Anda di halaman 1dari 4

KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA

KANTOR KEMENTERIAN AGAMA KOTA JAMBI


MADRASAH ALIYAH NEGERI 1 KOTA JAMBI
Jalan KH. Hasan Anang Telp. 0741-7122657 Olak Kemang 36262 e-mail : man_olakkemang@yahoo.com

SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER


MAN 1 KOTA JAMBI
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Kelas/ Program : XI PMIA/PIS

Hari, tanggal : Senin, 02 Desember 2019 Waktu : 07.30 – 08.30

Teks prosedur berikut untuk soal nomor 1 – 2 3. Ciri kebahasan berupa konjungsi temporal
dalam teks prosedur tersebut terdapat pada
Bercocok Tanam Sayuran Hidroponik kalimat …
a. 2
Bercocok tanam hidroponik merupakan salah
satu cara bercocok tanam yang menghemat lahan. b. 3
Bercocok tanam hidroponik dapat dilakukan di c. 4
lahan sempit karena menuntut media yang luas. d. 5
Berikut langkah-langkah menanam sayuran e. 6
dengan cara hidroponik. 4. Kalimat deklaratif terdapat pada kalimat …
1) Semaikan benih sayuran ke media yang a. Agar-agar bubuk (satu bungkus,
sudah disiapkan. Pilih benih sayuran yang
disarankan yang rasa mangga)
bernas (berisi)
2) Dengan pinset, benamkan benih sayuran b. Puding sudah siap disajikan
sedalam 2 – 5 mm c. Masak agar-agar sampai mendidih, lalu
3) Sirami benih sayuran yang sudah disemai angkat dan tuang ke dalam ceetakan.
hingga media tanam menjadi basah. d. Masaklah agar-agar dengan api sedang
4) Tutuplah perangkat hidroponik dengan agar tidak menggumpal.
plastic selama 3 – 5 hari. Tujuannya agar e. Siapkan semua bahan.
media menjadi lembap.
5) Isi perangkat hidroponik dengan larutan
nutrisi sampai menyentuh bagian bawah Teks eksplanasi berikut untuk menjawab soal
dari media tanah. nomor 4 – 8
6) Selanjutnya, letakkan perangkat hidropnik Fatamorgana
pada tempat datar, mendapat sinar 1) Fatamorgana adalah pembiasan cahaya
matahari, dan tidak terkena hujan. melalui kepadatan berbeda sehingga dapat
7) Apabila nutrisi berkurang, tambahkan lagi membuat sesuatu yang tidak ada seolah-olah
larutan nutrisi.
menjadi ada. Peristiwa fatamorgana sering terjadi
8) Tunggulah selama 30 hari, sayur siap
dipanen. di tempat lapang yang luas; seperti padang pasir.
Di padang pasir, fatamorgana dapat berwujud
1. Pernyataan umum pada teks prosedur danau atau genangan air.
tersebut adalah kalimat … 2) Fatamorgana terjadi melalui beberapa
a. Semaikan benih sayuran ke media yang proses. Peristiwa tersebut diawali dengan adanya
sudah disiapkan. udara dingin dan udara panas yang memiliki
b. Apabila nutrisi berkurang, tambahkan perbedaan kerapatan. Udara dingin memiliki
lagi larutan nutrisi. kerapatan lebih pekat dan lebih berat.
c. Bercocok tanam hidroponik merupakan 3) Udara panas juga memengaruhi
salah satu cara bercocok tanam yang terjadinya fatamorgana. Udara panas memiliki
menghemat lahan kerapatan lebih rendah. Lapisan udara panas yang
d. Isi perangkat hidroponik dengan larutan berada dekat dengn tanah akan tertangkap oleh
nutrisi smpai menyentuh bagian bawah lapisan udara dingin yang berada di atasnya.
media tanam 4) Oleh karena itu, cahaya mengalami
e. Selanjutnya, letakkan perangkat pembiasan secara horizontal pada pandangan.
hidroponik pada tempat datar, mendapat Pembiasan tersebut bergerak ke atas karena
sinar matahari, dan tidak terkena hujan. pengaruh internal total. Pemantulan internal total
2. Tujuan teks prosedur tersebut adalah … (total internal reflection) merupkan proses
a. Membuat lahan sempit pemantulan seberkas cahaya pada permukaan
b. Menyemai bibit hidroponik batas antara satu medium dan medium lain dengan
c. Merawat tanaman hidroponik indeks bias lebih kecil.
d. Bercocok tanam sayuran hidroponik 5) Berdasarkan proses tersebut, cahaya
e. Bercocok tnam sayuran di lahan sempit. berjalan di atas medium yang memiliki indeks
bias tinggi, seperti air, kaca, dan plastik ke
medium berindeks bias lebih rendah, seperti 4) Berkeluh kesah juga tanda dari rasa kurang
udara. Pergerakan tersebut mengakibatkan bersyukur kepada Allah.
penampakan gambar dengan sifat semu dan 5) Tanpa kita sadari, lisan kita sering
terbalik membentuk fatamorgana. melontarkan ucapan mengeluh terhadap
apa yang sedang dijalani atau terhadap
5. Bagian pernyataan umum ditujukkan oleh kenyataan yang kita hadapi.
nomor … 6) Lebih baik kita membiasakan diri
a. 1 menyebut nama Allah setiap kali
b. 2 menghadapi asalah dan terus-meneruss
c. 3 memperbaiki diri daripada berkeluh kesah.
d. 4 7) Orang yang mudah berkeluh kesah
e. 5 menandakan bahwa dirinya tidak ikhlas
6. Bagian penjelas proses ditunjukkan oleh menerima takdir yang telah Allah tetapkan.
paragraph nomor…
a. 1 dan 2 10. Susunan kalimat uang tepat agar menjadi
b. 1 dan 5 teks ceramah yang padu adalah …
c. 1 dan 3 a. 2)-1)-5)-7)-4)-6)-3)
d. 2 dan 4 b. 2)-4)-5)-6)-7)-1)-3)
e. 4 dan 5 c. 2)-6)-4)-1)-7)-5)-3)
7. Gagasan pokok paragraph kedua adalah … d. 5)-1)-4)-2)-7)-6)-3)
a. Pengertian fatamorgana e. 5)-4)-2)-6)-1)-7)-3)
b. Jenis suhu yang ada di bumi 11. Pokok informasi dari kalimat-kalimat di atas
c. Proses terjadinya fatamorgana adalah …
d. Pengertian pembiasan cahaya a. Kebiasaan berkeluh kesah membuat
e. Jenis pembiasan yang ada di bumi orang tidak nyaman.
8. Istilah pembiasan di dalam teks di atas b. Kebiasaan berkeluh kesah merupakan
memiliki arti … ciri orang yang tidak tahu caranya
a. Lazim bersyukur.
b. Pembelokan c. Membiasakan menyebut nama Allah
c. Merambat adalah perbuatan baik.
d. Memantul d. Kita membiasakan lidah untuk
e. Menyinari melontarkan ucapan mengeluh
9. Perbaikilah kalimat berikut, “Peristiwa e. Bersyukur dan ikhlas menerima takdir
fatamorgana sering terjadi di tempat lapang yang telah Allah tetapkan lebih baik
yang luas; seperti padang pasir,” agar daripada berkeluh kesah.
menjadi kalimat efektif … 12. Pada kalimat-kalimat di atas, yang
a. Peristiwa fatamorgana sering kali terjadi merupakan kalimat majemuk bertingkat
di tempat lapang lagi luas seperti, padang hubungan perbandingan, ditunjukkan oleh
pasir. nomor …
b. Peristiwa fatamorgana sering kali terjadi a. 1)
di tempat yang luas, seperti; Padang b. 2)
Pasir. c. 3)
c. Peristiwa fatamorgana sering terjadi di d. 5)
tempat luas, seperti Padang Pasir. e. 6)
d. Peristiwa fatamorgana sering trjadi di
tempat yang luas, seperti padang pasir. Kutipan cerpen berikut untuk menjawab soal
e. Peristiwa Fatamorgana sering terjadi di nomor 13 – 17
tempat yang luas, seperti Padang Pasir
Ranum berjalan ke kanan dn ke kiri. Dia
Perhatikan kalimat-kalimat acak berikut untuk berusaha menghindari genangan air. Sungguh dia
menjawab soal nomor 9 - ! tidak ingin seragam batiknya kotor oleh titik-titik
1) Salah satu hal yang membuat kita tidak air. Apalagi air dari genangan jalan. Warna yang
nyaman dan membuat orang lain juga tidak kecokltan pasti akan membekas di seragamnya.
nyaman berada di dekat kita adalah Wibawanya sebagai dosen akan turun. Dia sangat
kebiasaan berkeluh kesah. peduli dengan penampilan. Seorang dosen harus
2) Pada pertemuan ini, saya akan bersih dan rapi.
menyampaikan uraian singkat mengenai Rasanya Ranum tengah berkelana di gurun
kebiasaan berkeluh kesah. pasir. Perjalanannya terasa lama. Maklum saja,
3) Semoga kita termasuk orang-orang yang dia berjalan lambat menghindari genangan air
terus menjauhkan diri dari kebiasaan yang berhadapan dengannya. Gapura berwarna
berkeluh kesah atas hidup yang kita jalani putih tertncap di matanya. Tujuannya hamper
dan senantiasa bersyukur kepada Allah sampai, Balai Desa Tambak.
13. Tema kutipan cerita tersebut adalah … 20%. Ketidaktahuan penderita ini disebabkan
a. Pantang menyerah menghadapi cobaan kebanyakan penyakit diabetes terus berlangsung
b. Perjuangan seseorang agar dihormati tanpa keluhan sampai beberapa tahun, setelah
masyarakat. timbul komplikasi, barulah mereka memeriksakan
c. Usaha seseorang untuk mencapai suatu diri ke dokter.
tempat.
d. Perjuangan seseorang untuk mendapat 18. Informasi yang sesuai dengan kutipan buku
pengakuan tersebut adalah …
e. Pentingnya menjaga kewibawaan di a. Penderita diabetes mengetahui gejala
depan banyak orang. awal sebelum dokter memvonis mereka
terkena diabetes.
14. Tokoh Ranum memiliki watak … b. Penangangan penyakit diabetes di
a. Rajin dan tegas Singapura lebih baik karena peleyanan
b. Peduli penampilan kesehatannya sudah maju.
c. Tegas dan sabar c. Pengidap diabetes anak-anak tidak
d. Jujur dan bijaksana mengetahui bahwa dirinya terkena
e. Tanggung jawab diabetes.
15. Konflik dalam cerita terebut adalah … d. Sebanyak 193 juta penderita diabetes
a. Kepedulian tokoh ranum terhadap dewasa yang tidak mengetahui baha
masyarakat di sekitr tempat tinggalnya dirinya terkena diabetes
b. Kekhawatiran tokoh Ranum terhdap e. Penderita diabetes biasanya
pakaiannya jika terkena genangan air. mengeluhkan gejala-gejala diabetes
c. Ketidakhadirsn tokoh Ranum dalam sebelum memeriksakan diri ke dokter.
perhelatan menimbulkan masalah besar. 19. Tanggapan atau kesan pribadi yang sesuai
d. Ketulusan hati tokoh Ranum saat dengan kutipan buku nonfiksi tersebut
membantu warga kampong yang adalah …
kesulitan a. Menurut saya, kutipan buku tersebut
e. Ketidakpiawaian tokoh Ranum dalam menarik karena menyertakan data akurat
menghindari banyak genangan air di mengenai jumlah penderita prediabetes.
jalan. b. Menurut saya, kutipan buku tersebut
16. Latar kutipana cerpen tersebut adalah … bermanfaat bagi penderita diabetes,
a. di jalan, pagi hari, santai maupun pembaca yang ingin
b. di jalan, pagi hati, terburu-buru mencegahnya.
c. di balai desa, pagi hari, santai c. Menurut saya, kutipan buku tersebut
d. di balai desa, pagi hari, terburu-buru menarik karena dapat membuat
e. di jalan dan penuh hati-hati pembaca mewaspadai diabetes.
17. Kutipan cerpen di atas menggunakan sudut d. Menurut saya, kutipan buku
pandang … tersebutbermanfaat bagi petugas
a. Orang pertama tunggal kesehatan yang mendata penderita
b. Orang pertama jamak diabetes.
c. Orang ketiga tunggal e. Menurut saya, kutipan buku tersebut
d. Orang ketiga jamak bermanfaat untuk penderita diabetes
e. Campuran agar mengenali gejala awal diabetes.
20. Pola penyajian kutipan buku nonfiksi di atas
Kutipan isi buku nonfiksi berikut untuk menjawab adalah …
soal nomor 18 – 20 a. Diawali dengan unsur apa
b. Diawali dengan unsur siapa
Banyak orang pada awalnya tidak tahu bahwa c. Diawali dengan unsur berapa
mereka menderita diabetes. Catatan dari d. Diakhiri dengan unsur kapan
International Diabetes Federation (IDF) 2015 e. Diakhiri dengan unsur bagaimana
adalah dari prediksi 415 juta pengidap diabetes
dewasa usia 20 – 79 tahun di seluruh dunia, ada Esai
193 juta (hamper 50%) yang tidak mengetahui 1. Coba jelaskan, apa yang dimaksud dengan
bahwa dirinya terkena diabetes. Diperkirakan ada kalimat imperatif di dalam teks prosedur,
318 juta orang dewasa lainnya yang sebenarnya lalu tuliskan tiga bentuk kalimat imperatif
sudah mengalami gangguan toleransi gula atau tersebut!
yang dinamakan pradiabetes, calon pengidap 2. Sebutkan dan jelaskan lima kata istilah yang
diabetes. Jumlah diatas melampaui populasi kalian ketahui beserta artinya!
penduduk di Negara kita. Di Negara-negara Asia, 3. Sebutkan dan jelaskan secara singkat
lebih dari 50% (bahkan ada yang mencapai 85%) struktur dari teks ceramah dan apa saja yang
penderita diabetes mengalami hal yang serupa. ada di dalam tiap struktur tersebut!
Khusus di Singapura yang pelayanan
kesehatannya sudah maju, angkanya mencapai
4. Tuliskan sebuah cerpen secara singkat
berdasarkan pengalaman pribadi kalian
dengan memerhatikan alur cerita!
5. Tentukan nilai kehidupan yang paling
dominan dari cerpen yang kalian tulis di
nomor empat, dan jelaskan secara singkat!

 Selamat Mengerjakan 

Anda mungkin juga menyukai