Anda di halaman 1dari 16
PEMERINTAH KABUPATEN BIREUEN KECAMATAN JULI GAMPONG TEUPIN MANE Jalan Bireuen -Takengon km 10 Ce EEE Nomor Sifat Lampiran Perihal Tembusan Teupin Mane, 16 Maret 2022 Kepada Yth, 2 027/2018/TM /2022 Bapak Bupati Bireuen 2 Segera c/q_ Kepala DPMGPKB Kab, Bireuen 2 1 (satu) berkas : Permohonan Pengajuan Dana di- Alokasi Dana Gampong ( ADG } Bireuen Tahap I 2022 Dalam rangka melaksanakan Anggaran Pendapatan dan Belanja Gampong (APBG) Tahun 2022, sesuai dengan Ketentuan Peraturan Bupati Bireuen Nomor 49 tentang Pedoman Penyusunan Anggaran dan Belanja Gampong Tahun 2022, salah satu sumber Pendapatan Gampong adalah Alokasi Dana Gampong (ADG) Tahun 2022 sebesar Rp.152.901,000,- ( Seratus lima puluh dua juta sembilan ratus seribu rupiah ) Untuk Penyaluran Alokasi Dana Gampong (ADG) tahap I, sesuai ketentuan Peraturan Bupati Bireuen Nomor 3 Tahun 2022 Pasal 8 Ayat 3 Point (a), kami mengajukan Permohonan Pencairan Alokasi Dana Gampong (ADG) Tahap I 25 % ( Dua Puluh Lima Persen ), sebesar Rp. 38,225.250,- ( Tiga puluh delapan juta dua ratus dua puluh lima ribu dua ratus lima puluh rupiah ) Berkenaan dengan hal tersebut diatas, dengan ini kami Mengajukan Permohonan Pencairan Dana Alokasi Dana Gampong (ADG) Tahap |, dengan melampirkan Dokumen yang di persyaratkan sebagai berikut : . Surat Permohonan Photo Copy Qanun APBG Tahun 2022 beserta Lampiran Laporan Realisasi APBG sebelumnya Surat Pernyataan Tanggung Jawab Mutlak (SPTJM) yang ditandatangani oleh Keuchik Print Out Rekening Bank SeERe mt Demikian Permohonan ini kami ajukan, untuk mendapat pertimbangan selanjutnya, atas perhatiannya kami ucapkan Terima Kasih. KEUCHIK GAMPONG (ABDUL JALIL ) 1. Camat Juli 2. Pertinggal Menimbang, Mengingat ANGG KEUCHIK GAMPONG TEUPIN MANE, KECAMATAN JULI KABUPATEN BIREUEN QANUN GAMPONG TEUPIN MANE, NOMOR 2 TAHUN 2022 TENTANG ;ARAN PENDAPATAN DAN BELANJA GAMPONG ‘TEUPIN MANE, ‘TAHUN ANGGARAN 2022 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA KEUCHIK GAMPONG TEUPIN MANE. bahwa Anggaran Pendapatan dan Belanja Gampong sebagai wujud dari Pengelolaan Dana Desa yang dilaksanakan secara terbuka dan bertanggung jawab untuk sebesar — besarnya kemakmuran masyarakat gampong; bahwa Anggaran Pendapatan dan Belanja Gampong Tahun ‘Anggaran 2022 termuat dalam Qanun Gampong tentang ‘Anggaran Pendapatan dan Belanja Gampong Tahun ‘Anggaran 2022 yang disusun sesuai dengan kebutuhan Penyelenggaraan Pemerintahan Gampong berdasarkan prinsip kebersamaan, efisiensi, berkeadilan, berkelanjutan, berwawasan lingkungan, dan kemandirian schingga menciptakan landasan’ kuat dalam — melaksanakan pemerintahan dan pembangunan menuju masyarakat yang adil, makmur dan sejahtera; bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan huruf b, perlu menetapkan = Qanun Gampong tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Gampong Tahun Anggaran 2022; Undang-Undang Nomor 28 Tahun 1999 tentang Penyelenggaraan Negara yang bersih, bebas Korupsi, Kolusi dan. Nepotisme (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1999 Nomor 75, Tambahan Lembaran Negara Republik indonesia Nomor 3851); Undang-Undang Nomor 48 Tahun 1999 __ tentang Pembentukan Kabupaten Bireuen dan Kabupaten Simeulue (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1999 Nomor 176, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3897) sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor & Tahun 2000 tentang Perubahan Atas Undang- Undang Nomor 48 Tahun 1999 tentang Pembentukan Kabupaten Bireuen dan Kabupaten Simeulue (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2000 Nomor 75, Tambehan “Lembaran ‘Negara Republik Indonesia Nomor Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 126, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4438); Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 Tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5587) sebagaimana telah untuk kedua kalinya dengan Peraturan Pemerintah Nomor 11 Tahun 2020 (Lembaran Negara Tahun 2020 Nomor 245, Tambahan Lembaran Negara Nomor 6573); Peraturan Pemerintah nomor 43 tahun 2014 tentang Peraturan Pelaksana Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa (Lembaran Negara Tahun 2014 Nomor 123 Tambahan Lembaran Negara Nomor $539) sebagaimana telah untuk kedua kalinya dengan Peraturan Pemerintah Nomor 11 Tahun 2019 tentang Perubahan Kedua atas Peraturan Pemerintahan Nomor 43 Tahun 2014 Tentang Peraturan Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 Tentang Desa (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 41, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6321); Peraturan Pemerintah nomor 60 tahun 2014 tentang Dana Desa yang Bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (Lembaran Negara Tahun 2014 Nomor 168 Tambahan Lembaran Negara Nomor 5558) sebagaimana telah untuk kedua kalinya dengan Peraturan Pemerintah Nomor 60 Tahun 2014 tentang Dana Desa yang Bersumber dari ‘Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor 57, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5864); Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 20 Tahun 2018 tentang Pengelolaan Keuangan Desa ( Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 611); Peraturan Menteri Keuangan Nomor 190/PMK/.07/2021 Tentang Pengelolaan Dana Desa _( Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2021 Nomor 1424); Peraturan Menteri Desa dan Pembangunan Desa Daerah Tertinggal Nomor 7 Tahun 2021 tentang Prioritas Penggunaan Dana Desa Tahun 2022 ( Berita Negara Republik indonesia Tahun 2021 Nomor 961 ); Qanun Kabupaten Bireuen Nomor 6 Tahun 2018 tentang Pemerintahan Gampong (Lembaran Daerah Kabupaten Bireuen Tahun 2018 Nomor 81, Tambahan Lembaran Kabupaten Bireuen Nomor 115}; Peraturan Bupati Bireuen Nomor 49 Tahun 2021 tentang Pedoman Penyusunan Anggaran Pendapatan dan Belanja Gampong Tahun Anggaran 2022 ( Berita Daerah Kabupaten Bireuen Tahun 2021 Nomor 636 }; Dengan Kesepakatan Bersama TUHA PEUT GAMPONG TEUPIN MANE Dan KEUCHIK GAMPONG TEUPIN MANE MEMUTUSKAN Menetapkan QANUN GAMPONG TEUPIN MANE TENTANG ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA GAMPONG TEUPIN MANE. ‘TAHUN ANGGARAN 2022 Pasal 1 ‘Anggaran Pendapatan dan Belanja Gampong Teupin Mane Tahun Anggaran 2022 dengan rincian sebagai berikut: 1. Pendapatan Gampong, Rp. 1.131.142.400,- 2. Belanja Gampong 4, Bidang Penyelenggaraan Pemerintah Gampong Rp. 334.720.571,- b, Bidang Pembangunan Rp. 125.000.000. . Bidang Pembinaan Kemasyarakatan Rp. 113.700.000,- 4, Bidang Pemberdayaan masyarakat Rp. _94.200.000, ¢. Bidang Penanggulangan Bencana, Kegiatan Darurat Dan Keadaan Mendesak Rp. 446.262.000,- Jumlah Belanja 1.143.882.571,- Rp. Surplus/Defisit Rp. 3. Pembiayaan @, Penerimaan Pembiayaan b. Pengeluaran Pembiayaan Selisih Pembiayaan ( a-b} Pasal 2 Uraian lebih lanjut mengenai Anggaran Pendapatan dan Belanja Gampong sebagaimana dimaksud dalam Pasal 1, tercantum dalam Lampiran Qanun ini berupa Rincian Struktur Anggaran Pendapatan dan Belanja Gampong. Pasal 3 Lampiran-lampiran sebagaimana dimaksud dalam pasal 2 merupakan bagian yang ‘idak terpisahkan dari Qanun Gampong Pasal 4 Keuchik menetapkan Peraturan Keuchik Gampong guna pelaksanaan Qanun Gampong ini Pasal 5 (2) Pemerintah Gampong dapat melaksanakan kegiatan untuk Penanggulangan Bencana, Keadaan darurat dan Keadaan Mendesak. Q Pendanaan Kegiatan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) menggunakan anggaran Jenis belanja tidak terduga. 3 Pemerintah Gampong dapat melakukan kegiatan penanggulangan bencana keadaan darurat dan keadaan mendesakyang belum tersedia anggarannya, yang selanjutnya diusulkan dalam rancangan Pearturan Gampong tentang Perubahan APG. (4 Kegiatan scbagaiman dimaksud pada ayat ( 1) harus memenuhi_ a. Bukan merupakan kegiatan normal dari aktivitas pemerintah desa dan tidak dapat diprediksi sebelumnya, ‘Tidak diharapkan terjadi secara berulang, Berada diluar kendali dan pengaruh Pemerintah Gampong, Memiliki dampak yang signifikan terhadap anggaran dalam rangka pemulihan yang disebabkan oleh kejadian luar biasa dan/atau permasalahan sosial, dan ¢. Berskala local gampong Pasal 6 Dalam hal terjadi a. Penambahan b. Dan/atau pengurangan dalam Pendapatan Desa pada tahun berjalan c. Keadaan yang menyebabkan harus dilakukan pergeseran antar objek belanja , dan d. Kegiatan yang belum dilaksanakan tahun sebelumnya dan menyebabkan SUPA akan dilaksanakan dalam tahun berjalan Keuchik Gampong dapat mendahului perubahan APBG dengan melakukan perubahan Peraturan Keuchik gampong tentang Penjabaran APBG dan memberitahukan kepada Tuha Peut Gampong. Pasal 7 Qanun Gampong ini mulai berlaku pada tanggal diundangkan, Agar sctiap orang dapat mengetahui, memerintahkan pengundangan Qanun int dengan penempatannya dalam Lembaran Gampong, Ditetapkan di Teupin Mane , 21 Januari 2022 bupong Teupin Mane Diundangkan di Teupin Mane snggal, 21 Januari 2022 pong Teupin Mane Z. ABIL LEMBARAN GAMPONG TEUPIN MANE TAHUN 2022 NOMOR 2 UweRAN PERATURAN GAMPONG TEUPIN MANE NOMOR 02 TAHUN 2022 TENTANG |ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANLA DES ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DESA PEMERINTAH GAMPONG TEUPIN MANE TTAHUN ANGGARAN 2022 aoe uraan Sr sea 7 7. z | penoararan 42 | Peniaptae Tae tmenzanngo 13 | Pentapatan anion 1740x7100 “MAN PENOAPATAN Tame | 5. [pean 1 ‘BDANG PENYELENGGARAAN FEMERNTAWAN GAMPONG mamaria 1 Penyeeogtaa Bela Peres Teta, Tange an aussie Spurn Paeretan Seng ‘101 Peryedoa Penghslen Teper Tange Ket 2oc0020000 | 400 riot | 51. | eeenePeove 200007000 1102 Peryedoe Pets Teap on Tango Perec Garpora rresmo0n90 | 100 1102] 51 | pea Peo sr2s0n00100 x03 aorta sacen Oot Ratt n Pues amcone 74800000 | 400 102 | ss | ane Peow ase onoo0 wo Peyednen Opens Penta Genpeng (TK trae PXPRG ¢ | «2:aso00¢0 | 00s nox SSFKG peng petro 1106] 52. | sean Bandon sse 2500000 108 Peryeten Taegan Tih Pest 2480020000 | cos 1105 | 51] sane 20 00.0 | ei seyeae penser Te Pease AK naan et 600 0.0 | 1106 | s2. | say sung cone 0 00,00 | v0 ser LenbogeKemasalaan Genpeg ee sn ae0.000.00 | oos 107 | 2. | seme Baan dan ee 31.00.0000 12 Surana can Prana Peetahn Oampong zomme0m 0 - Peyeoua Sanaa Pearman asco | oo 120 | ss. | semettoat mascamams | 1 enyokogaran Tea Prja Pemeriahan, Perecaaan Kevangan dn | 4052:7100 | Paopora sam -eyelerogaa MsyovarhPetecansanGanponpPanbshsan APES er@ico | 00s me (angen marernengormeseergpn. sac | sz] aye Brag dense exormig0 vase eneerauan Mayors Ganong aye (mi rb wae, 00000020 | 0s rection eave s4ca | 22 | sauna suag con Jose 3.00. 0000 10 ennmean DekunenPerncantan Gancong (MGR) + se0c0000 | cos ME Soros ronan KODE pores uray amoonnan | sumpenoava [2 7 +. [eee 403 | 92 | een arang dan sesa 1 $00.000,00 1400 Pann ene ean Canyon PESIPES Pent 10200000,00 | oos 1406] 52 | eaieye Borang dan Jase 1920000000 1408 nan eelan Sonora win nomen et 00000000 | 20s 1406 | 52. | eine Barag dan Jase $000 00.00 ‘ enyusanan Laporan 1407 paca ear faunizPeryelngpareen Persian Genpong fa 10.000 000,00 | dos 1407] 52 | etna berang can Jese 1000000000, 1408 Pengemoangan Stem hres Gampong e1300000 | 100,008 1408 | 52 | etn aang an Jaca 1761300000 18 Sub Bang Pertanahan ‘eass00 90 1506 ‘Admievas:Pajk un an Bangin (PBB) 1502240000 | 20 1506 | 52 | sean Baran dn ese ‘63340000 1507 PeneruavPenegesarPenbengiranBatsPatck Tach Gampong 10,000000,00 | 0s 1sa7 | 53. | lane moca 10.000000.0, 2 S1DANG PELAKSANAAN PEMBANGUNAN GAMPONG as ‘Su Bing Penthan 2101 Penyetenggaraan PAUOTIITPATRATPOAMacasah Non Formal Mk Go ‘mpong ean hone peng poke 2101 | 52 Belanya Barang dan Jasa | zror | sa | cena moa 22 ‘ub Blang Kesehetan 2202 Penyeleggsaan Poryan(metanan anbahen, tle Bu han, ls ane +.00000000 | vos interlace ponyan) 2202 | 52 | ela serag aan ese +1.000.00000 2208 Pengannan Berea atau Bi Keg Salta (2KB) 200000090 | cos 2206 | 52. | Bela Barang dan Jee 2.000.00009 a ‘IDANG PEMBINAAY KEMABYARAKATAN ANON ss 7o0009 a2. ‘ub Bang Kebuaayasn dan Keagamaan 2a.7ea.900.00 320 Penyleggean Festal Kesean, AdsKebudayan don Keagemasn ert za700 00000 | cos eonbanhemerdetann haben 3203 | 52 | sete Baan dan Jae 150 0000 3203 | 53 | Beam Mode! 1870000009 3205 Sentrarnenn tenant Sans Ret 1000000000 | oo | 3208 | 52 | cee Bean dan sane 1000 20000 | 2a. ‘Su Bing Kepertaan dan Olarags 10.0000000 a3 Pengeiman KoringenKepemidean dan Olga sebag Wald Gamporg 000 | oos ‘gia Kecomaan den Kabupaten 2301 | 52 | eee Barong an esa 2.00 2304 Pemetereon Seana den Prasrana Kepemuinan can Caraga Mik Gam 1000000000 | vos Pome 3204 | 53 y= Modal a ME 0 17 ‘B]ANG PEMBERDATAAN MASYARARAT OAMPONG 1300 00.00 a Su Bitany Pertanian an Paterahan 194200 000 90 « Pernghiten Po 134200 00 20 a penppinge aro | s ery Modes 4 200 20000 ' ss8.212.000.00 | 77482 000.90 : 177 442.0090 % ‘00 Oktang Kennan Montesa 300 00.00.00 | 5300 | 54 | Beye Tee Tere SUMAN BELANA SURPLUS /(DERIST) 090 SISA LEBIM PEMBIAYAAN ANGOARAD QANUN GAMPONG TEUPIN MANE NOMOR : 05 TAHUN 2021 ‘TENTANG LAPORAN REALISASI PELAKSANAAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA GAMPONG TEUPIN MANE SEMESTER AKHIR TAHUN ANGGARAN 2021 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA, KEUCHIK GAMPONG TEUPIN MANE Menimbang —: a. _bahwa sesuai dengan ketentuan Pasal 39 Ayat (1), Ayat (2) dan Ayat (3) Peraturan Bupati Bireuen Nomor 1 Tahun 2019 tentang Pengelolaan Keuangan Gampong, —_Keuchik menetapkan Qanun Gampong tentang Realisasi Pelaksanaan Akhir Tahun Anggaran Pendapatan dan Belanja Gampong (APBG) b. bahwa _berdasarkan —pertimbangan _sebagaimana dimaksud dalam huruf a, perlu menetapkan Qanun Gampong Teupin Mane "tentang Laporan Realisasi Pelaksanaan Akhir Tahun Anggaran Pendapatan dan Belanja Gampong Tahun Anggaran 2021; Mengingat_: 1. Undang-Undang Nomor 28 Tahun 1999 tentang Penyelenggaraan Negara yang bersih, bebas Korupsi, Kolusi dan Nepotisme (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1999 Nomor 75, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3851); 2. Undang-Undang Nomor 48 Tahun 1999 tentang Pembentukan Kabupaten Bireuen dan Kabupaten Simeulue (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1999 Nomor 176, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3897) sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 8 ‘Tahun 2000 tentang Perubahan Atas Undang-Undang Nomor 48 Tahun 1999 tentang Pembentukan Kabupaten Bireuen dan Kabupaten Simeulue (Lembaran Negara Republik Indonesia ‘Tahun 2000 Nomor 75, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3963); 3. Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan Antara Pemerintah Pusat dan Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 126, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4438); 4. Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2006 Tentang Pemerintahan Aceh (Lembaran Negara Republik Indonesia ‘Tahun 2006 Nomor 62, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4633); 5. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang Pembentukan Peraturan Perundang-Undangan (lembaran Negara Tahun 2011 Nomor 82, Tambahan Lembaran Negara Nomor 5234); 6. Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 7, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5495); a ee Dr rrcerrrteretererererterrteeteteiieeraraeraerareree rte 10. ll. 12. 13. 14. 15. 16, 17. ng-Undang Nomor 23 Tah 1 Daerah (Lembaran Ne} Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran Negara Nomor 587) sebagaimana telah diubah beberapa kali, terakhir dengan nor 9 Tahun 2015 (Lembaran hun 2015 Nomor 58, Tamba Nomor 5679); 2014 tentang, Republik Indonesia ndang-undang. Ne Republik Indonesia 1 Lembaran Negara Republik Indones News Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2014 tentang Peraturan Pelaksanaan Undang Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 213, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5539) sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 47 Tahun 2015 tentang Perubahan atas Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2014 tentang Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 6 tahun 2014 tentang Desa (lembaran Negara Repbulik Indonesia Tahun 2015 Nomor 88, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5717); Peraturan Pemerintah Nomor 60 Tahun 2014 tentang Dana Desa Yang Bersumber Dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2016; Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 54 Tahun 2009 tentang Tata Naskah Dinas di Lingkungan Pemerintah Daerah; Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 1 Tahun 2014 tentang Pembentukan Produk Hukum Daerah; Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 114 Tahun 2014 tentang Pengelolaan Keuangan Desa; Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 20 Tahun 2018 tentang Pengelolaan Keuangan Desa; Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 73 Tahun 2020 tentang Pengawasan Pengelolaan Keuangan Desa; Peraturan Gubernur Aceh Nomor 25 Tahun 2011 tentang Pedoman Umum Penyelenggaraan Pemerintahan Gampong; Qanun Kabupaten Bireuen Nomor 6 Tahun 2018 tentang Pemerintahan Gampong (Lembaran Daerah Kabupaten Bireuen Tahun 2018 Nomor 81); Peraturan Bupati Bireuen Nomor 40 Tahun 2019 tentang Susunan Organisasi Dan Tata Kerja Pemerintah Gampong; Nor 18. Peraturan Bupati Bireu hun 2021 tentang Pedoman Penyusunan Anggaran Pendapatan dan Belanja Gampong, Penghasilan Tetap Keuchik dan Perangkat Gampong, Hak Keuangan Tuha Peut dan Lembaga Kemasyarakatan Gampong Serta Perjalanan Dinas di Lingkungan Pemerintah ng Tahun Anggaran 2021; 19. turan Bupati Bireuen Nomor 3 Tahun 2021 tentang Cara Pembagian dan penetapan Rincian Dana Desa untuk setiap Gampong Dalam Kabupaten Biereuen Tahun Anggaran 2021; 20. Peraturan Bupati Bireuen Nomor 4 Tahun 2021 Tentang Tata Cara Pembagian dan Penetapan Rincian Pagu Idikatif Alokasi Dana Gampong Dalam Kabupaten Bireuen Tahun Anggaran 2021; Dengan Kesepakatan Bersama ‘TUHA PEUT GAMPONG TEUPIN MANE dan KEUCHIK GAMPONG TEUPIN MANE ‘MEMUTUSKAN : Menetapkan =: + QANUN GAMPONG TEUPIN MANE TENTANG LAPORAN REALISAS] PELAKSANAAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA GAMPONG ‘TEUPIN MANE TAHUN ANGGARAN 2021 Pasal 1 Laporan Realisasi Pelaksanaan Akhir Tahun Anggaran Pendapatan dan belanja Gampong Teupin Mane Tahun Anggaran 2021 dengan rincian sebagai berikut: Pendapatan Gampong Rp 1.335.866.438,- 1. Belanja Gampong a. Bidang Penyelenggaraan Pemerintah Gampong Rp 366.520.631,- b. Bidang Pembangunan Rp 151.334.049,. c. Bidang Pembinaan Kemasyarakatan Rp 48,308.438,, d. Bidang Pemberdayaan Masyarakat Rp 59.780.000,- ¢. Bidang Penanggulangan Bencana, Keadaan Darurat dan mendesak Rp _709.914.320,- Jumlah Belanja Rp__1.335.857.438,- Surplus/Defisit 2. Pembiayaan Gampong 4, Penerimaan Pembiayaan Rp. D. Pengeluaran Pembiayaan Rp. Selisih Pembiayaan (a - b) al 2 Uraian lebih lanjut mengenai Anggaran Pendapatan dan Belanja Gampong sebagaimana dimaksud dalam Pasal 1, tercantum dalam Lampiran Qanun ini berupa Rincian Struktur Anggaran Pendapatan dan Belanja Gampong, Pasal 3 Lampiran-lampiran sebagaimana dimaksud dalam pasal 2 merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari Qanun Gampong ini. Pasal 4 Keuchik menetapkan Peraturan Keuchik dan/atau Keputusan Keuchik guna pelaksanaan Qanun Gampong ini. Pasal 5 Qanun Gampong ini mulai berlaku pada tanggal diundangkan. Agar setiap orang dapat mengetahui, memerintahkan pengundangan Qanun ini dengan penempatannya dalam Lembaran Gampong. Ditetapkan di Gampong Teupin Mane pada tanggal, 31 Desember 2021 KEUCHIK TEUPIN MANE, ABDUL JALIL Diundangkan di Gampong Teupin Mane pada tanggal, 31 Desember 2021 KEURANI GAMPONG TEUPIN MANE, Z.ABIDIN LEMBARAN GAMPONG TEUPIN MANE TAHUN 2021 NOMOR 05 tone topnan eal eke Aqsa Pedapton ‘inom Compo pein ar eee Sab ang aninearann Blane entaan Ta, Tarana sun Operatena Previa Gonpone (shina! 20% on} enc an re, pereptapan etantan, pts nein sami sua Jinn. setenaren seamen, staan Seam, ea ooo room “ansson “anssen Ts a PERT, IRR, FO [nc agen means atawersgrm a be e300 eiono00| yrs Nyarh Ganson nos (ns, em [penne bakunen recs apon PIMG/NPCA sian ted Camps (Asin Gangententra] Jr tewoynun sb Pentnan Tow Pea (ne, mena aa [csmnongesv-otan,Penyedauy Peayanan XB son A ‘0000 (sk Sang Reagan aman de oma Jnnvecneraon norma Pabik Camng (Mi = Fembust Jpesetosan Sant aan Prasanna AST Ta cngarann persian ta hererdeany, ho bese teams it Car Fea a an Fa a RTE Saban Kaptan dn OM Frenainaran Srna can Praca Feporoian Gn OR pear emis Aa an entisan Cig a ene wtonas Paes Taga Copy oREAG COTE] sa ag on i (ema Fenananan Maa Pesthar Pengenian 8UMG.Peatren yg Glaasion Oe] ‘agouaut) PEMERINTAH KABUPATEN BIREUEN KECAMATAN JULI GAMPONG TEUPIN MANE Jalan Bireuen -Takengon km 10 SURAT PERNYATAAN TANGGUNG JAWAB MUTLAK KEUCHIK ATAS PENCAIRAN ALOKASI DANA GAMPONG Nomor : 28 /2018/TM/2022 Yang bertandatangan di bawahini Nama ABDUL JALIL Des/Gampong Teupin Mane Jabatan Keuchik Dengan ini menyatakan dan bertanggung jawab secara penuh atas hal-hal sebagai berikut 1, Uang yang diminta sebesar Rp. 38,225.250,- ( Tiga puluh delapan jnta dua ratus dua puluh lima ribu dua ratus lima puluh rupiah ) untuk Alokasi Dana Gampong (ADG) sesuai dengan ketentuan yang diatur dalam Permendagri, Permendes, PMK dan Perbup. 2. Kelengkapan dan kebenaran Formal dan Materil terhadap dokumen-dokumen kelengkapan Pengajuan permintaan pembayaran Alokasi Dana Gampong (ADG) ini sesuai dengan ketentuan yang diatur dalam Permendagri, Permendes, PMK dan Perbup. 3. Apabila di kemudian hari terbukti pernyataan ini tidak benar dan menimbulkan kerugian Negara, saya selaku Keuchik yang bersangkutan bersedia menyetorkan kerugian Negara atasa Jokasi Dana Gampong (ADG) ke Kas Gampong. 4. Dalam hal terjadi Permasalahan hukum yang diakibatkan Pengajuan Permintaan Pembayaran ini Menjadi Tanggung jawab saya selaku Keuchik yang bersangkutan selaku Pengguna Anggaran Alokasi Dana Gampong (ADG). Demikian surat pernyataan ini dibuat dengan sebenarnya, dalam keadaan sadar dan tidak di bawah tekanan. Bireuen, 16 Maret 2022 KEUCHIK ABDUL JALIL

Anda mungkin juga menyukai