Anda di halaman 1dari 21

Features Structures

Keterbatasan CFG sederhana


Agreement
• Dalam bahasa Inggris, verb memiliki dua bentuk yaitu
• Untuk orang ketiga, singular, : the flight does
• Untuk kasus lain : I do, the other flights do
• Hal ini disebut sebagai kesesuaian (agreement)
• Agreement antar VP dan NP tidak diatur oleh constituency
• Alternatif solusi : membuat jenis constituency baru
• S -> NP VP verb -> does | do | …. Noun -> flight | flights | …
menjadi
• S -> NP3sg VP3sg Verb3sg -> does | … Noun3sg -> flights | ….
• S -> NPdll VPdll Verbdll -> do | … Noundll -> flight
• Menyebabkan banyak aturan alternatif dan masih ada kasih mengenai
pronoun. Pada bahasa lain kata bisa memliki gender
Subcategorization
• Dalam bahasa Inggris, VP memiliki beberapa perluasan aturan seperti :

• Masih terdapat verb yang tidak bisa menerapkan aturan di atas ( I want
to fly to … vs I found to fly to …
• Verb dapat dikategorikan lagi menjadi beberapa sub kategori
• Pada grammar tradisional terdapat intransitive dan transitive, pada
grammar modern terdapat sampai 100 subkategori
Feature Structure
• Solusi untuk agreement dan subcategorization adalah melakukan
parameterisasi symbol non terminal

• Hal yang dilakukan


• mencatat informasi tambahan untuk setiap symbol
• this adalah determiner untuk Noun tunggal, those determiner untuk noun jamak
• Menyempurnakan aturan CFG
• S -> NP VP tetapi hanya jika numer NP dan VP cocok

• Feature Structure
• sebuah notasi yang dapat mencatat informasi tersebut
• Himpunan pasangan feature value dimana feature adalah simbol atomic dan
value bisa symbol atomic bisa feature structure lain
Feature Structure
• Feature structure diilustrasikan dengan diagram berikut yang disebut
matriks attribute-value atau (AVM)

• Misal number yang menunjukkan tunggal (singular) dapat dibuat sbb


Feature Structure
• Karena number dan person harus cocok maka bisa diganti menjadi

• Feature path : sistem pengalamatan feature structure untuk dapat


melakukan rujukan terhadap featurea atau value yang spesifik
• (Agreement number) : path yang menuju kepada value sg

• Notasi alternatif : directed graph


Reentrancy
• Dua buah fitur bisa merujuk terhadap struktur yang sama (bukan nilai
yang isinya sama)
• Hal ini disebut reentrant structure
• Misal dua variabel rujukan Java yang merujuk ke object yang sama

• Contoh

• Feature structure ini bermakna ‘kalimat yang bentuknya tunggal prang ketiga
dan subyeknya juga memiliki bentuk yang sama
Unification
• Feature structure tidak terlalu memiliki kegunaan jika tidak melakukan
operasi yang efisien dan powerful
• Dua operasi yang perlu dilakukan
• Menggabungkan informasi dari dua structure
• Menolak penggabungan structure jika tidak cocok

• Teknik komputasi yang digunakan adalah unification


Unification
Operator Unification dengan
Reentrant Structure
• Lihat pada fitur subject
pada kedua inputan
struktur
• Unification-nya sukses
karena value pada
argument pertama dengan
mengikuti angka 1 (dalam
kotak) yang merupakan
indeks cocok dengan apa
yang ada di argument
kedua
• Jika hanya fitur agreement
saja, tidak cocok dengan
argument kedua
Operator Unification dengan
Reentrant Structure
Feature Structure
• Feature Structure diinterpretasikan sebagai
• Informasi parsial mengenai suatu obyek
• Penjabaran Batasan (constraint) yang harus dipenuhi dari suatu obyek

• Unification diinterpretasikan sebagai


• Menggabungan dua sumber informasi parsial dari suatu obyek
• Menjabarkan lebih spesifik Batasan yang harus dipenuhi
FS + CFG
Agreement dengan FS
Head Features
• Secara umum, suatu aturan CFG yang membentuk frase biasanya
membawa satu elemen yang memiliki nilai penting
• Elemen ini disebut head of the phrase atau disebut head features
• Agreement bisa dijadikan satu dalam fitur Head
Subcategorization dengan FS
• Trans, comp ->
kurang informatif,
bisa dijabarkan lagi

• Contoh :
Long distance dependencies
• Misal terdapat kalimat :
• What flight do you want me to have the travel agent book?
• Book adalah komplemen dari flight, letaknya jauh

• Buku yang dibaca oleh Andi bagus


• Bagus komplemen dari buku

• Solusi : melakukan copy FS -> disebut gap filling


• Buku yang dibaca oleh Andi bagus.
• Yang merupakan modifier yang menunjukkan keterangan tambahan
• Yang disini mengambil komplemen berupa sebuah kalimat yang memiliki lubang (gap)
karena konstituen NP hilang
• Lubang tersebut diisi dengan NP yang diterangkan (filler)

Anda mungkin juga menyukai