Anda di halaman 1dari 4

Lampiran 2

Quesioner

Peranan Camat Dalam Membina Penyelenggaraan Pemerintahan Desa


Di Kecamatan Bone Raya Kabupaten Bone Bolango
(Studi Pelaksanaan Tugas Kepala Desa dan Perangkat Desa Pada Masa
Pandemi Covid 19)”.

Nama :

Alamat :

Pekerjaan :

Petunjuk pengisian :
1. Kuesioner ini semata-mata dperlukan untuk penelitian.
2. Baca dan jawablah semua pernyataan secara teliti dan jujur.
3. Berilah tanda (√) pada pilihan yang telah disediakan dalam setiap
pernyataan berikut ini.
4. Terimakasih atas perhatiannya.

Keterangan :
3 = Baik
2 = Cukup Baik
1 = Kurang Baik

Jawaban
No Pernyataan Cukup Kurang
Baik
Baik Baik
3 2 1
1 Camat memberikan petunjuk terhadap
pembinaan penyelenggaraan pemerintahan desa
terhadap aparatur desa Pemerintahan Desa di
Kecamatan Bone Raya.

2 Camat memberikan pengarahan dalam


melaksanakan tugas-tugas pemerintahan desa
Kecamatan Bone Raya Kabupaten Bone
Bolango.

3 Camat memberikan pelatihan dalam


melaksanakan tugas-tugas pemerintahan desa
Kecamatan Bone Raya Kabupaten Bone
Bolango.
4 Camat mengadakan rapat kerja dalam
melaksanakan tugas-tugas Pemerintahan Desa
Kecamatan Bone Raya Kabupaten Bone
Bolango
5 Camat melakukan evaluasi penilaian terhadap
kinerja pemerintah desa Kecamatan Bone Raya
Kabupaten Bone Bolango.

6 Camat melakukan pengawasan tidak langsung


dengan memintai laporan tentang kondisi
penduduk dan kinerja Pemerintahan Desa
Kecamatan Bone Raya Kabupaten Bone
Bolango.
7 Camat melakukan Pengawasan yang dilakukan
oleh pemerintah kecamatan terhadap kinerja
kepala desa Kecamatan Bone Raya Kabupaten
Bone Bolango.
8 Camat melakukan pengawasan terhadap kinerja
aparatur desa Kecamatan Bone Raya Kabupaten
Bone Bolango.
9 Camat melakukan pengawasan tertib
administrasi pemerintahan desa yang dilakukan
oleh pemerintah kecamatan terhadap
pemerintahan desa Kecamatan Bone Raya
Kabupaten Bone Bolango.
10 Camat memberikan masukan terhadap aparatur
pemerintahan desa yang dilakukan oleh
pemerintah Kecamatan

11 Camat memberikan konsultasi dengan menerima


keluhan dari Pemerintahan Desa Kecamatan
Bone Raya Kabupaten Bone Bolango.

12 Camat memberikan konsultasi dengan


memberikan penjelasan kepada Pemerintahan
Desa Kecamatan Bone Raya Kabupaten Bone
Bolango.

13 Camat memberikan konsultasi dengan menjalin


komunikasi yang baik dari Pemerintahan Desa

14 Camat memberikan Solusi kepada Pemerintahan


Desa Kecamatan Bone Raya Kabupaten Bone
Bolango.
15 Camat memberikan pedoman petunjuk teknis
kepada pemerintahan desa Kecamatan Bone
Raya Kabupaten Bone Bolango dalam
penyelenggaran pemerintahan seperti buku.

16 Camat menjelaskan mengenai pedoman yang


diberikan kepada pemerintah desa dalam
penyelenggaraan pemerintahan
17 Pendapat kepala desa dan perangkat desa
terhadap manfaat pedoman yang diberikan oleh
camat dalam penyelenggaraan pemerintahan
desa Kecamatan Bone Raya Kabupaten Bone
Bolango.
18 Camat mendatangkan tenaga ahli dalam
memberikan Penjelasan terhadap pedoman
19 Camat memfasilitasi Administrasi Tata
Pemerintahan Desa di Kecamatan
20 Kecamatan menyediakan Sarana dan Prasarana
pendukung penyelenggaraan Administrasi desa
di Kecamatan Bone Raya Kabupaten Bone
Bolango.

21 Kecamatan memfasilitasi Penyusunan Peraturan


Pemerintahan Desa di Kecamatan Bone Raya
Kabupaten Bone Bolango.

22 Fasilitasi yang dilakukan pemerintah kecamatan


terhadap Pelaksanaan Tugas Kepala Desa yang
diharapkan bisa mempermudah dan membantu
kepala desa Kecamatan Bone Raya Kabupaten
Bone Bolango.

23 Camat memfasilitasi kerjasama antar desa di


Kecamatan yang dilakukan oleh camat Bone
Raya Kabupaten Bone Bolango.

24 Fasilitasi ketentraman dan ketertiban di


Kecamatan yang disediakan oleh Kecamatan
Bone Raya Kabupaten Bone Bolango.

25 fasilitas yang ada untuk menjaga ketentraman


dan ketertiban umum berupa poskamling-
poskamling yang telah ada didirikan disetiap
masing-masing desa di Kecamatan Bone Raya
Kabupaten Bone Bolango.

Anda mungkin juga menyukai