Anda di halaman 1dari 2

TUGAS MEMBUAT SOAL KOMPREHENSIF

KESEHATAN REPRODUKSI
NAMA: RETNO PALUPI
KELAS : DC 3
NIM: 2141A0353

Vignette Ny. M umur 40 tahun mempunyai 2 orang


anak, datang ke poli KIA Puskesmas
Ketapang 2. Dengan keluhan dalam  satu
tahun terakhir ini mengalami menstruasi
tidak teratur, sering mengalami panas di
muka, kemerahan, demam. Hasil anamnesa
ny. M mengalami menstruasi pertama pada
usia 9 tahun.
Lead in Sesuai dengan data di atas kemungkinan
Ny. M mengalami fase apakah?
Option a. Fase menopause
b. Fase pra menopause
c. Fase perimenopause
d. Fase pascamenopause
e. Fase senium
Jawaban B. Fase pre menopouse

pembahasan Perimenopause adalah masa sebelum,


selama dan sesudah menopause.
Perimenopause terjadi karena turunnya
jumlah folikel pada indung telur sehingga
estrogen mengalami penurunan jumlah
produksi. Akibat dari penurunan estrogen
terjadi gejala- gejala seperti timbul
misalnya rasa panas membakar di wajah
yang sering timbul pada malam hari,
kekeringan pada vagina, siklus
menstruasi tidak teratur dan tanda
perubahan lainnya. Usia perimenopause
wanita biasanya 45 tahun sampai
terjadinya menopause. Atau 5 tahun
sebelum terjadinya menopause.
Referensi Ali Baziat, Menopause Dan Andropause, Yayasan
Bina Pustaka Sarwono Prawiro Hardjo.

Anda mungkin juga menyukai