3. Karena dalam kegiatan menyimak siswa tidak selalu menyimak
dengan berkonsentrasi, setiap siswa juga memiliki pemikiran yang
berbeda-beda dalam menelaan simakan serta siswa juga dalam
menyimak semua siswa memiliki ketrampilan dalam menyimak atau
meriview dengan baik, bisa juga pada saat kegiatan menyimak
beberapa siswa terlambat jadi sulit untuk memahaminya.
4. Dalam metode penyampaian bahasa dapat diterapkan kepada siswa
yang terlatih dan meningkat dengan baik adalah metode menghafal
menunjukkan bahwa pembicara sudah mengadakan perencanaan,
membuat naskah, dan menghafal naskah Apabila pembicara hanya
sekadar mengucapkan apa yang ia hafalkan tanpa menghayati dan
menjiwai apa yang diucapkan serta tidak berusaha untuk
menyesuaikan diri dengan istilah dan kondisi yang melatari
pembicaraan itu, dapat dipastikan bahwa pembicaraan menjadi
tidak menarik, membosankan, dan meletihkan pendengar.
Sebaliknya, ada juga pembicara yang berhasil dengan metode ini.
Hal ini terjadi karena pembicara tanggap terhadap situasi dan
kondisi yang melatari pembicaraan.
5. Kata sastra berarti karya seni imajinatif dengan unsur estetisnya
dominan yang bermediumkan bahasa (Rene Wellek, 1989). Karya
seni imajinatif tersebut dapat dalam bentuk lisan ataupun tertulis.
Selanjutnya, kata anak dapat diartikan sebagai manusia kecil (KBBI,
2000 41). Kata anak yang dimaksud di sini bukanlah anak balita
ataupun anak remaja, tetapi anak usia sekolah dasar yang berumur
antara 6 sampai 13 tahun. Sastra anak adalah sastra yang berbicara
tentang apa saja yang menyangkut masalah kehidupan ini sehingga
mampu memberikan informasi dan pemahaman yang lebih baik
tentang kehidupan itu sendiri kepada anak. Menurut Santoso (2003
8.3) sastra anak adalah karya seni yang imajinatif dengan unsur
estetisnya dominan yang bermediumkan bahasa, baik lisan ataupun
tertulis yang secara khusus dapat dipahami oleh anak-anak dan
berisi tentang dunia yang akrab dengan anak-anak. Sementara itu
menurut Sarumpact (dalam) Santoso, 2003:8.3), sastra anak adalah
karya sastra yang dikonsumsi anak dan diurus serta dikerjakan oleh
orang tua Artinya, sastra anak ditulis oleh orang tua yang ditujukan
kepada anak dan proses produksinya pun dikerjakan oleh orang
tua.

Anda mungkin juga menyukai