Anda di halaman 1dari 10

Pengampu Materi :

YAMNUR MAHLIA, SST. M.Kes

PENERAPAN
CORE VALUE

“ADAPTIF”
INTAN PARWATI PANE, S.Pd
ANGKATAN XXI KELOMPOK 3

LATSAR CPNS 2022


BPSDM PROVINSI SUMATERA UTARA
Mengapa ADAPTIF ?
Adaptif
merupakan salah
satu karakter
yang penting yang
dibutuhkan oleh
individu maupun
orgnaisasi untuk
mempertahankan
kelangsungan
hidupnya
PENTINGNYA ADAPTIF ?

1. Perubahan lingkungan strategis


2. Konpetisi yang terjadi antar
instansi pemerintahan
3. Perubahan iklim
4. Perkembangan tekhnologi
Fondasi Organisasi Adaptif

1. Lanscap (landscape)
2. Pembelajaran (learning)
3. Kepemimpinan (leadership)
Ciri-ciri Budaya Adaptif

1. Dapat mengantisipasi dan mengatasi perubahan


lingkungan
2. Mendorong jiwa kewirausahaan
3. Memanfaatkan peluang yang berubah-ubah
4. Memperlihatkan kepentingan-kepentingan yang
diperlukan antar instansi mitra, masyarakat dsb
5. Terkait dengan kinerja instansi
Ciri-ciri Orang memiliki
Karakter Adaptif
1. Eksperimen orang yang beradaptasi
2. Melihat peluang dimana orang lain melihat kegagalan
3. Memiliki sumber daya
4. Selalu berpikir ke depan
5. Tidak mudah mengeluh
6. Orang yang mudah beradaptasi tidak menyalahkan
7. Tidak mencari popularitas
8. Memiliki rasa ingin tahu
9. Beradptasi
10. Memperhatikan sistem
11. Membuka pikiran
12. Memahami apa yang sedang diperjuangkan

Anda mungkin juga menyukai