Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN ROKAN HULU

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS KABUN
Jalan Raya Kabun Kota KotaRanahKabun, Kec. KabunKodePos 28454
Email. puskesmaskabun@gmail.com

Kabun, 14 Juni 2022


Nomor : 440/PKM-Kabun/VI/2022/653 KepadaYth :
Lampiran :- 1. Bapak Camat Kabun
Perihal : Laporan Hasil Pelaksanaan Bulan 2. Ketua TPP PKK Kec. Kabun
Imunisasi Anak Nasional Tahun 2022 3. Kepala Desa Se- Kec. Kabun
4. Kepala Kantor Urusan Agama Kec. Kabun
5. Ka. Koordinator Pendidikan Kec. Kabun
6. Bapak/Ibu Kepala Sekolah Se-Kec.Kabun
7. Pimpinan Perusahaan PT Padasa - Kalsa
8. Pimpinan Perusahaan PT. Padasa - Kalda
9. Pimpinan Perusahaan PTPN 5
di-
Tempat

Dengan hormat,
Menindak lanjuti surat dari Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Rokan
Hulutanggal 25 April 2022 perihal Pelaksanaan Bulan Imunisasi Anak Nasional (BIAN)
tahu 2022 dengan mengacu pada surat yang telah disampaikan dari Direktur Jenderal
Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Kemenkes RI nomor : SR.02.06/II/1589/2022
Untuk mencapai target dan menutup kesenjangan imunitas karena cakupan
imunisasi yang tidak mencapai target pada beberapa tahun terakhir, dibutuhkan supaya
kolaboratif terintegrasi yang dapat mengharmoniskan kegiatan imunisasi tambahan
Campak Rubella dan Imunisasi kejar guna menutup kesenjangan imunitas di masyarakat.
Upaya tersebut dilaksanakan melalui kegiatan yang dinamakan Bulan Imunisasi Anak
Nasional tahun 2022 dengan dua kegiatan sebagai berikut :
a. Program KEJAR. Kegiatan bertujuan untuk melengkapi imunisasi dasar anak yang
terdiri dari vaksin DPT/HIb, OPV, dan IPV. Sasarannya anak usia 12 bulan – 59
bulan.
b. Program imunisasi tambahan Campak-Rubella (MR). kegiatan bertujuan untuk
mencapai eliminasi Campak dan Rubela tahun 2023. Sasarannya anak usia 9 bulan –
< 15 tahun.
Sehubungan telah dilaksanakan kegiatan BIAN di Kecamatan Kabun, maka kami
menyampaikan hasil pelaksanaan BIAN di Sekolah Se-Kecamatan Kabun. Adapun data
terlampir. Adapun target cakupan yang harus dicapai yakni 95%, sedangkan cakupan
Sekolah di Kecamatan Kabun mencapai 3178 (59,2%) siswa yang telah diimunisasi. Oleh
karena itu kami meminta tindak lanjut dari Bapak/Ibu Kepala Sekolah untuk
meningkatkan cakupan Imunisasi BIAN di Sekolah.
Demikian kami sampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya, kami ucapkan
terima kasih.

KEPALA PUSKESMAS KABUN

Ns. SIFHALDI, S.Kep


NIP. 19760612 199703 1 002
PEMERINTAH KABUPATEN ROKAN HULU
DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS KABUN
Jalan Raya Kabun Kota KotaRanahKabun, Kec. KabunKodePos 28454
Email. puskesmaskabun@gmail.com

REKAPITULASI PELAKSANAAN BULAN IMUNISASI ANAK NASIONAL

DI KECAMATAN KABUN TAHUN 2022

CAPAIAN
NO DESA SASARAN TOTAL %
9-59 BL 5 - <7 7 - <12 12 - <15

1 SDN 001 395 1 139 0 140 35,4

2 SDN 002 268 48 2 50 18,7

3 SDN 003 216 166 1 167 77,3

4 SDN 004 163 83 11 94 57,7

5 SDN 005 205 19 98 117 57,1

6 SDN 006 184 149 22 171 92,9

7 SDN 007 250 11 210 221 88,4

8 SDN 008 88 7 69 10 86 97,7

9 SDN 009 418 279 3 282 67,5

10 SDN 010 136 10 98 108 79,4

11 SDN 011 199 149 22 171 85,9

12 SDN 012 94 5 58 63 67,0

13 SDN 013 161 11 113 124 77,0

14 SD LKMD 310 114 7 121 39,0

15 SD UPT BUMI ASIH 167 120 120 71,9

16 SD IT ARROYAN 171 26 26 15,2

17 SD IT AL MUNAWARAH 71 44 44 62,0

18 MI DARUT TAQWA 131 2 67 69 52,7

19 SMP N 1 350 233 233 66,6

20 SMP N 2 170 170 170 100,0

21 SMP N 3 62 46 46 74,2

22 SMP N 4 35 29 29 82,9

23 SMP N 5 37 21 15 36 97,3

24 MTS AL AMIN 68 53 53 77,9

25 MTS GITI 102 102 102 100,0


PEMERINTAH KABUPATEN ROKAN HULU
DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS KABUN
Jalan Raya Kabun Kota KotaRanahKabun, Kec. KabunKodePos 28454
Email. puskesmaskabun@gmail.com

26 SMPS LPMD 53 53 53 100,0


MTS PP SALAFIYAH
27 101 94 94 93,1
ARROYAN
28 MTS PP DARUSSALAM 580 90 90 15,5

29 TK ARROYYAN 50 9 1 10 20,0

30 TK NUR ALIYAH 20 14 14 70,0

31 TK ANANDA KALSA 35 1 26 27 77,1

32 TK FILADELFIA 30 30 30 100,0
TK PELITA HARAPAN
33 10 1 9 10
BTL
34 TL AL IKHSAN 11 9 0,0

35 PAUD MEKAR SEHATI 6 6 6


PAUD ASSALAM
36 7 2 2 28,6
KABUN
PAUD MELATI
37 16 2 0,0
ALIANTAN
PAUD KASIH IBU
38 20 1 0,0
ALIANTAN
PAUD PERMATA
39 39 4 0,0
BUNDA ALIANTAN
40 KANTOR DESA KABUN 85 39 23 23 85
KANTOR DESA KOTO
41 66 26 26 14 66
RANAH
KANTOR DESA BATU
42 27 9 14 3 1 27
LANGKAH BESAR
KANTOR DESA BENCAH
43 231 179 52 231
KESUMA
44 KANTOR DESA GITI 48 2 46 48

45 POSY PERTIWI 12 10 2 12
POSY SEROJA N TK
46 27 16 11 27
BUMI ASIH
47 POSY MEKAR SEHATI 54 44 7 3 54

48 POSY ANGGREK BTL 44 44 44


POS KENANGA /
49 ANGGREK / KALDA 49 48 1 49
KABUN
50 POSY CEMPAKA GITI 36 34 2 36

51 POSYANDU MARIHAT 17 9 4 4 17

52 POSY EFORBIA 12 10 2 12

53 16 50,0
POSY SIKUBIN 32 16
54 23 82,1
POSY EDELWIS 28 23
PEMERINTAH KABUPATEN ROKAN HULU
DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS KABUN
Jalan Raya Kabun Kota KotaRanahKabun, Kec. KabunKodePos 28454
Email. puskesmaskabun@gmail.com

55 15 48,4
POSY DAHLIA 31 15
56 9 25,7
POSY ANGGREK 35 9
57 22 88,0
POSY KENANGA 25 22
58 10 18,2
POSY MELATI 55 10
59 25 36,8
POSY LATULIP 68 25
60 22 91,7
POSY MAWAR 24 22
61 0 0,0
POSY MEKAR SARI 25
JUMLAH 6460 639 344 2127 935 4029 62,4

Anda mungkin juga menyukai