Anda di halaman 1dari 6

Air

mengalir
User Rating:  / 5

Poor Best 
HariesDesign.com Apa pernah anda memperhatikan aliran air yang jatuh dari
'keran' seperti tampak pada gambar berikut ini.

Berikut akan saya jelaskan bagaimana cara membuat aliran air jatuh tampak seperti nyata

Langkah 1 

Buat dokumen baru dengan ukuran dimensi sekitar 500x500 px. Tekan D untuk reset
warna menjadi hitam dan putih. Buat layer baru kemudian lakukan

Filter->Render->Clouds
 

Langkah 2

Filter->Blur->Gaussian Blur
Set: 6

Filter->Blur->Motion Blur
Set: Angle: 90, Distance: 80

Langkah 3

Kemudian merubah ukuran dimensi gambar

Image->Image Size
Set: width: 300pixels (jangan diaktifkan untuk "Constrain Proportions" ) lalu klik ok.
Kalau benar dokumen anda menjadi 300 x 500 px
 

Langkah 4

Selanjutnya lakukan Filter->Artistic->Plastic Wrap


Set: Highlight Strength: 15, Detail:10, Smoothness:10

Filter->Sketch->Chrome
Set: Detail:0, Smoothness: 8
 

Langkah 5

Setelah itu Edit->Fade Chrome


Set: Opacity:100%, Mode: Hard Light
 

Langkah 6

Kemudian Image->Image Size


Set: height:800 pixels, abaikan semua seting, pastikan tidak mengaktifkan  "Constrain
Proportions" /tidak di check

Langkah 7

Kemudian  Edit->Transform->Warp
Pindahkan tanda point , sehingga tampak seperti air mengalir
 

Langkah 8

Sekarang anda tinggal menambahkan layer untuk background berupa gradient, setelah itu
ubah blend layer air menjadi "Hard Light", sehingga akan tampak seperti gambar dibawah

Selesai

Anda mungkin juga menyukai