Anda di halaman 1dari 8

Ilmu Budaya Dasar

MANUSIA DAN
PENDERITAAN
Vira Fharadillah
POKOK PEMBAHASAN
01 Pengertian Penderitaan
02 Kekalutan Mental
03 Penderitaan dan Perjuangan
04 Pengaruh Penderitaan
Pengertian Penderitaan
o asal kata : derita
o kata derita berasal dari bahasa
sansekerta dhra artinya menahan atau
menanggung
o derita artinya menanggung atau
merasakan sesuatu yang tidak
menyenangkan
Kekalutan Mental

Gangguan kejiwaan akibat


ketidakmampuan seseorang menghadapi
persoalan yang harus diatasi sehingga
yang bersangkutan bertingkah kurang
wajar.
Gejala Kekalutan Mental
Merasa pusing, sesak napas,
Jasmani demam, nyeri pada
lambung

Rasa cemas, cemburu, patah


Kejiwaan hati, mudah marah
Sebab-Sebab Kekalutan Mental
✓ Kepribadian yang lemah
✓ Terjadinya konflik sosial
budaya
✓ Cara pematangan batin yang
salah
Penderitaan dan Perjuangan

Pembebasan penderitaan pada hakikatnya


meneruskan kelangsungan hidup dengan cara
berjuang menghadapi tantangan hidup dalam
alam sekitar, masyarakat sekitar, dengan
waspada disertai doa kepada Tuhan agar
terhindar dari bahaya dan malapetaka.
Pengaruh Penderitaan
● Sikap positif yaitu sikap optimis dalam
menghadapi penderitaan hidup, bahwa hidup
bukan rangkaian penderitaan, melainkan
perjuangan membebaskan diri dari penderitaan,
dan penderitaan itu hanya bagian dari
kehidupan.
● Sikap negatif misalnya
penyesalan karena tidak
bahagia, kecewa, putus asa,
ingin bunuh diri.

Anda mungkin juga menyukai