Anda di halaman 1dari 11

ID Soal (diisi kode identitas soal oleh panitia)

Tinjauan Jabaran
Tinjauan 1 Aspek etik, legal dan peka budaya
Perawatan dan manajemen asuhan keperawatan
Pengembangan professional
Tinjauan 2 Kognitif: Pengetahuan comprehensif / berpikir kritis
Pengetahuan aplikatif prosedural
Pengetahuan afektif(konatif)
Tinjauan 3 Sistem kardiovaskuler/ Sistem Respirasi/ sistem imuno-hematologi/ Sistem
neurobehavior / Sistem endocrine / Sistem pencernaan/ Sistem Muskuloskeletal/
Sistem Perkemihan/ Sistem reproduksi/Manajemen keperawatan
Tinjauan 4 Oksigen/ cairan elektrolit/ nutrisi/ eliminasi/rekreasi/aman dan nyaman/stress dan
adaptasi/ seksual/ value dan beliefe/Psikososial
Tinjauan 5 Promotif/ Preventif/Kuratif/ Rehabilitatif
Tinjauan 6 Pengkajian/ Penentuan diagnosis/ Perencanaan/ Implementasi/ Evaluasi/ Lain-lain
Tinjauan 7 Maternitas/ Anak/ KMB/Gadar/ Jiwa/Keluarga/Komunitas/Gerontik/ Manajemen

Kasus (Vignete)
Seorang laki-laki dengan usia 18 tahun, dibawa temannya ke Instalasi Gawat Darurat (IGD) post kecelakaan
lalu lintas. Hasil pemeriksaan terdapat lebam kebiruan dan disekitar di perut sebelah kanan. Pasien
mengeluh nyeri, distensi abdomen, frekuensi denyut nadi 110x/menit, tekanan darah 100/50 mmHg, frekunsi
nafas 27x/menit dan kesadaran somnolen.

Pertanyaan soal
Apakah prioritas masalah keperawatan pada pasien diatas ?

Pilihan Jabawan

A. Resiko Syok
B. Intoleransi aktivitas
C. Kerusakan integritas kulit
D. Ketidakefektifan pola nafas
E. Nyeri Akut

Kunci Jawaban: A
Referensi: Herdman, T.H. & Kamitsuru, S. 2014. NANDA International Nursing Diagnoses:
Definitions & Classification, 2015–2017. 10nd ed. Oxford: Wiley Blackwell.
Nama Pembuat: Ns. Errick Endra Cita, M.Kep
Institusi/ Bagian: STIKes Madani Yogyakarta
ID Soal (diisi kode identitas soal oleh panitia)
Tinjauan Jabaran
Tinjauan 1 Aspek etik, legal dan peka budaya
Perawatan dan manajemen asuhan keperawatan
Pengembangan professional
Tinjauan 2 Kognitif: Pengetahuan comprehensif / berpikir kritis
Pengetahuan aplikatif prosedural
Pengetahuan afektif(konatif)
Tinjauan 3 Sistem kardiovaskuler/ Sistem Respirasi/ sistem imuno-hematologi/ Sistem
neurobehavior / Sistem endocrine / Sistem pencernaan/ Sistem Muskuloskeletal/
Sistem Perkemihan/ Sistem reproduksi/Manajemen keperawatan
Tinjauan 4 Oksigen/ cairan elektrolit/ nutrisi/ eliminasi/rekreasi/aman dan nyaman/stress dan
adaptasi/ seksual/ value dan beliefe/Psikososial
Tinjauan 5 Promotif/ Preventif/Kuratif/ Rehabilitatif
Tinjauan 6 Pengkajian/ Penentuan diagnosis/ Perencanaan/ Implementasi/ Evaluasi/ Lain-lain
Tinjauan 7 Maternitas/ Anak/ KMB/Gadar/ JIwa/Keluarga/Komunitas/Gerontik/ Manajemen

Kasus (Vignete)

Seorang laki-laki dengan usia 30 datang ke IGD. Didapatkan luka memar pada dada, perkusi hipersonor,
terdapat retraksi dada, pengembangan dada tidak simetris, pernafasan melalui mulut dan terdapat cuping
hidung.

Pertanyaan soal
Apakah prioritas masalah keperawatan pada pasien diatas ?

Pilihan Jabawan

A. Intoleransi aktifitas
B. Gangguan pertukaran gas
C. Ketidakefektifan pola nafas
D. Ketidakefektifan bersihan jalan nafas
E. Gangguan perfusi jaringan tidak efektif

Kunci Jawaban: C
Referensi: Herdman, T.H. & Kamitsuru, S. 2014. NANDA International Nursing Diagnoses:
Definitions & Classification, 2015–2017. 10nd ed. Oxford: Wiley Blackwell.
Nama Pembuat: Ns. Errick Endra Cita, M.Kep
Institusi/ Bagian: STIKes Madani Yogyakarta
ID Soal (diisi kode identitas soal oleh panitia)
Tinjauan Jabaran
Tinjauan 1 Aspek etik, legal dan peka budaya
Perawatan dan manajemen asuhan keperawatan
Pengembangan professional
Tinjauan 2 Kognitif: Pengetahuan comprehensif / berpikir kritis
Pengetahuan aplikatif prosedural
Pengetahuan afektif(konatif)
Tinjauan 3 Sistem kardiovaskuler/ Sistem Respirasi/ sistem imuno-hematologi/ Sistem
neurobehavior / Sistem endocrine / Sistem pencernaan/ Sistem Muskuloskeletal/
Sistem Perkemihan/ Sistem reproduksi/Manajemen keperawatan
Tinjauan 4 Oksigen/ cairan elektrolit/ nutrisi/ eliminasi/rekreasi/aman dan nyaman/stress dan
adaptasi/ seksual/ value dan beliefe/Psikososial
Tinjauan 5 Promotif/ Preventif/Kuratif/ Rehabilitatif
Tinjauan 6 Pengkajian/ Penentuan diagnosis/ Perencanaan/ Implementasi/ Evaluasi/ Lain-lain
Tinjauan 7 Maternitas/ Anak/ KMB/Gadar/ JIwa/Keluarga/Komunitas/Gerontik/ Manajemen

Kasus (Vignete)

Seorang laki-laki dengan usia 30 datang ke IGD. Didapatkan luka memar pada dada, perkusi hipersonor,
terdapat retraksi dada, pengembangan dada tidak simetris, pernafasan melalui mulut, trakea begeser ke kanan
dan terdapat cuping hidung

Pertanyaan soal
Apakah tindakan kolaborasi prioritas pada pasien diatas ?

Pilihan Jabawan

A. Mengukur Saturasi Oksigen


B. Mengecek kadar CO2
C. Needle Decompresi
D. Memberikan bagging
E. Memberikan Oksigen

Kunci Jawaban: C
Referensi: Mahadevan S.V, Garmel G.M An Introduction to Clinical Emergency Medicine,
Cambridge University Press 2005
Nama Pembuat: Ns. Errick Endra Cita, M.Kep
Institusi/ Bagian: STIKes Madani Yogyakarta
ID Soal (diisi kode identitas soal oleh panitia)
Tinjauan Jabaran
Tinjauan 1 Aspek etik, legal dan peka budaya
Perawatan dan manajemen asuhan keperawatan
Pengembangan professional
Tinjauan 2 Kognitif: Pengetahuan comprehensif / berpikir kritis
Pengetahuan aplikatif prosedural
Pengetahuan afektif(konatif)
Tinjauan 3 Sistem kardiovaskuler/ Sistem Respirasi/ sistem imuno-hematologi/ Sistem
neurobehavior / Sistem endocrine / Sistem pencernaan/ Sistem Muskuloskeletal/
Sistem Perkemihan/ Sistem reproduksi/Manajemen keperawatan
Tinjauan 4 Oksigen/ cairan elektrolit/ nutrisi/ eliminasi/rekreasi/aman dan nyaman/stress dan
adaptasi/ seksual/ value dan beliefe/Psikososial
Tinjauan 5 Promotif/ Preventif/Kuratif/ Rehabilitatif
Tinjauan 6 Pengkajian/ Penentuan diagnosis/ Perencanaan/ Implementasi/ Evaluasi/ Lain-lain
Tinjauan 7 Maternitas/ Anak/ KMB/Gadar/ JIwa/Keluarga/Komunitas/Gerontik/ Manajemen

Kasus (Vignete)

Seorang laki-laki dengan usia 30 kecelakaan lalu lintas. Didapatkan luka memar pada dada, terdapat retraksi
dada, pengembangan dada tidak simetris, terdapat luka didada terdapat gelembung udara merah disekitar luka

Pertanyaan soal
Apakah tindakan prioritas utama pada pasien diatas sebelum diantar ke UGD?

Pilihan Jabawan

A. Penutupan luka dengan kassa dan fiksasi tiga sisi


B. Penutupan luka dengan plastik dan fiksasi tiga sisi
C. Memposisikan pasien semifowler
D. Memastikan adanya denyut nadi
E. Memastikan adanya pernafasan

Kunci Jawaban: B
Referensi: Mahadevan S.V, Garmel G.M An Introduction to Clinical Emergency Medicine,
Cambridge University Press 2005
Nama Pembuat: Ns. Errick Endra Cita, M.Kep
Institusi/ Bagian: STIKes Madani Yogyakarta
ID Soal (diisi kode identitas soal oleh panitia)
Tinjauan Jabaran
Tinjauan 1 Aspek etik, legal dan peka budaya
Perawatan dan manajemen asuhan keperawatan
Pengembangan professional
Tinjauan 2 Kognitif: Pengetahuan comprehensif / berpikir kritis
Pengetahuan aplikatif prosedural
Pengetahuan afektif(konatif)
Tinjauan 3 Sistem kardiovaskuler/ Sistem Respirasi/ sistem imuno-hematologi/ Sistem
neurobehavior / Sistem endocrine / Sistem pencernaan/ Sistem Muskuloskeletal/
Sistem Perkemihan/ Sistem reproduksi/Manajemen keperawatan
Tinjauan 4 Oksigen/ cairan elektrolit/ nutrisi/ eliminasi/rekreasi/aman dan nyaman/stress dan
adaptasi/ seksual/ value dan beliefe/Psikososial
Tinjauan 5 Promotif/ Preventif/Kuratif/ Rehabilitatif
Tinjauan 6 Pengkajian/ Penentuan diagnosis/ Perencanaan/ Implementasi/ Evaluasi/ Lain-lain
Tinjauan 7 Maternitas/ Anak/ KMB/Gadar/ JIwa/Keluarga/Komunitas/Gerontik/ Manajemen

Kasus (Vignete)

Seorang laki-laki dengan usia 30 datang ke IGD. Didapatkan luka memar pada dada, perkusi hipersonor,
terdapat retraksi dada, pengembangan dada tidak simetris, pernafasan melalui mulut, trakea begeser ke kanan
dan terdapat cuping hidung

Pertanyaan soal
Apakah triase yang tepat pada pasien di atas ?

Pilihan Jabawan

A. Hitam
B. Kuning
C. Hijau
D. Merah
E. Biru

Kunci Jawaban: D
Referensi: Mahadevan S.V, Garmel G.M An Introduction to Clinical Emergency Medicine,
Cambridge University Press 2005
Nama Pembuat: Ns. Errick Endra Cita, M.Kep
Institusi/ Bagian: STIKes Madani Yogyakarta
ID Soal (diisi kode identitas soal oleh panitia)
Tinjauan Jabaran
Tinjauan 1 Aspek etik, legal dan peka budaya
Perawatan dan manajemen asuhan keperawatan
Pengembangan professional
Tinjauan 2 Kognitif: Pengetahuan comprehensif / berpikir kritis
Pengetahuan aplikatif prosedural
Pengetahuan afektif(konatif)
Tinjauan 3 Sistem kardiovaskuler/ Sistem Respirasi/ sistem imuno-hematologi/ Sistem
neurobehavior / Sistem endocrine / Sistem pencernaan/ Sistem Muskuloskeletal/
Sistem Perkemihan/ Sistem reproduksi/Manajemen keperawatan
Tinjauan 4 Oksigen/ cairan elektrolit/ nutrisi/ eliminasi/rekreasi/aman dan nyaman/stress dan
adaptasi/ seksual/ value dan beliefe/Psikososial
Tinjauan 5 Promotif/ Preventif/Kuratif/ Rehabilitatif
Tinjauan 6 Pengkajian/ Penentuan diagnosis/ Perencanaan/ Implementasi/ Evaluasi/ Lain-lain
Tinjauan 7 Maternitas/ Anak/ KMB/Gadar/ JIwa/Keluarga/Komunitas/Gerontik/ Manajemen

Kasus (Vignete)

Seorang laki-laki dengan umur 35 tahun, dibawa ke Instalasi Gawat Darurat (IGD) setelah mengalami
kecelakaan lalu lintas. Pasien mengeluh kesakitan, pada bagian pelipis terlihat memar, dan keluar darah dari
hidung.

Pertanyaan soal
Apakah tindakan pertama yang harus dilakukan oleh perawat ?

Pilihan Jabawan

A. Memberikan oksigen
B. Memasang neck collar
C. Menghentikan perdarahan
D. Memeriksa Cek nadi carotis
E. Memeriksa Gaslow Coma Scale

Kunci Jawaban: B
Referensi: Mahadevan S.V, Garmel G.M An Introduction to Clinical Emergency Medicine,
Cambridge University Press 2005
Nama Pembuat: Ns. Errick Endra Cita, M.Kep
Institusi/ Bagian: STIKes Madani Yogyakarta

ID Soal (diisi kode identitas soal oleh panitia)


Tinjauan Jabaran
Tinjauan 1 Aspek etik, legal dan peka budaya
Perawatan dan manajemen asuhan keperawatan
Pengembangan professional
Tinjauan 2 Kognitif: Pengetahuan comprehensif / berpikir kritis
Pengetahuan aplikatif prosedural
Pengetahuan afektif(konatif)
Tinjauan 3 Sistem kardiovaskuler/ Sistem Respirasi/ sistem imuno-hematologi/ Sistem
neurobehavior / Sistem endocrine / Sistem pencernaan/ Sistem Muskuloskeletal/
Sistem Perkemihan/ Sistem reproduksi/Manajemen keperawatan
Tinjauan 4 Oksigen/ cairan elektrolit/ nutrisi/ eliminasi/rekreasi/aman dan nyaman/stress dan
adaptasi/ seksual/ value dan beliefe/Psikososial
Tinjauan 5 Promotif/ Preventif/Kuratif/ Rehabilitatif
Tinjauan 6 Pengkajian/ Penentuan diagnosis/ Perencanaan/ Implementasi/ Evaluasi/ Lain-lain
Tinjauan 7 Maternitas/ Anak/ KMB/Gadar/ JIwa/Keluarga/Komunitas/Gerontik/ Manajemen

Kasus (Vignete)

Seorang laki-laki, 30 tahun adalah korban bencana gempa bumi ditemukan Tim TRIASE di bawah reruntuhan
bangunan dalam kondisi tidak sadar dan tampak jejas pada wajah, leher, dan bahu. Apakah teknik manajemen
airway yang paling tepat digunakan untuk menolong korban?

Pertanyaan soal
Apakah teknik manajemen airway yang paling tepat digunakan untuk menolong korban?

Pilihan Jabawan

A. Jaw trust
B. Cross finger
C. Head tilt-chin lift
D. Pemesangan ET
E. Oroparingeal Airways

Kunci Jawaban: A
Referensi: Mahadevan S.V, Garmel G.M An Introduction to Clinical Emergency Medicine,
Cambridge University Press 2005
Nama Pembuat: Ns. Errick Endra Cita, M.Kep
Institusi/ Bagian: STIKes Madani Yogyakarta

ID Soal (diisi kode identitas soal oleh panitia)


Tinjauan Jabaran
Tinjauan 1 Aspek etik, legal dan peka budaya
Perawatan dan manajemen asuhan keperawatan
Pengembangan professional
Tinjauan 2 Kognitif: Pengetahuan comprehensif / berpikir kritis
Pengetahuan aplikatif prosedural
Pengetahuan afektif(konatif)
Tinjauan 3 Sistem kardiovaskuler/ Sistem Respirasi/ sistem imuno-hematologi/ Sistem
neurobehavior / Sistem endocrine / Sistem pencernaan/ Sistem Muskuloskeletal/
Sistem Perkemihan/ Sistem reproduksi/Manajemen keperawatan
Tinjauan 4 Oksigen/ cairan elektrolit/ nutrisi/ eliminasi/rekreasi/aman dan nyaman/stress dan
adaptasi/ seksual/ value dan beliefe/Psikososial
Tinjauan 5 Promotif/ Preventif/Kuratif/ Rehabilitatif
Tinjauan 6 Pengkajian/ Penentuan diagnosis/ Perencanaan/ Implementasi/ Evaluasi/ Lain-lain
Tinjauan 7 Maternitas/ Anak/ KMB/Gadar/ JIwa/Keluarga/Komunitas/Gerontik/ Manajemen

Kasus (Vignete)

Seorang perempuan usia 19 Tahun baru saja melahirkan anaknya 45 Menit yang lalu di UGD, mengeluh
merasa ada pengeluaran darah dari kemaluan, lemah, cemas, dan pandangan berkunang-kunang. Dari hasil
pemeriksaan menunjukan wajah pucat, TD 90/50 mmHg, RR 28x/menit, N 100x/menit, Suhu 35,5 C, uterus
teraba lembek dan volume perdarahan 700cc.

Pertanyaan soal
Apakah prioritas tindakan keperawatan yang tepat pada pasien diatas ?

Pilihan Jabawan

A. Berikan O2
B. Resusitasi cairan
C. Tinggikan Posisi kaki
D. Balut tekan pada luka
E. Masase uterus
Kunci Jawaban: B
Referensi: Mahadevan S.V, Garmel G.M An Introduction to Clinical Emergency Medicine,
Cambridge University Press 2005
Nama Pembuat: Ns. Errick Endra Cita, M.Kep
Institusi/ Bagian: STIKes Madani Yogyakarta

ID Soal (diisi kode identitas soal oleh panitia)


Tinjauan Jabaran
Tinjauan 1 Aspek etik, legal dan peka budaya
Perawatan dan manajemen asuhan keperawatan
Pengembangan professional
Tinjauan 2 Kognitif: Pengetahuan comprehensif / berpikir kritis
Pengetahuan aplikatif prosedural
Pengetahuan afektif(konatif)
Tinjauan 3 Sistem kardiovaskuler/ Sistem Respirasi/ sistem imuno-hematologi/ Sistem
neurobehavior / Sistem endocrine / Sistem pencernaan/ Sistem Muskuloskeletal/
Sistem Perkemihan/ Sistem reproduksi/Manajemen keperawatan
Tinjauan 4 Oksigen/ cairan elektrolit/ nutrisi/ eliminasi/rekreasi/aman dan nyaman/stress dan
adaptasi/ seksual/ value dan beliefe/Psikososial
Tinjauan 5 Promotif/ Preventif/Kuratif/ Rehabilitatif
Tinjauan 6 Pengkajian/ Penentuan diagnosis/ Perencanaan/ Implementasi/ Evaluasi/ Lain-lain
Tinjauan 7 Maternitas/ Anak/ KMB/Gadar/ JIwa/Keluarga/Komunitas/Gerontik/ Manajemen

Kasus (Vignete)

Seorang laki-laki usia 45 tahun di UGD mengalami henti jantung. Cardiac monitor menunjukkan asistole.
Perawat telah melakukan RJP. Dokter memberikan delegesi kepada perawat untuk pemasangan Endotrakeal
Tube

Pertanyaan soal

Siapakah perawat yang dapat melakukan tindakan tersebut?

Pilihan Jabawan

A. Perawat mempunyai kompetensi tindakan tersebut


B. Semua perawat bisa karena kondisi Emergency
C. Perawat yang bekerja lama di UGD
D. Perawat dengan mempunyai STR
E. Kepala ruang UGD
Kunci Jawaban: A
Referensi: Mahadevan S.V, Garmel G.M An Introduction to Clinical Emergency Medicine,
Cambridge University Press 2005
Nama Pembuat: Ns. Errick Endra Cita, M.Kep
Institusi/ Bagian: STIKes Madani Yogyakarta

ID Soal (diisi kode identitas soal oleh panitia)


Tinjauan Jabaran
Tinjauan 1 Aspek etik, legal dan peka budaya
Perawatan dan manajemen asuhan keperawatan
Pengembangan professional
Tinjauan 2 Kognitif: Pengetahuan comprehensif / berpikir kritis
Pengetahuan aplikatif prosedural
Pengetahuan afektif(konatif)
Tinjauan 3 Sistem kardiovaskuler/ Sistem Respirasi/ sistem imuno-hematologi/ Sistem
neurobehavior / Sistem endocrine / Sistem pencernaan/ Sistem Muskuloskeletal/
Sistem Perkemihan/ Sistem reproduksi/Manajemen keperawatan
Tinjauan 4 Oksigen/ cairan elektrolit/ nutrisi/ eliminasi/rekreasi/aman dan nyaman/stress dan
adaptasi/ seksual/ value dan beliefe/Psikososial
Tinjauan 5 Promotif/ Preventif/Kuratif/ Rehabilitatif
Tinjauan 6 Pengkajian/ Penentuan diagnosis/ Perencanaan/ Implementasi/ Evaluasi/ Lain-lain
Tinjauan 7 Maternitas/ Anak/ KMB/Gadar/ JIwa/Keluarga/Komunitas/Gerontik/ Manajemen

Kasus (Vignete)

Seorang perempuan dengan umur 45 tahun, dibawa ke Instalasi Gawat Darurat (IGD) setelah mengalami
kecelakaan lalu lintas. Hasil pemeriksaan didapatkan pada bawah kantong kedua mata terlihat kebiruan,
keluar cairan pada telinga. Setelah dilakukan pemeriksaan ternyata telah meninggal. Keluarga tidak
menerima keaadaan ini dan menangis meratapi kepergiaanya.

Pertanyaan soal

Apakah diaganosa yang tepat pada kasus diatas?

Pilihan Jabawan

A. Ketidakefektifan respon kehilangan


B. Mekanisme koping tidak efektif
C. Disfungsi berduka
D. Kesedihan Akut
E. Kecemasan

Kunci Jawaban: D
Referensi: Herdman, T.H. & Kamitsuru, S. 2014. NANDA International Nursing Diagnoses:
Definitions & Classification, 2015–2017. 10nd ed. Oxford: Wiley Blackwell.
Nama Pembuat: Ns. Errick Endra Cita, M.Kep
Institusi/ Bagian: STIKes Madani Yogyakarta

Anda mungkin juga menyukai