Anda di halaman 1dari 10

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

NamaSekolah : SMA NEGERI 1 KEBUMEN


Mata Pelajaran : Kimia
Kelas/Program : X/MIPA
Semester : Ganjil
Materipokok : Struktur Atom danSistemPeriodikUnsur
TahunPelajaran : 2018/2019
AlokasiWaktu : 6 JP

A. KOMPETENSI DASAR
3.4 Menganalisiskemiripansifatunsurdalamgolongandankeperiodikannya
4.4 Menyajikanhasilanalisis data-data
unsurdalamkaitannyadengankemiripandansifatkeperiodikanunsur

B. INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI

KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI (IPK)


(KD)
3.4 3.4.1 menentukanhubunganantaranomor atom
Menganalisiskemiripansifatun dengansifatkeperiodikanunsur (jari-jari atom,
surdalamgolongandankeperio energiionisasi, afinitaselekton,
dikannya dankeelektronegtifan)
3.4.2 membandingkanbesarannillaijari-jari atom,
energiionisasi, afinitaselekton,
dankeelektronegtifanunsursatudengan yang lain
berdasarkannomoratomnyaatauletaknyadalam
SPU
4.4 Menyajikanhasilanalisis data- 4.4.1 Menganalisistabelataugrafiksifatkeperiodikanunsur.
data
unsurdalamkaitannyadengan
kemiripandansifatkeperiodika
nunsur

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
Melaluidiskusi, tanyajawab, penugasandanpresentasi, pesertadidikdapatmenganalisis,
menjelaskan, dan menyimpulkan grafik dan tabel untuk menentukan sifat keperiodikan
unsur (sifat logam nonlogam, titik didih dan titik leleh, jari-jari atom, energiionisasi,
afinitaselekton, keelektronegatifan, dan
kereaktifan),sehinggapesertadidikdapatmenghayatidanmengamalkanajaran agama yang
dianutnya,mengembangkansikapjujur, disiplin, danbertanggungjawab,
sertadapatmengembangkankemampuanberpikirkritis, komunikasi, kolaborasi,
kreativitas (4C).
D. MATERI PEMBELAJARAN
1. Fakta : unsur-unsur ada yang ditemukan berupa unsur bebas ada juga yang
berupa senyawa
2. Konseptual : Sifat keperiodikan unsur-unsur (jari-jari atom, energi ionisasi,
keelektronegatifan, dan afinitas elektron)
3. Prosedural : Hubungan sifat keperiodikan dengan sifat unsur
4. Metakognitif : akan ada unsur baru yang penempatannya pada sistem periodik sesuai
dengan sifat-sifat keperiodikannya

MATERI KONSEP
Sifat Keperiodikan Unsur
Sifat keperiodikan unsur adalah sifat-sifat yang berubah secara beraturan sesuai dengan
kenaikan nomor atom unsur.
1. Jari-Jari Atom
Jari-jari atom adalah jarak dari inti atom sampai kulit elektron terluar.
a. Dalam satu golongan dari atas ke bawah jari-jari atom semakin besar.
b. Dalam satu periode dari kiri ke kanan, jari-jari atom semakin kecil.
Penjelasan:
a. Dalam satu golongan dari atas ke bawah, kulit atom bertambah (ingat jumlah
kulit=nomor periode), sehingga jari-jari atom juga bertambah besar.
b. Dari kiri ke kanan, jumlah kulit tetap tetapi muatan inti (nomor atom) dan jumlah
elektron pada kulit bertambah. Hal tersebut mengakibatkan gaya tarik-menarik antara inti
dengan kulit elektron semakin besar sehingga jari-jari atom makin kecil.

2. Energi Ionisasi
Energi ionisasi adalah energi minimum yang diperlukan untuk melepaskan elektron dari
suatu atom netral dalam wujud gas. Energi yang diperlukan untuk melepaskan elektron
kedua disebut energi ionisasi kedua dan seterusnya. Bila tidak ada keterangan khusus
maka yang disebut energi
ionisasi adalah energi ionisasi pertama.
Dapat disimpulkan keperiodikan energi ionisasi sebagai berikut.
a. Dalam satu golongan dari atas ke bawah energi ionisasi semakin berkurang.
b. Dalam satu periode dari kiri ke kanan energi ionisasi cenderung bertambah.
Kecenderungan tersebut dapat dijelaskan sebagai berikut.
a. Dari atas ke bawah dalam satu golongan jari-jari atom bertambah sehingga daya tarik
inti terhadap elektron terluar semakin kecil. Elektron semakin mudah dilepas dan energi
yang diperlukan untuk melepaskannya makin kecil.
b. Dari kiri ke kanan dalam satu periode, daya tarik inti terhadap elektron semakin besar
sehingga elektron semakin sukar dilepas. Energi yang diperlukan untuk melepaskan
elektron tentunya semakin besar.
3. Afinitas Elektron
Afinitas elektron adalah besarnya energi yang dibebaskan satu atom netral dalam wujud
gas pada waktu menerima satu elektron sehingga terbentuk ion negatif.
a. Dalam satu golongan dari atas ke bawah afinitas elektron semakin kecil.
b. Dalam satu periode dari kiri ke kanan afinitas elektron semakin besar.
Penjelasan:
Apabila ion negatif yang terbentuk stabil, energi dibebaskan dinyatakan dengan tanda
negatif (-). Apabila ion negatif yang terbentuk tidak stabil, energi diperlukan/diserap
dinyatakan dengan tanda positif (+). Kecenderungan dalam afinitas elektron lebih
bervariasi dibandingkan dengan energi ionisasi.

4. Keelektronegatifan
Adalah suatu bilangan yang menyatakan kecenderungan suatu unsur menarik elektron
dalam
suatu molekul senyawa.
a. Dalam satu golongan dari atas ke bawah keelektronegatifan semakin berkurang.
b. Dalam satu periode dari kiri ke kanan keelektronegatifan semakin bertambah.
Penjelasan:
Tidak ada sifat tertentu yang dapat diukur untuk menetukan/membandingkan
keelektronegatifan unsur-unsur.
Energi ionisasi dan afinitas elektron berkaitan dengan besarnya daya tarik elektron.
Semakin besar daya tarik elektron semakin besar energi ionisasi, juga semakin besar
(semakin negatif) afinitas elektron. Jadi, suatu unsur (misalnya fluor) yang mempunyai
energi ionisasi dan afinitas elektron yang besar akan mempunyai keelektronegatifan yang
besar.
Semakin besar keelektronegatifan, unsur cenderung makin mudah membentuk ion negatif.
Semakin kecil keelektronegatifan, unsur cenderung makin sulit membentuk ion negatif, dan
cenderung semakin mudah membentuk ion positif.
E. METODE PEMBELAJARAN
1. StrategiPembelajaran : Inquiry
2. Pendekatan : Saintifik
3. Metode : DiskusiKelompok

F. MEDIA PEMBELAJARAN
1. Media : Lembardiskusisiswa
2. AlatdanBahan : AlatdanBahanPraktikum

G. SUMBER PEMBELAJARAN
1. SusilowatidanHarjani,KIMIA 1 Kurikulum 2013 SMA Kelas X , Kartasuro: WangsaJatra
Lestari
2. Sudarmo, U. 2013. Kimia 1 Kurikulum 2013. Jakarta :Erlangga.
3. Lembarkerja

H. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN

Alokasi
No Kegiatan Guru Kegiatan Siswa
Waktu
1 Apersepsi Apersepsi 10’
1) Guru memberisalam, 1) Siswamenjawabsalamdari
mengabsendandanbertanyakondi gurudilanjutkanberdoa
sisiswahariitu. 2) Siswa mendengarkan dan
2) Guru menyampaikan indikator memperhatikan penjelasan dari
pencapaian kompetensi guru
3) Guru menyampaikan apersepsi
yaitu Letak unsur (golongan dan
perioda) berdasarkan konfigurasi
elektronnya
4) Guru menjelaskan langkah-
langkah pembelajaran yang akan
dilaksanakan
2 Kegiatan Inti KegiatanInti 70’
1) Guru 1) Setiapsiswamencarikelompokny
memberikankartuindeksunsur a yang
yang memilikikartuindeksberbedamas
berisinamaunsurbesertasifat- ing-
sifatkeperiodikankepadasetiapsis masingdengancaramemperkena
wa lkanunsurnya(kelompokiniterdiri
2) Guru daridua,
memberikanpertanyaanmengenai yaituberdasarkangolongan yang
keteraturansifat- samadanperiode yang sama)
sifatkeperiodikan, 2) Siswamendiskusikansetiapuruta
darisiswamengurutkandirinyasesu nketeraturansifat-
aiketeraturanunsur-unsurmasing- sifatkeperiodikanunsur-unsur di
masing di dalamkelompoknya dalamkelompoknya
3) Guru 3) Siswamempresentasikankecend
memberikanpertanyaantentangm erungankenaikanjari-jari atom
engurutkanunsur- dalamsatugolongandandalamsat
unsurdalamsatugolongandarijari- uperiode
jari yang terbesarke yang terkecil, 4) Siswamencatathasilbelajarberda
dansiswamenjawabdenganberbari sarkanpresentasihasildiskusikelo
ssesuaidenganurutannyamasing- mpok
masing di
dalamkelompoknyadilakukanberul
anguntukenergiionisasi,
keelektronegatifan,
danafinitaselectron
3 Penutup Penutup 10’
1) Guru 1) Bersama-sama guru
mereviewhasildiskusidiskusitenta mereviewhasildiskusidiskusiten
ngsifatkeperiodikanunsur tangtentang bilangankuantum
2) Guru 2) Bersama-sama guru
menyimpulkanmateripembelajara menyimpulkanmateripembelaja
ntentangsifatkeperiodikanunsur rantentangbilangankuantum
3) Guru
memberitugassiswatentangsifatk
eperiodikanunsur
untukdikerjakansecaramandiri di
rumah.
4) Guru
memberiinformasitentangmaterip
elajaranpadapertemuanberikutny
a.
5) Guru menutup pembelajaran
dengan salam.

PENILAIAN, PEMBELAJARAN REMIDIAL DAN PENGAYAAN


1. Teknikpenilaian :
No Aspek Teknik BentukInstrumen
1. Pengetahuan - Testertulis - Soalpilihanganda
- SoalUraian
2. Keterampilan - PenilaianPraktik - LembarPengamatan
2. Instrumenpenilaian
- PenilaianPengetahuan : Soalpilihanganda, uraian
- PenilaianKeterampilan :
Mampumemepresentasikanlaporandiskusikelompokdengantatabahasa yang
benar.

3. Pembelajaran Remedial :
Pembelajaran remedial
dilaksanakansegerasetelahdiadakanpenilaianbagipesertadidikyang mendapatnilai di
bawah75
Strategipembelajaranremedial dilaksanakandenganpembelajaran remedial,
penugasandan tutor sebayaberdasarkanindikatorpembelajaran yang
belumdicapaiolehmasing-masingpesertadidik.
4. Pengayaan :
Pesertadidik
yangmendapatnilaidiatas75diberikantugasmengkajimateripenerapanelektrolitdalamke
hidupansehari-haridanatausoal-soalhigherordered thinking.
KuncidanPedomanPenskoran( padalampiran)

Kebumen, 16 Juli 2018

Kepala SMAN 1 Kebumen Guru Mata Pelajaran KIMIA

Rachmat Priyono, S.Pd., M.M. IsmiMu’affifah, S.Pd.


NIP 19671025199702 1 001 NIP -
LAMPIRAN

Contoh kartu unsur:

F
1. Konfigurasielektron : [He] 2s2
2p5
2. Jari-jari atom 0,64 Ǻ
3. Keelektronegatifan 4,0
4. EnergiIonisasi 1.680 kJ/mol
5. Afinitaselektron -328

SOAL
a. Jika jari-jari atom unsur Li, Na, K, Be dan B secara acak (tidak berurutan)dalam
Amstrong (A) adalah 2,01;1,23;1,57;0,80;dan 0,89, maka jari-jari atom kalium
adalah...2,01
b. 1,57
c. 1,23
d. 0,89
e. 0,80

2. Berikuttabel data beberapaunsur.


Unsur Nomor Atom
P 11
Q 12
R 13
S 14
Grafik yang tepatmenggambarkanperubahanenergiionisasiunsur-unsurtersebutadalah ....

3. Sifatlogamditinjaudarikemudahannyamelepaskan ....
a. elektron, unsursatugolonganmakinkeatasmakinkuatsifatlogamnya,
unsursatuperiodemakinkekirimakinlemahsifatlogamnya
b. elektron, unsursatugolonganmakinkebawahmakinkuatsifatlogamnya, unsure
satuperiodemakinkekananmakinlemahsifatlogamnya
c. proton, unsursatugolonganmakinkebawahmakinkuatsifatlogamnya, unsure
satuperiodemakinkekananmakinlemahsifatlogamnya
d. proton, unsursatugolonganmakinkeatasmakinkuatsifatlogamnya,
unsursatuperiodemakinkekirimakinlemahsifatlogamnya
e. neutron, unsursatugolonganmakinkeatasmakinkuatsifatlogamnya,
unsursatuperiodemakinkekirimakinlemahsifatlogamnya

4. Keelektronegatifan unsure-unsursebagaiberikut.
F =4,0 Br=2,8 As=2,0 N=3,2
O=3,5 Cl=3,0 Se=2,4 P=2,1
Keelektronegatifanunsurbelerangadalah…
a. 2,0
b. 2,2
c. 2,5
d. 3,1
e. 3,3

5. Unsur P dan Q mempunyaikonfigurasi electron sebagaiberikut :


P : [Ne] 3s1
Q : [Ne] 3s23p5
Manakahsatudiantarapernyataanberikut yang tidakbenartentangkeduaunsurtersebut?
a. Unsur P dan Q terletakdalamsatuperiodedalam system periodikpanjang
b. Unsur P mempunyaijari-jari atom lebihbesardaripada unsure Q
c. Unsur P mempunyaienergiionisasilebihbesardaripadaunsur Q
d. Unsur P lebihmudahmembentuk ion positifdaripadaunsur Q
e. Unsur Q lebihmudahmembentuk ion negatifdaripadaunsur Q

Soal no 6-8
Diketahui atom – atom : (skore : 5)
P :1s22s2 2p6 3s2 3p5 S :1s2 2s2 2p5
Q :1s22s2 2p6 3s2 3p6 T:1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s1
R : 1s2 2s2 U :1s2

6. Unsurmanakah yang paling mudahmenjadi ion positif?


a. T
b. R
c. S
d. P
e. U

7. Unsurmanakah yang paling elektronegatif?


a. R
b. S
c. P
d. Q
e. U

8. Unsurmanasaja yang tergolonglogam?


a. P dan Q
b. R dan T
c. R dan U
d. P dan S
e. Q da T
10

Anda mungkin juga menyukai