Anda di halaman 1dari 23

MEDIA MENGAJAR

ILMU PENGETAHUAN ALAM


Bidang Keahlian
Bisnis dan Manajemen
UNTUK SMK/MAK KELAS X
BAB 1
Gejala Alam Biotik dan Abiotik

Sumber: shutterstock.com
PETA KONSEP
Gejala Alam Biotik dan
Abiotik

Gejala Alam Biotik Gejala Alam Abiotik


A. Gejala Alam Biotik

Ciri-ciri makhluk
hidup adalah
membutuhkan nutrisi,
bernafas, tumbuh dan
berkembang,
mengeluarkan zat
sisa (ekskresi),
bereproduksi,
menanggapi rangsang,
dan bergerak. Bola dapat bergerak
jika diberikan dorongan.
A. Gejala Alam Biotik

Makhluk hidup membutuhkan nutrisi


Makhluk hidup bernapas
Makhluk hidup bereproduksi
Makhluk hidup tumbuh dan berkembang
Makhluk hidup bergerak
Makhluk hidup peka terhadap rangsang
Makhluk hidup mengeluarkan zat sisa (ekskresi)
A. Gejala Alam Biotik

Keanekaragaman makhluk hidup adalah berbagai


jenis makhluk hidup yang hidup di dunia.

Berbagai jenis makhluk hidup dapat ditemukan di laut dan di darat.


A. Gejala Alam Biotik

Keanekaragaman tingkat ekosistem adalah


keanekaragaman yang terbentuk akibat
perbedaan kondisi alam yang ada di bumi.

Contoh ekosistem yang ada di bumi, ekosistem


kutub, gurun, sabana, dan hutan hujan tropis.
A. Gejala Alam Biotik

Keanekaragaman tingkat jenis adalah keanekaragaman yang


terdapat pada makhluk hidup dalam tingkatan jenis.
Keanekaragaman ini cukup jelas persamaan dan perbedaannya.

Contoh keanekaragaman tingkat jenis pada


keluarga (famili) primata, gorila, orang utan,
monyet, dan simpanse.
A. Gejala Alam Biotik

Keanekaragaman tingkat gen adalah variasi antara


individu yang sejenis disebut sebagai keanekaragaman
tingkat gen.

Contoh keanekaragaman tingkat gen (variasi)


pada tumbuhan mawar, mawar merah, kuning,
putih, dan merah muda.
A. Gejala Alam Biotik

Keanekaragaman makhluk hidup di Indonesia dibagi


sesuai garis wallace dan weber menjadi hewan tipe
oriental, Australia, dan peralihan.

Hewan tipe oriental (jalak bali), Australia


(kakaktua), dan peralihan (babi rusa)
A. Gejala Alam Biotik

Indonesia memiliki beberapa hewan endemik, yaitu


hewan yang hanya ada dan terdapat di Indonesia saja.
Contohnya adalah komodo dan bunga raflesia.

Komodo dan
bunga raflesia
adalah contoh
fauna dan flora
endemik di
Indonesia.
A. Gejala Alam Biotik

Klasifikasi makhluk hidup bertujuan untuk mempermudah manusia


dalam mempelajarinya. Urutan tingkat takson makhluk hidup dapat
dilihat pada tabel berikut.

Orang utan memiliki nama


latin (Pongo pygmaeus).
A. Gejala Alam Biotik

Dasar klasifikasi dapat disusun sesuai dengan manfaatnya, struktur


morfologi, anatomi, dan ciri biokimia.

Ada tiga macam sistem klasifikasi yang telah dibuat manusia, yaitu sistem
artifisial, sistem alam, dan sistem filogenetik.

Sistem klasifikasi makhluk hidup saat ini menggunakan sistem klasifikasi


enam kingdom yang terdiri dari kingdom Archaebacteria, Eubacteria,
Protista, Fungi, Plantae, dan Animalia.
A. Gejala Alam Biotik
Penamaan ilmiah makhluk hidup bertujuan untuk menyeragamkan
penamaan makhluk hidup yang berbeda-beda ditiap negara dan daerah.
Carolus linnaeus menerapkan sistem penamaan ganda dalam bukunya
Species Plantarum.

Sistem
penamaan
ganda yang
digunakan
oleh Carolus
Aturan
linnaeus pada
penulisan
buku Species
nama spesies
Plantarum.
pada binomial
nomenclature
(penamaan
ganda).
A. Gejala Alam Biotik

Manfaat makhluk hidup bagi manusia diantaranya


adalah sebagai berikut.
a. Sebagai sumber bahan pangan, papan, dan obat
b. Sebagai seumber pendapatan/devisa
c. Sebagai sumber plasma nutfah
d. Manfaat ekologi
e. Manfaat keilmuan
f. Manfaat keindahan
Hutan
merupakan
tempat yang
penting bagi
seluruh makhluk
hidup.
A. Gejala Alam Biotik

Kegiatan manusia dapat merusak atau


menjaga dan memperbaiki Penggunaan pestisida berlebihan
keanekaragaman makhluk hidup. mengancam kelangsungan makhluk hidup.
1. Kegiatan yang merusak diantaranya
adalah perburuan, penangkapan
ikan berlebihan, pertanian
monokultur, penggunaan pestisida
dan eutrofikasi.
2. Kegiatan yang menjaga dan
memperbaiki keanekaragaman
diantaranya adalah penghijauan,
pemuliaan, dan pelestarian secara in
situ atau ex situ.
B. Gejala Alam Abiotik
Gejala alam abiotik diantaranya adalah tanah, batuan,
air, cuaca, dan iklim
1. Tanah adalah lapisan paling atas di permukaan
daratan yang diperlukan tumbuhan dan hewan
untuk hidup.
2. Batuan adalah kumpulan berbagai mineral dalam
bentuk padat.
3. Air adalah komponen penting yang menyusun tubuh
makhluk hidup.
4. Cuaca adalah kondisi lapisan udara di suatu daerah
dalam jangka waktu relatif pendek. Cuaca di suatu daerah
5. Iklim adalah kondisi cuaca pada daerah yang luas dapat berbeda dengan
dalam jangka waktu yang panjang. cuaca di daerah lain.
B. Gejala Alam Abiotik

Tanah terbentuk melalui proses pelapukan batuan


dan penguraian senyawa organik.

Tekstur tanah ditentukan oleh proporsi tiga jenis


partikel tanah, yaitu pasir, debu, dan lempung.

Segitiga tekstur tanah.

Lapisan pada tanah (O) lapisan


atas, (A) lapisan tengah, (B) lapisan
bawah, dan (C) lapisan batuan induk.
B. Gejala Alam Abiotik

Batuan dan mineral menyusun lapisan kerak bumi


dan merupakan sumber tanah di daratan, garam
di laut, gas di udara, dan seluruh air di lautan,
udara, dan daratan.

Berbagai jenis batuan


batu, granit, marmer,
dan konglomerat.
B. Gejala Alam Abiotik

Air menutup 2/3 dari luas


permukaan bumi. Sebanyak
97% air pada permukaan
bumi merupakan lautan, Perairan air
1,7% merupakan es, dan tawar dan
hanya 0,7% yang merupakan perairan air asin.
air tawar. Terdapat dua jenis
perairan, yaitu perairan air
tawar dan perairan air asin.
B. Gejala Alam Abiotik

Cuaca dapat memengaruhi aktivitas


manusia. Komponen cuaca
diantaranya adalah angin, hujan,
awan, dan sinar matahari. Matahari
merupakan
sumber sinar
utama bagi
makhluk hidup
di bumi.

Berbagai jenis dan bentuk awan.


B. Gejala Alam Abiotik

Iklim bersifat lebih stabil dibandingkan cuaca.


Perubahan iklim berlangsung dalam jangka waktu yang lama.

Berbagai jenis tempat makhluk hidup tinggal hutan tropis, dataran gurun, dan dataran salju.
SOAL LATIHAN

1. Mengapa jamur tidak dapat dimasukkan ke dalam


kingdom plantae?
2. Jelaskan alasan toko buku meletakkan buku sesuai
dengan jenis atau temanya.
3. Bagaimana cuaca dapat mempengaruhi aktivitas
makhluk hidup?

Anda mungkin juga menyukai