Anda di halaman 1dari 1

PEMBELAJARAN MATEMATIKA TEMA 1 SUBTEMA 4

Menyelesaikan soal cerita dengan pembagian bersusun


hari ini Pak Dito memanen buah. Buah tersebut
dimasukkan dalam keranjang. Setiap keranjang dapat
menampung buah dari dua pohon. Pak Dito telah
memanen buah 350 pohon. Berapa jumlah keranjang yang
dibutuhkan Pak Dito?
Penyelesaian:
175
2 350
2
15
14
10
10
0
Jadi, jumlah keranjang yang dibutuhkan adalah 175 buah.

Ayo, mengerjakan soal-soal berikut dengan tepat!


1. Bu Reni memiliki 230 buah jeruk. Buah jeruk tersebut dimasukkan ke dalam 2 keranjang.
Setiap keranjang berisi jeruk sama banyak. Berapa jumlah jeruk dalam setiap keranjang?
Jawab: ..................................................................................................................................
2. Bu Siska membeli kacang hijau. Jumlah kacang hijau tersebut adalah 342 biji. Kacang
hijau tersebut dimasukkan ke dalam 3 kantong plastik. Jumlah kacang hijau setiap
kantong plastik sama. Berapa jumlah kacang hijau setiap kantong plastiknya?
Jawab: ..................................................................................................................................
3. Dalam sebuah halaman, ada 3 buah pohon rambutan. Ayah Lisa memanen buah
rambutan dari setiap pohon sama banyak. Jumlah hasil panen rambutan tersebut adalah
393 buah. Berapa jumlah buah rambutan yang dipanen dari setiap pohon?
Jawab: ..................................................................................................................................

Anda mungkin juga menyukai