Anda di halaman 1dari 3

CUCI TANGAN 6 LANGKAH

No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman : 1/2

UPT PUSKESMAS
Wawan, SKM
CIKAJANG NIP. 19630510 198503 1 017

1 Pengertian Cuci tangan 6 langkah Adalah suatu cara mencuci tangan


dengan menerapkan 6 langkah cara mencuci tangan dan
melakukannya dalam 5 moment menggunakan air sabun
atau desinfektan sesuai dengan prosedur yang benar atau
sesuai standar yang telah di tetapkan oleh WHO.

2 Tujuan Sebagai acuan agar petugas mampu melakukan cuci


tangan dengan kewaspadaan universal dan sesuai dengan
standar WHO.

3 Kebijakan Berdasarkan SP Kepala UPT Puskesmas Cikajang


Nomor : Tentang Standar dan SOP layanan klinis
4 Referensi Permenkes No 27 Tahun 2017 tentang Pedoman
Pencegahan dan Pengendalian Infeksi Di Fasilitas
Pelayanan Kesehatan
Buku Pedoman teknis PPI di FKTP tahun 2020
5 Prosedur Cuci tangan 6 langkah
6 Langkah - Langkah 1. Ratakan 2-3 cc antiseptik berbasis alcohol/sabun cuci
tangan di kedua telapak tangan
2. Gosok punggung dan sela –sela jari tangan kiri dengan
tangan kanan dan sebaliknya.
3. Gosok dengan kedua telapak dan sela-sela jari.
4. Jari-jari dari kedua tangan saling mengunci.
5. Gosok ibu jari kiri berputar dalam genggaman tangan
kanan dan lakukan sebaliknya.
6. Gosok dengan memutar ujung jari-jari tangan kanan di

1
telapak tangan kiri dan sebaliknya.

Ratakan 2-3 cc antiseptik


berbasis alcohol/sabun cuci
tangan di kedua telapak tangan

Gosok punggung dan sela –sela


jari tangan kiri dengan tangan
kanan dan sebaliknya

Gosok dengan kedua telapak


dan sela-sela jari

7 Bagan Alir
Jari-jari dari kedua tangan saling
mengunci

Gosok ibu jari kiri berputar


dalam genggaman tangan kanan
dan lakukan sebaliknya

Gosok dengan memutar ujung


jari-jari tangan kanan di telapak
tangan kiri dan sebaliknya.

Seluruh karyawan Puskesmas harus melaksanakan


Hal – Hal yang kegiatan mencuci tangan.
8
perlu diperhatikan Sebelum mencuci tangan pilihlah tempat yang memiliki
wastafel / terdapat handrub untuk kegiatan mencuci tangan.

9 Unit terkait Semua unit di Puskesmas Cikajang


1 Dokumen audit pelaksanaan cuci tangan
Dokumen terkait
0
1 Rekaman historis No Yang Diubah Isi Perubahan Tanggal
1 Perubaha
n

2
3

Anda mungkin juga menyukai